Anda di halaman 1dari 1

RENCANA

PELAKSANAAN
PEMBELAJARAN

GUNTUR BAYU W, M.Pd. TUJUAN PEMBELAJARAN


SMPN 1 JENGGAWAH
1. Dengan pengamatan terhadap berbagai bentuk
kekerasan yang terjadi disekolah, siswa dapat melakukan
pemetaan berbagai bentuk dan jenis kekerasan,
MATA PELAJARAN selanjutnya siswa menemukan strategi pencegahan nya.

PJOK
SKENARIO PEMBELAJARAN
PENDAHULUAN
MATERI
• Guru memberikan stimulus video
Kampanye pembelajaran yang bersumber dari
Kesadaran terkait portal link
Pendidikan https://drive.google.com/file/d/1cHtA-
Kesehatan iJawrHM7AZ7A5Znnfswgt_uszCE/view
Reproduksi ?usp=drive_link
Remaja
KEGIATAN INTI
KELAS / SEMESTER • Guru merespon beragam pertanyaan
yang diajukan siswa terkait tayangan
VIII / I video tersebut.
ALOKASI WAKTU
• Guru memfasilitasi siswa dalam
mengeksplorasi berbagai sumber
4 Pertemuan referensi pembelajaran.
• Guru memantau aktivitas siswa dalam
MODA MENGAJAR
mengasosiasi materi belajar.
Kombinasi Project • Guru memberikan pertanyaan
sehingga terjadi diskusi interaktif
ASSASMEN

Kuis G-Form PENUTUP


• Guru dan peserta didik bersama
menyimpulkan materi pertemuan
• Guru menyampaikan petunjuk teknis
assasmen.
https://bit.ly/posttestLKVC • Guru memberikan remidial bagi siswa
yang belum tuntas dan pengayaan
bagi siswa yang telah tuntas.

Anda mungkin juga menyukai