Anda di halaman 1dari 21

FASE C

NO MATA CAPAIAN MATERI ESENSIAL MATERI BANI


PELAJARAN PEMBELAJARAN HASYIM
1 B. Menyimak (kelas 5) Modul
INDONESIA Memahami informasi berupa fakta, Semester 1 dan
prosedur, ciri objek, urutan proses semester 2
kejadian teks informasi. Materi kurang:
berita aktual

(Kelas 6) Modul
 Menganalisa informasi berupa fakta, Semester 1 dan
prosedur, ciri objek, urutan proses semester 2
kejadian teks informasi
 Menganalisa teks berita urutan
proses kejadian teks informasi.
Menulis Kelas 5 Modul
Menulis teks eksplanasi, laporan, Semester 1 dan
eksposisi, persuasive, dari gagasan hasil semester 2
pengamatan, pengalaman dan imajinasi

Kelas 6 Modul
Menganalisis teks eksplanasi, laporan, Semester 1 dan
eksposisi, persuasive, dari gagasan hasil semester 2
pengamatan, pengalaman dan imajinasi

Kelas 5 dan kelas 6 Modul


Menulis menggunakan kaidah bahasa dan Semester 1 dan
sastra untuk menulis teks sesuai konteks semester 2
dan norma budaya dengan kosakata baru
yang bermakna denotative, konotatif dan
kiasan
Kelas 5 dan Kelas 6 Modul
Menyampaikan perasaan berdasarkan Semester 1 dan
fakta, imajinasi dalam bentuk prosa dan semester 2
puisi

Kelas 5 Modul
Membaca dan Peserta didik mampu membaca kata-kata Membaca
Memirsa dengan berbagai pola kombinasi huruf dengan nyaring
dengan fasih dan indah serta memahami Teks puisi
informasi dan kosakata baru yang ide
memiliki makna denotatif, literal, pokok dari teks
konotatif, dan kiasan untuk deskripsi,
mengidentifikasi objek, fenomena, dan narasi dan
karakter. eksposisi, serta
nilai-nilai yang
terkandung
dalam teks
sastra (prosa
dan pantun,
puisi) dari teks
dan/atau
audiovisual
Kelas 6 Modul
Peserta didik mampu membaca kata-kata Semester 1 dan
dengan berbagai pola kombinasi huruf semester 2
dengan fasih dan indah serta memahami
informasi dan kosakata baru yang
memiliki makna denotatif, literal,
konotatif, dan kiasan untuk
mengidentifikasi objek, fenomena, dan
karakter.
Kelas 5 Modul
Peserta didik mampu mengidentifikasi ide Semester 1 dan
pokok dari teks deskripsi, narasi dan semester 2
eksposisi, serta nilai-nilai yang
terkandung dalam teks sastra (prosa dan
pantun, puisi) dari teks dan/atau
audiovisual.
Kelas 6 Modu teks
Peserta didik mampu mengidentifikasi ide kuda laut
pokok dari teks deskripsi, narasi dan semester 1 dan
eksposisi, serta nilai-nilai yang semester 2
terkandung dalam teks sastra (prosa dan
pantun, puisi) dari teks dan/atau
audiovisual.
Berbicara dan Kelas 5 Modul
Mempresentasikan Peserta didik mampu menyampaikan menyampaikan
informasi secara lisan untuk tujuan informasi
menghibur dan meyakinkan mitra tutur dengan fasih
sesuai kaidah dan konteks. dan santun.
menyampaikan
perasaan
berdasarkan
fakta, imajinasi
(dari diri sendiri
dan orang lain)
secara indah
dan menarik
dalam bentuk
prosa dan puisi
dengan
penggunaan
kosakata secara
kreatif.

