Anda di halaman 1dari 12

Buku II Kurikulum

INSTRUMEN EVALUASI SILABUS KURIKULUM 2013


Nama Sekolah :
Alamat Sekolah :
Mata Pelajaran :
Kelas / Sem :
Tahun Pelajaran :
Isilah dengan tanda ceklist ( ) pada kolom yang tersedia sesuai kondisi riil aspek yang di
supervisi dan jika perlu penjelasan lain isilah kolom catatan .
N Aspek Tid Ada Catatan
o a Kurang Sesuai
Ada sesuai
1 Identitas Sekolah
2 Identitas mata pelajaran /Tema/Subtema
3 Kelas/ Semester
4 Kompetensi inti meruoakan gambaran secara
kategorial mengenai kompetensi dalam aspek
sikap, pengetahuan,dan ketrampilan yang
harus dipelajari peserta didik untuk suatu
jenjang sekolah, kelas dan mata pelajaran
5 Kompetensi dasar merupakan kemampuan
spesifik yang mencakup sikap,pengetahuan
dan ketrampilan yang terkait muatan atau mata
pelajaran
6 Materi pokok, memuat fakta ,
konsep,prinsip,dan prosedur yang relevan dan
ditulis dalam bentuk butir-butir sesuai dengan
rumusan indicator pencapaian kompetensi
7 Pembelajaran yaitu kegiatan yang dilakukan
oleh pendidik dan peserta didik untuk
mencapai kompetensi yang diharapkan dan
terintegrasi kecakapan abad 21
8 Penilaian , merupakan proses pengumpulan
dan pengolahan pencapaian hasil belajar
peserta didik, dan terintegrasi kecakapan abad
21
9 Alokasi waktu sesuai dengan jumlah jam
pelajaran dalam struktur Kurikulum untuk
satu semester atau satu tahun
10 Sumber belajar , dapat berupa dokumen, media
cetak, dan elektronik ,alam sekitar atau sumber
belajar lain yang relevan
11 Silabus dikembangkan berdasarkan standar
kompetensi lulusan dan standar isi untuk
satuan pendidikan dasar dan menengah sesuai
dengan pola pembelajaran pada setiap tahun
ajaran , dan terintegrasi kecakapan abad 21
12 Silabus digunakan sebagai acuan dalam
pengembangan rencana pelaksanaan
pembelajaran
Rekomendasi :

