Anda di halaman 1dari 11

MODUL AJAR

TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI

INFORMASI UMUM

I. IDENTITAS MODUL
Nama Penyusun : ETIMANTA VERONIKA BR PINEM, S.Kom
Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 1 TANAH PINEM
Fase / Kelas : E - X (Sepuluh)
Mata Pelajaran : Informatika
Alokasi Waktu : 8 Jp
Tahun Penyusunan : 2023 / 2024
Elemen : Teklonogi Informasi dan Komunikasi

II. KOMPETENSI AWAL


TIK ini bukan materi yang terpisah, tetapi kemampuannya akan dipakai untuk mata
pelajaran lainnya. Secara umum, penggunaan aplikasi direlasikan dengan mata pelajaran
lain,yaitu Sistem Komputer, Jaringan Komputer dan Internet, Analisis Data.

III. PROFIL PELAJAR PANCASILA


 Bernalar Kritis : Melalui media belajar pada Google Side siswa dapat membangun
keterkaitan antara berbagai informasi, menganalisis informasi,
mengevaluasi, dan menyimpulkannya.
 Gotong Royong : Melalui Google Slide siswa dapat bekerjasama secara kolabortif
untuk mencapai tujuan pembelajaran.
 Kreatif : Melalui Google Jam board siswa dapat menghasilkan karya
pembelajaran dan gagasan yang orisinal.

IV. SARANA DAN PRASARANA


 Ruang Labkom
 Komputer/laptop/HP
 Proyektor
 Papan White Board
 Jaringan Internet
 Slide Presentasi, Buku Guru dan Siswa Kurikulum Merdeka Kelas X Informatika,
Modul Terkait & Referensi laman Internet.

V. TARGET PESERTA DIDIK


Modul ajar ini sebagai panduan untuk mengajar pada peserta didik kelas X dengan harapan
membantu kesulitan belajar untuk mencapai kompetensi yang ditentukan (CP).

VI. MODEL PEMBELAJARAN


Blended learning melalui model pembelajaran dengan menggunakan Project Based
Learning (PBL) terintegrasi pembelajaran berdiferensiasi berbasis Social Emotional
Learning (SEL).
KOMPONEN INTI

I. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Melakukan integrasi antaraplikasi perkantoran (pengolah kata, angka, dan presentasi).
 Menggunakan fitur lanjut aplikasi perkantoran.

II. PEMAHAMAN BERMAKNA


 Integrasi Word dan Excel
 Integrasi Power Point dan Excel
 Membuat Diagram Power Point Dari Excel
 OLE Between Excel dan Word
 OLE BetweenExcel dan Power Point
 Mail Merge
 Membuat Video Dengan Power Point

III. PERTANYAAN PEMANTIK


 Tahukah kalian cara menggabungkan konten hasil beberapa aplikasi?

IV. KEGIATAN PEMBELAJARAN


PERTEMUAN KE-1
Integrasi Aplikasi Perkantoran
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
 Doa; absensi; menyampaikan tujuan pembelajaran; dan menyampaikan penilaian hasil
pembelajaran
 Memotivasi siswa untuk tercapainya kompetensi dan karakter yang sesuai dengan
Profil Pelajar Pancasila; yaitu 1) beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,
dan berakhlak mulia, 2) mandiri, 3) bernalar kritis, 4) kreatif, 5) bergotong royong,
dan 6) berkebinekaan global, yang merupakan salah satu kriteria standar kelulusan
dalam satuan pendidikan.

Kegiatan Inti (90 Menit)


