Anda di halaman 1dari 10

BEST PRACTICE

MENYUSUN CERITA PRAKTIK BAIK (BEST PRACTICE) MENGGUNAKAN


METODE STAR (SITUASI, TANTANGAN, AKSI, REFLEKSI HASIL DAN
DAMPAK) TERKAIT PENGALAMAN MENGATASI PERMASALAHAN
SISWA DALAM PEMBELAJARAN

NAMA : AGUSTINA ARIANI


KELAS : 006
NO UKG : 201501823068

PPG DALAM JABATAN KATEGORI 1 GELOMBANG 3


UNIVERSITAS MULAWARMAN
TAHUN 2024
LK-3. Panduan Penyusunan Laporan Best Practice

MENYUSUN CERITA PRAKTIK BAIK (BEST PRACTICE) MENGGUNAKAN


METODE STAR (SITUASI, TANTANGAN, AKSI, REFLEKSI HASIL DAN
DAMPAK) TERKAIT PENGALAMAN MENGATASI PERMASALAHAN
SISWA DALAM PEMBELAJARAN

Lokasi SD NEGERI ANJIRAN SUNGAI RAYA


Lingkup Pendidikan Sekolah Dasar
Tujuan yang ingin Meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas 4 pada
dicapai pembelajaran IPAS materi daerahku dan kekayaan alamnya dengan
model Problem Based Learning ( PBL )
Penulis Agustina Ariani
Hari/Tanggal Rabu, 17 Januari 2024
SITUASI: Kondisi yang menjadi latar belakang masalah :
Kondisi yang menjadi 1. Saat pembelajaran, siswa lebih banyak diam karena saat
latar belakang masalah, menyampaikan materi pembulatan bilangan , guru hanya
mengapa praktik ini menggunakan metode ceramah dan siswa hanya melihat pada buku
penting untuk yang tersedia
dibagikan, apa yang 2. Sebanyak 61% siswa kurang semangat dalam mengikuti
menjadi peran dan pembelajaran, dan sebanyak 39% saja yang antusias dalam mengikuti
tanggung jawab anda pembelajaran karena guru kurang varaitif dalam penggunaa media
dalam praktik ini. pembelajaran
3. Siswa mengalami kesulitan memahami materi pembulatan bilangan
karena pada buku materi hanya dijelaskan secara singkat sehingga
72% siswa tidak mencapai nilai KKM dan hanya 28% yang mencapai
nilai KKM
4. Siswa kurang dilibatkan pembelajaran berkelompok, siswa dalam
pembelajaran lebih banyk diberi penugasan secara individu

Dari ke empat poin diatas, dapat diambil kesimpulan bahwa rendahnya


aktivitas siswa disebabkan oleh :
1. Metode yang digunakan guru masih konvensional, sehingga siswa
pasif dalam mengikuti pembelajaran
2. Guru kurang variatif dalam menggunakan media pembelajaran
3. Rendahnya pemahaman siswa dalam memahami materi yang
diajarkan guru
4. Kurangnya keterlibatan siswa alam kegiatan berkemlompok pada saat
pembelajaran

Mengapa praktik ini penting untuk dibagikan ?


Praktik pembelajaran ini penting untuk dibagikan karena diharapkan bila
untuk memotivasi penulis dan diharapkan bisa menjadi referensi bagi
rekan guru lain.
Saya yang berperan sebagai guru mempunyai tanggung jawab untuk
melakukan proses pembelajaran ini secara efektif, dengan menggunakan
metode, media dan model pembelajaran yang inovatif dan sesuai dengan
karakteristik materi dan siswa sehingga tujuan pembelajaran dan hasil
belajar tercapai sesuai dengan yang diharapkan.
Apa yang menjadi peran dan tanggung jawab anda dalam praktik ini ?
Peran saya selama pembelajaran antara lain sebagai sumber belajar,
fasilitator, motivator, pengelola kelas, pembimbing dan evaluator.
Adapun tanggung jawab saya sebagai guru harus mampu menciptakan
pembelajaran yang berkualitas dan bermakna bagi siswa dengan
menerapkan model pembelajaran yang inovatif dan media pembelajaran
yang bervariasi sehingga tujuan pembelajaran dapat tercapai sesuai
dengan yang diharapkan.

TANTANGAN : Apa saja yang menjadi tantangan untuk mencapai tujuan tersebut ?
Apa saja yang menjadi 1. Penggunaan Model dan Metode yang tepat, sesuai dengan materi
tantangan untuk yang akan dipelajari
mencapai tujuan 2. Pengunaan media pembelajaran yang menarik dan mudah dipahami
tersebut? Siapa saja oleh siswa
yang terlibat, 3. Keterbatasan waktu yang dimiliki guru dalam mempersiapkan
rencana pembelajaran yang inovatif dan juga kreatif
4. Masih ada siswa yang kurang aktif dalam dikusi dan masih ada siswa
yang kurang percaya diri dalam melakukan presentasi

Siapa saja yang terlibat ?