Tonggurambang, ………………….
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru

…………………. …………………
NIP. NIP.
Buku II Kurikulum
INSTRUMEN EVALUASI RPP KURIKULUM 2013
Nama Sekolah :
Alamat Sekolah :
Mata Pelajaran :
Kelas / Sem :
Tahun Pelajaran :
Isilah dengan tanda ceklist ( ) pada kolom yang tersedia sesuai kondisi riil aspek yang di
supervisi khusus pada aspek kegiatan pembelajaran jika pada “Ada” diberi tanda ceklist ( )
maka aspeknya digaris bawahi sesuai kondisi riil , dan jika perlu penjelasan lain isilah kolom
catatan .
N Aspek Tida Ada Catatan
o Ada Kurang Sesuai Tahun
sesuai Berikutnya
1 Identitas Sekolah
2 Identitas mata pelajaran /Tema/Subtema
3 Kelas/ Semester
4 Pembelajaran
5 Materi Pokok
6 Alokasi waktu (sesuai dengan keperluan untuk
pencapaian KD dan beban belajar dengan
mempertimbangkan jumlah jam pelajaran
yang tersedia dalam silabus dan KD yang
harus dicapai )
7 Tujuan pembelajaran (dirumuskan
berdasarkan KD, dengan menggunakan kata
kerja operasonal yang dapat diamati dan
diukur ,yang mencakup sikap,
pengetahuan,dan ketrampilan ) terintegrasi
kecakapan abad 21
8 Kompetensi dasar dan indikator pencapaian
kompetensi terintegrasi kecakapan abad 21
9 Materi pembelajaran , ( memuat fakta, konsep,
prinsip, dan prosedur yang relevan , dan
ditulis didalam bentuk butir-butir sesuai
dengan rumusan indikator ketercapaian
kompetensi )
10 Metode pembelajaran (digunakan oleh
pendidik untuk mewujufkan suasana belajar
dan proses pembelajaran agar peserta didik
mencaoai KD yang disesuaikan dengan
karakteristik peserta didik dan KD yang akan
dicapai )
11 Media pembelajaran (berupa alat bantu proses
pembelajaran untuk menyampaikan materi
pembelajaran )
12 Sumber belajar (dapat berupa buku, media
cetak, dan elektronik ,alam sekitar, atau
sumber belajar lain yang relevan )
13 Langkah –langkah Pembelajaran
Kegiatan Pendahuluan
 Menyiapkan peserta didik secara
psikis dan fisik untuk mengikuti proses
penbelajaran
 Memberi motivasi belajar peserta
didik secara kontekstual sesuai
manfaat dan aplikasi materi ajar dalam
kehidupan sehari-hari ,dengan
karakteristik dan jenjang peserta didik
 Mengajkan pertanyaan-pertanyaan
yang mengaitkan pengetahuan
sebelumnya dengan materi yang akan
dipelajari
 Menjelaskan tujuan pembelajaran
atau kompetensi dasar yang akan
dicapai
 Menyampaikan cakupan materi dan
penjelasan uraian kegiatan sesuai
dengan silabus terintegrasi kecakapan
abad ke 21
Kegiatan inti
(Menggunakan metode pembelajaran, metode
dan sumber belaja yang disesuai dengan
karakteristik peserta didik dan mata
pelajaran .Pemilihan pendekatan atau inkuri
dan penyimpangan (discovery ) atau
pembelajaran yang menghasilkan karya
berbasis pemecahan masalah ( Project based
learning )disesuaikan engan karakteristik
kompetensi dan jenjang pendidikan
Kegiatan penutup
Refleksi untuk mengevaluasi :
 Seluruh rangkaian aktivitas
pembelajaran dan hasil-hasil yang
diperoleh untuk selanjutnya secara
bersama menemukan manfaat
langsung dari hasil pembelajaran
yang telah berlangsung , terintegrasi
kecakapan abad ke 21
 Memberikan umpan balik terhadap
proses dan hasil pembelajaran ,
terintegrasi kecakapan abad ke 21
 Melakukan kegiatan tindak lanjut
dalam bentuk pemberian tugas, baik
tugas individual maupun kelompok
dan terintegrasi kecakapan abad ke 21
 Menginformasikan rencana kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan
berikutnya

Penilaian hasi pembelajaran


14  (penilaian proses pembelajaran
menggunakan pendekatan penilaian
otentik (authentic assessment ) yang
menilai kesiapan peserta didik, proses
dan hasil belajar secata utuh. Penilaian
hasil pembelajaran dilakukan saat
proses pembelajaran dan si akhir
satuan pelajaran dengan menggunakan
metode dana alat tes lisan /perbuatan,
dan tes tulis sesuai dengan tujuan
pembelajaran dan indikator pencapaian
kompetensi terintegrasi kecakapan
abad ke 21
 Teknik Penilaian
 Aat tes/instrument penilaian /soal
HOTS apabila sesuai ketentuan KD
 Kunci Jawaban/Rubrik Penilaian
15 RPP dikembangkan dari silabus untuk
mengarahkan kegiatan pembelajaran peserta
didik dalam upaya mencapai KD
16 RPP memperhatikan prinsip –prinsip
a. Perbedaan individual peserta didik
antara lain kemampuan awal, tingkat
intelektual, bakat, potensi, minat,
motivasi,belajar, kemampuan sosial,
emosi, gaya belajar, kebutuhan khusus,
kecepatan belajar, latar belakang
budaya, norma, nilai dana tau
lingkungan peserta didik
b. Partisipasi aktif peserta didik
c. Berpusat pada peserta didik untuk
mendorong semangat belajar,
motivasi, minat, kreativitas, inisiatif,
inspirasi inovasi dan kemandirian
d. Pengembangan budaya membaca dan
menulis yang dirancang untuk
mengembangkan kegemaran
membaca, pemahaman beragam
bacaan, dan berekspresi dalam
berbagai bentuk tulisan
e. Pemberian umpan balik dan tindak
lanjut RPP memuar rancangan
program pemberian umpan balik
positif , penguatan, pengayaan dan
remedial
f. Penekanana pada keterkaitan dan
keterpaduan antara KD ,Materi
pembelajaran, kegiatan pembelajaran,
indikator capaian kompetensi,
penilaian dan sumber belajar dalam
satu keutuhan pengalaman belajarb.
g. Mengakomodasi pembelajran tematik
terpadu , keterpaduan , lintas mata
pelajaran, lintas aspek belajar, dan
keragaman budaya
h. Penerapan teknologi informasi dan
komunikasi secara integritas,
sistematis, dan efektif sesuai dengan
situasi dan kondisi