 Aktivitas 1: Siswa melakukan AktivitasTIK-K10-01 (Integrasi Word dan Excel)
sebagai aktivitas individu. Selama mengerjakan, guru bisa memantau dan memandu
jika siswa mengalami kesulitan.
 Aktivitas 2: Siswa melakukan Aktivitas TIK-K10-02 (Integrasi PowerPoint dan
Excel) sebagai aktivitas individu. Selama mengerjakan, guru bisa memantau dan
memandu jika siswa mengalami kesulitan.
 Aktivitas 3: Siswa melakukan AktivitasTIK-K10-03 (Membuat Diagram Pada
PowerPoint Dari Excel) sebagai aktivitas individu. Selama mengerjakan, guru bisa
memantau dan memandu jika siswa mengalami kesulitan.
 Aktivitas 4: Siswa melakukan Aktivitas TIK-K10-04 (OLE – Excel dan Word)
sebagai aktivitas individu. Selama mengerjakan, guru bisa memantau dan memandu
jika siswa mengalami kesulitan.
 Aktivitas 5: Siswa melakukan Aktivitas TIK-K10-05 (OLE – Excel dan PowerPoint)
sebagai aktivitas individu. Selama mengerjakan, guru bisa memantau dan memandu
jika siswa mengalami kesulitan.
Kegiatan Penutup (15 Menit)
 Siswa dan guru menyimpulkan pembelajaran hari ini.
 Refleksi pencapaian siswa/formatif asesmen, dan refleksi guru untuk mengetahui
ketercapaian proses pembelajaran dan perbaikan.
 Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan
berikutnya.
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan dan motivasi tetap
semangat belajar dan diakhiri dengan berdoa.

PERTEMUAN KE-2
Fitur Lanjut Aplikasi Perkantoran
Kegiatan Pendahuluan (15 Menit)
 Doa; absensi; menyampaikan tujuan pembelajaran; dan menyampaikan penilaian hasil
pembelajaran
 Memotivasi siswa untuk tercapainya kompetensi dan karakter yang sesuai dengan
Profil Pelajar Pancasila; yaitu 1) beriman, bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa,
dan berakhlak mulia, 2) mandiri, 3) bernalar kritis, 4) kreatif, 5) bergotong royong,
dan 6) berkebinekaan global, yang merupakan salah satu kriteria standar kelulusan
dalam satuan pendidikan.

Kegiatan Inti (90 Menit)


 Aktivitas 1: Siswa melakukan AktivitasTIK-K10-06 (Mail Merge) sebagai aktivitas
individu. Selama mengerjakan, guru bisa memantau dan memandu jika siswa
mengalami kesulitan.
 Aktivitas 2: Siswa melakukan Aktivitas TIK-K10-07 (Pembuatan Daftar Isi) sebagai
aktivitas individu. Selama mengerjakan, guru bisa memantau dan memandu jika siswa
mengalami kesulitan.
 Aktivitas 3: Siswa melakukan Aktivitas TIK-K10-08 (Membuat Video Presentasi
dengan MS PowerPoint) sebagai aktivitas individu. Selama mengerjakan guru bisa
memantau dan memandu jika siswa mengalami kesulitan.

Kegiatan Penutup (15 Menit)


 Siswa dan guru menyimpulkan pembelajaran hari ini.
 Refleksi pencapaian siswa/formatif asesmen, dan refleksi guru untuk mengetahui
ketercapaian proses pembelajaran dan perbaikan.
 Menginformasikan kegiatan pembelajaran yang akan dilakukan pada pertemuan
berikutnya.
 Guru mengakhiri kegiatan belajar dengan memberikan pesan dan motivasi tetap
semangat belajar dan diakhiri dengan berdoa.

V. ASESMEN/PENILAIAN
ASESMEN DIAGNOSTIK
 Pemetaan / study kelas;
 Pretest Peserta didik terkait pemahaman informatika sebelumnya;
ASESMEN FORMATIF
 Presentasi Peserta Didik;
 Praktikum Peserta Didik.
ASESMEN SUMATIF
 Pra Test / Uji Kompetensi Peserta Didik;
 Penilaian Akhir / Ujian Tertulis / Praktikum.

