Anda di halaman 1dari 16

MAPEL : IPA

KELAS : VII (Tujuh)


Nama : Ferris Geovanni Wijaya

UJI KOMPETENSI (IPA KELAS 7 HALAMAN 81)

1. Jelaskan pengertian efek rumah kaca dan pemanasan global


Efek rumah kaca adalah suatu proses pemanasan permukaan planet atau benda langit yang
disebabkan oleh komposisi serta keadaan atmosfernya. Sedangkan pemanasan global adalah
suatu proses meningkatnya temperatur rata rata atmosfer, laut, dan daratan bumi.

2. Sebutkan gas-gas pemicu terjadinya pemanasan global


Karbondioksida (CO2), Nitrogen Triflorida (NF3), Cloro Flouro Carbon (CFC), Ozon (O3),
Dinitrogen Oksida (N2O) dan Metana (CH4)

3. Pernyataan yang merupakan penyebab pemanasan global adalah


Pernyataan yang merupakan penyebab pemanasan global adalah penggundulan hutan dan
pembakaran hutan. Hutan merupakan daerah penyerapan karbondioksida yang dilakukan oleh
tumbuhan untuk proses fotosintesis. Penggundulan hutan serta pembakaran hutan akan
menyebabkan daerah penyerapan karbondioksida berkurang sehingga gas karbondioksida akan
berkumpul di atmosfer kemudian menghalangi pelepasan panas dari bumi keluar dari atmosfer.
Jika panas dari bumi terus diperangkap dan dipantulkan lagi ke bumi, maka suhu permukaan
bumi akan terus naik.

Penyebab pemanasan global adalah Pilihan (a), yaitu penggundulan hutan dan (d), yaitu
pembakaran hutan.
Bukan penyebab pemanasan Global adalah Pilihan (b), (c), dan (e)

4. Dampak apakah yang ditimbulkan dari penggunaan Ac dan lemari es ?


AC dan Lemari ES mengandung bahan Chlorofluorocarbons (CFCs). Keduanya termasuk alat
pendingin yang merupakan gas pemicu terjadinya pemanasan Global.
5. Jelaskan system kerja gas rumah kaca dalam menjaga kestabilan temperature
bumi !.
Di Atmosfer Bumi terdapat banyak gas – gas rumah kaca alami. Siklus air, Karbondioksida (CO2)
dan Metana adalah beberapa bagian penting yang ada didalamnya. Tanpa adanya gas – gas
rumah kaca tersebut, kehidupan bumi tidak akan terjadi. Seperti halnya Planet Mars, Bumi juga
akan menjadi sangat dingin apabila tidak terdapat gas – gas rumah kaca di atmosfernya.
Sebaliknay, jika jumlah gas – gas rumah kaca terus bertambah di atmosfer, maka suhu bumi
akan terus meningkat.
Meskipun CO2, siklus air dan gas – gas rumah kaca lainnya di atmosfer adalah transparan untuk
radiasi cahaya matahari, namun gas – gas tersebut masih mampu menangkap dan menyerap
radiasi cahaya yang memancar ke bumi dalam jumlah banyak. Radiasi yang terserap sebagian
juga akan direfleksikan kembali oleh bumi. Pada keadaan normal, jumlah radiasi panas yang
diserap dengan yang direfleksikan kembali sama.

6. Jelaskan dampak yang akan terjadi apabila tidak terdapat gas rumah kaca di
atmosfer bumi.

Adanya gas – gas rumah kaca yang membuat iklim bumi layak huni. Tanpa adanya efek rumah
kaca, permukaan bumi akan berubah sekitar 60derajat Fahrenheit atau 15,6 derajat Celcius lebih
dingin.

