Anda di halaman 1dari 9

SURAT KUASA MEMBEBANKAN HAK TANGGUNGAN

Nomor : 04,-

- Pada hari ini, Selasa, tanggal 22-08-2023 (dua ---


puluh dua Agustus dua ribu dua puluh tiga); --------
- Pukul 10.00 WIB (sepuluh Waktu Indonesia Barat); -
- Hadir dihadapan saya, RICKY TEGUH PRATAMA, Sarjana
Hukum, Magister Kenotariatan, Notaris di Kabupaten
Sukabumi dengan dihadiri saksi-saksi yang saya, ----
Notaris kenal dan nama-namanya akan disebut pada ---
bagian akhir akta ini : ----------------------------
I. Nyonya UUN YULIANTI, lahir di Bogor, pada ------
tanggal 19-06-1970 (sembilan belas Juni seribu
sembilan ratus tujuh puluh), Mengurus Rumah ----
Tangga, Warga Negara Indonesia, bertempat ------
tinggal di Kabupaten Bogor, Kampung Cijambu, ---
Rukun Tetangga 002, Rukun Warga 002, Desa ------
Cisalada, Kecamatan Cigombong, pemegang Nomor --
Induk Kependudukan (NIK) : 3201385906700002; ---
- Menurut Keterangannya untuk melakukan --------
perbuatan hukum dalam akta ini telah mendapat --
persetujuan dari suaminya yang telah hadir -----
dihadapan saya, Notaris, serta turut -----------
menandatangani akta ini yaitu Tuan DIDIN -------
SYAMSUDIN, lahir di Bogor, pada tanggal --------
05-07-1966 (lima Juli seribu sembilan ratus enam
puluh enam), Karyawan Swasta, Warga Negara -----
Indonesia, bertempat tinggal bersama dengan ----
isterinya tersebut diatas, pemegang Nomor Induk
Kependudukan (NIK) : 3201380507660003; ---------
- Untuk sementara keduanya berada di Kabupaten -
Sukabumi; --------------------------------------
- Sebagai Pemegang Hak Atas Tanah/Sertipikat. ------

1
- Selanjutnya disebut PEMBERI KUASA; ---------------
- Pemberi Kuasa dengan ini memberikan kuasa kepada :
II. Tuan GALIH WIJATNIKA, lahir di Sukabumi, pada --
tanggal 06-09-1985 (enam September seribu ------
sembilan ratus delapan puluh lima), Pimpinan ---
Kantor Cabang Perseroan Terbatas yang akan -----
disebutkan dibawah ini, bertempat tinggal di ---
Kabupaten Sukabumi, BCP Blok L Nomor : 8, Rukun
Tetangga 041, Rukun Warga 013, Desa Sukamantri,
Kecamatan Cisaat, pemegang Nomor Induk --------
Kependudukan (NIK) : 3202290609850001. ---------