Kelas 6 Modul
Peserta didik mampu menyampaikan Semester 1 dan
informasi secara lisan untuk tujuan semester 2
menghibur dan meyakinkan mitra tutur
sesuai kaidah dan konteks Peserta didik
mampu menyampaikan informasi secara
lisan untuk tujuan menghibur dan
meyakinkan mitra tutur sesuai kaidah dan
konteks.
Kelas 5 Modul
Menggunakan kosakata baru yang Semester 1 dan
memiliki makna denotatif, konotatif, dan semester 2
kiasan; pilihan kata yang tepat sesuai
dengan norma budaya; menyampaikan
informasi dengan fasih dan santun.
Kelas 6 Modul
Menggunakan kosakata baru yang Semester 1 dan
memiliki makna denotatif, konotatif, dan semester 2,
kiasan; pilihan kata yang tepat sesuai program
dengan norma budaya; menyampaikan budaya.
informasi dengan fasih dan santun.
Kelas 5 Modul
Peserta didik menyampaikan perasaan Semester 1 dan
berdasarkan fakta, imajinasi (dari diri semester 2
sendiri dan orang lain) secara indah dan
menarik dalam bentuk prosa dan puisi
dengan penggunaan kosakata secara
kreatif.
Kelas 6 Modul
Peserta didik menyampaikan perasaan Semester 1
berdasarkan fakta, imajinasi (dari diri (materi puisi)
sendiri dan orang lain) secara indah dan dan semester 2
menarik dalam bentuk prosa dan puisi (materi prosa)
dengan penggunaan kosakata secara
kreatif.
Kelas 5 Modul
Peserta didik mempresentasikan gagasan, Semester 1 dan
hasil pengamatan, dan pengalaman semester 2
dengan logis, sistematis, efektif, kreatif,
dan kritis; mempresentasikan imajinasi
secara kreatif.
Kelas 6 Modul
Peserta didik mempresentasikan gagasan, Semester 1 dan
hasil pengamatan, dan pengalaman semester 2
dengan logis, sistematis, efektif, kreatif, setiap selesai
dan kritis; mempresentasikan imajinasi outing class
secara kreatif.
2 Pendidikan Pancasila (Kelas 5) Modul Kelas 5
Pancasila Peserta didik mampu memahami dan semester 1
menyajikan hubungan antarsila dalam
Pancasila sebagai suatu kesatuan yang
utuh.
(Kelas 6) Modul Kelas 6
Peserta didik mampu mengidentifikasi semester 1
dan menyajikan makna nilai-nilai
Pancasila sebagai pandangan hidup
berbangsa dan bernegara.
(Kelas 5) Modul Kelas 5
Peserta didik mampu menerapkan nilai- semester 2
nilai Pancasila di lingkungan keluarga, Modukl Kelas 6
sekolah, dan masyarakat. semester 2
(Kelas 6)
Peserta didik mampu menerapkan nilai-
nilai Pancasila di lingkungan keluarga,
sekolah, dan masyarakat secara
berkelanjutan)
Undang-Undang (Kelas 5) Modul Kelas 5
Dasar Negara Peserta didik mampu menjelaskan semester 1
Republik Indonesia bentuk-bentuk sederhana norma, aturan, Modul Kelas 6
Tahun 1945 hak, dan kewajiban dalam kedudukannya semester 1
sebagai anggota keluarga, warga sekolah, Hak dan
dan bagian dari masyarakat. kewajiban
(Kelas 6) Pasal 28
Peserta didik mampu menganalisis dan Pasal 29
menyajikan hasil analisis bentuk-bentuk Pasal 30
sederhana norma, aturan, hak, dan Etika
kewajiban dalam kedudukannya sebagai berpendapat
anggota keluarga, warga sekolah, dan
bagian dari masyarakat.

(Kelas 5) Modul Kelas 5


Peserta didik mampu menganalisis secara semester 2
sederhana dan menyajikan hasil analisis Modukl Kelas 6
pelaksanaan norma, aturan, hak, dan semester 2
kewajiban sebagai anggota keluarga, dan
warga sekolah.
Peserta didik melaksanakan kewajiban Modul Kelas 5
dan hak sebagai anggota keluarga, warga semester 2
sekolah, dan bagian dari masyarakat. Modukl Kelas 6
semester 2
Peserta didik mampu mempraktikkan Modul Kelas 5
membuat kesepakatan dan aturan semester 1
bersama serta menaatinya dalam Modul Kelas 6
kehidupan sehari-hari di keluarga dan di semester 1
sekolah.
Bhinneka Tunggal Bhinneka Tunggal Ika Peserta didik Pembiasaan
Ika mampu menganalisis, menyajikan hasil Program
analisis, menghormati, menjaga, dan budaya
melestarikan keragaman budaya dalam Modul Kelas 5
bingkai Bhinneka Tunggal Ika di semester 1
lingkungan sekitarnya. Modul Kelas 6
semester 1
Negara Kesatuan Negara Kesatuan Republik Indonesia Modul Kelas 5
Republik Indonesia. Peserta didik mampu mengenal semester 1
wilayahnya dalam konteks Modul Kelas 6
kabupaten/kota, provinsi sebagai bagian semester 1
yang tidak terpisahkan dari wilayah NKRI. Peta
Persatuan dan
kesatuan
Sistem
Pemerintahan
Modul Kelas 5
Peserta didik mampu membangun semester 1
kebersamaan, persatuan, dan Modul Kelas 6
berkontribusi menciptakan kenyamanan semester 1
di sekolah dan lingkungan sekitar.
3 Pendidikan Al-Qur’an dan Hadis membaca, menghafal, menulis, dan Membaca dan
Agama Islam Peserta didik memahami pesan pokok surahsurah memahami arti
dan Budi mampu membaca, pendek dan ayat Al-Qur’an Al-maidah dan dan isi
Pekerti menghafal, menulis, Al hujurat kandungan
dan memahami surat Al-
pesan pokok Fajr,Alghosyiah,
surahsurah pendek Al-A’la,
dan ayat Al-Qur’an Hadist tentang
tentang keragaman pemimpin
dengan baik dan
benar.

