Anda di halaman 1dari 2

INSTRUMEN OBSERVASI

TATA LAKSANA KEPENDIDIKAN

Tanggal Observasi :

Nama Pengamat :

Lokasi Observsi :

Nama Lembaga/Organisasi :

No Indikator variabel/item pertanyaan Ya Tidak Keterangan

1. Kepemimpinan dan manajemen


1) Apakah kepemimpinan di
sekolah/institusi ini efektif dalam
megarahkan visi dan tujuan
pendidikan ?
2) Bagaimana perencanaan kegiatan
pendidikan diorganisasi?apakah
terdokumentasi dengan baik?
3) Bagaimana pengorganisasian sumber
daya,guru dan siswa di sekolah atau
institusi ini?
4) Bagaimana proses pengambilan
keputusan di dalam institusi ini?
5) Apakah kepemimpinan perlu terlibat
dalam langsung dalam pembelajaran
dan pengajaran?

2. Kurikulum dan Pembelajaran


1) Apakah kurikulum yang diguakan
sesuai degan standar pendidikan
nasioanal?
2) Bagaimana pendekatan pembelajaran
diimplementasikan di dalam kelas ?
Apakah beragam dan sesuai dengan
kebutuhan siswa
3) Bagaimana evaluasi siswa
dilakukan? Apakah berfokus pada
perkembangan individu ?
4) Apakah terdapat metode evaluasi
khusus yang digunakan untuk
mengukur keberhasilan siswa?
5) Apakah ada penggunaan teknologi
dalam Proses evaluasi siswa
3. Tenaga Pendidik
1) Apakah guru-guru memiliki
kualifikasi yang sesuai dengan mata
pelajaran yang mereka ajar?
2) Apakah sekolah ini memiliki
program pengembangan profesional
untuk guru?
3) Apakah terdapat buku induk guru?
4) Apakah terdapat buku mutasi
pegawai?
5) apakah Kerja tata usaha bejalan
dengan baik?
4. Fasilitas Sarana dan Prasarana serta
Kesejahteraan Siswa
1) Apakah fasilitas sarana dan
prasarana pendidikan memadai untuk
mendukung proses pembelajaran?
2) Apakah upaya yang dilakukan untuk
menjaga kesejahteraan fisik dan
psikis siswa?
3) Bagaimana tindakan disiplin
diterapkan disekolah/institusi ini?
4) Apakah terdapat buku induk siswa
5) Apakah terdapat buku nilai siswa?
6) Apakah telah disediakan sistem
informasi dibagian perpustakaan
dan akademik?

5. Evaluasi dan Pemantauan


1) Bagaimana progam kependidikan ini
dievaluasi?Apakah terdapat
perbaikan berdasarkan hasil
evaluasi?
2) Bagaimana evaluasi dan peningkatan
berkelanjutan teradap tata laksana
kependidikan di sekolah ini
dilakukan?
3) apakah terdapat pelatihan khusus
bagi guru terkait implementasi
kurikulum baru?
4) apakah kurikulum sekolah saat ini
dapat beradaptasi dengan
pengembangan teknolgi terkini?

Anda mungkin juga menyukai