Anda di halaman 1dari 2

TUGAS PPG DALAM JABATAN

LK 6.o REFLEKSI PEMBELAJARAN


PEMBUATAN RENCANA AKSI

DISUSUN OLEH :

NENY ININGPRAJA NIKO, S.Pd.

No. UKG : 201699400140

PENDIDIKAN PROFESI GURU DALAM JABATAN

UNIVERSITAS WIJAYA KUSUMA SURABAYA

TAHUN 2023
1. Kegiatan apa yang belum dilaksanakan dalam pembelajaran ini?
Kegiatan yang belum dilaksanakan dalam pembelajaran ini adalah melakukan
revisi modul atau bahan ajar dengan layout yang menarik. Modul atau bahan ajar
yang dibuat masih sangat sederhana dari segi tampilan.

2. Kegiatan apa yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini?


Kegiatan presentasi pembuatan perangkat pembelajaran pada rencana aksi 1 dan
rencana aksi 2 sudah dilaksanakan 10 mahasiswa kelompok 3 dan diberi masukan
teman-teman peserta PPG serta diberikan penguatan oleh dosen pembimbing dan
guru pamong.

3. Upaya yang akan dilakukan untuk mengatasi kegiatan yang belum


dilaksanakan dalam pembelajaran ini?
Upaya yang akan dilakukan untuk mengatasi kegiatan yang belum dilaksanakan
dalam pembelajaran ini adalah senantiasa belajar dari berbagai sumber terutama
dari tutorial youtube, canva, dan liveworksheets agar bisa meningkatkan
kemampuan desain saya yang nantinya berguna untuk merancang modul atau
bahan ajar yang menarik dalam rangka meningkatkan kualitas pembelajaran.

4. Upaya apa yang akan dilakukan untuk keberlanjutan dari kegiatan


yang sudah dilaksanakan dalam pembelajaran ini?
Upaya yang akan dilakukan untuk keberlanjutan dari kegiatan yang sudah
dilaksanakan dalam pembelajaran ini adalah terus mengembangkan perangkat
pembelajaran sesuai dengan karakteristik siswa dan melakukan revisi sesuai
masukan dari teman-teman peserta, guru pamong, dan dosen pembimbing.

Anda mungkin juga menyukai