Anda di halaman 1dari 14

FORMULIR ANALISA JABATAN

1. Nama Jabatan : Kepala Sub Bagian Perencanaan Kepegawaian dan Umum


2. Kode Jabatan :-
3. Unit Organisasi
a. JPT Pratama : Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Ambon
b. Administrator : Sekretaris
c. Pengawas : Sub Bagian Perencanaan Kepegawaian dan Umum

d. Pelaksana :-
e. Jabatan Fungsional :-
4. Ikhtisar Jabatan : Memimpin dan melaksanakan sebagian tugas Sekretariat
Dinas Perpustakaan dan Kearsipan dalam menyiapkan bahan
kebijakan perencanaan, kepegawaian dan umum
5. Kualifikasi Jabatan
a. Pendidikan Formal : Strata 1 (S1) Bidang Manajemen atau jenjang pendidikan lain
yang relevan dengan tugas jabatan
b. Pendidikan dan Pelatihan : 1. Prajabatan
2. Diklat/Bimtek Administrasi Kepegawaian
3. Diklat/Bimtek Manajemen Perpustakaan
4. Diklat/Bimtek Manajemen Kearsipan
c. Pengalaman Kerja : Memiliki pengalaman pada Jabatan Pelaksana paling singkat
4 (empat) tahun atau Jabatan Fungsional yang setingkat
dengan jabatan pelaksana di bidang Kearsipan
6. Tugas Pokok

Waktu Waktu
Jumlah Kebutuha
No Uraian Tugas Hasil kerja penyele Kerja
Hasil n Pegawai
saian Efektif
1 Menyusun rencana kegiatan di Rencana kegiatan 1 15 1200 0.0125
lingkungan Sub Bagian Sub Bagian
Perencanaan, Kepegawaian Perencanaan,
dan Umum berdasarkan Kepegawaian dan
program kerja sekretariat Umum
dinas serta petunjuk pimpinan
sebagai pedoman pelaksanaan
tugas
Tahapan :
a. Menyiapkan bahan/data
untuk penyusunan rencana
kegiatan
b. Mempelajari hasil evaluasi
kegiatan tahun
sebelumnya
c. Melaksanakan penyusunan
rencana kegiatan
2 Mendistribusikan tugas Terlaksana 1 5 1200 0.0041
kepada bawahan di pembagian tugas
lingkungan Sub Bagian kepada bawahan
Perencanaan, Kepegawaian
dan Umum sesuai dengan
tugas pokok dan tanggung
jawab yang ditetapkan agar
tugas yang diberikan dapat
berjalan efektif dan efisien
Tahapan :
a. Menyesuaikan rencana
kegiatan dengan uraian
tugas bawahan
b. Membuat daftar
pembagian tugas
c. Membagi tugas kepada
bawahan
3 Memberi petunjuk Petunjuk 1 5 1200 0.0041
pelaksanaan tugas kepada pelaksanaan
bawahan di lingkungan Sub tugas kepada
Bagian Perencanaan, bawahan di
Kepegawaian dan Umum lingkup Sub
sesuai dengan peraturan dan Bagian
prosedur yang berlaku agar Perencanaan,
tidak terjadi kesalahan dalam Kepegawaian dan
pelaksanaan tugas Umum
Tahapan :
a. Mempelajari berbagai
aturan terkait pelaksanaan
tugas Sub Bagian
b. Membuat pertemuan
dengan bawahan
c. Memberikan petunjuk
kepada bawahan

