Anda di halaman 1dari 12

ANALISIS MULTIMODALITY PADA IKLAN MIE SEDAAP GORENG

EDISI “AYAM BAKAR LIMAU”

Mahmudah1, Ayu Indriani2, Widy Meitha Permata Putri3


Program Studi Pendidikan Bahasa Indonesia Pascasrjana Universitas Negeri Makassar
Email: ayuindrian98@gmail.com, widymeitha05@gmail.com

Abstrak
Istilah Iklan berasal dari kata “saya akan” yang artinya “pemberitahuan”, yaitu
pemberitahuan produk atau jasa dari produsen kepada calon konsumen. Penelitian ini
menceritakan tentang iklan Mie Sedap Goreng Edisi “Ayam Bakar Limau”,
menggunakan analisis multimodal. Tuujuan dari penelitian ini ialah untuk
mendeskripsikan linguistik, visual, audio, spasial, dan gerak tubuh yang tergambar dalam
iklan Mie Sedap Goreng Edisi “Ayam Bakar Limau”. Metode yang digunakan dalam
penelitian ini adalah deskpriptif kualitatif. Hasil penelitian ini adalah analisis kebahasaan
dalam iklan tersebut, dengan menunjukkan ragam informal di Jakarta. Analisis visual
dalam iklan Mie Sedap Goreng Edisi “Ayqm Bakar Limau”, diwujudkan dalam tindakan
partisipan sesuai dengan tuturan narator. Analisis gestur dalam penelitian ini adalah
ekspresi gerak tubuh yang dilakukan oleh partisipan sesuai dengan narator.

