Anda di halaman 1dari 1

BADAN KEPEGAWAI NEGARA

PUSAT PENGEMBANGAN APARATUR SIPIL NEGARA


PENDIDIKAN ILMU KEPEGAWAIAN
Jalan Pandansari KM 45 Nomor 32 Ciawi – Bogor 16720

Mata Kuliah : Pendidikan Agama Islam Tutor : Satia Supardy, S.H., M.Pd
Semester : 2021.1/Test 2 Waktu : 60 menit
Hari/Tanggal : Rabu, 23 Ramadhan 1442 H/5 Mei 2021

Petunjuk : Jawab dan jelaskan soal-soal dibawah ini !

1. Agama Islam mengatur umatnya untuk meraih kebahagian dunia dan


akhirat, begitulah kesempurnaannya. Juga, dalam hukum syari’at Islam
dikenal dengan istilah sunah [mandub], coba Suadara jelaskan apa
pengertiannya dan sebutkan bagiannya beserta dalil al-Qur’an maupun
hadits !
2. Pemahaman terhadap agama sebagai dien [sistem hidup] suatu
keniscayaan yang harus dimiliki oleh umatnya. Jika demikian, apa
pengertian agama secara etimologis dan agama secara terminologis!
3. Kerja bagi seorang muslim merupakan ibadah salah satu fungsinya
mencara nafkah [rizki] yang halal. Saudara sebutkan pandangan Islam
yang menyangkut tentang etos kerja muslim!

Belajar berbasis Kejujuran modal menjadi Pemimpin yang Amanah

Anda mungkin juga menyukai