Anda di halaman 1dari 7

FORMULIR APLIKASI HASIL ANALISIS JABATAN DAN ANALIS BEBAN KERJA

INFORMASI JABATAN

1. NAMA JABATAN : PENGADMINISTRASI KEPEGAWAIAN


2. KODE JABATAN : -
3. UNIT KERJA : Dinas Pendidikan dan Kebudayaan
a. JPT Utama :
b. JPT Madya :
c. JPT Pratama :

d. Administrator :
e. Pengawas :
f. Pelaksana :
g. Jabatan Fungsional :
4. IKTISAR JABATAN : Melakukan kegiatan yang meliputi penerimaan, pencatatan dan pendokumentasian di
bidang kepegawaian sesuai dengan prosedur dan ketentuan yang berlaku, agar
pelaksanaan tugas berjalan lancar.

5. KUALIFIKASI JABATAN :
a. Pendidikan Formal : SLTA/DI/ D-2 (Diploma-Dua)/D-3 (Diploma-Tiga) bidang Manajemen Perkantoran/
Administrasi perkantoran/ Tata Perkantoran

b. Pendidikan & Pelatihan :


- Diklat Prajabatan
- Diklat terkait Tata Naskah Dinas
- Diklat Manajemen Kearsipan
- Bimbingan Teknis Budaya Kerja
- Bimbingan Teknis Pelayanan Prima
- Bimbingan Teknis Penyusunan Laporan
- Diklat Teknis Analisis Jabatan
c. Pengalaman Kerja : - Staf pada Subag dan Seksi pada OPD lain

Anjab dan ABK Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Wajo Tahun 2022
6. TUGAS POKOK :

WAKTU
JUMLAH WAKTU KEBUTUHAN
NO URAIAN TUGAS HASIL KERJA PENYELESAIAN
HASIL EFEKTIF PEGAWAI
(JAM)

1 Menyusun rencana kegiatan administrasi Dokumen 1 125 1250 0.10


Kepegawaian;

Menerima data kepegawaian, sesuai dengan Dokumen 1 30 1250 0.02


prosedur dan ketentuan yang berlaku ;

Membuat SK Dinas bagi guru dan pegawai Dokumen 1 125 1250 0.10
lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan,
3 sesuai dengan prosedur dan ketentuan
yang berlaku;

Membuat KGB bagi guru dan pegawai Dokumen 1 125 1250 0.10
lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan,
sesuai dengan prosedur dan ketentuan
4 yang berlaku;

Mengusulkan penerbitan Kartu Pegawai, Dokumen 1 125 1250 0.10


Kartu Istri/Suami, Askes/JKN-KIS, Taspen
lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan,
sesuai dengan prosedur dan ketentuan
5
yang berlaku;
Tahapan :

Anjab dan ABK Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Wajo Tahun 2022
Mengusulkan satyalancana karya satya Dokumen 1 125 1250 0.10
lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan,
sesuai dengan prosedur dan ketentuan
6
yang berlaku;

Mendokumentasikan data pegawai lingkup Dokumen 1 125 1250 0.10


Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, sesuai
dengan prosedur dan ketentuan yang
7
berlaku;

Membuat usulan cuti guru dan pegawai Dokumen 1 125 1250 0.10
lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan,
sesuai dengan prosedur dan ketentuan
8
yang berlaku;

Mendokumentasikan SKP, Penilaian dan Dokumen 1 125 1250 0.10


PPKP lingkup Dinas Pendidikan dan
Kebudayaan, sesuai dengan prosedur dan
9
ketentuan yang berlaku;

Melakukan pembukuan/agenda Dokumen 1 125 1250 0.10


administrasi kepegawaian lingkup Dinas
Pendidikan dan Kebudayaan, sesuai dengan
10
prosedur dan ketentuan yang berlaku;

Membuat izin jalan lingkup Dinas Dokumen 1 125 1250 0.10


Pendidikan dan Kebudayaan, lingkup
sesuai dengan prosedur dan ketentuan
11
yang berlaku;

Membuat laporan hasil pelaksanaan tugas Laporan 1 30 1250 0.02


sesuai dengan prosedur yang berlaku
sebagai bahan evaluasi dan
12
pertanggungiawaban; dan

Melaksanakan tugas kedinasan lainnya Kegiatan 1 30 1250 0.02


yang diberikan oleh atasan berdasarkan
peraturan perundang-undangan yang
13 berlaku.