7. Sebutkan dampak apabila kadar gas rumah kaca di atmosfer bumi semakin
meningkat !
a. Temperature bumi menjadi semakin tinggi.
b. Tingginya temperature bumi dapat dapat menyebabkan lebih banyak penguapan dan curah
hujan secara keseluruhan, tapi masing – masing wilayah akan bervariasi, beberapa menjadi
basah dan bagian lainnya kering.
c. Mencairnya glasier yang menyebabkan kadar air laut meningkat.
d. Hilangnya terumbu tangan.
e. Kepunahan spesies yang semakin meluas.
f. Kegagalan panen besar – besaran.
g. Penipisan lapisan ozon.
8. Atmosfer bumi mempunyai efek yang sama dengan rumah kaca, sehingga muncul
istilah efek rumah kaca. Bumi memanas seperti rumah kaca, tetapi tidak benar –
benar rumah kaca. Jelaskan perbedaan system atmosfer bumi dengan rumah
kaca!
Atmosfer Bumi berfungsi menahan udara agar tidak keluar dari Bumi, dan juga menahan sinar
ultraviolet yang dipancarkan matahari agar tidak sampai ke Bumi. Sementara rumah kaca adalah
kejadian dimana energi panas matahari yang akan dipantulkan keluar Bumi dipantulkan kembali
ke Bumi menyebabkan suhu di Bumi meningkat. Hal ini yang memicu terjadinya pemanasan
global.

9. Mengapa pemanasan global dapat menyebabkan kepunahan spesies ?. jelaskan !.

Berdasarkan laporan IPCC, April 2007, bahwa kerentanan dan adaptasi akibat perubahan iklim
telah menyebabkan sekitar 30 persen tumbuhan dan hewan akan meningkat risiko
kepunahannya jika kenaikan temperatur global rata-rata di atas 1,5-2,5 derajat C. Dampak
perubahan iklim sudah terjadi, sekarang dan akan makin menjadi parah di masa yang akan
datang. Mulai dari kebakaran hutan, pemutihan karang, gagal panen, dan punahnya beberapa
spesies. Tahun 2007 lalu menjadi tonggak peringatan bagi pemerintahan di seluruh dunia untuk
membuat strategi baru untuk adaptasi atas dampak besar yang lain seperti badai, kekeringan,
banjir dan naiknya permukaan air laut. Setiap individu harus beradaptasi pada perubahan yang
terjadi, sementara habitatnya akan terdegradasi dan yang tidak dapat beradaptasi akan punah.
Spesies yang tinggal di kutub, seperti penguin, anjing laut, dan beruang kutub, juga akan
mengalami kepunahan, akibat mencairnya sejumlah gunung es di kutub. Dampak perubahan
iklim terhadap spesies sebagai komponen keanekaragaman hayati adalah berupa perubahan
dalam kisaran penyebaran, meningkatnya tingkat kelangkaan, perubahan waktu reproduksi, dan
perubahan dalam lamanya suatu musim tanam. Terumbu karang sangat sensitif terhadap panas.
Kenaikan satu derajat C pada temperatur laut dapat mengakibatkan stres dan pemutihan
(bleaching) terumbu karang yang akhirnya akan mati. Di Kepulauan Seribu, sekitar 95 persen
terumbu karang yang berada hingga kedalaman 25 meter mengalami kematian akibat pemutihan
karang.

10. Mengapa penggunaan pupuk kimia dalam pertanian dapat memicu terjadinya
pemanasan global ?. Jelaskan !.
Peningkatan penggunaan pupuk lebih dari 50 tahun yang lalu bertanggung jawab terhadap
kenaikan signifikan kandungan Nitro Oksida di atmosfer yang merupakan gas utama yang
berkontribusi terhadap perubahan iklim. Penyebab Peningkatan nitro oksida adalah nitrogen
yang terkandung dalam pupuk yg menstimulasi mikroba di tanah untuk mengkonversi nitrogen ke
nitro oksida lebih cepat dari biasanya.
Sejak tahun 1750, tingkat nitro oksida di udara telah meningkat hingga 20% dari di bawah 270
ppb menjadi lebih dari 320 ppb. Setelah karbondioksida, metana, nitro oksida (N2O) merupakan
potensi pemicu terjadinya pemanasan global. Hal tersebut juga merusak ozon Stratosfer yg
menjaga planet dari sinar ultra violet yg berbahaya.
MAPEL : IPA
KELAS : VII (Tujuh)
Nama : Ferris Geovanni Wijaya
Uji Kopetensi 1 Halaman 111-112
Buku PR (LK Intan) Berikut Soal Uraianya