4 Menyelia pelaksanaan tugas Tercapainya 1 5 100 0.05


bawahan di lingkungan Sub target kinerja
Bagian Perencanaan, yang di harapkan
Kepegawaian dan Umum dalam
secara berkala sesuai dengan pelaksanaan
peraturan dan prosedur yang tugas
berlaku untuk mencapai target
kinerja yang diharapkan
Tahapan :
a. Mempelajari Uraian Tugas
bawahan
b. Melaksanakan
pengawasan tugas
bawahan
c. Melakukan pembinaan
terhadap bawahan terkait
pelaksanaan tugas
5 Melaksanakan penyusunan Terlaksana 1 25 1200 0.02
rencana program, kegiatan penyusunan
dan anggaran dinas sesuai rencana program,
dengan ketentuan dan kegiatan dan
prosedur yang berlaku dalam anggaran dina
rangka penyiapan
perencanaan yang baik
Tahapan :
a. Mengumpulkan
bahan/data untuk
penyusunan rencana
program
b. Mempelajari bahan/data
untuk penyusunan rencana
program
c. Menyusun rencana
program, kegiatan dan
anggaran dinas
6 Menyelia penyusunan Terlaksana 10 10 1200 0.083
dokumen perencanaan pengawasan
meliputi: penyusunan terhadap
RENSTRA, RENJA, RKT, RKA, penyusunan
Time Schedule, Perjanjian dokumen
Kinerja, IKU, LAKIP, petunjuk perencanaan
pelaksanaan program dan Dinas
kegiatan serta penginputan
data SAKIP sesuai ketentuan
dan prosedur yang berlaku
dalam rangka penyusunan
perencanaan yang baik
Tahapan :
a. Meminta Draft
penyusunan dokumen
perencanaan dari bawahan
b. Mempelajari Draft
penyusunan dokumen
perencanaan
c. Membuat koreksi dan
memberikan masukan
dalam rangka
memperbaiki dan
pengembangan terhadap
Draft penyusunan
dokumen perencanaan
7 Menyelia penyusunan Terlaksana 6 10 1200 0.05
dokumen pelaporan meliputi: penyusunan
Laporan Realisasi Fisik, dokumen
Laporan Triwulanan tugas pelaporan
pokok dan fungsi, LKPJ, LPPD,
Laporan SPM, Laporan IKM
sesuai ketentuan dan
prosedur yang berlaku dalam
rangka penyiapan bahan
laporan yang baik
Tahapan :
a. Meminta draft
penyusunan dokumen
pelaporan dari bawahan
b. Mempelajari draft
penyusunan dokumen
pelaporan
c. Membuat koreksi dan
memberikan masukan
dalam rangka
memperbaiki dan
pengembangan terhadap
Draft penyusunan
dokumen pelaporan
8 Melaksanakan penatausahaan Terlaksana 1 1 5 0.2
administrasi kepegawaian penatausahaan
meliputi: proses kenaikan administrasi
pangkat pegawai, DUK, daftar kepegawaian
pokok pegawai, daftar statistik
pegawai, data bezetting
pegawai, absensi pegawai,
data analisis jabatan, data
analisis beban kerja, SKP,
perizinan cuti, pemberian
tunjangan, pemberian reward
and punishment dan kenaikan
gaji berkala sesuai ketentuan
dan prosedur yang berlaku
dalam rangka penataan
administrasi kepegawaian
dinas
Tahapan :
a. Meminta data/bahan dari
staf terkait
penatausahaan
administrasi kepegawaian
b. Memberikan arahan
kepada staf terkai
penatausahaan
administrasi kepegawaian
c. Mengoreksi hasil kerja staf
terkait penatausahaan
administrasi kepegawaian
9 Melaksanakan fasilitasi Terlaksana 2 10 100 0.2
penyusunan norma waktu penyusunan
kerja (NWK) dan lembar lembaran kerja
kendali kerja (LKK) pegawai pegawai