JUMLAH 1340.00 1250 1.07


JUMLAH PEGAWAI 1,250 1.07

: 1) Dokumen surat keluar yang bersifat umum;


7. HASIL KERJA

2) SK Dinas bagi guru dan pegawai lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;

3) KGB bagi guru dan pegawai lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;

Anjab dan ABK Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Wajo Tahun 2022
4) Terbitnya kartu pegawai, kartu istri/suami, askes/JKN-KIS, taspen lingkup
Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;

5) Terbitnya satyalancana karya satya lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;


6) Dokumen data pegawai lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;

7) Terbitnya cuti guru dan pegawai lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;

8) Dokumentasi SKP, Penilaian dan PPKP lingkup Dinas Pendidikan dan


Kebudayaan;

9) Terbitnya izin jalan lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;

10) Agenda administrasi kepegawaian lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;

11) Terlaksananya hasil pelaksanaan tugas sesuai dengan prosedur yang berlaku
sebagai bahan evaluasi dan pertanggungiawaban;

12) Terlaksananya tugas kedinasan lain yang diperintahkan oleh pimpinan baik
tertulis maupun lisan

8. BAHAN KERJA :

NO BAHAN KERJA PENGGUNAAN DALAM TUGAS


1 Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Pedomankoordinasiperumusankebijakanpengembangan ASN
2 Negara danBupati
Peraturan Reformasi Birokrasi
tentang terkait
Organisasi dan Tata Koordinasi penyusunan program dan petunjuk teknis
3 penyelenggaraan
Kerja; Tugas
Petunjuk Teknis manajemen
Pokok, ASNRincian Tugas Petunjuk pelaksanaan kegiatan
Fungsi dan
Organisasi
4 Standar Operasional Prosedur (SOP) Pedoman dalam pelaksanaan tugas
5 Tata Naskah / Kearsipan Pedoman dalam pelaksanaan tugas
6 Disposisi dan Penugasan Pimpinan Pelaksanaan tugas kedinasan lain

9. PERANGKAT KERJA :
NO PERANGKAT KERJA PENGGUNAAN UNTUK TUGAS
1 ATK Mendukung pelaksanaan tugas dan kegiatan
2 Laptop/Komputer / Jaringan Internet Menyimpan data pelaksanaan tugas dinas dalam bentuk soft copy
3 Printer Mempelajari, merumuskan konsep kebijakan, rencana stratejik, visi misi daerah,
dokumen serta referensi lain yang relevan dan terkait yang lain serta memeriksa
laporan kegiatan dalam bentuk soft copy
4 Meubeler Mendukung pelaksanaan tugas dan kegiatan

10. TANGGUNG JAWAB :

Anjab dan ABK Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Wajo Tahun 2022
NO URAIAN
1 Keakuratan dalam mengetik surat keluar yang bersifat umum;
2 Keakuratan dalam mengetik SK Dinas bagi guru dan pegawai lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;
3 Keakuratan dalam mengetik KGB bagi guru dan pegawai lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, sesuai dengan prosedur dan ketent
4 Kelancaran dalam pengusulan penerbitan kartu pegawai, kartu istri/suami, askes/JKN-KIS, Taspen lingkup Dinas Pendidikan dan Kebud
5 Kelancaran dalam pengusulan satyalancana karya satya lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, sesuai dengan prosedur dan ketentu
6 Keteraturan dalam penyimpanan dokumen data pegawai lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;
7 Kelancaran dalam pengusulan cuti guru dan pegawai lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, sesuai dengan prosedur dan ketentuan
8 Keteraturan dalam penyimpanan dokumen SKP, Penilaian dan PPKP lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;
9 Keakuratan dalam mengetik izin jalan lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;
10 Keakuratan dalam mengagenda surat lingkup Dinas Pendidikan dan Kebudayaan;
11 Kesesuaian pelaksanaan tugas dengan SOP;
12 Kelancaran melaksanakan tugas lain yang diberikan oleh pimpinan/atasan.

