Anda di halaman 1dari 2

SILABUS

MATA PELAJARAN IPA TERPADU


Satuan Pendidikan : SMP N 1 Kaliwungu Kendal
Kelas /Semester : VII / 1
Materi Pokok : Klasifikasi Makhluk hidup
Kompetensi Inti :
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong royong), santun, percaya diri, dalam
berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, budaya terkait fenomena dan kejadian tampak mata.
4. Mencoba, mengolah, dan menyaji dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai, memodifikasi, dan membuat) dan ranah
abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar, dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang
sama dalam sudut pandang/teori.

Alokasi Sumber
Kompetensi Dasar Materi Pokok Kegiatan Pembelajaran Penilaian
Waktu Belajar
1.2 Mengagumi keteraturan dan  Ciri-ciri makhluk  Mengamati manusia, tumbuhan, Penilaian 8 JP 1, 2, dan 3
kompleksitas ciptaan Tuhan hidup hewan, dan benda di Kerja Siswa,
tentang aspek fisik dan lingkungan sekitar, gejala- Tes Tertulis,
kimiawi, kehidupan dalam  Klasifikasi makhluk gejala kehidupan yang Observasi
ekosistem, dan peranan hidup (Kingdom menunjukkan ciri-ciri mahluk
manusia dalam lingkungan monera, protista, hidup serta
serta mewujudkannya dalam fungi, Kingdom pengelompokkannya.
pengamalan ajaran agama yang plantae, dan  Mengamati mikroorganisme
dianutnya. menggunakan mikroskop
2.2 Menunjukkan perilaku ilmiah Kingdom animalia)  Melakukan percobaan
dalam aktivitas sehari-hari pembuatan produk pangan
sebagai wujud implementasi  Mikroskop dan dengan memanfaatkan bantuan
sikap dalam melakukan bagian-bagiannya mikroorganisme
pengamatan, percobaan  Mikroorganisme dan  Menyajikan hasil percobaan
dan/atau berdiskusi. pemanfaatannya dalam bentuk laporan tertulis
3.2 Mengklasifikasikan makhluk dan mendiskusikan-nya dengan
hidup dan benda berdasarkan teman.
karakteristik yang diamati.
4.2 Menyajikan hasil
pengklasifikasian makhluk
hidup dan benda di
lingkungan sekitar
berdasarkan karakteristik yang
diamati.

Sumber belajar :
1. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2016. Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VII Semester 1. Jakarta: Kementrian
Pendidikan dan Kebudayaan, hlm 32-92.
2. Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan. 2017. Buku Guru Ilmu Pengetahuan Alam SMP/MTs Kelas VII Semester 1. Jakarta:
Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, hlm. 47-60.
3. Modul Bahan Ajar yang dikembangkan guru.

Anda mungkin juga menyukai