Anda di halaman 1dari 1

ASUHAN KEPERAWATAN PADA NY.

S DENGAN TUBERKULOSIS (TB)


a. Perencanaan Keperawatan

No Diagnosa Tujuan dan kriteria Intervensi


Keperawatan
1 Bersihan jalan Setelah dilakukan tindakan 1. Ajarkan batuk
nafas tidak keperawatan diharapkan pasien efektif
efektif dan keluarga: 2. Ajarkan etika batuk
berhubungan Dengan kriteria hasil: pada pasien dan
dengan infeksi 1. Mendemonstrasikan batuk keluarga
ditandai efektif ( mampu mengeluarkan 3. Anjurkan untuk
dengan adanya sputum) posisi semifowler
eksudat 2. Menunjukkan jalan nafas yang pada pasien
paten (suara nafas norma) 4. Anjurkan minum air
3. Mampu mengidentifikasi dan hangat
mencegah factor yang dapat 5. Kolaborasi
menghambat jalan nafas pemberian obat
2 Perubahan Setelah dilakukan tindakan 1. Identifikasi status
nutrisi kurang keperawatan diharapkan pasien nutrisi, alergi dan
dari kebutuhan dan keluarga: intoleransi
tubuh Dengan kriteria hasil: makanan
berhubungan 1. Adanya peningkatan berat 2. Anjurkan untuk
dengan badan makan makanan
anoreksia 2. Mampu mengidentifikasi tinggi kalori dan
kebutuhan nutrisi tinggi protein
3. Tidak ada tanda – tanda mal 3. Anjurkan pasien
nutrisi untuk mengatur
4. Menunjukkan peningkatan pola makan
nafsu makan (makan sedikit tapi
sering)
3 Kurang Setelah dilakukan tindakan 1. Sediakan materi
pengetahuan keperawatan diharapkan pasien atau media
dengan dan keluarga: pendidikan
kurangnya Dengan kriteria hasil: kesehatan
informasi 1. Pasien dan keluarga 2. Jelaskan factor
menyatakan paham tentang resiko yang dapat
penyakit dan program mempengaruhi
pengobatan yang akan kesehatan terkait
dilakukan pengobatan TB
2. Pasien dan keluarga mampu
melaksanakan prosedur yang
dijelaskan secara benar
3. Pasien dan keluarga dapat
menjelaskan kembali apa yang
disampaikan oleh petugas

Anda mungkin juga menyukai