Kata Kunci: Analisis Linguistik, Multimodal, Iklan Mie Sedap Goreng Edisi “Ayam
Bakar Limau”, Analisis Visual.
PENDAHULUAN kebutuhan dilingkungan kita. Berbagai
Bahasa memiliki peranan yang jenis media iklan salah satunya yaitu,
sangat penting bagi manusia. mulai dari media cetak (surat kabar,
Peranannya yang sangat penting itu majalah, poster, media elektronik
disebabkan melalui bahasa, manusia (televisi, radio, dan sebagainya), media
dapat membangun gambaran mental sosial (Instagram, Youtube, TikTok,
untuk memaknai kenyataan yang terjadi Facebook, dan sebagainya). Iklan
di dalam kehidupan pribadinya maupun memiliki kekuatan esensial sebagai
antara anggota masyarakat di sarana pemasaran yang membantu
lingkungannya. Bahasa membantu menjual produk atau jasa. Iklan dapat
manusia membentuk suatu kelompok dipahami sebagai komunikasi verbal dan
sosial, memenuhi kebutuhannya untuk nonverbal. Struktur pesan iklan adalah
dapat hidup bersama di lingkungan cara penyajian pesan dalam bentuk
masyarakat dan menjadi sebuah sarana kesimpulan implisit dan eksplisit dalam
untuk mengekspresikan perasaan, sikap, isi pesan. Menurut Shimp (Baihaqiin
pikiran atau gagasan, dan praktik-praktik Fahrini, Hendri 2017), daya tarik yang
sosial lainnya. Bahasa juga digunakan sering digunakan dalam sebuah iklan
manusia sebagai sarana untuk adalah daya tarik peran pendukung,
melakukan interaksi dengan manusia humor dalam iklan, ketakutan, dan
lainnya. musik. Selain itu daya tarik lainnya
Bahasa terdapat juga unsur yang seperti aktor atau artis yang memerankan
sangat penting yaitu bahasa nonverbal iklan tersebut juga menjadi salah satu
dan sarana visual lainnya yang daya tarik dalam iklan. Salah satu daya
mendukung manusia dalam berinteraksi tarik yang paling sering digunakan
sosial. Lingkungan kehidupan sehari- adalah daya tarik dari seorang artis
hari kita tidak bisa lepas dari iklan terkenal karena lebih mudah dikenali
karena iklan merupakan media yang dan diingat dari sebuah pesan iklan.
digunakan untuk memperkenalkan dan Iklan yang disertai dengan artis terkenal
menginformasikan suatu produk dan biasanya menjadi iklan yang populer dan
layanan kepada khalayak umum. Media menjadi iklan yang paling diingat oleh
iklan sangat banyak dan bermacam- khalayak.
macam jenisnya sesuai dengan
Pesan iklan yang disampaikan oleh Shimp 2003 (dalam Hendri), tujuan
artis terkenal digunakan untuk menarik periklanan adalah (1)
khalayak. Penyampaian pesan dan menginformasikan: periklanan
promosi oleh artis dalam iklan membuat membawa pelanggan ke merek baru,
khalayak menjadi lebih memperhatikan mendidik mereka tentang berbagai fitur
atau tertarik. Seperti yang tergambar dan manfaat merek, dan memfasilitasi
dalam iklan mie sedaap ayam bakar penciptaan citra merek yang positif; (2)
limau yang dipromosikan dengan artis persuading: iklan yang efektif akan
terkenal, maka menarik untuk mampu membujuk konsumen untuk
menganalisis iklan ini dengan analisis mencoba produk dan jasa yang
multimodal untuk menemukan diiklankan; (3) mengingatkan: iklan
penggambaran multimodal yang membuat merek perusahaan tetap segar
diwujudkan dalam iklan ini. di benak konsumen; (4) nilai tambah:
KAJIAN PUSTAKA iklan memberikan nilai tambah dengan
IKLAN menyempurnakan kualitas dan inovasi
Iklan adalah sebuah bentuk merek dengan mempengaruhi persepsi
promosi suatu produk yang dilakukan pelanggan; (5) membantu:
oleh individu, organisasi, atau Untuk memahami makna yang
perusahaan untuk menyampaikan visi terkandung dalam sebuah pesan iklan,
dan misinya. Di dalam teks iklan ada beberapa bentuk pesan iklan (Sinarin