Akidah Peserta didik peritiwa hari akhir, qadāʾ dan qadr 11 Asmaul
dapat mengenal Asmaul husna as Samad, Al Muqtadir, Al husna beserta
Allah melalui Muqaddim, Al Baqi artinya dan
asmaulhusna, contoh dalam
memahami kehidupan
keniscayaan sehari-hari
peritiwa hari akhir, Pengertian dan
qadāʾ dan qadr. contoh sifat jaiz
bagi Allah swt

Akhlak Peserta didik memahami pentingnya menjaga kesatuan Adab tadarus,


mengenal dialog atas keberagaman manfaat
antar agama dan memahami pentingnya introspeksi diri memiliki sikap
kepercayaan dan untuk menjadi pribadi yang lebih baik kepemimpinan
menyadari peluang memahami peran manusia sebagai dan berani
dan tantangan yang khalifah Allah di bumi meneggakan
bisa muncul dari kebenaran
keragaman di
Indonesia. Peserta
didik memahami
arti ideologi secara
sederhana dan
pandangan hidup
dan memahami
pentingnya menjaga
kesatuan atas
keberagaman.
Peserta didik juga
memahami
pentingnya
introspeksi diri
untuk menjadi
pribadi yang lebih
baik setiap harinya.
Peserta didik
memahami
pentingnya
pendapat yang logis,
menerima
perbedaan
pendapat, dan
menemukan titik
kesamaan (kalimah
sawāʾ) untuk
mewujudkan
persatuan dan
kerukunan. Peserta
didik memahami
peran manusia
sebagai khalifah
Allah di bumi untuk
menebarkan kasih
sayang dan tidak
membuat kerusakan
di muka bumi.
Fikih Pengertian,wak
Pada elemen fikih, tu dan tata cara
peserta didik sholat sunnah
mampu memahami Dhuha,
zakat, infak, sedekah Tahajjud
dan hadiah,
memahami
ketentuan haji, halal
dan haram serta
mempraktikkan
puasa sunnah.

Sejarah Peradaban Kisah Nabi


Islam Ayyub dan Siti
Pada elemen Masithah
sejarah, peserta Sejarah tentang
didik menghayati Qurban
ibrah dari kisah Nabi Kisah nabi
Muhammad saw. di Musa
masa separuh akhir
kerasulannya serta
kisah alkhulafā al-
rāsyidūn.