2
- Menurut keterangannya dalam hal ini bertindak
dalam jabatannya tersebut diatas selaku Pimpinan
Kantor Cabang Cicurug PT. BANK PERKREDITAN -----
RAKYAT SUPRA ARTAPERSADA sebagaimana yang ------
tercantum dalam Surat Kuasa Nomor : ------------
351/DIR/KUASA/VIII/2022 tertanggal 22-08-2022 --
(dua puluh dua Agustus dua ribu dua puluh dua),
dengan demikian sah bertindak untuk dan atas ---
nama Direksi serta mewakili perseroan terbatas
PT. BANK PERKREDITAN RAKYAT SUPRA ARTAPERSADA,
berkedudukan dan berkantor pusat di Kecamatan --
Cisaat, Kabupaten Sukabumi, yang Anggaran Dasar
dan pendiriannya sebagaimana dimuat dalam akta
Nomor : 36 tanggal 25-06-1992 (dua puluh lima --
Juni seribu sembilan ratus sembilan puluh dua)
dibuat dihadapan JACINTA SUSANTI, Sarjana Hukum,
pada waktu itu selaku Notaris di Jakarta, dan --
telah diumumkan dalam Lembaran Berita Negara ---
Republik Indonesia tertanggal 16-11-2001 (enam
belas November dua ribu satu) Nomor : 7330, ----
Tambahan Berita Negara Republik Indonesia
nomor : 92, anggaran dasar mana telah mengalami
------beberapa kali perubahan serta telah
disesuaikan dengan Undang-Undang Nomor : 40
Tahun 2007 -----tentang perseroan terbatas, dan
terakhir dirubah dengan akta Nomor : 40 tanggal
20-04-2022 (dua puluh April dua ribu dua puluh
dua) dibuat -----dihadapan RURI RINALDI, Sarjana
Hukum, Magister Kenotariatan, Notaris di Kota
Bogor, serta telah mendapat pengesahan dari
Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Republik
Indonesia sebagaimana ---dalam surat
keputusannya Nomor : AHU-0028961.AH. 01.02.TAHUN
2022 tertanggal 21-04-2022 (dua ----puluh satu
April dua ribu dua puluh dua). ------
Selanjutnya disebut PENERIMA KUASA; ---------------
3
------------------- K H U S U S --------------------
- Untuk dan atas nama Pemberi Kuasa membebankan Hak
Tanggungan peringkat I (pertama) guna menjamin -----
pelunasan utang penghadap Tuan KOMARUDIN, tersebut -
diatas, selaku Debitur sejumlah Rp. 40.000.000.- ---
(empat puluh juta rupiah) atau sejumlah uang yang --
dapat ditentukan dikemudian hari berdasarkan -------
perjanjian utang piutang yang ditandatangani oleh --
Debitur/Pemberi Kuasa dengan Perseroan Terbatas ----
PT. BANK PERKREDITAN RAKYAT SUPRA ARTAPERSADA, -----
selaku Kreditur dan dibuktikan dengan : ------------
- Surat Perjanjian Kredit yang dibuat di bawah ---
tangan bermaterai cukup, tertanggal 22-08-2023
(dua puluh dua Agustus dua ribu dua puluh satu)
Nomor : 0455/PK/004/KAT/VIII/2023; -------------

- Yang surat asli/salinan resminya diperlihatkan ---


kepada saya, Notaris dan penambahan, perubahan, ----
perpanjangan serta pembaharuannya yang mungkin -----
diadakan kemudian sampai sejumlah Nilai Tanggungan -
sebesar Rp. 60.000.000,- (enam puluh juta rupiah)
atas Obyek Hak Tanggungan berupa : -----------------
- Sertipikat Hak Milik nomor : 1611/Pondokkaso ----
Tonggoh, sebagaimana yang di uraikan dalam Surat
Ukur tanggal 10-05-2020 (sepuluh Mei dua ribu dua
puluh) Nomor : 2097/Pondokkaso Tonggoh/2020, ----
seluas 75 M2 (tujuh puluh lima meter persegi) ---
degan Nomor Identifikasi Bidang Tanah (NIB) : ---
10.11.28.08.01498, yang terletak di : -----------
- Provinsi : Jawa Barat; ----------------
- Kabupaten : Sukabumi; ------------------
- Kecamatan : Cidahu; --------------------
- Desa : Pondokkaso Tonggoh; --------

4
- Kuasa untuk membebankan Hak Tanggungan ini -------
meliputi kuasa untuk menghadap dimana perlu, -------
memberikan keterangan-keterangan serta -------------
memperlihatkan dan menyerahkan surat-surat yang ----
diminta, membuat/meminta dibuatkan serta menanda ---
tangani akta Pemberian Hak Tanggungan serta surat-
surat lain yang diperlukan, memilih domisili, ------
memberi pernyataan bahwa Obyek Hak Tanggungan betul
milik Pemberi Kuasa, tidak tersangkut dalam --------
sengketa, bebas dari sita dan dari beban-beban -----
apapun mendaftarkan Hak Tanggungan tersebut, -------
memberikan dan menyetujui syarat-syarat atau aturan-
aturan serta janji janji yang disetujui oleh Pemberi
Kuasa dalam akta Pemberian Hak Tanggungan tersebut,
sebagai berikut : ----------------------------------
1. Janji bahwa pelunasan utang yang dijamin dapat
dilakukan dengan cara angsuran yang besarnya ---
sama dengan nilai masing-masing hak atas tanah
yang merupakan bagian dari Obyek Hak Tanggungan
yang akan disebut di bawah ini, dan yang akan --
dibebaskan dari Hak Tanggungan tersebut, -------
sehingga kemudian Hak Tanggungan ini hanya -----
membebani sisa Obyek Hak Tanggungan untuk ------
menjamin sisa utang yang belum dilunasi. -------

