Anda di halaman 1dari 2

TEKNIK RELAKSASI apa itu teknik nafas Apa tujuan teknik

NAFAS DALAM nafas dalam..????


dalam…???

Teknik nafas dalam ada-


Mengurangi rasa
lah teknik yang nyeri
digunakan untuk berkurangnya rasa
menghilangkan nyeri cemas, khawatir
dengan cara menarik dan gelisah
nafas melalui hidung, dan Mengurangi stress
menghembuskan nafas Membantu
secara perlahan melalui menurunkan TD
mulut.
Nama : Ade Dian Oktavia
NIM : 1202102040065

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


FAKULTAS ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PEKAJANGAN
PEKALONGAN
Apa persiapan Penatalaksanaan Teknik Relaksasi
Napas Dalam
melakukan
tehnikrelaksasi
Jaga privasi pasien
nafas da-
Ciptakan lingkungan yang tenang
Usahakan tangan dan kaki pada po-

Pastikan anda dalam sisi yang rileks


keadaan tenang dan Minta pasien untuk memejamkan
santai (rileks). mata dan usahakan agar pasien
Pilih waktu
dan berkonsentrasi
tempat yang sesuai. Minta pasien menarik nafas melalui
(duduk di kursi jika hidung secara perlahan-lahan sam-
anda di kerjaan atau bil menghitung dalam hati “satu,
di rumah). dua, tiga”
Anda boleh melakukan Perlahan-lahan udara dihembuskan
teknik relaksasi ini sambil melalui mulut “satu, dua, tiga”
membaca doa, berzikir
Minta pasien untuk mengulangi lagi
atau sholawat.
sama seperti prosedur sebelumnya
sebanyak tiga kali selama lima
menit.

Anda mungkin juga menyukai