Anda di halaman 1dari 2

K3 & LH DEPT

Kecelakaan berakibat Fatal atau kematian tidak terjadi dengan begitu saja tetapi pasti
diawali dengan kecelakaan – kecelakan yang bernilai sedang atau ringan. Pernahkah
anda mengamati ketika disuatu tempat kerja / lokasi kerja terjadi kecelakaan yang
berakibat fatal……..????? terlepas dari faktor X…..????………kejadian apa saja yang
pernah terjadi di tempat tersebut……..?????
Kita harus mulai berhati – hati ketika statistik kecelakaan kerja di site kita sudah
menunjukkan nilai yang tidak baik…….sebab menurut teory yang dihasilkan oleh Frank E
Bird yang telah melakukan penelitian pada perusahaan – perusahaan di berbagai negara
kecelakaan akan berakumulasi dan Membentuk Kerucut dari kejadian nearmis atau
hampir insiden sampai terjadi kecelakaan fatal menunjukkan perbandingan dalam bentuk
angka sebagai berikut :

KECELAKAAN FATAL(Serious atau Major Injury)


1 1
LUKA / CIDERA RINGAN (Minor
10 10
KERUSAKAN HARTA BENDA (Property
30 30 HAMPIR CELAKA(Near Miss)
600 600

Artinya : -Setiap kejadian near miss atau hampir celaka sejumlah 600 kejadian maka 1
kejadian adalah kecelakaan yang mengakibatkan kerusakan harta benda
-Setiap kecelakaan sejumlah 30 kecelakaan yang mengakibatkan kerusakan
harta benda maka 1 kejadian berakibat luka atau cedera ringan.
-Setiap 10 kecelakaan yang berakibat Luka atau cedera ringan maka 1
kecelakaan akan berakibat kecelakaan fatal.

Bahkan hasil penelitian terbaru menunjukkan bahwa setiap 20.000 Tindakan berbahaya
dan Kondisi berbahaya akan mengakibatkan 1 kejadian near miss / hampir celaka.
Teori tersebut menggambarkan bagai mana kecelakaan fatal diawali dari tindakan dan
kondisi barbahaya atau kejadian hampir celaka, maka perlu sekali diperhatikan ketika di
tempat kerja kita sudah banyak kondisi yang barbahaya dan tindakan berbahaya serta
kejadian hampir celaka kita harus segera mengambil tindakan agar kecelakaan yang
berkibat kerusakan harta benda, luka ringan atau bahkan fatal dapat kita cegah……Ibarat
bom waktu jangan biarkan meledak ……..!!!! mencegah akan lebih baik daripada
mengobati
K3 & LH DEPT

Anda mungkin juga menyukai