Al-Qur’an dan Hadis Membaca dan


Peserta didik memahami arti
mampu membaca, dan isi
menghafal, menulis, kandungan
dan memahami surat Ath-
pesan pokok Thariq, Al-
surahsurah pendek Buruj, Al-
dan ayat Al-Qur’an Insyiqaq
tentang keragaman Memahami isi
dengan baik dan kandungan
benar. hadist tentang
ukhuwah
islamiyah
Hadist tentang
ihsan
Akidah Peserta didik 11 asma’ul
dapat mengenal husna dan
Allah melalui artinya dan
asmaulhusna, manfaat dalam
memahami mengamalkan
keniscayaan dikedipun
peritiwa hari akhir, sehari-hari
qadāʾ dan qadr.
Akhlak Peserta didik Keteladanan
mengenal dialog kisah
antar agama dan kepemimpinan
kepercayaan dan Nabi
menyadari peluang Muhammad
dan tantangan yang saw dan
bisa muncul dari hikmahnya
keragaman di Pengertian
Indonesia. Peserta silaturrahmi,pe
didik memahami rsaudaraan dan
arti ideologi secara persatuan
sederhana dan beserta
pandangan hidup manfaatnya
dan memahami Pengertian dan
pentingnya menjaga manfaat
kesatuan atas tanggung
keberagaman. jawab dan
Peserta didik juga disiplin
memahami Akibat tidak
pentingnya memiliki sikap
introspeksi diri tanggung
untuk menjadi jawab dan
pribadi yang lebih disiplin
baik setiap harinya.
Peserta didik
memahami
pentingnya
pendapat yang logis,
menerima
perbedaan
pendapat, dan
menemukan titik
kesamaan (kalimah
sawāʾ) untuk
mewujudkan
persatuan dan
kerukunan. Peserta
didik memahami
peran manusia
sebagai khalifah
Allah di bumi untuk
menebarkan kasih
sayang dan tidak
membuat kerusakan
di muka bumi.

Fikih Pada elemen Pengertian,


fikih, peserta didik hukum dan
mampu memahami waktu sholat
zakat, infak, sedekah iddul adha
dan hadiah, Hikmah dan
memahami tata cara sholat
ketentuan haji, halal iddul adha
dan haram serta Pengertian,syar
mempraktikkan at sah,hal-hal
puasa sunnah. yang
membatalkan
macam-
macam,niat
dan waktunya
puasa Sunnah
Hari-hari yang
diharamkan
melakukan
puasa sunnah
Pengertian,huk
um,waktu dan
ketentuan
jumlah zakat
fitrah 8
golongan yang
berhak
mendapatkan
zakat fitrah

Sejarah Peradaban Sejarah qurban


Islam (kisah nabi
Pada elemen Ibrahim dan
sejarah, peserta Nabi Ismail)
didik menghayati Hikmah yang
ibrah dari kisah Nabi dapat diambil
Muhammad saw. di dari kisah Nabi
masa separuh akhir Ibrahim dan
kerasulannya serta Ismail
kisah alkhulafā al- Manfaat
rāsyidūn. berqurban
Kisah dan
hikmah
Khulafaur
Rasyidin