VI. PENGAYAAN DAN REMEDIAL


Pengayaan
Aktivitas pembelajaran bisa dikembangkan dengan mempelajari materi dari situs-situs
yang memiliki reputasi bagus, yaitu Digital literasi: http://cws. web.unc.edu/. Jika waktu
memungkinkan, guru bisa memberikan pengayaan kepada siswa terkait dengan fitur
pembuatan otomatis Reference. Pada pengayaan ini, siswa mengeksplorasi sendiri sebuah
tutorial MS Word untuk melakukan otomasi pembuatan Daftar Pustaka. Tutorial yang
paling terpercaya tentunya diperoleh dari situs pengembang perangkat lunak, yaitu situs:
https://support.microsoft.com/en-us/office/create-a-crossreference- 300b208c-e45a-487a-
880b-a02767d9774b untuk membuat Cross Reference. Salah satu fasilitas yang tersedia
di MS Word ialah menaruh rujukan (reference). Fiturnya ada pada salah satu pilihan
“Reference”, yaitu “Cross Reference”. Contohnya, merujuk ke semua teks yang diberi
nomor (Numbered Item), di mana kita bisa menyelipkan nomornya, atau judulnya.
Misalnya, jika kita memilih Paragraph Text,teks sebagai berikut Ayo, Mulai! akan
diselipkan dalam teks. Jika dipilih hanya nomornya, yang muncul hanya nomornya.
Keuntungannya, jika misalnya rujukan tersebut diganti, misalnya menjadi “Let’s Start”,
dengan memosisikan kursor pada teks yang diselipkan, dan lakukan klik kanan,
kemudian “Update Field”, teks akan diperbarui. Misalnya,jika ada gambar kalian dapat
menambahkan nomor dan judul gambar secara otomatis. Judul Gambar 1 akan muncul
saat kamu memilih Insert Caption, setelah itu, mengubah labelnya, misalnya dengan
mengganti Figure menjadi Gambar. Jika ada banyak gambar, otomatis nomor urut
gambar akan diatur oleh MS Word.

Remedial
1. Pelajarilah menu dan fitur yang tersedia dalam aplikasi MS Word, MS Excel, dan
MS PowerPoint. Buatlah tabulasi fiturnya. Simpulkan fitur apa saja yang terdapat
dalam ketiga aplikasi tersebut.
2. Seberapa dalam kalian memahami “berpindah-pindah” dalam menggunakan aplikasi
Office? Apakah kalian bingung?
3. Seberapa dalam kalian memahami makna “integrasi” di antara aplikasi Office? Apa
yang diintegrasikan?
4. Apakah kalian dapat memberikan contoh permasalahan di sekitar yang dapat
diselesaikan dengan mengintegrasikan aplikasi Office?
5. Pelajaran apa yang paling berkesan yang kalian dapatkan dari konsep integrasi
antaraplikasi Office ini?
6. Selain beberapa aktivitas yang sudah dijelaskan dan kalian coba di atas, kira-kira apa
lagi yang dapat kalian lakukan pada dalam penggunaan fitur lanjut pada aplikasi
Office?

VII.REFLEKSI GURU DAN PESERTA DIDIK


Refleksi  Apakah tujuan pembelajaran tercapai?
Guru  Apakah nampak siswa belajar secara aktif?
 Apakah seluruh siswa mengikuti pelajaran dengan baik?
 Apakah pembelajaran yang saya lakukan sudah sesuai dengan apayang
saya rencanakan?
 Hal-hal apa yang sudah berjalan dengan baik?
 Kegiatan pembelajaran akan lebih baik, jika ....
Refleksi  Bagaimana perbedaan sebelum belajar Informatika dan setelah belajar
Peserta Informatika?
Didik  Bagian mana yang menurut kalian sulit dimengerti?
 Apa yang kalian lakukan untuk memperbaiki hasil belajar?
 Kepada siapa kalian meminta bantuan untuk memahami pelajaran ini?
 Jika kamu diberikan pilihan bintang 1 sampai 5, berapa bintang yangakan
kamu berikan pada usaha yang telah kamu lakukan?

LAMPIRAN- LAMPIRAN

Lampiran 1
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

Jurnal Peserta Didik


Kelas / Rombel : X / ..........................................................................
Mata Pelajaran : .................................................................................
Hari / Tanggal : .................................................................................
Nama siswa : .................................................................................
Materi pembelajaran : .................................................................................
.................................................................................
.................................................................................