1. C 6. D

2. C 7. A

3 C 8. B

4. C 9. C

5. B 10. B

Soal Uraian :

1. Bagaimana mekanisme terjadinya efek rumah kaca?


Mekanisme terjadinya efek rumah kaca secara singkat dapat dijelaskan sebagai berikut
ini:
Pembakaran bahan bakar fosil secara sempurna -> menghasilkan CO2 -> terkumpul di
atmosfer -> menghalangi panas keluar dari bumi -> memantulkan panas kembali ke bumi
-> peningkatan suhu permukaan bumi -> global warming

2. Benarkah fenomena efek rumah kaca sebenarnya sangat bermanfaat bagi kehidupan
di Bumi Jelaskan jawabanmu
Fenomena efek rumah kaca sebenarnya sangat bermanfaat bagi kehidupan di Bumi adalah
hal yang dapat dibenarkan. Selama ini yang menyebarluas ke masyarakat ialah informasi
buruk bahwa efek rumah kaca yang menghasilkan sejumlah gas yang merupakan sumber
dari pemanasan global. Perlu diketahui bahwa pada masa sebelum adanya pemanasan
global yang menyebabkan perubahan iklim yang ekstrim, efek rumah kaca bermanfaat
untuk menghangat bumi karena jika tidak ada efek rumah kaca bumi akan terasa dingin
bahkan tertutup oleh es dan seakan tidak memiliki atmosfer.
3. Mengapa pembusukan sisa sisa sayuran dapat memicu terjadinya pemanasan
global?
Karena pembusukan sisa - sisa sayuran mengandung gas metana yang dapat merusak
atmosfer bumi sehingga terjadi pemanasan global

4. Akhir akhir ini banyak banyak masyarakat yang menggunakan AC (Air


Conditioner) sebagai oendingin ruangan.peningkatan penggunaaan AC di oengaruh
i oleh suhu bumi yang panas. Fenomena tersebut dapat memoercepat terjadinya
pemanasan global.mengapa demikian?jelaskan!
Karena AC menggunakan CFC (clorofluorocarbon) atau HFC (hidrofluorocarbon)
HFC dan CFC dapat merusak lapisan ozon yang melindungi bumi dari sinar UV yang
berbahaya. sehingga semakin banyaknya penggunaan AC, pemanasan global juga
semakin cepat

5. Alat transportasi sangat penting bagi kehidupan sehari-hari karena mempermudah


pekerjaan manusia.Akan tetapi , sebagian besar alat transportasi di dunia menjadi
pemicu terjadinya pemanasan global.Bagaimana pengaruh penggunaan alat
transportasi terhadap laju pemanasan global?

Berpengaruh negatif...penggunaan alat transportasi justru membuat pemanasan global


semakin meningkat..

Mengapa..????

Karena alat tranportasi menghasilkan polusi dan polusi tersebut dalam keadaan cuaca
panas dan menyebabkan pemanasan global
MAPEL : IPA
KELAS : VII (Tujuh)
Nama : Ferris Geovanni Wijaya
Uji Kopetensi 1 Halaman 118-119
Buku PR (LK Intan) Berikut Soal Uraianya

1. C 6. C

2. A 7. A

3 A 8. A

4. B 9. D

5. A 10. B

Soal Uraian :

1. Penumpukan sampah plastik dapat mempercepat proses pemanasan global. Apa


keterkaitan antara sampah plastik dengan pemanasan global? Solusi apa yang
paling tepat untuk mengatasi permasalahan tersebut?
Sampah plastik mempercepat proses pemanasan global karena mengandung gas metana.
Kita dapat mengurangi pemanasan global dengan menggunakan tas belanja yang ramah
lingkungan atau tas dari baju bekas yang kita buat sendiri agar mengurangi penggunaan
sampah plastik