sesuai dengan ketentuan yang
berlaku untuk kelancaran dan
keefektifan pengendalian
kerja pegawai
Tahapan :
a. Memberikan arahan
kepada staf untuk
penysunan NWK dan LKK
b. Mengkoordinasikan
dengan para kepala bidang
dan seksi/subag terkait
pengisian kartu kendali
kerja dengan
memperhatikan uraian
tugas
c. Melaksanakn koreksi dan
perbaikan atas hasil
penyusunan NWK dan LKK
10 Melaksanakan penatausahaan Terlaksana 1 1 5 0.2
administrasi surat-menyurat, penatausahaan
tata kearsipan dan administrasi
administrasi perjalanan dinas surat-menyurat,
di lingkungan dinas sesuai tata kearsipan
dengan ketentuan dan dan administrasi
prosedur yang berlaku agar
perjalanan dinas
terselenggaranya tertib
administrasi surat-menyurat
Tahapan :
a. Menata Administrasi surat
menyurat
b. Menata tata kearsipan
c. Menata administrasi
perjalanan dinas
11 Melaksanakan perawatan dan Terlaksana 4 15 1200 0.05
pemeliharaan perlengkapan perawatan dan
dan peralatan gedung kantor pemeliharaan
di lingkungan dinas sesuai perlengkapan dan
dengan ketentuan yang peralatan gedung
berlaku sehingga tugas kantor
terlaksana dengan baik
Tahapan :
a. Melaksanakan
inventarisasi kerusakan
peralatan kantor
b. Mengidentifikasi jenis
kerusakan peralatan
kantor
c. Mengadakan tindakan
perbaikan/pemeliharaan
12 Melaksanakan inventarisasi, Penyelesaian 1 3 25 0.12
identifikasi dan kualifikasi masalah
terhadap pengaduan pengaduan
masyarakat berdasarkan data masyarakat
pengaduan yang diterima
sesuai dengan ketentuan dan
prosedur yang berlaku
sehingga ditemukan
penyelesaian masalah yang
tepat serta efektif
Tahapan :
a. Menginventarisasi
pengaduan masyarakat
b. Mempelajari isi pengaduan
masyarakat
c. Menentukan
langkahpemecahan
masalah
d. Melaksanakan
penyelesaian masalah
13 Mengevaluasi pelaksanaan Terlaksana 2 10 1200 0.017
tugas bawahan di lingkungan evaluasi tugas
Sub Bagian Perencanaan, bawahan di Sub
Kepegawaian dan Umum Bagian
dengan cara membandingkan Perencanaan,
antara program kerja Kepegawaian dan
sekretariat dinas dengan
Umum
tugas-tugas yang telah
dilaksanakan sebagai bahan
laporan kegiatan dan
perbaikan kinerja di masa
yang akan datang
Tahapan :
a. Mempelajari laporan
pelaksanaan tugas
bawahan
b. Membuat perbandingan
antara program kerja Sub
Bagian dengan Tugas-tugas
yang dilaksanakan sebagai
langkah evaluasi
c. Membuat pertemuan
dengan bawahan untuk
menyampaikan hasil
evaluasi
14 Menyusun laporan Laporan 12 3 1200 0.03
pelaksanaan tugas Seksi pelaksanaan
Pembinaan dan tugas kepada
Pengembangan Kearsipan atasan langsung
sesuai dengan tugas yang
telah dilaksanakan secara
berkala sebagai bentuk
akuntabilitas kinerja:
Tahapan :
a. Membuat konsep
laporan hasil
pelaksanaan tugas;
b. Mengkonsultasikan
konsep kepada
pimpinan;
c. Memfinalisasi Laporan
15 Melaksanakan tugas Tugas kedinasan 12 3 1200 0.03
kedinasan lain yang yang
diperintahkan oleh pimpinan, dilaksanakan atas
baik lisan maupun tertulis perintah
untuk kelancaran pelaksanaan
tugas