Minggu Topik yang Rangkuman


Aktivitas
Ke- dipelajari Refleksi

1. PENILAIAN SIKAP
1. Rubrik Penilaian Portofolio
Rubrik Penilaian Jurnal
Elemen
Sangat Baik Baik Cukup Kurang
Penilaian
Kelengkapan Jurnal lengkap Jurnal hanya Jurnal hanya Jurnal hanya
dari minggu ke- terisi kurang terisi kurang terisi kurang
1 s.d. minggu dari 75-95%. dari 60-75%. dari 60%.
ke-16, 95-100%.
Konten Jurnal Isi jurnal sangat Isi jurnal Isi jurnal cukup Isi jurnal kurang
sesuai dengan sesuai dengan sesuai dengan sesuai dengan
kegiatan yang kegiatan yang kegiatan yang kegiatan yang
dirancang dan dirancang dan dirancang dan dirancang dan
harapan harapan harapan harapan
capaiannya. capaiannya. capaiannya. capaiannya.
Kreativitas Jurnal dibuat Jurnal dibuat Jurnal dibuat Jurnal dibuat
Penyajian dengan sangat dengan cermat. secukupnya, dengan kurang
Jurnal kreatif, dengan tanpa sentuhan rapi dan kurang
penampilan artistik atau baik.
artistik dan ilustrasi
bermakna. lainnya.
Konsistensi Jurnal Jurnal Jurnal cukup Jurnal tidak
Jurnal dengan mencerminkan mendekati nilai sesuai dengan sesuai dengan
Nilai Ujian nilai ujian. ujian. nilai ujian. nilai ujian.

Rubrik Penilaian Buku Kerja Siswa


Komponen Baik Sekali Baik Cukup Kurang
Penilaian (A) (B) (C) (D)
Pemahaman Siswa Siswa memahami Siswa Siswa tidak
Makna memahami dan dan dapat memahami dan dapat menjawab
dapat menjawab menjawab dengan dapat semua
dengan tepat tepat sebagian menjawab pertanyaan.
semua besar pertanyaan. dengan tepat
pertanyaan. sebagian kecil
pertanyaan.
Pemahaman Siswa dapat Siswa dapat Siswa dapat Siswa tidak
struktur menyebutkan menyebutkan menyebutkan mampu
semua bagian sebagian besar sebagian kecil menyebutkan
penting dengan dari hal penting dari hal penting hal penting dan
tepat (kata-kata dengan tepat dengan tepat simpulan
sendiri, atau (kata-kata sendiri, (kata-kata bacaan.
menggambarka atau sendiri, atau
n dengan mind menggambarkan menggambarka
map atau dengan mind map n dengan mind
lainnya). atau lainnya). map atau
lainnya).
Hasil Test / 80% benar ≥60% benar ≥50% benar <40% benar
Ujian *)
*) persentase untuk test case dapat disesuaikan
2. Rubrik Umum
Rubrik diperlukan untuk menilai dengan cepat dan efisien capaian pembelajaran
siswa.Pada bagian ini, diberikan rubrik secara umum untuk menilai sebuah laporan.
Guru dapat memakai dan menyesuaikan dengan hal spesifik mata pelajaran.

Rubrik Penilaian Pemahaman Bacaan


Komponen Baik Sekali Baik Cukup Kurang
Penilaian (A) (B) (C) (D)
Pemahaman Siswa Siswa memahami Siswa Siswa tidak
Makna memahami dan dapat memahami dan dapat menjawab
dan dapat menjawab dengan dapat menjawab semua
menjawab tepat sebagian dengan tepat pertanyaan.
dengan tepat besar pertanyaan. sebagian kecil
semua pertanyaan.
pertanyaan.
Pemahaman Siswa dapat Siswa dapat Siswa dapat Siswa tidak
struktur menyebutkan menyebutkan menyebutkan mampu
semua bagian sebagian besar sebagian kecil menyebutkan
penting dari hal penting dari hal penting hal penting dan
dengan tepat dengan tepat dengan tepat simpulan
(kata-kata (kata-kata sendiri, (kata-kata bacaan.
sendiri, atau atau sendiri, atau
menggambark menggambarkan menggambarka
an dengan dengan mind map n dengan mind
mind map atau atau lainnya). map atau
lainnya). lainnya).
Hasil Test / 80% benar ≥60% benar ≥50% benar <40% benar
Ujian *)
*) persentase untuk test case dapat disesuaikan

Rubrik untuk Menilai Laporan

Komponen Baik Sekali Baik Cukup


Penilaian (A) (B) (C)

Konteks Konteks topik yang Konteks topik yang dibuat Konteks topik yang
dibuat jelas. sebagian tidak jelas. dibuat secara umum
kurang jelas.
Tujuan Target jelas dan Tujuan dinyatakan dalam Tujuan hanya
layak, dinyatakan pernyataan yang kurang dinyatakan secara
dalam pernyataan presisi. umum.
ringkas.
Cara, metoda Strategi dan Tidak memakai strategi Tidak memakai
tahapan/cara dan tapi tahapan jelas. strategi dan tahapan
mencapai tujuan kurang jelas
dijelaskan dalam
tahap yang jelas.
Badan Utama Inti persoalan, didekomposisi sesuai dengan persoalan yang diberikan,
dikembangkan sesuai konteks.
Penutup / Kesimpulan didasari Ada bagian dari Kesimpulan tidak
Kesimpulan argumentasi yang kesimpulan yang berelasi dengan
kuat dan melenceng dari tujuan. tujuan.
menunjukkan bahwa
tujuan tercapai atau
tidak tercapai.