Rekomendasi :

Tonggurambang, ………………….
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru
…………………. …………………
NIP. NIP.

INSTRUMEN PRA OBSERVASI PROSES PEMBELAJARAN


Nama Sekolah :
Alamat Sekolah :
Mata Pelajaran :
Kelas / Semester :
Tahun Pelajaran :
Isilah dengan tanda ceklist ( ) pada kolom yang tersedia sesuai kondisi riil sesuai dngan aspek
aspek pernyataan dan jika perlu penjelasan lain isislah pada kolom keterangan
N Aspek yang sitanyakan Jawaban guru Keterangan
o
1 Apakah pengalaman terbaik selama
melaksanakan proses pembelajaran
siswa /keberhasilan dalam
Implementasi Kurikulum 2013?
2 Apakah hambatan /kendala /hal-hal
yang harus diperhatikan selama
melaksanakan proses pembelajaran
siswa saat ini dalam mewujudkan
kecakapan abad 21 dalam
implementasi kurikulum 2013 ?
3. Apakah pemecahan masalah untuk
solusi hambatan /kendala selama
melaksanakan proses pembelajaran
siswa saat ini ?
4. Bagaimana tindak lanjut dari
pemecahan masalah/solusi
hambatan /kendala proses
pembelajaran siswa yang akan
dilaksanakan pada proses
pembelajaran berikutnya dalam
mewujudkan kecakapan abad 21
melalui kurikulum 2023 ?
5 Aspek-aspek yang disepakati untuk
observasi sesuai RPP ?

Tonggurambang, ………………….
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru
Maria Ona S.Ag …………………
NIP.19720109 200801 2 012 NIP.

INSTRUMEN OBSERVASI PELAKSANAAN PEMBELAJARAN


Nama Sekolah :
Alamat Sekolah :
Mata Pelajaran :
Kelas / Sem :
Tahun Pelajaran :
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………..
Isilah dengan tanda ceklist ( ) pada kolom yang tersedia sesuai dengan kondisi aspek yang di
supervisi , jika akan menambahkan aspek yang disupervisi.isilah dalam kolom tersedia , dan jika
perlu penjelasan lain isilah kolom keterangan .

Catatan : untuk bagian kegiatan inti no 1 diisi dengan tanda ceklist () dan dalam aspeknya
digaris bawahi

No Aspek yang sitanyakan Ya Tidak Catatan

A. Kegiatan Pendahuluan

1 Menyiapkan peserta didik secara psikis dan fisik


untuk mengikuti proses pembelajaran
terintegrasi kecakapan abad ke 21
2 Memberi motivasi belajar peseta didik secara
kontekstual sesuai manfaat dan aplikasi materi
ajar dalam kehidupan sehari-hari , dengan
memberikan contoh dan perbandingan lokal,
nasional dan internasional serta disesuaikan
dengan karaktristik dan jenjang peserta didik
melalui proses terintegrasi kecakapan abad ke 21
3. Mengajukan pertanyaan –pertanyaan yang
mengaitkan pengetahuan sebelumnya dengan
materi yang akan dipelajari
4. Menjelaskan tujuan pembelajaran atau
kompetensi dasar yang akan dicapai
5 Menyampaikan cakupan materi dan penjelasan
uraian kegaiatan sesuai silabus
6 Menyesuaikan pengaturan tempat duduk peserta
didik dan sumber daya lain sesuai dengan tujuan
dan karakteristik proses pembelajaran
B. Kegiatan Inti