Tahapan :
a. Mempelajari tugas;
b. Menjalankan tugas;
c. Melaporkan hasil
pelaksanaan tugas.

Jumlah 1.07
Pembulatan 1

7. Hasil Kerja
No Hasil Kerja Satuan Hasil Waktu yang diperlukan

1 Rencana kegiatan Sub Bagian Perencanaan, Dokumen 15


Kepegawaian dan Umum
2 Terlaksana pembagian tugas kepada bawahan Kegiatan 5
3 Petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan Dokumen 5
di lingkup Sub Bagian Perencanaan,
Kepegawaian dan Umum
4 Tercapainya target kinerja yang di harapkan Kegiatan 5
dalam pelaksanaan tugas
5 Terlaksana penyusunan rencana program, Kegiatan 25
kegiatan dan anggaran dina
6 Terlaksana pengawasan terhadap penyusunan Kegiatan 10
dokumen perencanaan Dinas
7 Terlaksana penyusunan dokumen pelaporan Kegiatan 10

8 Terlaksana penatausahaan administrasi Kegiatan 1


kepegawaian
9 Terlaksana penyusunan Sub Bagian Kegiatan 10
Perencanaan, Kepegawaian dan Umum
10 Terlaksana penatausahaan administrasi surat- 1
menyurat, tata kearsipan dan administrasi Kegiatan
perjalanan dinas

11 Terlaksana perawatan dan pemeliharaan Kegiatan 15


perlengkapan dan peralatan gedung kantor

12 Penyelesaian masalah pengaduan masyarakat Kegiatan 3

13 Terlaksana evaluasi tugas bawahan di Sub 10


Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan Umum Kegiatan

14 Laporan pelaksanaan tugas kepada atasan Dokumen 3


langsung
15 Tugas kedinasan yang dilaksanakan atas Kegiatan 3
perintah

8. Bahan Kerja

No Bahan Kerja Digunakan dalam tugas


1 Pedoman penyusunan Rencana Menyusun rencana kegiatan di lingkungan Sub Bagian
Kegiatan Perencanaan, Kepegawaian dan Umum
2 Uraian Tugas dan Rencana Mendistribusikan tugas kepada bawahan di lingkungan
Kegiatan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan Umum
3 Uraian Tugas dan Rencana Memberi petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan di
Kegiatan lingkungan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan
Umum
4 Rencana Kerja Menyelia pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Sub
Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan Umum
5 RKT Dinas Melaksanakan penyusunan rencana program, kegiatan
dan anggaran dinas
6 Dokumen Perencanaan Menyelia penyusunan dokumen perencanaan
7 Dokumen pelaporan Menyelia penyusunan dokumen pelaporan
8 Buku penjagaan kepegawaian Melaksanakan penatausahaan administrasi kepegawaian
9 Hasil kerja pegawai Melaksanakan fasilitasi penyusunan lembar kerja
pegawai
10 Uraian Tugas Melaksanakan penatausahaan administrasi perkantoran
11 Petunjuk pemeliharaan peralatan Melaksanakan perawatan dan pemeliharaan
perlengkapan dan peralatan gedung kantor di lingkungan
dinas
12 Pengaduan Masyarakat Melaksanakan inventarisasi, identifikasi dan kualifikasi
terhadap pengaduan masyarakat
13 Laporan pelaksanaan tugas Mengevaluasi pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan
Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan Umum
14 Laporan Kegiatan Bawahan Penyusunan Laporan
15 Instruksi Pimpinan Pelaksanaan Tugas Kedinasan Lain

9. Perangkat Alat Kerja

No AlatKerja Digunakan dalam tugas


1 Standar Operasional Prosedur Menyusun rencana kegiatan di lingkungan Sub
Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan Umum
2 Standar Operasional Prosedur Mendistribusikan tugas kepada bawahan di
lingkungan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian
dan Umum
3 Standar Operasional Prosedur Memberi petunjuk pelaksanaan tugas kepada
bawahan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan,
Kepegawaian dan Umum
4 Standar Operasional Prosedur Menyelia pelaksanaan tugas bawahan di
lingkungan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian
dan Umum
5 Standar Operasional Prosedur Melaksanakan penyusunan rencana program,
kegiatan dan anggaran dinas
6 Standar Operasional Prosedur Menyelia penyusunan dokumen perencanaan
7 Standar Operasional Prosedur Menyelia penyusunan dokumen pelaporan
8 Standar Operasional Prosedur Melaksanakan penatausahaan administrasi
kepegawaian
9 Standar Operasional Prosedur Melaksanakan fasilitasi penyusunan lembar kerja
pegawai
10 Standar Operasional Prosedur Melaksanakan penatausahaan administrasi
perkantoran
11 Standar Operasional Prosedur Melaksanakan perawatan dan pemeliharaan
perlengkapan dan peralatan gedung kantor di
lingkungan dinas
12 Standar Operasional Prosedur Melaksanakan inventarisasi, identifikasi dan
kualifikasi terhadap pengaduan masyarakat
13 Standar Operasional Prosedur Mengevaluasi pelaksanaan tugas bawahan di
lingkungan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian
dan Umum
14 Standar Operasional Prosedur Penyusunan Laporan
15 SOTK Pelaksanaan Tugas Kedinasan Lain