Rubrik Penilaian Laporan Aktivitas


Komponen Baik Sekali Baik Cukup
Penilaian (A) (B) (C)
Laporan Laporan aktivitas Laporan kurang Laporan kurang
lengkap lengkap dan jelas. lengkap tapi jelas. lengkap dan kurang
jelas.
Pengerjaan Aktivitas merata/rutin Aktivitas kurang Hanya dikerjakan
dari pada perioda merata. pada saat awal dan
pengerjaan tugas yang saat terakhir saja
ditentukan.
Kelengkapan Minimal ada aktivitas Aktivitas tidak Aktivitas tidak
aktivitas sesuai tahapan yang mencatat adanya fase menyebutkan
pengerjaan diminta, misalnya yang diminta dengan tahapan
tugas analisis, desain, lengkap. Tidak ada pengembangan
pembuatan produk,, review. tugas dengan jelas.
pengujian, perbaikan.
Ada tahap review dan
baca ulang.
Pembagian Pembagian peran baik Pembagian peran ada Tidak ada
peran dan tidak duplikasi tapi ada duplikasi pembagian peran.
peran yang tak peran yang tak Peran didominasi 1
seharusnya misalnya seharusnya misalnya atau 2 orang.
koding juga tester. koding juga tester.

Rubrik Penilaian Kerja Kelompok (Team Work)


Komponen Baik Sekali Baik Cukup Kurang
Penilaian (A) (B) (C) (D)
Pembagian Peran terbagi ke Peran terbagi ke Peran terbagi ke Peran tidak
peran semua anggota semua anggota semua anggota terbagi ke
dengan sangat dengan baik. dengan cukup semua
baik. baik. anggota.
Pembagian Tugas terbagi ke Tugas terbagi Tugas terbagi ke Tugas tidak
tugas semua anggota ke semua semua anggota terbagi ke
dengan sangat anggota dengan dengan cukup semua
baik. baik. baik. anggota.
Rubrik Penilaian Kerja Kelompok (Aspek Individu)
Komponen Baik Sekali Baik Cukup Kurang
Penilaian (A) (B) (C) (D)
Keaktifan Siswa sangat aktif Siswa aktif Siswa cukup Siswa kurang
sebagai ketika bekerja ketika bekerja aktif ketika aktif ketika
partisipan dalam tim. dalam tim. bekerja dalam bekerja dalam
tim. tim.

Rubrik Penilaian Unit PembelajaranTIK


Kriteria Nilai
Asesmen 4 3 2 1
Menjelaskan dan Siswa dapat Siswa dapat Siswa dapat Siswa tidak
mengidentifikasi menjelaskan menjelaskan menjelaskan dapat
permasalahan yang dan dan dan menjelaskan
membutuhkan mengidentifika mengidentifika mengidentifik dan
integrasi si banyak si sebagian asi sebagian mengidentif
antaraplikasi office. permasalahan besar kecil ikasi
yang permasalahan permasalahan sebagian
memerlukan yang yang besar
integrasi memerlukan memerlukan permasalaha
antaraplikasi integrasi integrasi n yang
office. antaraplikasi antaraplikasi memerlukan
office. office. integrasi
antaraplikas
i office.
Penggunaan integrasi Siswa dapat Siswa dapat Siswa dapat Siswa tidak
antaraplikasi office mempraktikka mempraktikka mempraktikk dapat
dan mempraktikkan n semua jenis n sebagian an sebagian mempraktik
secara mandiri. integrasi besar jenis kecil jenis kan satupun
antaraplikasi integrasi integrasi integrasi
office yang antaraplikasi antaraplikasi antaraplikas
diberikan. office yang office yang i office yang
diberikan. diberikan. diberikan.
Memilih aplikasi Siswa dapat Siswa cukup Siswa kurang Siswa tidak
office dan integrasi memilih memilih memilih memilih
yang sesuai aplikasi office aplikasi office aplikasi aplikasi
berdasarkan dan integrasi dan integrasi office dan office dan
informasi spesifikasi yang sesuai yang sesuai integrasi yang integrasi
teknis aplikasi dan berdasarkan berdasarkan sesuai yang sesuai
spesifikasi kebutuhan. kebutuhan. berdasarkan berdasarkan
kebutuhan. kebutuhan. kebutuhan.