11. WEWENANG :

NO URAIAN
1 Meminta data guna kelancaran tugas;
2 Menggunakan bahan dan data dalam tugas;
3 Meminta bimbingan dan petunjuk dari pimpinan dalam pelaksanaan tugas;
4 Menggunakan peralatan kerja untuk penyelesaian kegiatan;

12. KORELASI JABATAN :

NO NAMA JABATAN UNIT KERJA/ISNTANSI DALAM HAL


1 Sekretaris Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sinkronisasi dan Koordinasi

2 Kepala Seksi/ Kepala Sub Bagian Lainnya Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sinkronisasi dan Koordinasi

3 Jabatan /Fungsional / Pelaksana Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sinkronisasi dan Koordinasi

4 Pejabat lainnya Yang terkait Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Sinkronisasi dan Koordinasi

13. KONDISI LINGKUNGAN KERJA :


NO ASPEK FAKTOR
1 Lokasi kerja Di dalam dan di luar ruangan
2 Suhu Normal (25-30° C)
3 Udara Sejuk
4 Luas ruangan Luas
5 Letak Strategis
6 Penerangan Terang
7 Suara Tenang
8 Keadaan tempat kerja Bersih dan rapi
9 Getaran Tanpa Getaran

14. RISIKO BAHAYA :


NO NAMA RESIKO PENYEBAB
1 Gangguan ginjal Banyak duduk
2 Kelelahan pada otot mata Banyak melihat monitor komputer/laptop
3 Kelelahan fisik dan mental Beban kerja tugas dan tanggungjawab
3 Kejenuhan Banyak melakukan kegiatan yang sama setiap hari

Anjab dan ABK Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Wajo Tahun 2022
4 Tekanan psikologis Beban kerja dan tekanan dari dalam maupun dari luar organisasi
15. SYARAT JABATAN :
a. Keterampilan kerja :
1) Keterampilan berkomunikasi efektif
2) Kemampuan mengoperasikan komputer;
3) Kemampuan pelaksanaan tugas teknis dan administratif.
b. Bakat Kerja :
1) G Intelegensia
2) V Bakat Verbal
3) Q Ketelitian
4) N Numerik
5) F KecekatanJari
c. Temperamen Kerja :
1) P Kemampuan menyesuaikan diri dalam berhubungan dengan orang lain lebih
dari hanya penerimaan dan pembuatan instruksi
2) T Kemampuan menyesuaikan diri dengan situasi yang menghendaki pencapaian
dengan tepat menurut perangkat batas, toleransi atau standar-standar tertentu

3) S Kemampuan menyesuaiakan diri untuk bekerja dengan ketegangan jiwa jika


berhadapan dengan keadaan darurat, kritis, tidak biasa atau bahaya atau
bekerja dengan ketepatan kerja dan perhatian secara terus menerus
merupakan keseluruhan atau sebahagian aspek pekerjaan

4) R Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan yang berulang, atau secara


terus menerus melakukan kegiatan yang sama, sesuai dengan perangkat
prosedur, urutan atau kecepatan yang tertentu
d. Minat Kerja :
1) Kegiatan yang berhubungandenganbenda dan obyek
2) Kegiatan yang berhubungan dengan komunikasi data
3) Kegiatan yang berhubungan dengan orang
4) Kegiatan yang bersifat rutin, konkrit dan teratur
5) Kegiatan yang menghasilkan kepuasan nyata dan dengan proses
e. Upaya Fisik :
1) Berbicara
2) Duduk
3) Mendengar
4) Melihat
5) Berjalan
f. Kondisi Fisik :
1) Jenis Kelamin : Laki-laki/Perempuan
2) Umur : 40-58 Tahun
3) Tinggi badan : 150-180 cm/Relatif
4) Berat badan : 65-85 Kg/Relatif
5) Postur badan : Tegap/Relatif
6) Penampilan : Bersih dan Rapih
g. Fungsi Pekerjaan :
1) D1 :
2) Mengkoordinasikan
D3 : Menyusun
3) D6 : Membandingkan
4) O8 : Menerima instruksi
5) O6 : Berbicara
16. PRESTASI KERJA YANG DIHARAPKAN :

Anjab dan ABK Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Wajo Tahun 2022
Jumlah waktu yang
No Hasil Kerja
satuan diperlukan
1 Dokumen 1 250
2 Dokumen 1 1250
3 Kegiatan 1 1250
4 Kegiatan 1 1250
5 Dokumen 1
6 Dokumen 1
7 Dokumen 1
8 Dokumen 1
9 Dokumen 1
10 Dokumen 1
11 Dokumen 1 250
12 Laporan 1 250
13 Kegiatan 1 250

17. KELAS JABATAN : 5

Anjab dan ABK Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Wajo Tahun 2022

Anda mungkin juga menyukai