Anda di halaman 1dari 11

BAB I

PENDAHULUAN

SMK Negeri 1 Bengkulu Utara adalah suatu Lembaga Pendidikan


kejuruan mempunyai tugas untuk dapat menghasilkan siswa-siwi yang terampil
dan berkualitas dalam berbagai bidang kejuruan dan salah satunya penguasaan
Multimedia dalam dunia kerja, Tangguh dan berdedikasi tinggi serta mampu
berinteraksi dalam dunia kerja.
Didalam mencapai tujuan yang mulia tersebut, maka setiap siswa-siswi
harus mengusai berbagai kemampuan dan ketrampilan dasar serta harus memiliki
wawasan ilmu pengetahuan yang luas dalam ilmu computer.
Agar dapat mencapai tujuan tersebut, maka salah satu cara adalah dengan
menerjunkan siswa-siwi kami langsung pada dunia kerja yang sebenarnya.
Praktek Kerja Lapangan (PKL) ini dilaksanakan untuk menambah kualitas
ketrampilan dan pengetahuan siswa-siswi kami dalam setiap praktek dan
menerapkan teori-teori yang akan diterapkan pada dunia kerja secara langsung.
Pengaturan pelaksanaan PKL dilakukan oleh sekolah dengan
mempertimbangkan kesediaan Lembaga/perusahaan atau dunia kerja untuk dapat
menerima siswa-siswi kami yang akan melaksanakan Praktek Kerja Lapangan
(PKL).
Dengan diadakannya Praktek Kerja Lapangan (PKL) saat ini sangatlah
baik dan berguna bagi setiap siswa-siswi SMK Negeri 1 Bengkulu Utara,
mendapatkan suatu gambaran yang sesungguhnya didalam menjalani dunia kerja
dan menerapkan apa yang didapatkan dari akademik pada pekerjaan yang akan
digeluti, sehingga mampu terjun langsung ke dunia kerja.

1.1 Latar belakang


Pelaksanaan praktik kerja industri ( prakerin ) adalah sebuah pelatihan
dan pembelajaran yang dilaksanakan didunia indutri yang relevan dengan
kompetensi keahlian yang dimilikinya masing – masing dalam upaya
meningkatkan mutu sekolah menengah kejuruan ( SMK ) dan juga
menambah bekal untuk masa – masa mendatang guna memasuki dunia kerja
yang semakin banyak serta ketat dalam persaingan seperti saat ini, itu dengan

1
pesatnya perkembangan ilmu teknologi, banyaknya permintaan produksi
barang atau jasa yang menimbulkan perubahan mendasar untuk mendapat
pekerjaan, sehingga tenaga kerja dituntut dengan keterampilan yang
kompeten, maka dengan adanya kegiatan prakerin siswa dan siswi dapat
mengasah dan juga mengimplementasikan materi yang didapatkan disekolah
langsung didunia usaha dan dunia industri yang relevan dengan kemampuan
masing – masing.
Dalam upaya untuk mewujutkan visi dan misinya, SMK Negeri 1
BENGKULU UTARA melaksanakan berbagai kegiatan demi menjadikan
siswa dan siswi yang siap memasuki dunia kerja dan dunia industri ( DU/DI ),
tentunya hal itu tidak dapat diraih dengan mudah. Tidak hanya dengan belajar
berbagai teori yang ada disekolah, namun seorang siswa dan siswi harus
belajar mengenai bagaimana lingkungan yang berada didunia kerja dan
tentunya bagaimana pekerjaan yang akan dihadapinya nanti selepas lulus
sekolah.

1.2 Tujuan Praktik Lapangan Kerja (PKL)


1. Memberikan pengalaman kerja langsung (real) kepada peserta didik dalam
rangka menanamkan (internalize) iklim kerja positif yang berorientasi
pada peduli mutu proses dan hasil kerja.
2. Memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk membangun dan
menggambarkan kepribadiannya yang berkarakter sesuai dengan nilai-nilai
positif yang tumbuh dan diperlukanoleh masyarakat, khususnya didunia
kerja yang ditekuni.
3. Menanamkan etos kerja yang tinggi bagi peserta didik untuk memasuki
dunia kerja sesuai tuntutan pasar kerja global.
4. Memenuhi hal-hal yang belum dipenuhi disekolah agar mencapai
keutuhan standar kompetensi lulusan
5. Mengaktualisasikan salah satu bentuk aktivitas dalam penyelenggaraan.
Model Pendidikan Sistem Ganda (PSG) antara SMK dan Institusi
Pasangan yang memadukan secara sistematis dan sistemik program
Pendidikan di sekola (SMK) dan Program pelatihan penguasaan Keahlian
didunia kerja (DUDI).

2
BAB II

PROSES PRAKTEK KERJA LAPANGAN

2.1 Sejarah Singkat Rezki Design

Awal mula dibuka Risky Design Tanggal 01 Oktober 2021. Sebelum toko
percetakan ini di buka Risky Design juga pernah mencari pengalaman selama
1 tahun untuk membuka usaha sendiri, dengan modal yang dikeluarkan
sebesar RP. 3.000.000 peralatan yang dibeli pertama kali ialah : Stempel
kayu, gagang warna, printer, tinta warna dan lain sebagainya.