2. Pemanasan global dapat mengakibatkan terjadinya perubahan iklim sehingga iklim


sehingga iklim menjadi tidak stabil apa dampak perubahan iklim yang tidak stabil
terhadap kehidupan biota laut?
Ikan-ikan akan kesulitan beradaptasi dengan perubahan iklim yang terjadi, sebagian ikan
membutuhkan air yang bersuhu dingin begitu juag sebaliknya, maka akan terjadi
kematian biota laut dalam skala yang besar tetapi dalam waktu yang singkat
Mengapa pembusukan sisa sisa sayuran dapat memicu terjadinya pemanasan global?
Sebutkan tiga upaya yang sudah dipersiapkan pemerintah Indonesia untuk mitigasi
perubahan iklim!

3. Sebutkan tiga upaya yang sudah dipersiapkan pemerintah Indonesia untuk mitigasi
perubahan iklim!
Upaya pemerintah dalam mempersiapkann perubahan iklim adalah :
a. Pada pemerintah daerah diberikan kapasitas untuk mempersiapkan dan mendukung
upaya adaptasi serta mitigasi dalam perubahan iklim.
b. Pemerintah mengadakan hubungan kerjasam dengan kementian terkait dan lembaga
maupun masyarakat dalam menanggulangi perubahan iklim.
c. Mengembangkan teknologi yang tepat guna yang menunjang upaya pemerintah dalam
mengatasi perubahan iklim.

4. Isu tenggelamnya kota Jakarta pada tahun 2030 sudah lama terdengar. kejadian
tersebut selalu dikaitkan dengan pemanasan global. bagai mana pendapatmu
tentang pernyataan tersebut?
kejadian tersebut bisa saja terjadi karena adanya fenomena pemanasan global yang telah
menyebabkan kenaikan dilaut jawa. Selain itu, penggunaan air tanah secara berlebihan
dan pembangunan gedung bertingkat tinggi dikota membuat Jakarta tenggelam sedikit
demi sedikit
karena pemanasan global akan menyebabkan es dikutub mencair secara besar" an.
sehingga permukaan air akan meningkat sesuai waktu, oleh karena itu dugaan
tenggelamnya kota Jakarta didasarkan dengan teori pemanasan global yang makin hari
makin parah akibat ulah manusia yang tidak memperhatikan kelestarian lingkungan

5. Bagaimana peran konservasi hutan dalam upaya pencegahan pemanasan global?

Konservasi hutan berarti makin banyak pohon. makin banyak pohon, makin banyak zat
CO2 yang diserap pohon. seperti yang kita ketahui CO2 membuat suhu meningkat.
MAPEL : IPA
KELAS : VII (Tujuh)
Nama : Ferris Geovanni Wijaya
Uji Kopetensi 1 Halaman 121-123
Buku PR (LK Intan) Berikut Soal Uraianya

1. C 11. D
2. C 12. D
3 A 13. B
4. D 14. C
5. B 15. D
6. B 16. C
7. B 17. C
8. B 18. A
9. B 19. D
10. D 20. D
Soal Uraian :

1. Perhatikan grafik suhu bumi berikut! Menurutmu, apa yang menyebabkan


terjadinya perubahan suhu dari tahun ke tahun? Jelaskan!
Pemanasan Global
Penjelasan:
Pemanasan Global adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan peningkatan
suhu rata-rata atmosfer bumi dan lautan secara bertahap, serta sebuah perubahan yang
diyakini secara permanen mengubah iklim bumi.

