Anda di halaman 1dari 11

Filsafat Abad

Pertengahan
Oleh kelompok 3
The team

AKHUN SULFA

IKHSAN DZULFIKAR

HALIMAH GHINA
Pemikiran Masa Abad
Pertengahan

01 02
Masa Patristik Masa Skolastik
Istilah pratistik berasal dari kata Latin pater atau Istilah Skolatik adalah kata sifat yang berasal dari kata
bapak yang artinya para pemimpin school, yang berarti sekolah.
gereja. Para pemimpin gereja ini dipilih dari Jadi skolastik berarti aliran atau yang berkaitan
golongan atas dan atau golongan ahli pikir. dengan sekolah. Perkataan skolastik
Dari golongan ahli pikir inilah menimbulkan sikap merupakan corak khas dari sejarah filsafat abad
yang beragam pemikirannya. pertengahan
Ciri-ciri filsafat barat
pada abad
pertengahan
Di dalam masa pertumbuhan dan perkembangan
Filsafat Eropa ( kira-kira selama 5 abad) belum
memunculkan ahli fikir (filosof), akan tetapi setelah abad
ke-6 masehi, barulah muncul para ahli pikir yang
mengadakan penyelidikan Filsafat. Jadi filsafat Eropa lah
yang mengawali kelahiran filsafat pada barat pada abad
pertengahan.
Filsafat Barat Abad Pertengahan di mulai pada ( 476-
1492) dapat dikatakan juga sebagai “Abad Gelap”.
Ciri-ciri pemikiran filsafat barat
pada abad pertengahan adalah :

• Cara berfikirnya • Berfilsafat di dalam • Berfilsafat dengan


di pimpin oleh lingkungan ajaran pertolongan
gereja Aristoteles augustinus dan lain-
lain
Pemikiran Yunani
pada masa paratistik
istilah patristic berasal dari bahasa Latin, peter, yang berarti Bapak.
adapun yang dimaksud bapak di sini adalah para pemimpin gereja.
biasanya para pemimpin gereja dipilih dari golongan atas para ahli pikir.

perbedaan ahli pikir dalam menghadapi masalah perlu tidaknya filsafat


Yunani digunakan oleh para pemimpin gereja untuk ikut mewarnai
peraturan-peraturan atau kebijaksanaan yang mereka keluarkan,
memunculkan duapendapat yang berbeda
Pemikiran Yunani pada masa
skolatistik

01 02
Pemahaman Pemahaman Tentang
Tentang Corak Konsep Pemikiran
Pemikiran Yunani pada
masa skolatistik awal,
puncak, dan akhir
Pada masa Skolastik, terdapat tiga
periode yaitu Skolastik Awal, Skolastik
Puncak, dan Skolastik Akhir

Pada masa Skolastik Awal (abad ke-8


hingga abad ke-12), filsafat masih
dipengaruhi oleh agama dan gereja
Kristen.
Pada masa Skolastik Puncak (abad ke-12
hingga abad ke-13), terdapat perkembangan
dalam filsafat dan teologi, terutama dalam
pemikiran Aristoteles

Pada masa Skolastik Akhir (abad ke-14


hingga abad ke-15), terdapat perdebatan
antara para filsuf dan teolog mengenai
hubungan antara iman dan akal

Terdapat dua golongan dalam sikap terhadap


pemikiran Yunani pada masa Skolastik, yaitu
golongan yang menolak sama sekali dan
golongan yang menerima dan
mengembangkan pemikiran Yunani.
Yang nanya yang mau
aja ya ga usah dipaksa
nyari pertanyaan di
google :)
Thank
you

Anda mungkin juga menyukai