terdapat suatu tujuan untuk Suprakisno, 2015 dalam Hendri),
menginformasikan, dalam iklan juga seperti:
yang terdapat nama produk, ide, dan jasa a. Announcement memberikan tiga
yang dapat menguntungkan bagi penjelasan bahwa pengumuman
penggunanya. Kata “iklan” berasal dari satunya-satunya pesan iklan, aspek
bahasa Latiniklan-vereyang berarti terpenting secara interpersonal
“menyampaikan pikiran dan gagasan diantara pesan-pesan yang lain
kepada pihak lain” (Keppler dalam dalam teks dan catch phrase.
Hendri, 2018). b. Enhacer adalah untuk membangun
Tujuan periklanan adalah menjadi atau memodifikasi makna yang
berbagai sarana komunikasi yang berasal dari interaksi antara Lead
penting bagi perusahaan bisnis. Menurut dan Announcement. Pesan enhacer
dalam iklan biasanya disampaikan identitas atau status pada produk,
lewat paragraf. yang ditempatkan dimana saja
c. Call and Visit Information dengan menyesuaikan proporsi teks
merupakan kontak informasi yang iklan.
dapat dihubungi masyarakat h. Tag adalah rekomendasi terhadap
pengguna yang ingin diperoleh sebuah iklan produk.
produk yang diiklankan dan i. Konversi dalam teks menjelaskan
biasanya cal and visit information partisipan aktif dan pasif dalam teks
dicetak dalam tulisan kecil dan verbal. saya. Setting berfungsi
posisinya dibagian bawah atau atas, sebagai latar yang menjelaskan
atau keunggulan produk yang
d. kanan kiri produk iklan tersebut. ditawarkan.
e. Lead menjelaskan ukuran, posisi, j. Aditif adalah hubungan yang
atau warna yang harus potensial menjelaskan berbagai informasi
untuk menyimpan kesan dan makna visual melalui teks verbal yang
bagi pengguna. saling melengkapi kelebihan yang
f. Display berfungsi untuk dimiliki produk.
menggambarkan suatu produk k. Demand adalah interaksi langsung
secara nyata dan eksplisit. antara partisipan dan audiens yang
Komponen visual tampilan diwujudkan dengan kontak mata
kongruen berfungsi mewujudkan yang memandang audiens.
produk tanpa melalui simbolisasi l. Sosial dan kesetaraan adalah cara
dan tampilan inkongruen temu kembali unsur-unsur visual
mewujudkan produk melalui dalam teks dengan memberikan
simbolisasi. informasi kepada khalayak bahwa
g. Lambang terbagi menjadi lambang produk merupakan produk yang
visual yang diwujudkan melalui dapat dengan mudah dibeli, dan
logo produk yang diiklankan, dan realisasinya dapat ditemukan pada
lambang kebahasaan yang informasi call dan visit.
diwujudkan melalui nama merek m. Salience menggambarkan
atau merek dagang. Emblem keuntungan yang diperoleh dengan
berfungsi untuk memberikan menggunakan produk yang
diiklankan yang efeknya secara Suprakisno (2015), ada lima aspek
tidak langsung disampaikan kepada semiotika untuk mengkaji teks
penontonnya, misalnya tubuh yang multimodal, yaitu 1) linguistik, terdiri
indah menjadi dambaan setiap dari kosa kata, huruf, struktur umum, dan
wanita. tata bahasa lisan dan tulis; 2) visual,
n. Reaktor adalah orang-orang di meliputi warna, layout, halaman atau
sekitar yang melihat objek yang adegan, dan gambar. Gambar visual
menjadi pusat perhatian. melibatkan bahasa tubuh, gerakan,
Iklan yang menarik dapat menarik tarian, foto, film, dan video; 3) audio,
perhatian target pasar. Produk-produk meliputi volume, nada, dan irama musik,
yang menjadi alat untuk memenuhi efek suara, dan keheningan; 4) gesture,
kebutuhan setiap pelanggan sering merupakan gerakan, kecepatan, dan
muncul dalam iklan media dengan keheningan pada wajah, ekspresi, bahasa
melibatkan tokoh-tokoh terkenal dari tubuh, dan postur; 5) spasial, berisi
kalangan artis dan influencer dengan tentang kedekatan, arah, dan posisi tata