2. Mengapa senyawa CFC dapat memicu terjadinya pemanasan global? jelaskan!


karena CFC menjadi penyebab efek rumah kaca dan hal itu menjadikan terjadinya
pemanasan global
3. Penurunan konsentrasi gas CO2 di udara belum tentu menurunkan suhu di
permukaan bumi benarkah pernyataan tersebut
benar. karena panas di bumi disebabkan oleh adanya CFC yang berlebihan hingga
merusak lapisan ozon bumi yang sebenarnya ada untuk melindungi bumi dari panas
matahari yang belebih. co2 hilang manusia belum tentu bisa mengembalikan lapisan
ozon.

4. Mengapa pembakaran sampah tidak diperbolehkan? Coba kaitkan jawabanmu


dengan peristiwa pemanasan global!

Karena Menyebabkan polusi udara yg dapat menganggu pernafasan. Karena Kepulan


asap dapat membahayakan jika terlalu banyak dihirup.

5. Perladangan berpindah merupakan salah satu teknik pertanian yang masih banyak
dilakukan masyarakat. Padahal perladangan berpindah memengaruhi terjadinya
pemanasan global. Mengapa demikian?
Karna dapat mengurangi tingkat kesuburan tanah.

6. Beberapa daerah di indonesia sering mengalami bencana banjir dan tanah longsor.
Apakah bencana tersebut merupakan dampak dari pemanasan global? Jelaskan!
Ya, karena saat pemanasan global, suhu dibumi naik secara drastis yg menyebabkan surut
air laut kemudian naik lagi sehingga membuat air pasang. Dapat juga terjadi karena curah
hujan yg tinggi
7. Mengapa perubahan iklim dapat memicu terjadinya banjir rob di beberapa
wilayah?
karna perubahan cuaca dan juga curah hujan yang tinggi sehingga membuat air cepat naik
dan terjadi banjir
8. Penggunaan kertas berlebihan dapat memengaruhi terjadinya pemanasan global.
Mengapa bisa demikian? Bagaimana solusi yang tepat untuk mengurangi
penggunaan kertas?

Solusi :

1. Mendaur ulang kertas bekas


2. Meminimalisir penggunaan kertas
3. Menggunakan kertas bekas yang masih bisa dibakai(misal dibaliknya) #Reuse

9. Apa saja dampak pemanasan global terhadap fauna?


Adanya evolusi fauna, kepunahan, dan gangguan lesehantan.
evolusi biasanya disebabkan alam yang bisa mengubah makanan bahkan kehidupan sehari
harinya. Gangguan kesehatan biasanya dialami saat makanan / alam hewan tersebut
tercemar bahan berbahaya

10. Bagaimana cara tepat untuk mencegah penumpukan gas metana di atmosfer bumi?
jelaskan!
a. Memanfaatkan bakteri metanotrof
b. Memanfaatkan tannin pada pakan lokal
c. Memberikan daun-daun hijau sebagai makanan hewan ternak
d. Beralih dengan menggunakan pupuk yang mengandung sulfat
e. Mengganti jenis padi ke varietas yang rendah emsi gas metana
MAPEL : IPA
KELAS : VII (Tujuh)
Nama : Ferris Geovanni Wijaya
Uji Kopetensi 1 Halaman 132-133
Buku PR (LK Intan) Berikut Soal Uraianya

1. C 6. B

2. D 7. B

3 A 8. D

4. C 9. A

5. B 10. D

Soal Uraian :