1. Dosen pembimbing
2. Guru pamong
3. Kepala sekolah
4. Rekan sejawat guru
5. Siswa
6. Orang tua siswa

AKSI : Langkah – langkah yang guru lakukan untuk menghadapi


Langkah-langkah apa tantangan tersebut adalah :
yang dilakukan untuk 1. Melaksanakan kegiatan pembelajaran yang menyenangkan bagi siswa
menghadapi tantangan 2. Pengunaan metode dan model pembelajaran yang tepat yang sesuai
tersebut / strategi apa dengan materi
yang digunakan / 3. Penggunaan media pembelajaran yang menarik dan mudah dipahami
bagaimana prosesnya, oleh siswa
siapa saja yang terlibat 4. Melaksanakan kegiatan pembelajaran yang disesuaikan dengan sintak
/ Apa saja sumber daya model pembelajaran yang dirancang oleh guru dalam modul ajar
atau materi yang 5. Menumbuhkan motivasi siswa
diperlukan untuk 6. Menyajikan materi melalui video dan powerpoint yang
melaksanakan strategi menyenangkan dan menarik bagi siswa
ini
Strategi yang digunakan untuk menghadapi tantangan adalah :
1. Guru memilih dan menerapkan model pembelajaran PBL sedangkan
untuk metode yang variatif berupa diskusi kelompok, tanya jawab dan
penugasan
2. Strategi yang digunakan oleh guru yaitu dengan memilih
pembelajaran yang mudah dipahami oleh siswa dengan
memanfaatkan gambar-gambar, video youtube yang sesuai dengan
materi yang ditayangkan dalam bentuk powerpoint
3. Melakukan kegiatan pembelajaran yang menyenangkan dan berpusat
pada siswa. Dimana tahapan-tahapan kegiatan tersebut telah
disesuaikan dengan sintaks model pembelajaran yang dipilih dan
dirancang oleh guru dalam modul ajar
4. LKPD, instrument penilaian ,media pembelajaran sebagai alat yang
dapat membantu siswa dalam memahami materi

Bagaimana Prosesnya untuk menghadapi tantangan


1. Memahami sintaks model pembelajaran, apakah sesuai dengan capaian
pembelajaran, tujuan pembelajaran, juga materi yang akan dipelajari
oleh siswa
2. Mencari gambar atau video yang relevan dengan materi yang
dipelajari oleh siswa
3. Merancang kegiatan pembelajaran dalam modul ajar sesuai dengan
model pembelajaran yang dipilih
4. Membimbing siswa selama proses pembelajaran dan dalam
menyelesaikan LKPD baik secara individu maupun kelompok
5. Melakukan evaluasi dan refleksi dalam kegiatan pembelajaran

Siapa saja yang terlibat


1. Guru yang menjadi fasilitator
2. Peserta didik sebagai subjek proses pembelajaran.
3. Dosen dan guru pamong sebagai pembimbing pelaksana
pembelajaran
4. Rekan sejawat yang telah membantu dalam kelancaran proses
pembelajaran

Sumber daya atau materi yang diperlukan untuk melaksanakan


strategi
1. Melakukan koordinasi dengan kepala sekolah, guru dan rekan
sejawat
2. Buku penunjang pelajaran matematika kelas IV, sumber belajar yang
relevan, internet, proyektor
3. Media pembelajaran (bahan ajar, LKPD, lembar evaluasi, video
pembelajaran, powerpoint)

REFLEKSI Berdasarkan hasil pembelajaran yang saya lakukan dikelas dengan


HASIL DAN mengunakan model pembelajaran PBL dengan metode yang bervariasi
DAMPAK (diskusi , tanya jawab dan penugasan ) dan menggunakan media PPT dan
Bagaimana dampak video pembelajaran, siswa menjadi lebih bersemangat dan tidak cepat
dariaksi dari Langkah- bosan dalam mengikuti pembelajaran, siswa lebih mudah memahami
langkah yang materi sehingga keaktifan dan kemampuan berpikir analisis siswa dapat
dilakukan? Apakah meningkat.
hasilnya efektif? Atau Sehingga mendapat hasil dari aktivitas belajar siswa dari 39% meningkat
tidak efektif? menjadi 94%, kemudian untuk hasil belajar siswa dari 28% meningkat
Mengapa? Bagaimana menjadi 89%.
respon orang lain
terkait dengan strategi Apakah hasilnya efektif atau tidak efektif ?
yang dilakukan, Apa Secara keseluruhan hasil pembelajaran yang dilakukan dengan
yang menjadi faktor menerapkan model pembelajaran PBL sangat efektif karena mampu
keberhasilan atau menyelesaikan permasalahan yang dihadapi. Siswa antusias dan aktif
ketidakberhasilan dari dalam mengikuti pembelajaran dan hasil belajar siswa meningkat
strategi yang mencapai KKM.
dilakukan?Apa
pembelajaran dari Bagimana respon orang lain yang terkait dengan strategi yang
keseluruhan proses dilakukan !
tersebut 1. Kepala sekolah dan rekan sejawat guru memberi penguatan positif
untuk selalu menerapkan model pembelajaran yang inovatif dan
media pembelajaran yang bervaraisi
2. Siswa merasa senang dengan proses pembelajaran yang berlangsung
karena mereka dapat terlibat secara aktif dan kegiatannya menarik,
menyenangkan, serta mudah dipahami. Hal tersebut dapat dibuktikan
dengan kegiatan refleksi saat kegiatan pembelajaran berlangsung
Yang menjadi faktor keberhasilan dari strategi yang dilakukan
adalah
Faktor keberhasilan pembelajaran ini ditentukan dari penguasaan guru
terhadap model dan metode pembelajaran, media pembelajaran dan
langkah langkah pelaksanaan dalam rancangan modul ajar yang telah
dibuat dan juga adanya bimbingan dari Dosen pembimbing dan guru
pamong, saran dan masukan dari kepala sekolah dan rekan sejawat,
karakter siswa yang kondusif dan bantuan rekan sejawat berkaitan
dengan perekaman kegiatan pembelajaran

Apa pembelajaran dari keseluruhan proses tersebut ?


Pembelajaran yang bisa diambil dari proses dan kegiatan yang sudah
dilakukan oleh guru yakni dapat menjadikan guru lebih kreatif dan
inovatif dalam memilih dan menggunakan model pembelajaran yang
sesuai dengan capaian pembelajaran dan materi pembelajaran sehingga
tujuan pembelajaran dapat tercapai dengan baik
DOKUMENTASI

Anda mungkin juga menyukai