4 Matematika Bilangan Peserta didik dapat menunjukkan Modul kelas 5


pemahaman dan intuisi bilangan (number semester 1
sense) pada bilangan cacah sampai
1.000.000.
Mereka dapat membaca, menulis, Modul kelas 5
menentukan nilai tempat, semester 1
membandingkan, mengurutkan,
melakukan komposisi dan dekomposisi
bilangan tersebut.
Mereka juga dapat menyelesaikan Modul kelas 5
masalah yang berkaitan dengan uang. Modul kelas 6
Mereka dapat melakukan operasi Modul kelas 5
penjumlahan, pengurangan, perkalian, Modul kelas 6
dan pembagian bilangan cacah sampai
100.000
Mereka juga dapat menyelesaikan Modul kelas 5
masalah yang berkaitan dengan KPK dan Modul kelas 6
FPB.
Peserta didik dapat membandingkan dan Modul kelas 5
mengurutkan berbagai pecahan termasuk Modul kelas 6
pecahan campuran, melakukan operasi
penjumlahan dan pengurangan pecahan,
serta melakukan operasi perkalian dan
pembagian pecahan dengan bilangan asli.
Mereka dapat mengubah pecahan Modul kelas 5
menjadi desimal, serta membandingkan Modul kelas 6
dan mengurutkan bilangan desimal (satu
angka di belakang koma)
Aljabar Pada akhir fase C, peserta didik dapat Modul kelas 5
mengisi nilai yang belum diketahui dalam Modul kelas 6
sebuah kalimat matematika yang
berkaitan dengan penjumlahan,
pengurangan, perkalian, dan pembagian
pada bilangan cacah sampai 1000 (contoh
: 10 x … = 900, dan 900 : … = 10)
Peserta didik dapat mengidentifikasi, Modul kelas 5
meniru, dan mengembangkan pola Modul kelas 6
bilangan membesar dan mengecil yang
melibatkan perkalian dan pembagian.
Mereka dapat bernalar secara Modul kelas 5
proporsional untuk menyelesaikan Modul kelas 6
masalah sehari-hari dengan rasio satuan.
Mereka dapat menggunakan operasi Modul kelas 5
perkalian dan pembagian dalam Modul kelas 6
menyelesaikan masalah sehari-hari yang
terkait dengan proporsi.
Pada akhir fase C, peserta didik dapat Modul kelas 5
Pengukuran menentukan keliling dan luas berbagai Modul kelas 6
bentuk bangun datar (segitiga,
segiempat, dan segibanyak) serta
gabungannya.
Mereka dapat menghitung durasi waktu Modul kelas 5
dan mengukur besar sudut. Modul kelas 6
Geometri Pada akhir fase C, peserta didik dapat Modul kelas 5
mengonstruksi dan mengurai bangun Modul kelas 6
ruang (kubus, balok, dan gabungannya)
dan mengenali visualisasi spasial (bagian
depan, atas, dan samping).
Mereka dapat membandingkan Modul kelas 5
karakteristik antar bangun datar dan Modul kelas 6
antar bangun ruang.
Mereka dapat menentukan lokasi pada Modul kelas 5
peta yang menggunakan sistem berpetak. Modul kelas 6
Analisa Data dan Pada akhir fase C, peserta didik dapat Modul kelas 5
Peluang mengurutkan, membandingkan, Modul kelas 6
menyajikan, dan menganalisis data
banyak benda dan data hasil pengukuran
dalam bentuk gambar, piktogram,
diagram batang, dan tabel frekuensi
untuk mendapatkan informasi.
Mereka dapat menentukan kejadian Modul kelas 5
dengan kemungkinan yang lebih besar Modul kelas 6
dalam suatu percobaan acak.
5 Bahasa Menyimak- Kelas 5 : Pada akhir Fase C, peserta didik Belum detil
Inggris Berbicara menggunakan kalimat dengan pola adadi modul
tertentu dalam bahasa Inggris untuk sekolah
berinteraksi pada lingkup situasi sosial
dan kelas yang makin luas, namun masih
dapat diprediksi atau bersifat rutin.
Mereka mengubah/mengganti sebagian
elemen kalimat untuk dapat
berpartisipasi dalam aktivitas belajar,
seperti membuat pertanyaan sederhana,
meminta klarifikasi dan meminta izin.
(materi perijinan keluar kelas, ke kamar
mandi, dll, greetings, introducing self,
things around school )
Kelas 6 : Mereka menggunakan beberapa Belum lengkap
strategi untuk mengidentifikasi informasi ada di modul
penting/inti dalam berbagai konteks, sekolah
seperti meminta pembicara untuk
mengulangi atau berbicara dengan lebih
pelan, atau bertanya arti sebuah kata.
Mereka mengikuti rangkaian instruksi
sederhana yang berkaitan dengan
prosedur kelas dan aktivitas belajar.
(praktek command and request perijinan
ke luar kelas materi command and
request, perijinan keluar kelas, ke kamar
mandi, dll, materi direction and location,