Lampiran 2
BAHAN BACAAN GURU DAN PESERTA DIDIK
Unit pembelajaran TIK yang bersifat praktis (TIK sebagai tools) dan aplikatif seharusnya
menjadi bagian dari program BimTIK sekolah, yang meliputi hal berikut.
1. Pengenalan pemakaian gawai untuk proses belajar-mengajar, yang tentunya sudah
dilaksanakan di banyak sekolah dengan terpaksa saat pandemi melanda.
2. Pengenalan pemakaian aplikasi perkantoran untuk menunjang pelaporan, perhitungan, dan
presentasi yang dibutuhkan di mata pelajaran apapun.
3. Pengenalan lingkungan e-learning yang diterapkan di sekolah: LMS dan kanal komunikasi
yang ditetapkan sebagai standar komunikasi guru-siswa dalam belajar.

Aplikasinya di semua mata pelajaran dan kegiatan ekstra maupun kokurikuler, tidak hanya
dalam mata pelajaran Informatika. Diasumsikan, bahwa siswa SMA minimal sudah
menguasai penggunaan ponsel pintar dan laptop dan juga menggunakan aplikasi perkantoran
fitur dasar dan menengah yang diajarkan di tingkat SMP. Selain itu, siswa perlu mengetahui
best practice penggunaan aplikasi yang sudah diberikan pada buku SMP.

Dengan kondisi yang dikemukakan di atas, perbedaan TIK dalam mata pelajaran Informatika
dengan TIK sebagai pengetahuan ialah seperti berikut.
1. Dalam konteks mata pelajaran Informatika, perangkat keras (gawai, komputer), jaringan
dan perangkat lunak (aplikasi) yang dipakai, dibedah,dan dipelajari sebagai objek belajar
dan sarana memupuk kemampuan berpikir komputasi, dan perlu disertai praktik baik (best
practices) penggunaannya.
2. Dalam mata pelajaran Informatika:
a. pemakaian perangkat keras akan beririsan serta berhubungan erat dengan unit
pembelajaran TK dan JKI;
b. untuk aplikasi yang harus terkoneksi Internet, terkait materi JKI pada tingkatan SMP
baru dalam tingkatan sebagai pengguna yang aman dan memperhatikan privasi dirinya,
serta memahami hak privasi orang lain; c. materi perangkat lunak, akan berkaitan
dengan AD, AP, dan DSI.

Lampiran 3
GLOSARIUM
File data, : kumpulan berbagai data dan informasi yang tersimpan dan tersusun di
dalam komputer secara sistematik yang dapat diperiksa, diolah atau
dimanipulasi dengan menggunakan program komputer untuk
mendapatkan informasi dari basis data tersebut
Mailmerge, : alat yang memungkinkan membuat beberapa surat, label, amplop,
nametags, dan lainnya menggunakan informasi yang disimpan dalam
daftar, database, atau spreadsheet Presentasi, proses penyampaian ide,
produk baru atau hasil pekerjaan yang ditampilkan dan dijelaskan
kepada audiens
Cloud Computing, : proses pengolahan daya komputasi (baik CPU, RAM, Network
Speeds, Software, OS maupun Storage) melalui jaringan (biasanya
lewat internet), transfer data yang terjadi bukan secara fisik dan
sumber daya komputasi yang dimiliki berada di lokasi pengguna yang
memakai layanannya

Lampiran 4
DAFTAR PUSTAKA
 Buku Guru dan Buku Siswa
 Buku dan sumber referensi lain yang mendukung

Mengetahui Kutabuluh, Juli 2023


Kepala Sekolah Guru Mata Pelajaran

ARIPIN SILALAHI, S.Pd. M.Si ETIMANTA VERONIKA BR PINEM, S.Kom


NIP :19680422 199203 1 002 NIP : -

Anda mungkin juga menyukai