10. Tanggung Jawab

No Uraian
1 Kualitas penyusunan rencana kegiatan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian
dan Umum
2 Kebenaran mendistribusikan tugas kepada bawahan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan,
Kepegawaian dan Umum
3 Kelayakan memberi petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan di lingkungan Sub Bagian
Perencanaan, Kepegawaian dan Umum
4 Kelayakan menyelia pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan,
Kepegawaian dan Umum
5 Kualitas penyusunan rencana program, kegiatan dan anggaran dinas
6 Kualitas penyusunan dokumen perencanaan
7 Kualitas penyusunan dokumen pelaporan
8 Kelayakan melaksanakan penatausahaan administrasi kepegawaian
9 Kelayakan melaksanakan fasilitasi penyusunan lembar kerja pegawai
10 Kelayakan melaksanakan penatausahaan administrasi perkantoran
11 Kelayakan melaksanakan perawatan dan pemeliharaan perlengkapan dan peralatan gedung
kantor di lingkungan dinas
12 Kelayakan melaksanakan inventarisasi, identifikasi dan kualifikasi terhadap pengaduan
masyarakat
13 Kebenaran mengevaluasi pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan,
Kepegawaian dan Umum
14 Ketepatan/kebenaran laporan seksi
15 Kelancaran pelaksanaan tugas-tugas lain

11. Wewenang

No Uraian
1 Memutuskan untuk menyusun rencana kegiatan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan,
Kepegawaian dan Umum
2 Memberikan tugas kepada bawahan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan
Umum
3 Memberikan petunjuk pelaksanaan tugas kepada bawahan di lingkungan Sub Bagian
Perencanaan, Kepegawaian dan Umum
4 Menilai pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan
Umum
5 Memutuskan untuk melaksanakan penyusunan rencana program, kegiatan dan anggaran dinas
6 Memutuskan untuk menyelia penyusunan dokumen perencanaan
7 Memutuskan untuk menyelia penyusunan dokumen pelaporan
8 Memotivasi bawahan untuk melaksanakan penatausahaan administrasi kepegawaian
9 Memutuskan untuk melaksanakan fasilitasi penyusunan lembar kerja pegawai
10 Memotivasi bawahan untuk melaksanakan penatausahaan administrasi perkantoran
11 Memutuskan untuk melaksanakan perawatan dan pemeliharaan perlengkapan dan peralatan
gedung kantor di lingkungan dinas
12 Memutuskan untuk melaksanakan inventarisasi, identifikasi dan kualifikasi terhadap pengaduan
masyarakat
13 Menilai pelaksanaan tugas bawahan di lingkungan Sub Bagian Perencanaan, Kepegawaian dan
Umum
14 Memberikan laporan kegiatan
15 Memberikan laporan atas instruksi dan tugas lain dari pimpinan

12. Korelasi Jabatan

No Jabatan Unit Kerja / Instansi Dalam Hal


1 Sekretaris Dinas Dinas Perpustakaan Dan kearsipan Konsultasi
3 Para Kepala Bidang Dinas Perpustakaan Dan kearsipan Kordinasi
4 Para Kepala Seksi Dinas Perpustakaan Dan kearsipan Kordinasi

13. Kondisi Lingkungan Kerja

No Aspek Faktor
1 Tempat Kerja Dalam Ruang
2 Suhu Dingin dengan perubahan
3 Udara Sejuk dan segar
4 Keadaan Ruangan Cukup
5 Letak Strategis
6 Penerangan Terang
7 Suara Tenang
8 Keadaan Tempat Kerja Bersih dan Rapih
9 Getaran Tidak Ada
14. Resiko Bahaya :

