Anda di halaman 1dari 3

MODUL PROJEK INTEGRASI

PROFIL PELAJAR PANCASILA DAN PELAJAR RAHMATAN LIL ALAMIN

A. Profil Projek Integrasi Profil Pelajar Pancasila Dan Pelajar Rahmatan Lil Alamin
1. Fase :D
2. Target Peserta Didik : Kelas 9 Semester Gasal
3. Tema : Bangunlah Jiwa dan Raganya
4. Topik : Bullying di Ranah Remaja
5. Durasi Kegiatan : 3 JP X 8 Pertemuan

B. Dimensi, Elemen, Sub Elemen, dan Nilai Projek Integrasi Profil Pelajar Pancasila Dan Pelajar Rahmatan Lil Alamin
Dimensi Pelajar Elemen Sub Elemen Nilai Pelajar Sub Nilai Target Pencapaian
Pancasila Rahmatan Lil
Alamin
Beriman, Akhlak Mengutamakan Berkeadaban  Shaleh Memahami adanya berbagai
Bertaqwa kepada kepada Persamaan dengan (Ta’addub) sosial persamaan dan mengharagai
Tuhan YME dan manusia orang lain dan  Menghargai perbedaan serta memahami
Akhlak mulia menghargai orang lain adanya sebab akibat
perbedaan  Peduli munculnya perilaku yang
Sosial memiliki dampak bagi
perilaku keberadaban
manusia.
Bernalar Kritis Menganalisis dan mengeveluasi Dinamis dan Inovatif  Kreatif Memuunculkan adanya
penalaran (Tathawwur wa  Bernalar perilaku kritis terhadap
ibtikar) Kritis permasalahan dalam lingkup
 Berjiwa masyarakat.
Kompetitif
Kreatif a. Menghasilkan gagasan yang Dinamis dan Inovatif  Kreatif Mengeksplorasi dan
orisinal (Tathawwur wa  Mandiri mengekspresikan pikiran dan
b. Menghasilkan karya dan ibtikar)  Berjiwa perasaan dalam bentuk karya
tindakan yang orisinal Kompetitif dengan mempertimbangkan
c. Memiliki keluwesan dalam dampak bagi lingkungan dan
mencari alternatif solusi orang sekitar.
permasalahan

C. Alur Aktivitas Projek


Projek Integrasi Profil Pelajar Pancasila dan Pelajar Rahmatal Lil Alamin tersusun dalam alur sebagai berikut :
1 Pengenalan Guru sebagai fasilitator membangun kesadaran peserta didik untuk mengenal tindakan bullying yang
sering terjadi di lingkungan sekitar yang memiliki efek jangka panjang khususnya bagi kesehatan
fisik maupun psikologis individu.
Materi yang disampaikan yaitu :
- Pengertian Bullying di lingkungan
- Jenis dan bentuk Bullying (Fisik dan Media sosial)
- Penyebab perilaku Bullying terjadi
- Mengenali dampak bullying bagi remaja
Kontekstualiasasi Guru sebagai fasilitator membantu dan memantik peserta didik dalam menggali permasalahan yang
terjadi di lingkungan sekitar terkait pembahasan:
- Menemukan fakta-fakta kasus bullying di lingkungan
- Melakukan identifikasi fakta kasus bullying sesuai dengan jenis dan bentuk bullying (secara
langsung atau melalui perantara seperti : media sosial dan game)
- Melakukan analisis kasus bullying yang menjadi temuan
- Menjelaskan dampak negatif perilaku bullying yang terjadi di masyarakat
- Mencari alternatif solusi mengatasi permasalahan bullying
- Menetapkan salah satu alternatif solusi sebagai ide
- Membuat rancangan proyek
Aksi Nyata Guru dan peserta didik meruuskan peran yang dapat dilakukan melalui aksinyata berupa :
- Membuat Poster pengenalan/ edukasi seputar bullying dan cara mengatasinya
- Membuat Vidio Pendek bentuk edukasi seputar bullying dan cara mengatasinya
- Membuat kegiatan edukasi pencegahan bullying
- Melakukan Pameran karya dalam kegiatan AKSIS dan Bulan Pencegahan Bullying Nasional
(Oktober)
Refleksi dan Tindak Tahapan terakhir yaitu Refleksi dan tindak lanjut. Pada tahapan ini peserta didik berbagi kesan dan
Lanjut melakukan evaluasi serta refleksi dari karya yang ditunjukkan
- Apa yang diperoleh dari kegiatan Projek ini?
- Apa manfaat dari projek yang di laksanakan?
- Apa saja tantangan dari projek ini ?

D. Asesmen

Anda mungkin juga menyukai