Anda di halaman 1dari 27

Group Therapy

1 November 2021
Refleksi
Pernahkan mengalami tekanan teman sebaya (peer
pressure)? Peristiwanya seperti apa? Gambarkan
peristiwanya. Tuliskan jawabannya.
Group Therapy
Group Therapy
Group Therapy

Terdapat 1 atau lebih psikolog yang membantu memandu


sekitar 5-15 pasien/ klien.

Membantu mengatasi permasalahan spesifik seperti : rasa


nyeri kronis, penyalahgunaan obat-obatan, obesitas,
gangguan panik, keterampilan sosial, membantu orang
mengelola kemarahan, rasa malu, kesepian (loneliness);
harga diri rendah (low self esteem), dukacita, dll.

Tipe Grup:
Open: anggota kelompok dapat bergabung kapan saja
Closed: semua anggota memulai dan mengakhiri menjadi
anggota dalam saat yang bersamaan.
Manfaat Group therapy

• Provides community (patients may have similar struggles).


• Accountability.
• Diversity.
• Secara keseluruhan, membantu pasien mengenali dan mengidentifikasikan
masalah, mendapatkan komunitas yang mendorong individu untuk lebih
mengenali diri sendiri dan mendapatkan perspektif yang berbeda.
Manfaat Group Therapy
➢Anggota kelompok bisa belajar dari
pengalaman dan saran orang lain dalam
kelompok.
➢Lebih hemat daripada individual
psychotherapy
➢Lebih efektif untuk menangani masalah-
msalah tertentu.
➢Anggota kelompok menyediakan
dukungan emosional.
➢Kelompok menjadi tempat yang aman
untuk menerapkan perilaku baru.
One of the most important decisions a therapist makes early in the process of designing a
group is what theoretical orientation will inform the group.

There are a number of reasons why a therapist should operate from a clear theoretical
perspective.
1. A theoretical orientation offers a view on what is a psychological problem.
2. Theories offer a conceptual framework for understanding the meaning of events that
occur in the group.
3. A theory points to the processes that are activated in a group setting to help members
move toward their goals and the therapist interventions by which the processes can be
activated. Stated simply, theory directsthe therapist’s actions in the group.
Pendekatan Teoretis dalam Group Therapy
Tuliskan apa yang Sdr. pelajari melalui tayangan cuplikan sesi Group
Therapy berikut ini.

https://www.youtube.com/watch?v=9_IEOG02gwY&fea
ture=youtu.be
Meet “my assistant” – Diana Baldwin
“How to start a Group Therapy”
https://www.youtube.com/watch?v=e4FaGyZu03s&feature=youtu.be

16
Hal-hal yang pertama kali perlu diperhatikan dalam
group therapy

• Fasilitator perlu memastikan suatu kondisi yang aman dan


nyaman bagi setiap orang dalam menyampaikan
pendapatnya.
• Pasien/ klien dapat membagikan pemikiran/ perasaannya
saat menginginkannya, apa dan berapa banyak yang akan
dibagikan. Klien dapat berbagi kapan saja ia telah merasa
nyaman untuk berbagi.
• Fasilitator ada untuk membantu. Klien dapat menyampaian
pada fasilitator pertanyaan-pertanyaan atau hal-hal yang
ingin didiskusikan.
• Klien dapat memilih grup yang tepat/ sesuai dengan
kebutuhan.
FishAholics
-Finding Nemo

https://youtu.be/1x9
W70LJKVw
SKILLS TO LEAD
GROUP THERAPY

https://www.youtube.com/wat
ch?v=pCaCCBsGKdw&feature=y
outu.be
Keterampilan
dasar yang perlu
dimiliki
fasilitator dalam
Group Therapy
Building a Group

1.Fasilitator dapat
menyelesksi anggota.
2. Mempersiapkan anggota
baru
Preparation for the group is necessary
• to provide informed consent,
• to diminish unproductive anxiety,
• to foster accurate conceptions about the group,
• to increase the likelihood of good attendance,
• to active therapeutic processes,
• and to discourage premature terminations.
Tugas:
Berikan penjelasan untuk masing-masing pendekatan dalam Group
Psychotherapy

Sumber rujukan utama: Brabender, V.A., Fallon, A.E., & Smolar, A. I. 2004. Essentials of
Group Therapy. John Wiley & Sons, Inc: Canada.
Daftar Pustaka
Brabender, V.A., Fallon, A.E., & Smolar, A. I. 2004.
Essentials of Group Therapy. John Wiley & Sons, Inc:
Canada.
Fehr, S.S. 2010. 101 Interventions in Group Therapy.
Revised Edition. Taylor and Francis Group: Ney York.

Anda mungkin juga menyukai