harapan dapat mendongkrak penjualan letak.
produk dan lebih dikenal serta mudah Chen dalam Budi (2010)
dikenal oleh masyarakat. memaknai multimodality sebagai
MULTIMODALITAS “memahami bagaimana sumber semiotik
Multimodality adalah salah satu verbal dan visual dapat digunakan untuk
cabang studi Linguistic Systemic merealisasikan jenis dan tingkatan
Functional (LSF) yang dikembangkan dialogic engangement, keterlibatan
oleh Kress dan Van Leeuwen dalam dialogis (cetak miring dari Peneliti)
bukunya Reading Images. Studi dalam sebuah buku teks”. Dalam konteks
multimodal menerapkan interaksi verbal analisis teks, multimodality menurut
dan visual. Analisis multimodal Peneliti dapat dipahami sebagai sebuah
menyelidiki teks dengan lebih banyak ‘prosedur analisis’ yang
dari satu mode semiotik (verbal dan menggabungkan alat dan langkah
visual) secara bersamaan atau analisis linguistik seperti misalnya
menganalisis sarana komunikasi yang systemic functional linguistics (SFL),
mengintegrasikan teks verbal dan visual. atau Tata Bahasa Fungsional, dengan
Menurut Bull dan Anstey dalam alat analisis untuk memahami gambar,
bila teks yang dianalisis menggunakan Budi 2004), namun teks adalah “all
dua mode, verbal dan gambar. Sekarang practices that signify”, segala praktek
ini, semakin banyak orang yang memiliki makna, yang dapat
mengandalkan penggunaan mode berbentuk citraan, objek, praktek bahkan
berbeda untuk berkomunikasi. bunyi (Barker, 2000 dalam Budi).
Komunikasi, dalam artikel ini dimaknai Berdasarkan hal tersebut, setidaknya
tidak saja sebagai peristiwa bagi Peneliti, teks dapat dirujukkan pada
penyampaian pesan dari pengirim dua hal yang berbeda. Pertama, makna
kepada penerima, tapi juga usaha teks dapat saling menggantikan dengan
penawaran makna dari pembuat makna (semiotic) mode. Kedua, teks
pemaknaan kepada audiens, termasuk di dapat juga dipahami sebagai ‘wadah’,
dalamnya konsumen seperti dalam iklan situs, di mana semiotic mode digunakan
sebuah produk. Sementara mode untuk menawarkan makna. Sebagai
menurut Bezemer dan Kress dalam Budi contoh, sebuah poster secara
(2008:171) adalah “a socially and keseluruhan dikatakan sebagai sebuah
culturally shaped resource for making teks, yang di dalamnya terdapat verbal
meaning”, mode dipahami sebagai dan gambar sebagai dua mode semiotik
sumber yang terbentuk secara sosial dan yang digunakan untuk menyampaikan
budaya untuk mengomunikasikan pesan. Dalam kaitannya dengan alat
makna. analisis teks multimodal, khususnya
Diantara mode berbeda yang yang menggabungkan verbal dan visual,
digunakan orang secara bersamaan Kress dan van Leeuwen dalam Budi
dalam sebuah teks untuk (1996, 2006) menawarkan apa yang
mengomunikasikan pesan mereka, dianggap sebagai ‘tata bahasa’ gambar.
mungkin gabungan verbal dan citraan METODE
atau gambar yang paling sering Penelitian ini menggunakan
digunakan, dibandingkan kombinasi metode deskriptif, yakni membuat
mode berbeda lainnya seperti misalnya penggambaran, gambarang yang
verbal dan musik. Sekaitan dengan ini, sistemis, seperti faktual dan akurat
teks bermakna lebih luas dari sekedar tentang data, sifat, dan hubungan
“tidak saja tulisan atau lisan…” seperti fenomena yang dianalisis
menurut Halliday (dikutip dalam Eggins, (Djajasudarma, 2006:9 dalam
Suprakisno). Penelitian bahasa, metode HASIL ANALISIS
deskriptif lebih cenderung digunakan Berikut analisis iklan Mie Sedaap
dalam penelitian kualitatif. Data Goreng edisi Ayam Bakar Limau
penelitian ini, yakni iklan Mie Sedap berdasarkan sistem semiotik multimodal
Foreng Edisi “Ayam Bakar Limau” yang sebagai berikut:
diakses dari Youtube, durasi 03,00 1) Analisis Linguistik