1. Jelaskan proses terbentuknya atmosfer


Terbentuknya atmosfer pertama kali dimulai dari terbentuknya atmosfer primer yang
masih tersusun atas hidrogen dan helium. Akan tetapi helium dan hidrogen memiliki
massa yang ringan sehingga mudah hanyut ke luar angkasa. Oleh karena itu pada tahap
selanjutnya terbentuk atmosfer sekunder yang terbentuk dari semburan gunung berapi.
Semburan gunung berapi mengandung 95% uap air dan sisanya adalah berbagai senyawa
seperti CO2, SO2, H2S, HCl, belerang, H2, CH4, SO3, dan NH3. Pada masa tersebut
oksigen belum terbentuk. Uap air yang tersebar di atmosfer dapat bereaksi dengan
beragam mineral purba sehingga terbentuk amonia, dengan karbid dapat membentuk
metan, dan dengan sulfida membentuk H2S.
Atmosfer selanjutnya yang terbentuk adalah atmosfer tersier yang juga terdapat di masa
kini. Atmosfer inilah yang menjadi asal usul kehidupan di bumi. Pada tahap ini telah
muncul organisme fotosintetik yang melepas oksigen ke atmosfer. Organisme petama
yang melakukan fotosintesis di bumi ini adalah cyanobacteria yang secara perlahan
meningkatkan kadar O2 di atmosfer hingga 20% seperti saat ini.
2. Grafik tersebut menjelaskan hubungan antara tekanan dan ketinggian tempat Jika
gunung Merbabu memiliki ketinggian 3145 m dan Gunung Kelud memiliki
ketinggian 1331 m perkirakan tekanan udara di puncak gunung tersebut dan
tentukan molekulnya
Diketahui :
Tinggi gunung merbabu, h = 3145 m = 3,145 km
lihat grafik tekanan nya sebesar 600 Pa
dan
Tinggi gunung Kelud, h = 1731 m = 1,731 km
lihat grafik tekanan nya sebesar 800 Pa

3. Jelaskan proses kerusakan ozon yang di sebabkan klorin!


Cfc yang mengandung senyawa klorin yang bergerak di atas mampu memecahkan ribuan
molekul ozon,sehingga ozon menipis dan berlubang

4. Akhir akhir ini banyak banyak masyarakat yang menggunakan AC (Air


Conditioner) sebagai oendingin ruangan.peningkatan penggunaaan AC di oengaruh
i oleh suhu bumi yang panas. Fenomena tersebut dapat memoercepat terjadinya
pemanasan global.mengapa demikian?jelaskan!
Karena AC menggunakan CFC (clorofluorocarbon) atau HFC (hidrofluorocarbon)
HFC dan CFC dapat merusak lapisan ozon yang melindungi bumi dari sinar UV yang
berbahaya. sehingga semakin banyaknya penggunaan AC, pemanasan global juga
semakin cepat

5. Jelaskan zat-zat penyusun atmosfer

Lapisan atmosfer terdiri dari unsur utama yang berupa Nitrogen (N2) ± 78%; sebanyak
78,08%, Oksigen (O2) sebanyak 20,95%, Argon (Ar) sebanyak 0,95%, dan
Karbondioksida (CO2) sebanyak 0,034%, serta unsur gas -gas lain ± 0,07, seperti Neon
(Ne), Helium (He), Ozon (O3), Hidrogen (H2), Krypton (Kr), Metana (CH4), dan
Xenon ...
MAPEL : IPA
KELAS : VII (Tujuh)
Nama : Ferris Geovanni Wijaya
Uji Kopetensi 2 Halaman 148-150
Buku PR (LK Intan) Berikut Soal Uraianya

1. A 6. C 11. A
2. D 7. B 12. C
3 B 8. C 13. C
4. C 9. A 14. D
5. A 10. C 15. A

Soal Uraian :

1. Jelaskan jenis-jenis sub lapisan pada inti bumi!

Terdiri dari material cair, dengan penyusun utama logam besi (90%), nikel (8%), dan
lain-lain yang terdapat pada kedalaman 2900 – 5200 km. Lapisan ini dibedakan menjadi
lapisan inti luar dan lapisan inti dalam. a. Lapisan inti luar tebalnya sekitar 2.000 km dan
terdiri atas besi cair yang suhunya mencapai 2.2000C

2. Kerak bumi terbagi menjadi dua sublapisan. Sebutkan dan jelaskan!

Kerak bumi dibagi menjadi dua lapisan yaitu

- Lapisan Granitis

Lapisan granitis terletak di bagian terluar bumi dengan ketebalan 10- 15 km. Lapisan ini
didominasi oleh granit.