1. Kegiatan ini menggunakan model


k pembelajaran ,metode pembelajaran, media
pembelajaran, dan sumber belajar yang
disesuaikan dengan karakteristik peserta didik
dan mata pelajaran . pemilihan pendekatan
tematik dan /atau tematik terpadu dan / atau
saintifik dan /atau inkuiri dan penyingkapan
dan /atau pembelajaran yang menghasulkan
karya berbasis pemecahan masalah disesuaikan
dengan karakteristik kompetensi dan jenjang
pendidikan. Proses pembelajaran terintegrasi
kecakapan abad ke 21

a. Sikap
Sesuai dengan karaktristik sikap ,maka
salah satu alternatif yang dipilih adalah
proses afeksi mulai dari menerima,
menjalankan, menghargai, menghayati,
hingga mengamalkan. Seluruh aktivitas
pembelajaran berorientasi pada tahapan
kompetensi yang mendororng peserta
didik untuk mrlakukan aktivitas terebut ,
proses pembelajaran terintegrasi
kecakaoan abab ke 21
b. Pengetahuan
Pengetahuan di miliki melalui aktivitas
mengetahui , memahami, menerapkan ,
mengalisis, mengevaluasi, hingga
mencipta. Krakteristik aktivitas belajar
dalam domain kertampilan . untuk
memperkuat pendekatan saintifik ,
tematik terpadu, dan tematik sangat
disarankan untuk menerapkan belajar
berbasis penyingkapan / penelitian .
untuk mendorong peserta didik
menghasulkan karya kreatif dan
konstektual , baik individual maupun
kelompok , disarankan yang
menghasilkan karya berbasis pemecahan
masalah . Proses pembelajaran
terintergrasi kecakapan abad ke 21
c. Kertampilan
Ketrampilan diperoleh melalui kegiatan
mengamati ,menanya,
mencoba,menalar,menyaji,dan mencipta ,
seluruh isi materi ( Topik dan sub topik )
mata pelajaran, yang diturunkan dari
ketrampilan harus mendorong peserta
didik untuk melakukan proses
pengamatan hingga penciptaan . untuk
mewujudkan ketrampilan tersebut perlu
melaksanakan pembelajaran yang
menerapkan modus belajar berbasis
penyingkapan/penelitian dan
pembelajaran yang menghasilkan karya
berbasis pemecahan masalah .proses
pembelajaran terintegrasi kecakapan
abad ke 21
Mengamati Guru
a. Wajib menjadi teladan yang baik bagi
peserta didik dalam menhayati dan
mengamalkan ajaran agama yang
dianutnya serta mewujudkan kerukunan
dalam kehidupan bersama
b. Wajib menjadi teladan bagi peserta didik
dalam menghayati dan mengamalkan
perilaku jujur, didiplin,tanggung jawab,
peduli ( gotong royong , kerja sama,
toleran dan damai ), santun, responsive,
dan proaktif, dan menunjukan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai
permasalahan dalam berinteraksi secara
efektif dengan lingkungan sosial dan
alam serta dalam menempatkan diri
sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia .
c. Volume dan intonasi suara guru dalam
proses pembelajaran harus dapat didengar
dengan baik oleh peserta didik
d. Wajib menggunakan kata-kata santu,
lugas dan mudah dimengerti oleh peseta
didik
e. Menyesuaikan materi pembelajaran
dengan kecepatan dan kemampuan
peserta didik
f. Menciptakan ketertiban, kedisiplinan,
kenyamanan, dan keselamatan dalam
menyelenggarakan proses pembelajaran
g. Mendorong dan menghargai peserta didik
untuk bertanya dan mengemukakan
pendapat
C. Kegiatan Penutup

