Anda di halaman 1dari 1

NAMA :TAUFIK HIDAYAT RAMBE

Nim :7173143034
PENDIDIKAN BISNIS B
Peluang dan Ancaman Perusahaan Astra Honda Motor (AHM)
Peluang
1. Sering meluncurkan produk dengan harga rendah untuk dapat menjangkau segala
sektor ekonomi berbagai lapisan masyarakat
2. Kepercayaan pemilik brand Honda dari jepang yaitu Honda Japan Corp. terhadap PT
Astra Honda Motor.
3.Ekspansi ekspor ke berbagai negara, untuk mengembangkan pangsa pasar dan
peningkatan penjualan
4. Banyak penghargaan yang didapatkan oleh PT AHM sebagai bukti bahwa ini adalah
perusahaan yang sudah ternama dan memiliki banyak keunggulan
5. Dealer Honda sudah tersebar hingga ke pelosok sehingga memudahkan konsumen
dalam menjangkaunya

Ancaman
1. Adanya krisis global maka daya beli pasar tentu saja akan menurun
2. Banyak sekali produk asing yang meniru spesifikasi dari produk Honda dengan harga
jual yang lebih murah
3. Perkembangan produsen lain, seperti YAMAHA sebagai salah satu pesaing terberat
dalam sektor industri otomotif di Indonesia
4. Maraknya peredaran suku cadang palsu atau tiruan yang sama sekali bukan dari
produk Honda
5. Hingga saat ini suku cadang Honda masih belum sepenuhnya diproduksi di dalam
negeri sehingga masih tergantung dari distribusi oleh Honda Jepang.

Anda mungkin juga menyukai