Anda di halaman 1dari 2

Lembar Kerja Peserta Didik

INOVASI TEKNOLOGI BIOLOGI (BIOTEKNOLOGI

Tujuan : Peserta didik dapat menganalisis pengertian inovasi teknologi biologi, bioteknologi
konvensional dan modern, serta bioteknologi kondisi nonsteril dan steril

Petunjuk :

1. Kajilah materi pada link berikut

link video : https://youtu.be/dJ8OM4n_XRk?si=xdvyeBn5mGhLD4BE

2. Kerjakan tugas dalam LKPD ini dengan semangat dan kreatif!

3. kerjakan secara individu (mandiri)

4. Kerjakan di lembaran dan dikumpulkan!

Pertanyaan :

“Perhatikan kedua jenis makanan berbahan kedelai berikut:

Tempe Tahu

- Apakah kalian mengenal kedua jenis bahan makanan yang disajikan gambar?”

Ya Tidak

- Manakah dari kedua bahan makanan yang ada pada gambar yang merupakan produk
inovasi teknologi biologi?

Tahu Tempe

- Jika menurut kalian tahu adalah produk inovasi teknologi biologi, jelaskan mengapa

demikian?”

- Jika menurut kalian tempedalah produk inovasi teknologi biologi, jelaskan mengapa

demikian?”
”Berdasarkan gambar, jika keju adalah produk inovasi teknologi biologi konvensional dan
pembuatan tanaman transgenik adalah produk inovasi teknologi biologi modern, maka jelaskan
perbedaan dari kedua jenis inovasi teknologi biologi tersebut.”

Anda mungkin juga menyukai