Dalam kegiatan penutup, guru bersama peserta


didik baik secara individual maupun kelompok
melakukan refleksi untuk mengevaluasi
1 Seluruh rangkaian aktivitas pembelajaran dan
hasil-hasil yang diperoleh untuk selanjutnya
secara bersama menemukan manfaat langsung
maupun tidak langsung dari hasil pembelajaran
yang telah berlangsung proses pembelajaran
terintegrasi kecapakan abad ke 21
2 Memberikan umpan balik terhadap proses dan
hasil pembelajaran serta proses pembelajaran
terintegrasi kecakapan abad ke 21
3 Melakukan kegiatan tindak lanjut dalam bentuk
pemberian tugas, baik tugas individual, maupun
kelompok dan proses pembelajaran terintegrasi
kecapakan abad ke 21
4 Menginformasikan rencana kegiatan
pembelajaran untuk pertemuan berikutnya
5 Memulai dan mengakhiri proses pembelajaran
sesuai dengan waktu yang dijadwalkan proses
pembelajaran terintegrasi kecakapan abad ke 21
Simpulan / Rekomendasi
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………

Tonggurambang, ………………….
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru

…………………. …………………
NIP. NIP.

INSTRUMEN PASCA OBSERVASI PROSES PEMBELAJARAN

Nama :
Mata Pelajaran :
Tanggal Kegiatan :
Waktu :

A. Refleksi
1. Apakah ketercapaian /keberhasilan dari proses pembelajaran siswa
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
2. Hal-hal apakah yang harus diperhatikan dalam atau untuk proses pembelajaran siswa
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
B. Tindak Lanjut
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
C. Simpulan
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
Tonggurambang, ………………….
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru

…………………. …………………
NIP. NIP.

INSTRUMEN SUPERVISI IMPLEMENTASI PENILAIAN KURIKULUM 2013


TAHUN PELAJARAN :

Nama Sekolah :
Alamat Sekolah :
Nama Guru/NIP
Mata Pelajaran :
Kelas / Sem :
Tahun Pelajaran :
Sertifikasi : Sudah / Belum

Isilah dengan tanda ceklist ( ) pada kolom yang tersedia sesuai dengan kondisi aspek yang di
supervisi , jika akan menambahkan aspek yang disupervisi.isilah dalam kolom tersedia , dan jika
perlu penjelasan lain isilah kolom keterangan .

N Aspek Tida Ada Keterangan


o k
Ada
Tidak Lengka Nilai
Lengka p Akhi
p/ /Sesuai r
Tidak
sesuai
0 (1-3) 4
1 Program Penilaian , remedial dan Predikat
pengayaan dan rancangan pada A = < 91 ≤
silabus serta RPP 100
B = 81 ≤ 90
2 KKM C = 71 ≤80
3 Menginformasikan rancangan dan K = ≤ 70
kriteria penilaian pada awal
semester
4 Penilaian harian secara periodik
5 Mengolah nilai untuk mengetahui
kemajuan hasil belajar dan
kesulitan belajar siswa ( Analisis
hasil ulangan siswa )
6 Remedial dan pengayaan
7 Mengembalikan hasil pemeriksaan
pekerjaan siswa disertai komentar
/balikan yang mendidik
8 Membuat kisi-kisi dan instrument
serta rubrik /kunci jawaban
9 Mengembangkan istrumen dan
pedoman penilaian ( sudah ada
soal HOTS sesuai tuntutan KD )
10 Melaksanakan penilaian sikap ,
pengetahuan dan ketramoilan
termasuk projek
11 Penilaian dilaporkan kepada kepala
sekolah
12 Hasil belajar siswa dilaporkan
kepada orang tua
Jumlah
Skor perolehan
Nilai Akhir = Skor perolehan
Skor Maksimal

Rekomendasi
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………

Tonggurambang, ………………….
Mengetahui
Kepala Sekolah Guru

…………………. …………………
NIP. NIP.

Anda mungkin juga menyukai