holiday, expressing feelings)
Membaca - memirsa Kelas 5 : memahami kata-kata yang sering Belum lengkap
digunakan sehari-hari dan memahami ada di modul
kata-kata baru dengan bantuan sekolah
gambar/ilustrasi serta kalimat dalam
konteks yang dipahami peserta didik.
Mereka membaca dan memberikan
respon terhadap beragam teks pendek,
sederhana dan familiar dalam bentuk
tulisan atau digital, termasuk teks visual,
multimodal atau interaktif.
(materi parts of body, family, things at
home, food and drink)
Kelas 6 : Mereka menemukan informasi Belum lengkap
pada sebuah kalimat dan menjelaskan ada di modul
topik sebuah teks yang dibaca atau sekolah
diamatinya.
(materi describing people n objects,
folktales, ownership)
Menulis – Kelas 5 : mengomunikasikan ide dan Belum lengkap
Mempresentasikan pengalamannya melalui salinan tulisan ada di modul
dan tulisan sederhana mereka sekolah
sendiri, serta menunjukkan
perkembangan pemahaman terhadap
proses menulis. Mereka menunjukkan
kesadaran awal bahwa teks
dalam bahasa Inggris ditulis dengan
kaidah (konvensi) yang disesuaikan
dengan konteks dan tujuannya. Dengan
bantuan guru, mereka
menghasilkan teks deskripsi, cerita, dan
prosedur sederhana
menggunakan kalimat dengan pola
tertentu dan contoh pada tingkatan
kata dan kalimat sederhana.
(Materi : math problems, transportation n
public places, weather and sesons)
Mereka menunjukkan kesadaran atas Belum lengkap
pentingnya tanda baca dasar dan ada di modul
penggunaan huruf kapital. Mereka sekolah
menunjukkan pemahaman terhadap
beberapa hubungan bunyi-huruf
158
dalam bahasa Inggris dan ejaan dari kata-
kata yang umum digunakan.
Dalam menulis, mereka menggunakan
kosakata yang berkaitan dengan
lingkungan kelas dan rumah, dan mereka
juga menggunakan beberapa
strategi dasar seperti menyalin kata atau
frasa dari buku atau daftar
kata, menggunakan gambar, dan bertanya
bagaimana cara menuliskan
sebuah kata.
(Materi : government, health problems,
earth n planets, tourism)
IPAS Pemahaman IPAS (Kelas 5) Modul kelas 5
(sains dan sosial) Peserta didik melakukan simulasi dengan semester 1
menggunakan gambar/bagan/alat/media
sederhana tentang sistem organ tubuh
manusia Modul kelas 6
(systempernafasan/pencernaan/peredara semester 1
n darah) yang dikaitkan dengan cara
menjaga kesehatan organ tubuhnya
dengan benar.
Peserta didik menyelidiki bagaimana Modul kelas 5
hubungan saling ketergantungan antar semester 2
komponen biotik abiotik dapat
memengaruhi kestabilan suatu ekosistem Modul kelas 6
di lingkungan sekitarnya. semester 1
Berdasarkan pemahamannya terhadap Modul kelas 5
konsep gelombang (bunyi dan cahaya) semester 2
peserta didik mendemonstrasikan
bagaimana penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari.
Peserta didik mendeskripsikan adanya Modul kelas 5
ancaman krisis energi yang dapat terjadi semester 2
serta mengusulkan upayaupaya individu
maupun kolektif yang dapat dilakukan Modul kelas 6
untuk menghemat penggunaan energi semester 1
dan serta penemuan sumber energi
alternatif yang dapat digunakan
menggunakan sumber daya yang ada di
sekitarnya.
Peserta didik mendemonstrasikan Modul kelas 6
bagaimana sistem tata surya bekerja dan semester 2
kaitannya dengan gerak rotasi dan
revolusi bumi.
Peserta didik merefleksikan bagaimana Modul kelas 5
perubahan kondisi alam di permukaan semester 2
bumi terjadi akibat faktor alam maupun
perbuatan manusia, mengidentifikasi pola Modul kelas 6
hidup yang menyebabkan terjadinya semester 1
permasalahan lingkungan serta
memprediksi dampaknya terhadap
kondisi sosial kemasyarakatan, ekonomi.
Di akhir fase ini peserta didik Modul kelas 5
menggunakan peta konvensional/digital semester 1
untuk mengenal letak dan kondisi
geografis negara Indonesia.
Peserta didik mengenal keragaman Modul kelas 5
budaya nasional yang dikaitkan dengan semester 1
konteks kebhinekaan. Modul kelas 6
semester 1
Peserta didik menceritakan perjuangan
bangsa Indonesia dalam melawan Modul kelas 5
imperialisme, merefleksikan perjuangan semester 1
para pahlawan dalam upaya merebut dan
mempertahankan kemerdekaan serta