No Fisik / Mental Penyebab


1 Tidak Ada
15. Syarat Jabatan

f. Ketrampilan Kerja : 1. Menyusun Rencana Anggaran


2. Melakukan Pengawasan kegiatan bawahan
3. Membuat Telaahan Staf
4. Memelihara Sarana dan Prasarana
5. Menghitung Kebutuhan Pegawai
6. Menghitung masa kerja pegawai
7. Mengelola Tata Naskah/Dokumen Pegawai
8. Mengelola usul mutasi pegawai
9. Mengoperasikan Internet;
10. Mengoperasikan Komputer;
11. Menyusun Laporan secara Berkala

g. Bakat Kerja

No Kode Arti
1 G ( Intelegensia ) Kemampuan Belajar secara umum
2 V ( Bakat Verbal ) Kemampuan Untuk memahami arti kata-kata dan penggunaannya
secara tepat dan efektif
3 N ( Numerik ) Kemampuan Untuk melakukan operasi arithmatik secara tepat dan
akurat
4 S ( Pandang Ruang ) Kemampuan berpikir secara visual mengenai bentuk-bentuk
geometris untuk memahami gambar-gambar dari benda-benda tiga
dimensi
5 Q ( Ketelitian ) Kemampuan menyerap perincianyang berkaitan dalam bahan verbal
atau dalam table

h. Temperamen Kerja

No Kode Arti
1 D Kemampuan menyesuaikan diri menerima tanggung jawab untuk kegiatan
memimpin,mengendalikan atau merencanakan.
2 F Kemampuan menyesuaikan diri dengan kegiatan yang mengandung penafsiran
perasaan, gagasan atau fakta dari sudut pandang pribadi
3 R Kemampuan menyesuaikan diri dalam kegiatan-kegiatan berulang,atau secara terus
menerus melakukan kegiatan yang sama,sesuai dengan perangkat prosedur,urutan
atau kecepatan yang tertentu

i. Minat Kerja

No Kode Arti
1 Realistik Aktivitas yang memerlukan manipulasi eksplisit,teratur,atau
sistematik terhadap obyek/alat/benda/mesin
2 Investigatif Aktivitas yang memerlukan penyelidikan
observasional,simbolik dan sistematik terhadap fenomena dan
kegiatan ilmiah
3 Konvensional Aktivitas yang memerlukan manipulasi data yang
eksplisit,kegiatan administrasi,rutin dan klerikal

j. Upaya Fisik

Kode Arti
Duduk Berada dalam suatu tempat dalam posisi duduk biasa
Berjalan Bergerak dengan jalan kaki
Berbicara Menyatakan atau bertukar pikiran secara lisan agar dapat di pahami
Melihat Usaha mengetahui dengan menggunakan mata

k. Kondisi Fisik

No Kriteria Fisik Kondisi Fisik


1 Jenis Kelamin Pria / Wanita
2 Umur Tidak ada syarat khusus
3 Tinggi Badan Tidak ada syarat khusus
4 Berat Badan Tidak ada syarat khusus
5 Postur Badan Tidak ada syarat khusus
6 Penampilan Tidak ada syarat khusus

l. Fungsi Pekerjaan
a. Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan dengan Data

Kode Arti
D3 (Menyusun data) Mengerjakan, menghimpun atau mengelompokkan tentang
data, orang atau benda.
D4 (Menghitung data) Mengerjakan perhitungan aritmatik, (tambah, kurang, bagi)
mencacah tidak termasuk dalam

b. Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan dengan orang

Kode Arti
03 (Menyelia) Menentukan atau menafsirkan prosedur kerja, membagi tugas,
menciptakan dan rnemelihara hubungan yang harmonis diantara
bawahan dan meningkatkan efisiensi
04 (Menghibur) Menghibur orang lain, biasanya menggunakan media panggung,
film, televisi dan radio.
05 (Mempengaruhi) Mempengaruhi orang lain untuk memperoleh keuntungan
dalam benda, jasa atau pendapat.

c. Tingkat Hubungan Pemegang Jabatan dengan benda


- -

16. Prestasi Kerja :


17. Kelas Jabatan : Kelas jabatan untuk analisa jabatan adalah 9 (Sembilan)

Ambon, 22 Mei 2020

Mengetahui Yang Membuat


Sekretaris Dinas Kepala Sub Bagian Perencanaan Kepegawaian
Dan Umum

(………………………………………..) (Charlota Saija, SE)


NIP. NIP. 19701227 199103 2 009

Anda mungkin juga menyukai