Anda di halaman 1dari 15

Macam

perkawinan
(mating) dalam
Animal Breeding
Ada 2 macam perkawinan (breeding/mating):
Macam Outbreeding

Ø Perkawinan antar bangsa ternak (Cross Breeding)


Ø Perkawinan satu bangsa ternak berbeda
wilayah/lokasi (Out Crossing)
Ø Perkawinan bertingkat antara ternak unggul
dengan ternak lokal bisa 3-5 generasi (Grading Up)
Contoh outcrossing
CROSSBREEDING
Artià salah program dasar pemuliaan ternak dengan
perkawinan antara ternak yang berbeda bangsanya
(beda breed).

Tujuan adalah produksi ternak komersial :


1. untuk mendapatkan keuntungan dari
Arti & tujuan heterosis/vigor yaitu keunggulan crossbred
daripada rata-rata kedua tetuanya.
2. untuk mendapat keuntungan yang setinggi-
tingginya dari kualitas yang baik yang
terdapat pada kedua breed yang berbeda keunggulan

Crossbreeding yang sangat aplikatif sering


dipergunakan mendapatkan efek heterosis dan
menghindari inbreeding (keunggulan anak terhadap
macam tetuanya) yaitu terminal crossing dan rotational
crossing

By Dr. Ir. Mudawamah, M.Si, IPM, Asean Eng


Terminal crossing :

Sapi bangsa Sapi bangsa Sapi bangsa Sapi bangsa


A B A+D B

Sapi bangsa 0,25 A+ 0,25 D+


Sapi bangsa 0,5 B
0,5 A+ 0,5 B
Terminal crossing 2 bangsa Terminal crossing dengan 3 bangsa
• sistem ini melibatkan : induk betina dari bangsa ternak lokal yang terjamin kemampuan adaptasinya dan pejantan
impor superior potensi produksi yang tinggi.

• Ada heterosis (kondisi dimana performan sapi cross lebih baik dari salah satu atau rerata kedua tetuanya) dan
pemanfaatan sifat adaptif dari induk lokal.

• Cara ini membutuhkan suplai betina lokal yang berlanjut

• sistem ini untuk melestarikan dan meningkatkan sumber daya genetik lokal.
Rotational Crossing :

Calon induk Calon induk


pengganti Dijual Anak Jantan pengganti
atau Betina bukan
calon induk

Calon induk
pengganti

By Dr. Ir. Mudawamah, M.Si, IPM, Asean Eng


Kelebihan Inbreeding adalah:
Ø Membuat populasi seragam
Ø Melestarikan sifat-sifat yang diinginkan
Ø Mendeteksi gen-gen yang tidak
diinginkan
Ø Mempertahankan keunggulan individu
ternak
Perkawinan tertutup (close breeding) : program
perkawinan sangat intensif antar ternak berkerabat
sangat dekat sehingga dapat ditelusuri kembali
dengan nenek moyang yang sama. Contoh:
Pejantan kepada anak betinanya, anak pejantan
dengan.

Anda mungkin juga menyukai