Anda di halaman 1dari 9

DATA FOKUS

(CP. 1A)

Initial klien : No RM : xx xx xx

Ruang : Dx Medik : Konstipasi

Data Subjektif Data Objektif


1. Klien mengatakan sulit 1. Seorang wanita berusia 70
buang air besar selama 1 tahun
minggu terahir 2. Klien tampak kurus
2. Klien mengatakan buang 3. Frekuensi bising usus
air besarnya menjadi tidak 2x/menit
teratur 4. Ekspresi klien tampak
3. Klien mengatakan meringis
mengeluh saat buang air 5. Keaadaan umum
besar. BB : 40 kg
4. Klien mengatakan TB : 160 cm
fesesnya keras dan kering. TD : 130/90 mmHg
5. Klien mengatakan terasa N : 90x/menit
nyeri pada bagian RR : 23x/menit
abdomen
6. Klien mengatakan susah
saat buang air besar.
7. Klien mengatakan hanya
membeli obat di apotik
dan obat yang dikomsumsi
klien adalah obat pencahar
laktulosa
8. Klien juga mengatatakan
kurang makan-makanan
yang mengadung serat
9. Kurang minum air putih.
CP. 1B

Initial klien : No RM : xx xx xx

Ruangan : Dx medik : Konstipasi

No Diagnosa Keperawatan Tanggal Tanggal Teratasi


Ditemukan
1. Konstipasi berhubungan
dengan kebiasaan defekasi yang
tidak teratur ditandai dengan
Ds :
- Klien mengatakan sulit
buang air besar selama
1 minggu terahir
- Klien mengatakan
buang air besarnya
menjadi tidak teratur
Do :
- Seorang wanita berusia
70 tahun
- Frekuensi bising usus
2x/menit
2. Nyeri akut berhubungan dengan
akumulasi feses keras pada
abdomen ditandai dengan
Ds :
- Klien mengatakan
fesesnya keras dan
kering.
- Klien mengatakan
terasa nyeri pada bagian
abdomen
Do :
- Ekspresi klien tampak
meringis
3. Ketidakseimbangan nutrisi
kurang dari kebutuhan tubuh
berhubungan dengan penurunan
nafsu makan ditandai dengan
Ds :
- Klien mengatakan
malas makan-makanan
yang berserat
Do :
- Klien tampak kurus
- Keaadaan umum
BB : 40 kg
TB : 160 cm
TD : 130/90 mmHg
N : 90x/menit
RR : 23x/menit
CP. 2

Initial klien : No RM : xx xx xx

Ruangan : Dx medik : Konstipasi

N Data Etiologi Masalah


o
1. Ds : 1. Usia lanjut (umur 70 Konstipasi
1. Klien tahun)
mengatakan 2. Penurunan respon
sulit buang terhadap dorongan
air besar defekasi
selama 1 3. Gangguan
minggu koordinasi reflek
terahir. defekasi
2. Klien 4. Penumpukan feses
mengatakan
buang air
besarnya
menjadi
tidak teratur
Do :
1. Seorang
wanita
berusia 70
tahun
2. Frekuensi
bising usus
2x/menit

2. Ds : 1. Pengeluaran Nyeri akut


1. Klien feses yang keras
mengatakan dan kering
fesesnya 2. Upaya mengedan
keras dan yang berlebihan
kering. saat buang air
2. Klien besar
mengatakan 3. Efek samping
terasa nyeri obat latulosa
pada bagian yang klien
abdomen konsumsi
Do :
1. Ekspresi
klien tampak
meringis

3. Ds : 1. Berkurangnya Ketidakseimban
1. Klien kekuatan otot gan nutrisi
mengatakan rahang kurang dari
malas 2. Penurunan kebutuhan
makan- fungsi dan tubuh.
makanan sensifitas saraf
yang berserat indra pengecap
Do : mengkibatkan
1. Klien tampak terjadinya
kurus penurunan
2. Keaadaan terhadap cita
umum rasa, manis, asin,
BB : 40 kg asam dan pahit.
TB : 160 cm 3. Berkurangnya
TD : 130/90 kemampuan
mmHg mencerna
N : makanan akibat
90x/menit kerusakan gigi
RR : 4. Gerakan
23x/menit peristaltik dan
penyerapan
makanan di usus
menurun
5. Esofagus
mengalami
pelebaran dan
asam lambung
menyebabkan
lansia
mengalami
penurunan nafsu
makan.
.
CP. 4

CATATAN TINDAKAN

Initial klien : No RM :

Ruangan : Dx medik :

Tanggal Kode No. Dx Jam Tindakan Ttd


keperawatan
CP. 6

RESUME KEPERAWATAN

Identitas klien :

No. RM :

Dx Medik Saat Masuk :

Diagnosa terahir :

Ringkasan Asuhan Keperawatan :

1. Pengkajian :s

2. Diagnosa keperawatan :

3. Intervensi :

4. Evaluasi :

5. Tindak lanjut/saran :

2010

Mahasiswa

Anda mungkin juga menyukai