meneladani perjuangan pahlawan dalam
tindakan nyata sehari-hari.
Di akhir fase ini, peserta didik mengenal
berbagai macam kegiatan ekonomi Modul kelas 5
masyarakat dan ekonomi kreatif di semester 2
lingkungan sekitar.
Dengan penuh kesadaran, peserta didik Modul kelas 5
melakukan suatu tindakan atau semester 2
mengambil suatu keputusan yang Modul kelas 6
berkaitan dengan kehidupan sehari-hari semester 1
berdasarkan pemahamannya terhadap
kekayaan kearifan lokal yang berlaku di
wilayahnya serta nilai-nilai ilmiah dari
kearifan lokal tersebut.
Keterampilan proses Mengamati Pada akhir fase C, peserta Modul kelas 5
didik mengamati fenomena dan peristiwa Modul kelas 6
secara sederhana dengan menggunakan
panca indra, mencatat hasil
pengamatannya, serta mencari
persamaan dan perbedaannya
Mempertanyakan dan memprediksi Modul kelas 5
Dengan panduan, peserta didik dapat Modul kelas 6
mengajukan pertanyaan lebih lanjut
untuk memperjelas hasil pengamatan dan
membuat prediksi tentang penyelidikan
ilmiah.
Merencanakan dan melakukan Modul kelas 5
penyelidikan Secara mandiri, peserta Modul kelas 6
didik merencanakan dan melakukan
langkah-langkah operasional untuk
menjawab pertanyaan yang diajukan.
Menggunakan alat dan bahan yang sesuai
dengan mengutamakan keselamatan.
Peserta didik
menggunakan alat bantu pengukuran Modul kelas 5
untuk mendapatkan data yang akurat Modul kelas 6
Memproses, menganalisis data dan Modul kelas 5
informasi Menyajikan data dalam bentuk Modul kelas 6
tabel atau grafik serta menjelaskan hasil
pengamatan dan pola atau hubungan
pada data secara digital atau non digital.
Membandingkan data dengan prediksi Modul kelas 5
dan menggunakannya sebagai bukti Modul kelas 6
dalam menyusun penjelasan ilmiah.
Mengevaluasi dan refleksi Mengevaluasi Modul kelas 5
kesimpulan melalui perbandingan dengan Modul kelas 6
teori yang ada. Merefleksikan proses
investigasi, termasuk merefleksikan
validitas suatu tes.
Mengomunikasikan hasil Modul kelas 5
Mengomunikasikan hasil penyelidikan Modul kelas 6
secara utuh yang ditunjang dengan
argumen, bahasa, serta konvensi sains
yang umum sesuai format yang
ditentukan.
Informatika BK peserta didik mampu menerapkan
berpikir komputasional untuk
menghasilkan lebih banyak solusi dalam
menyelesaikan persoalan sehari-hari
dengan membandingkan, menyusun,
mengelompokkan, dan mengurutkan
himpunan data hasil abstraksi benda
konkret yang lebih besar menggunakan
berbagai cara dengan pemanfaatan
perkakas yang mengintegrasikan berpikir
komputasional.
TIK Pada akhir fase A, peserta didik mampu
mengidentifikasi perangkat TIK di antara
perangkat lainnya dan kehadiran
komputer atau komponennya dalam
perangkat sehari-hari, menggunakan
perangkat TIK yang sudah dikonfigurasi
sesuai konteks dan usianya untuk
berkomunikasi, belajar, menggambar, dan
berkarya kreatif serta menerapkan praktik
baik yang memperhatikan aspek
kesehatan, kenyamanan, keamanan, dan
keselamatan.
JKI Pada akhir fase A, peserta didik mampu
mengenali sinyal telepon seluler dan wifi,
serta mengidentifikasi keberadaan dan
kualitasnya.
AD peserta didik mampu mengenali,
mengelompokkan, membandingkan, dan
mengurutkan data dalam bentuk objek
konkret, menjelaskan ciri-cirinya, serta
menyimpulkan kesamaan dan
perbedaannya.
AP peserta didik mampu menjelaskan
pengalaman atau kejadian dengan runtut
dan logis dalam bahasa sehari-hari,
menjalankan instruksi sederhana dan
menjelaskan maknanya yang secara
semantik diasosiasikan dengan istilah
pemrograman seperti kalimat kondisional
dan pengulangan, serta mengkomposisi
simbol dan mengenali struktur logis dari
sebuah komposisi simbol.
Seni Musik Mengalami Pada akhir fase ini, peserta didik mampu Praktek di
(Experiencing mengolah pola/tata bunyi-musik dan program
semakin menunjukkan tingkat kepekaan budaya, di
akan unsur-unsur bunyi-musik baik modul belum
intrinsik maupun ekstrinsik. ada
Merefleksikan Pada akhir fase ini, peserta didik mampu Praktek di
(Reflecting) mengenali dan memberi kesan atas program
praktik bermusik lewat bernyanyi atau budaya, di
bermain alat/ media musik baik sendiri modul belum