menit. Langkah-langkah dalam data ini, Analisis linguistik meliputi kosa
yaitu memilih dan mengunduh iklan, kata, huruf, dan tata bahasa lisan dan
mengamati setiap adegan dengan tulisan. Iklan Mie Sedaap Goreng edisi
mengadaptasikannya dalam teori Ayam Bakar Limau yang diperankan
multimodalitas, mendeskripsikan setiap oleh artis cantik terkenal Natasha Wilona
elemen baik verbal maupun visual, dan menggunakan bahasa lisan dan tulisan.
menganalisisnya sesuai dengan teori Tuturan lisan tersebut diwujudkan
multimodal. Pertama kita menganalisis dengan tuturan Natasha Wilona sebagai
dari segi linguistik, terdiri dari kosa kata, bintang iklan dalam iklan tersebut, yang
dan tata bahasa lisan dan tulis. Kedua populer dengan paras yang cantik dan
menganalisis visual, meliputi adegan dan keahliannya dalam memerankan peran.
gambar. Gambar visual melibatkan Tuturan yang diucapkan adalah sebagai
bahasa tubuh, gerakan, foto dan video. berikut.
Ketiga analisis audio, meliputi volume, Hai Baby
nada, dan irama musik, efek suara, dan Ini nih inovasi rasa terbaru Mie Sesaap
keheningan. Keempat menganalisis dari Ayam Bakar Limau
segi gesture, merupakan gerakan, Sensasi sambel cobeknya, disegerin
kecepatan, dan keheningan pada wajah, jeruk limau aromanyaa
ekspresi, bahasa tubuh, dan postur. Gurih ayam bakarnya meresap nyatu di
Kelima menganalisis dari segi spasial, Mie yang kenyal
berisi tentang kedekatan, arah, dan posisi Ada rempeyek daun jeruknya, sumpah
tata letak. enak
Cobain yuk
Sedapnya polll
Aku cinta Mie Sedaap
Mau?
Baru Mie Sedaap Ayam Bakar Limau Mie Sedaap disajikan dalam bentuk
Sedap sedap sedap pengumuman yang menjelaskan bahwa
Sedapnya next level dari wingsfood pengumuman merupakan aspek penting
Iklan Mie Sedaap Goreng edisi secara interpersonal di antara pesan-
'Ayam Bakar Limau' menggunakan pesan lain dalam teks. Proses yang
perpaduan bahasa lisan dan tulisan. terjadi dalam pengumuman sebagai
Bahasa lisan digambarkan oleh aktris pesan iklan utama adalah proses
yang dilakukan selama 03,00 menit. menyapa atau mengundang yang
Ragam verbal iklan tersebut adalah memiliki modus imperatif. Proses yang
ragam informal di Jakarta dan terjadi pada pengumuman sebagai pesan
penggambaran sedap sedap sedap utama iklan Mie Sedaap goreng ini
merupakan metafora rasa yang sangat adalah Cobain yuk. Modus semacam ini
enak, sehingga penulis menuliskannya adalah ajakan untuk mengkonsumsi
berulang kali. Kemudian, penekanan produk makanan siap saji yaitu Mie
makna dalam ragam verbal iklan ini Sedaap goreng.
diperkuat dan ditegaskan oleh ragam 2) Analisis visual
tulis yang juga diikuti oleh tindakan Visual dalam iklan Mie Sedaap
tokoh lain (peserta) yang sesuai dengan Goreng diwujudkan dalam beberapa
tuturan Natasha Wilona sebagai aktor. tindakan tambahan perilaku partisipan,
Selain itu, didukung dengan kalimat yaitu a) visual partisipan saat
Inovasi Rasa Terbaru yang memperkenalkan produk dengan inovasi
menggambarkan bahwa Mie Sedaap rasa terbaru; b) visual partisipan saat
Goreng telah mengeluarkan varian rasa memperkenalkan kombinasi bahan yang
terbarunya, dalam edisi ini benar-benar terdapat dalam Mie Sedaap Goreng c)
menampilkan secara detail rasa yang visual produk yang memberikan
terkandung dalam rasa terbaru Mie informasi kepada khalayak bahwa
Sedaap, baik dari segi tekstur mienya produk tersebut merupakan makanan
dan bahan pelengkap mie goreng yaitu dengan cita rasa terbaru. .Secara visual
rempeyek daun jeruk. Pesan dalam iklan dapat diamati pada gambar berikut.
Gambar 01. Tindakan partisipan memperkenalkan produk dengan inovasi terbaru.