- Lapisan Basaltis

Lapisan basaltis terletak di bawah lapisan granitis. Lapisan ini didominasi oleh basalt
yang bersifat basa dengan kerapatan yang lebih tinggi dibanding lapisan granitis.
3. Apa yang dimaksud dengan low velocity layers

Low-Velocity Layer = lapisan kecepatan-rendah

4. Sebutkan unsur utama pembentuk kerak bumi?

-Oksigen (O) (46,6%)


-Natrium (Na)
-Silikon (Si) (27,7%)
-Kalium (K)
-Aluminium (Al) (8,1%)
-Magnesium (Mg) (2,1%)
-Besi (Fe) (5,0%)
-Kalsium (Ca) (3,6%) (2,8%) (2,6%)

5. Bagaimana proses terbentuknya batuan beku korok

terbentuknya batuan beku korok yaitu melalui proses pembekuan magma yg berada di
gang atau pipa korok dari vulkanik. Magma yg menyusup dari dapur magma kemudian
menuju keatas melewati korok lalu magma tsb ada yg mengalami pembekuan maka
jadilah batuan beku korok

6. Bagaimana proses terbentuknya stalaktit dan stalakmit?

Stalaktit terbentuk karena di daerah kapur terjadi pelarutan oleh air yang berlangsung
secara terus menerus. Air yang larut di kawasan batuan karbonat atau batuan yang mudah
terlarut atau disebut daerah karst tersebut akan masuk ke lubang-lubang kemudian
menetes dari atap gua ke dasar gua. Tetesan tersebut lama kelamaan akan berubah
menjadi batuan yang berebentuk runcing ke atas.

Stalakmit terbentuk karena adanya tetesan air dari atas-atas langit gua yang mengandung
mineral, stalaktit merupakan batu yang terbentuk di dasar gua dan bentuknya meruncing
ke atas.

7. Jelaskan yang di maksud dengan convergent plate boundaries! Bagaimana


pengaruhnya terhadap bentuk permukaan bumi?
Yang dimaksud dengan convergent plate boundaries adalah wilayah tempat lempeng
bumi yang bertumbukkan satu sama lain. pengaruhnya dengan bentuk permukaan bumi
yaitu terjadinya pegunungan.

8. Sebutkan jenis-jenis gempa berdasarkan penyebabnya

Gempa Tektonik

Gempa Tektonik adalah gempa yang terjadi akibat pergeseran lempeng bumi. Misalnya
yang terjadi di negara Chile. Gempa ini terjadi pada 1960 dan dianggap gempa terkuat
sepanjang sejarah hingga detik ini. Karena bermagnitudo 9,5 SR. Hingga mengakibatkan
kerusakan dimana-mana.

Gempa Vulkanik

Gempa Vulkanik adalah gempa yang terjadi akibat letusan gunung dahsyat dan abu
vulkanik menyebar kemana-mana. Namun, abu vulkanik dapat menyuburkan tanah.
Misalnya yang terjadi di Pulau Jawa. Gunung Krakatau meletus dan mengakibatkan
terpisahnya Sumatera dan Jawa.

9. Mengapa Indonesia termasuk daerah rawan terhadap gempa dan tsunami?


Karena posisi geologis Indonesia pada pertemuan tiga lempeng utama dunia yaitu
lempeng Indo-Australia, lempeng Eurasia, dan lempeng Pasifik.

10. Pemerintah memberikan info bahwa gunung berapi dalam kondisi waspada. Apa
maksud dari info tersebut? Apa yang harus dilakukan pemerintah atas kondisi
tersebut?
Waspada berarti gunung berapi sudah mulai mengeluarkan tanda² akan meletus seperti
berasap dan memuntahkan batuan² kecil.
Pemerintah akan memberikan peringatan untuk tidak mendekati daerah gunung dengan
radius yang telah ditentukan. Pemerintah juga sudah menyiapkan tenda² darurat yang
dapat dipakai oleh para pengungsi.

Anda mungkin juga menyukai