Anda di halaman 1dari 2

11/08/23, 19.

31 Resep Kue Sus Isi Vla(Anti Gagal) oleh Nur Bani - Cookpad

Dapatkan App

Ketik bahan-bahan... Masuk ke Jajaran Resep Unggulan


Menerima Cooksnap dari 100+ pengguna

Kue Sus Isi Vla(Anti Gagal)

Nur Bani @nuy_kitchen


Jakarta

Awalnya tertarik liat resep kue sus di salah satu grup member
masakan di FB, kue sus nya cantik dan mudah cara membuat
nya. Jadi nya coba deh eksekusi dan taraaaa.....trial pertama…

Bahan-bahan
30 menit 15 Pcs

Bahan Kulit :

130 gr Terigu Pro Tinggi(Cakra)

100 gr Margarin

250 ml Air

1/2 sdt Garam

3 butir telur

Bahan Vla:

2 butir kuning telur, boleh 1 / boleh skip kalau mau vla putih

50 gr tepung maizena

500 ml susu cair(me: 500 ml air + 5 sdm susu bubuk)

80 gr gula pasir

https://cookpad.com/id/resep/3255468-kue-sus-isi-vlaanti-gagal 1/2
11/08/23, 19.31 Resep Kue Sus Isi Vla(Anti Gagal) oleh Nur Bani - Cookpad

1/2 sdt garam

2 sdt margarin

Cara Membuat

Langkah 1
Cara buat kulit: - Didihkan air, margarin dan garam. Masukan tepung aduk cepat samapai rata dan
kalis. Tunggu hungga agak dingin, pindahan adonan ke wadah mixer lalu masukan telur satu
persatu sembari dimixer hingga halus dan rata. Masukan ke plastik segitiga, beri spluit segitiga dan
cetak sesuai ke inginan.

Langkah 2
Oles Loyang dengan margarin, setelah di cetak masukan ke oven yang sebelumnya dipanasakan
15 menit. Panggang hingga matang (sudah tidak keluar lagi buih-buihnya) kalau saya 60 menit.
Jangan dibuka-buka ya oven nya hingga kokoh.

Langkah 3

Cara Buat Vla: Cairkan tepung maizena dgn sebagian susu cair, kocok lepas kuning telur, satukan.
lalu Didihkan Sisa susu cair +gula pasir+garam+margarin sambil diaduk sampai gula larut. Tuang
larutan tepung maizena, aduk cepat dan rata. angkat Potong Sus sedikit dan semprotan vla ke
dalam sus.

Langkah 4
Happy Baking...

https://cookpad.com/id/resep/3255468-kue-sus-isi-vlaanti-gagal 2/2

Anda mungkin juga menyukai