Gambar 02.Tindakan partisipan memperkenalkan kombinasi bahan yang terdapat dalam


Mie Sedaap Goreng Ayam Bakar Limau

Gambar 03. Memberikan informasi produk


Terdapat keterkaitan dengan visual 3) Analisis Audio
karena visual menceritakan sebuah cerita Musik atau audio yang terdapat pada
dan memudahkan penonton dalam iklan ini hanya berupa musik
memahami maksud yang disampaikan intrumentalia bergenre ritmix lebih
dalam iklan tersebut. Gabungan antara keenergi. Musik ritmix yang digunakan
visual bintang iklan dan visual produk pada iklan ini untuk memberikan kesan
dalam iklan Mie Sedaap Goreng bahwa produk Mie Sedaap Goreng dapat
menimbulkan makna interpersonal menimbulkan kesan rasa sedap dan enak
antara partisipan dan khalayak. Interaksi bagi penikmatnya. Hal tersebut semakin
antara partisipan dengan khalayak jelas atau merupakan penegasan dari
diwujudkan melalui kontak mata yang keunggulan produk itu adalah dengan
berfungsi sebagai Demand. Keadaan ini penggunaan verbal lisan sumpah enak,
menjelaskan bahwa partsipan sedang sedap sedap sedap dan penggunaan
menjelaskan barang yang ditawarkan. Silence, yaitu penyampaian keunggulan
Kedua pemaknaan oleh barang yang produk kepada khalayak pada visual
ditawarkan partisipan melalui teks aktivitas partisipan.
verbal lisan menjelaskan bahan-bahan 4) Analisis Gestur
yang terdapat dalam produk tersebut. Gestur dalam iklan ini digambarkan
Proses selanjutnya yaitu pemaknaan oleh dari aktivitas partisipan dalam
barang yang ditawarkan partisipan mengekspresikan rasa sedap dari produk
melalui teks verbal lisan yang tersebut. Hal tersebut tergambar dari
menjelaskan tentang kelebihan produk proses partisipan saat sedang memakan
yang ditawarkan tersebut. Pengambilan Mie Sedaap goreng serta keuntungan
elemen visual pada teks adalah dengan atau kenikmatan yang diperoleh dari
memberikan informasi kepada khalayak mengkonsumsi produk yang
bahwa produk tersebut adalah produk ditawarkannya. Partisipan aktif dan pasif
yang dapat diolah dengan mudah. dalam iklan ini ditunjukkan melalui
verbal lisan dari partisipan aktif sumpah
enak diikuti dengan verbal tulis. Dapat
dilihat dari gambar berikut.
Sumpah enak

Verba Lisan

Verba Tulis dari Image


Percakapan Partisipan

5) Analisis Spasial kedekatan gambar aktif, serta


Keterpaduan dalam iklan ini terlihat penggambaran lead di akhir gambar
dengan menggabungkan satu gambar iklan. Penggambaran kemasan Mie
dengan gambar lainnya. Setiap gambar menggugah selera dan praktis. Fungsi
memiliki maknanya masing-masing, lead ini adalah untuk memberikan kesan
tetapi saling mendukung. Penggambaran dan makna yang mendalam bagi
produk dengan inovasi rasa Ayam Bakar konsumen yang diwujudkan dalam
dan jeruk limau, keunggulan produk, dan gambar berikut.
cita rasa produk tergambarkan dengan

Gambar 04. Penggambaran kemasan Mie Sedaap goreng ayam bakar limau
SIMPULAN dan bentuk iklan yang mudah diingat,
Iklan Mie Sedap Goreng Edisi dikarenakan diperankan oleh bintang
“Ayam Bakar Limau” terdapat sistem iklan terkenal, yaitu Natasha Wilona.
semiotika multimodal. Pesan dalam DAFTAR PUSTAKA
iklan tersebut disampaikan dalam bentuk Budi, H. 2013. Multimodality: Menafsir
Verbal, Membaca Gambar,Dan
pengumuman yang memberikan
Memahami Teks. Jurnal Bahasa
penjelasan bahwa pengumuman dan Sastr, Vol. 13, No.1
termasuk aspek penting secara
Hendri, Z. 2018. Analisis Multimodal
interpersonal di antara pesan-pesan lain dalam Iklan Sprite Edisi'Nyatanya
Pas'. Jurnal. volume 228
dalam teks, serta didukung oleh
partisipan dalam iklan tersebut. Selain Suprakisno, S. 2015. Analisis
multimodal iklan
itu, penggambaran Iklan Mie Sedap
“indomie”.Jurnal BahasaUnimed,
Goreng Edisi “Ayam Bakar Limau” pun 26(1).
sangat mudah penyajiannya, terjangkau,

Anda mungkin juga menyukai