5
2. Janji bahwa dalam hal Obyek Hak Tanggungan -----
kemudian dipecah sehingga Hak Tanggungan -------
membebani beberapa hak atas tanah, DEBITUR dapat
melakukan pelunasan utang yang dijamin dengan --
Hak Tanggungan dengan cara angsuran yang -------
besarnya sama dengan nilai masing-masing hak ---
atas tanah tersebut, yang akan dibebaskan dari
Hak Tanggungan, sehingga kemudian Hak Tanggungan
ini hanya membebani sisa Obyek Hak Tanggungan --
untuk menjamin sisa utang yang belum dilunasi.
Nilai masing-masing hak atas tanah tersebut akan
ditentukan berdasarkan kesepakatan antara Pihak
Pertama dengan Pihak Kedua. --------------------
3. Janji yang membatasi kewenangan Pemberi Hak ----
Tanggungan untuk menyewakan Obyek Hak Tanggungan
dan/atau menentukan atau mengubah jangka waktu -
sewa dan/atau menerima uang sewa dimuka, kecuali
dengan persetujuan tertulis lebih dahulu dari --
pemegang Hak Tanggungan. -----------------------
4. Janji yang membatasi kewenangan Pemberi Hak ----
Tanggungan untuk mengubah bentuk atau tata -----
susunan Obyek Hak Tanggungan, kecuali dengan ---
persetujuan tertulis lebih dahulu dari pemegang
Hak Tanggungan. --------------------------------
5. Janji yang memberikan kewenangan kepada Pemegang
Hak Tanggungan untuk mengelola Obyek Hak -------
Tanggungan berdasarkan penetapan Ketua ---------
Pengadilan Negeri yang daerah hukumnya meliputi
letak Obyek Hak Tanggungan apabila DEBITUR -----
sungguh-sungguh cidera janji. ------------------

6
6. Janji yang memberikan kewenangan kepada Pemegang
Hak Tanggungan untuk menyelamatkan Obyek Hak ---
Tanggungan, jika hal itu diperlukan untuk ------
pelaksanaan eksekusi atau untuk mencegah menjadi
hapusnya atau dibatalkannya hak yang menjadi ---
Obyek Hak Tanggungan karena tidak dipenuhinya --
atau dilanggarnya ketentuan undang-undang serta
kewenangan untuk mengajukan permohonan ---------
memperpanjang jangka waktu dan/atau memperbarui
Hak atas tanah yang menjadi Obyek Hak ----------
Tanggungan. ------------------------------------
7. Janji bahwa pemegang Hak Tanggungan pertama ----
mempunyai hak untuk menjual atas kekuasaan -----
sendiri Obyek Hak Tanggungan apabila DEBITUR ---
cidera janji. ----------------------------------
8. Janji yang diberikan oleh Pemegang Hak ---------
Tanggungan pertama bahwa Obyek Hak Tanggungan --
tidak akan dibersihkan dari Hak Tanggungan. ----
9. Janji bahwa pemberi Hak Tanggungan tidak akan --
melepaskan haknya atas Obyek Hak Tanggungan ----
tanpa persetujuan tertulis lebih dahulu dari ---
Pemegang Hak Tanggungan. -----------------------
10. Janji bahwa Pemegang Hak Tanggungan akan -------
memperoleh seluruh atau sebagian dari ganti rugi
yang diterima Pemberi Hak Tanggungan untuk -----
pelunasan piutangnya apabila Obyek Hak ---------
Tanggungan dilepaskan haknya oleh Pemberi Hak --
Tanggungan atau dicabut haknya untuk kepentingan
umum. ------------------------------------------
11. Janji bahwa Pemegang Hak Tanggungan akan -------
memperoleh seluruh atau sebagian dari uang -----
asuransi yang diterima Pemberi Hak Tanggungan --
untuk pelunasan piutangnya, atau Obyek Hak -----
Tanggungan diasuransikan. ----------------------

