Anda di halaman 1dari 9

Konsep Dasar Psikologi Pendidikan

A. Pengertian Psikologi Pendidikan

Psyche
(Jiwa)
Ilmu yang mempelajari masalah kejiwaan peserta didik dalam
proses pendidikan dan pembelajaran

Logos
(Ilmu)

Psikologi pendidikan dimaksudkan agar guru dapat sukses dalam


menjalankan tugasnya mengajar dan mendidik di sekolah
Ruang lingkup Psikologi Pendidikan

Peserta didik : perkembangan anak, perbedaan individual,


kecerdasan, kepribadian, dan kesehatan mental anak

Proses belajar : psikologi belajar, motivasi belajar, faktor-faktor


yang mempengaruhi belajar, diagnostic mengenai problema belajar

Evaluasi terhadap performansi belajar

Pimpinan usaha pengembangan kualitas pendidikan :


kepemimpinan dan perencanaan pendidikan

Psikologi Pendidikan//Yohana Yuniati, M.Pd// Universitas Nusa Nipa Indonesia


Ruang Lingkup Psikologi Pendidikan
Pertumbuhan
dan
perkembangan
anak

Membina
Dasar dan
kesehatan
potensi anak
mental dan fisik
didik
siswa

Evaluasi potensi Proses dan teori


dan hasil belajar belajar

Psikologi Pendidikan//Yohana Yuniati, M.Pd// Universitas Nusa Nipa Indonesia


Metode yang digunakan dalam psikologi
pendidikan

(F)
(A) (B) (C) (D) Teknik
(E)
Metode Metode Metode Metode bimbingan
Metode tes
Angket klinis kasus eksperimen dan
konseling

Psikologi Pendidikan//Yohana Yuniati, M.Pd// Universitas Nusa Nipa Indonesia


Sumbangan psikologi
pendidikan terhadap dunia
pendidikan

Psikologi Pendidikan//Yohana Yuniati, M.Pd// Universitas Nusa Nipa Indonesia


Dalam teori pendidikan
• Untuk memahami karakteristik perkembangan anak

• Untuk memahami hakikat belajar siswa dalam kelas

• Untuk memahami adanya perbedaan individual

• Untuk memahami metode mengajar yang efektif

• Untuk memahami problem anak-anak

• Memberi pengetahuan kesehatan mental

• Membantu penyusunan kurikulum berdasarkan pada tingkat perkembangan anak

• Memberi pengetahuan dakam usaha pengukuran hasil belajra siswa

• Berguna untuk melakukan penelitian

• Memberi bimbingan kepada kelainan-kelainan anak

• Membantu pengembangan sikan anak yang baik

• Untuk mengetahui dinamika kelompok anak-anak

Psikologi Pendidikan//Yohana Yuniati, M.Pd// Universitas Nusa Nipa Indonesia


Dalam praktik pendidikan
• Metode atau cara yang diterapkan kepada naak berniai edukatid dan lebih
bijaksana

• Penggunaan alat-alat pendidikan modern

• Pelaksanaan administrasi sekolah secara modern

• Penyusunan daftar pelajaran sekolah secara baik

• Mengatur kegiatan kokorikuler

• Penggunaan penemuan metode baru dalam psikologi pendidikan

• Menyusun buku teks dan buku pegangan guru sampai pembuatan lembar kerja

Psikologi Pendidikan//Yohana Yuniati, M.Pd// Universitas Nusa Nipa Indonesia


Psikologi Pendidikan//Yohana Yuniati, M.Pd// Universitas Nusa Nipa Indonesia

Anda mungkin juga menyukai