Anda di halaman 1dari 7

TOXIKOLOGI

INDUSTRI
Presented by : Kelompok 8
ANGGOTA KELOMPOK
Nadia Islamia Rizki Rahmadani

Muhammad Teguh Yazid


TOXIKOLOGI INDUSTRI
Toxikologi industri merupakan salah satu cabang
ilmu toksikologi yang mempelajari toksikan di
tempat kerja serta efeknya pada para pekerja
yang terpajan toksikan di tempat kerja.

Secara terminologis ,toksikologi industri berarti


ilmu tentang toksikan yang di pakai ,di olah,di
proses,dan di hasilkan dalam industri.
TOXIKOLOGI INDUSTRI
Toksikologi industri berkompetensi dalam mengkaji dan
menilai probalitas adanya bahan kimia di lingkungan
kerja serta besarnya risiko yang ditimbulkan oleh
bahan kimia tersebut.
RUANG LINGKUP TOXIKOLOGI
INDUSTRI
• Terdapat toksikan di alam • Efek toksik pada manusia atau
• Penggunaan dan manfaat hewan
• Sifat fisik dan kimia • Pencegahan,berupa NAB dan IPB
• Masuk ke dalam tubuh dari •Diagnosi/ gejala ,terapi,serta
lingkungan kerja manajemen kasus keracunan
•Metabolisme •Aspek medikolegal
(absorpsi,distribusi,biotransformas
i,retensi,dan ekspresi)
KESIMPULAN
Keterkaitan bidang toksikologi di tempat
kerja maupun toksikologi industri dengan
bidang keilmuan lainnya ,seperti
kimia,ilmu kesehatan,kedokteran,higiene
industri, hiegiene tempat kerja,serta K3
sangat erat juga bersifat dua arah atau
timbal balik.
Thank You
Presented by : Kelompok

Anda mungkin juga menyukai