7
12. Janji bahwa Pemberi Hak Tanggungan akan --------
mengosongkan Obyek Hak Tanggungan pada waktu ---
eksekusi Hak Tanggungan. -----------------------
13. Janji bahwa Sertipikat hak atas tanah yang telah
dibubuhi catatan pembebanan Hak Tanggungan -----
diserahkan kepada dan untuk disimpan Pemegang --
Hak Tanggungan. --------------------------------
14. Janji-janji lain yang tidak bertentangan dengan
undang-undang Hak Tanggungan dan peraturan lain
yang berlaku dan untuk pelaksanaan janji-janji -
tersebut memberikan kuasa yang diperlukan kepada
Pemegang Hak Tanggungan di dalam akta Pemberian
Hak Tanggungan. --------------------------------
- Kuasa ini tidak dapat ditarik kembali dan tidak --
berakhir karena sebab apapun juga kecuali oleh -----
karena telah dilaksanakan pembuatan Akta Pemberian
Hak Tanggungan atau akan berakhir sesuai dengan ----
jangka waktu Perjanjian Kredit tersebut, serta -----
pendaftarannya. ------------------------------------
- Para pihak menyatakan dengan ini menjamin akan ---
kebenaran identitas para pihak sesuai dengan tanda
penganal yang disampaikan kepada saya, Notaris. ----
- Para pihak bertanggung jawab sepenuhnya atas -----
kebenarannya hal tersebut dan selanjutnya para pihak
menyatakan telah mengarti dan memahami isi akta ini.
----------------- DEMIKIAN AKTA INI ----------------
- Dibuat sebagai minuta dan dilangsungkan di -------
Kabupaten Sukabumi pada hari dan tanggal sebagaimana
tersebut dalam kepala akta ini, dengan dihadiri ----
oleh : ---------------------------------------------

8
1. Nyonya HENY ROCHAENI, lahir di Bogor, pada -----
tanggal 27-02-1974 (dua puluh tujuh Februari ---
seribu sembilan ratus tujuh puluh empat), Warga
Negara Indonesia, Bertempat tinggal di Kabupaten
Bogor, Vila Mutiara Lido Blok F15 Nomor 38, ----
Rukun Tetangga 005, Rukun Warga 025, Desa ------
Cigombong, Kecamatan Cigombong, pemegang Nomor -
Induk -Kependudukan (NIK) : 3201386702740001; --
2. Tuan LUKMANSYAH, lahir di Lebak, pada tanggal --
14-09-1991 (empat belas September seribu -------
sembilan ratus sembilan puluh satu), Warga -----
Negara Indonesia, Bertempat tinggal di Kabupaten
Bekasi, Kampung Tegal Gede, Rukun Tetangga 010,
Rukun Warga 004, Desa Pasir Sari, Kecamatan ----
Cikarang Selatan, Pemegang Nomor Induk ---------
Kependudukan (NIK) : 3602221409910001; ---------
- Untuk sementara keduanya berada di Kabupaten -----
Sukabumi; ------------------------------------------
- Segera setelah akta ini, saya, Notaris bacakan ---
kepada penghadap dan saksi-saksi, maka segera ------
para penghadap, saksi-saksi dan saya, Notaris, -----
menandatangani akta ini sesuai dengan ketentuan ----
undang-undang Republik Indonesia nomor : 30 Tahun --
2004 yang telah diubah dengan undang-undang Republik
Indonesia nomor : 2 Tahun 2014, para penghadap -----
membubuhkan cap jarinya pada kertas tersendiri yang
dilekatkan pada minuta akta ini. -------------------
- Dilangsungkan dengan tanpa perubahan. ------------

Anda mungkin juga menyukai