Anda di halaman 1dari 1

ACHIEVEMENT MOTIVATION TRAINING

Setiap usaha maupun kegiatan selalu tujuan itulah yang akan memandu dalam
pengaturan rencana, baik secara jangka panjang maupun jangka pendek.
Namun demikian, tujuan ini tidak efektif jika orang yang bersangkutan tidak
memiliki keinginan yang kuat untuk mencapai tujuan tersebut. Kurang atau
hilangnya keinginan untuk mencapai tujuan, serta kemampuan untuk mengatur
berbagai tujuan menjadi saling mendukung.

Manfaat pelatihan adalah :


+ Peserta memahami potensi-potensi dirinya.
+ Peserta mampu mengendalikan ego yang negatif.
+ Peserta mempunyai motivasi untuk melakukan perubahan diri sendiri, organisasi, dan orang lain.
+ Peserta mengingat kembali fase-fase tertentu dalam hidupnya yang mampu memotivasi dirinya untuk
berkembang ke arah yang lebih baik.
+ Peserta meyakini hal-hal yang membuat dirinya selalu bersemangat.
+ Peserta memiliki kemauan untuk selalu mengubah atau memaknai hal-hal yang bersifat negatif
menjadi positif.
+ Peserta memahami manfaat bersikap positif untuk perkembangan pribadinya.
+ Peserta mampu membuat visi dan misi (impian) yang spesifik, terukur, dapat dicapai, dapat dipercaya,
dan berdimensi waktu.

Apa saja yang dipelajari dalam pelatihan ?


+ Knowing Yourself through assessment of N-Ach – N-Aff – N-Pow and TAT.
+ How to be high achievers?
+ Interpersonal skills.
+ Motivation, enthusiastic, and Adversity Quotient.
+ Positive Attitude, Vision, mission

Metode pelatihan
 Metode pelatihan akan ditekankan untuk pelatihan orang dewasa yang diselenggarakan secara
partisipatif, aktif dalam suasana yang menyenangkan dengan berbagai metode yang dipergunakan: Pre-
test dan Post-test, Simulasi/Games/Roleplay, Video training, Sharing & diskusi, dan Action plan
(Rencana Tindakan).

Durasi Pelatihan
Program pelatihan dilaksanakan selama 2hari [setiap hari berdurasi 7 jam ]

Porgram ini dibuat untuk anda, dalam rangka pengembangan sumber daya manusia.

Anda mungkin juga menyukai