2.2 Waktu dan tempat pelaksanaan

Waktu dan tempat pelaksanaan praktek kerja lapangan dilaksanakan di


Rezki Design Jln. Samratulangi No. 5B Gunung Alam Kecamatan
Argamakmur Kabupaten Bengkulu Utara yang berlangsung selama 6 bulan
dari tanggal 06 Maret 2023 sampai dengan 27 Agustus 2023.

2.3 Gambaran umum tempat PKL

Risky Design merupakan salah satu jenis media cetak dimasyarakat


argamakmur, rezki design digunakan sebagai salah satu arah yang berperan
untuk menyampaikan pesan ( berita, informasi, dan hiburan ) kepada
masyarakat dengan jangkauan luas. Rezki Design telah menjalani proses
perkembangan yang cukup lama sebelum menjadi media komunikasi masa
seperti saat ini. Percetakan Rezki Design dapat menjangkau berbagai lapisan
masyarakat variasi dalam program hiburan memberikan pilihan pada
percetakan dan meningkatkan persaingan antar percetakan dengan percetakan
lainnya.

Risky Design argamakmur sampai saat ini masih berdiri dengan mencetak
berbagai macam berita dan merupakan satu – satunya media komunikasi
swasta yang ada di argamakmur. Pertumbuhan ekonomi dan bisnis

3
dikabupaten bengkulu utara dalam 2 tahun terakhir begitu cepat masyarakat
yang ada tentunya memerlukan media yang dapat membantu dirinya untuk
mendapat berbagai jenis informasi yang cepat dan akurat.

2.4 Materi Pelatihan Selama PKL

Kegiatan yang dilakukan selama pkl di Rezki Design adalah :

- Pin Nama

- Cutting

- Nyusun Nota

2.5 Peralatan dan perlengkapan yang digunakan

 Laptop
 Printer
 Handphone
 Pena
 Kertas
 Dan sebagainya

2.6 Skema langkah – langkah kerja

Cara mudah membuat nama dada / name tag, mudah murah, tanpa Resin.

1. Cetak nama di kertas glossy paper.

2. Gunting sesuai ukuran

3. Potong akrilik sesuai kebutuhan

4. Oleskan lem alteco di kertas dan akrilik

5. Tempelkan akrilik di kertas

6. Oleskan lagi alteco di kertas

7. Tempel peniti/ magnet

4
8. Finish. Tunggu kering.

2.7 Teori pendukung

 Adanya sarana dan prasarana serta software yang mendukung dalam


kegiatan pkl, seperti Komputer, mesin alminating, dan sebagainya
 Adanya internet ( wifi )

 Adanya laptop untuk menunjang kegiatan

5
BAB III

TEMUAN

3.1 Faktor pendukung dan penghambat


 Faktor pendukung
a) Adanya bimbingan dan pengarahan dari instruktur Rezki Design
dengan baik
b) Adanya komunikasi dengan baik antara kami dengan karyawan Rezki
Design
c) Tersedia fasilitas yang mencukupi
d) Adanya kerja sama antara intrukstur Rezki Design dan peserta pkl
dengan baik
 Faktor penghambat
Adanya keterbatasan waktu pada kegiatan pkl
3.2 Manfaat yang dirasakan/hasil
 Memiliki keahlian profesional
 Menambah wawasan, pengetahuan, keterampilan, dan kepercayaan
 Membentuk mental dan pola pikir yang sangat baik, serta memberikan
pengalaman dalam dunia kerja
 Merasakan dapat beradaptasi dengan dunia usaha lebih cepat

6
BAB IV
PENUTUP

4.1 Kesimpulan
Setelah penulis mengikuti pkl, penulis dapat menyimpulkan bahwa :
1) PKL mampu berjalan lancar berkat kerja sama semua rekan yang ada di
Risky Design dengan baik
2) Dengan adanya kegiatan pkl ini penulis menjadi semakin kreatif dan pintar
3) Penulis juga mampu memahami kegiatan yang ada di dunia kerja dengan
sangat baik.
4.2 Saran – saran
Semoga sekolah mampu tetap menjaga hubungan baik dengan dunia industri
dan menyakinkan bahwa SMK memiliki tekad yang kuat untuk mencapai
prestasi.

7
LAMPIRAN

Memasukkan Undangan dalam plastik

Tempat PKL Risky Design

8
Membuat Pin Nama Sela Andeska

Ruang kerja percetakan Risky Design

9
DAFTAR PUSTAKA

Laporan PKL Percetakan Saung Bandung, Nur Intan Siregar, 2020/2021, SMK
Negeri 1 Bengkulu Utara
https://www.academia.edu/34586117/
Contoh_Laporan_Praktek_Kerja_Industri_Lapangan_di_Percetakan

10
11

Anda mungkin juga menyukai