Anda di halaman 1dari 1

Pengertian Kalimat

 Satuan bahasa yang berupa kata atau rangkaian kata yang dapat secara mandiri
mengungkapkan suatu arti yang utuh. Kalimat adalah satuan bahasa terkecil yang
mengungkapkan suatu pikiran yang utuh, baik lisan maupun tulisan.

Ciri-ciri Kalimat

 Sebuah kalimat memiliki unit pemikiran dan makna yang lengkap;


 Sebuah kalimat setidaknya harus terdiri dari subjek dan predikat;
 Dalam penulisan, kalimat diawali dengan huruf kapital dan diakhiri dengan tanda baca
seperti titik (.), tanda tanya (?), dan tanda seru (!);

Unsur Kalimat

 subjek, predikat, objek, pelengkap dan keterangan.

Struktur Kalimat

 pola atau unsur untuk membentuk komponen kata menjadi kalimat yang benar dan
sesuai penulisan dalam bahasa Indonesia.

Jenis-jenis Kalimat

 Kalimat perintah
 Kalimat berita
 Kalimat serua
 Kalimat tanya
 Kalimat langsung
 Kalimat tidak langsung
 Kalimat melepas
 Kalimat klimaks

Anda mungkin juga menyukai