maupun bersamasama dalam bentuk- ada
bentuk yang bisa diacu dan
dikomunikasikan secara lebih umum
dalam bentuk: lisan, tulisan/gambar,
notasi musik, maupun audio.
Berpikir dan Bekerja Pada akhir fase ini, peserta didik mampu Praktek di
Secara Artistik menjalani kebiasaan baik dan rutin dalam program
berpraktik musik sejak dari persiapan, budaya, di
saat, maupun usai berpraktik musik, serta modul belum
memilih, memainkan dan menghasilkan ada
karya-karya musik sederhana yang
mengandung nilai-nilai kearifan lokal-
global dan positif, secara aktif, kreatif, dan
artistik.
Menciptakan Pada akhir fase ini, peserta didik mampu Praktek di
(Creating) menata dan mengolah pola/ tata bunyi- program
musik dalam konteks sederhana dan budaya, di
semakin menunjukkan tingkat kepekaan modul belum
akan unsurunsur bunyi-musik baik ada
intrinsik maupun ekstrinsik baik secara
terencana maupun situasional.
Berdampak Pada akhir fase ini, peserta didik mampu Praktek di
(Impacting) bagi diri menjalani kebiasaan baik dan rutin dalam program
sendiri dan orang berpraktik musik dan aktif dalam budaya, di
lain kegiatankegiatan bermusik lewat modul belum
bernyanyi dan memainkan media bunyi- ada
musik serta mendapatkan pengalaman
dan kesan baik bagi perbaikan dan
kemajuan diri sendiri dan bersama.
Seni Teater Berpikir dan Bekerja Kelas 5 : Proses berpikir dan bermain Belum ada di
Secara Artistik dengan tata artistik panggung dilakukan modul sekolah
(Thinking dengan mengatur ulang tata artistik
Artistically) panggung dan memainkannya sesuai alur
pertunjukan, sedangkan kerja ansambel
dilakukan dengan cara latihan
bertanggung jawab atas peran masing
masing dalam pertunjukan.
Kelas 6 : menyiapkan pertunjukan dengan Belum ada di
tata artistik panggung dilakukan dengan modul sekolah
mengatur ulang tata artistik panggung
dan memainkannya sesuai alur
pertunjukan, sedangkan kerja ansambel
dilakukan dengan cara latihan
bertanggung jawab atas peran masing
masing dalam pertunjukan.
Mengalami Kelas 5 : Olah tubuh dan vokal sebagai Belum ada di
(Experiencing) latihan dasar pemeranan harus dilakukan modul sekolah
sebagai cara penguasaan respon melalui
gerak tubuh dalam berinteraksi (aksi dan
reaksi), Penguasaan membaca naskah
dengan artikulasi vokal yang jelas, sesuai
karakter dan situasi.
Kelas 6 : Pencarian tokoh dilakukan Belum ada di
dengan cara observasi dan konsentrasi modul sekolah
melalui pengamatan dan mencatat
kebiasaan orang lain di sekitar kita yang
sesuai dengan tokoh yang diemban untuk
membentuk karakter, mencatat dan
merekam sampai pada proses gladi resik.
Menciptakan Kelas 5 : menunjuk / memilih tokoh Belum ada di
(Making/Creating) dilakukan dengan cara imajinasi untuk modul sekolah
memainkan dan menirukan tokoh,
menyusun kembali cerita dan alur
pertunjukan, menciptakan naskah orisinil
sederhana (alur permulaan, klimaks dan
akhir) dengan bimbingan. Secara umum,
dalam merancang pertunjukan dilakukan
dengan membuat desain pertunjukan dan
menampilkan sebuah pertunjukan secara
sederhana dengan sedikit bimbingan, dan
terlibat atau tampil secara mandiri dalam
pertunjukan.
Kelas 6 : menciptakan tokoh dilakukan Belum ada di
dengan cara imajinasi untuk memainkan modul sekolah
dan menirukan tokoh, menyusun kembali
cerita dan alur pertunjukan, menciptakan
naskah orisinil sederhana (alur
permulaan, klimaks dan akhir) dengan
bimbingan. Secara umum, dalam
merancang pertunjukan dilakukan dengan
membuat desain pertunjukan dan
menampilkan sebuah pertunjukan secara
sederhana dengan sedikit bimbingan, dan
terlibat atau tampil secara mandiri dalam
pertunjukan.
Merefleksikan Kelas 5 : Penggalian ingatan emosi
(Reflecting) dengan mengingat peristiwa di masa
lampau dari pribadi pemeran yang
disesuaikan dengan kejadian dari tokoh
sesuai subteks dalam naskah.
Kelas 6 : mencoba melakukan evaluasi
dalam bentuk apresiasi karya seni dengan
menggali kelebihan dan kekurangan karya
sendiri dan karya orang lain serta mulai
memberi saran perbaikan.
Berdampak Kelas 5 : Proses belajar dan produk akhir
(Impacting) mencerminkan Profil Pelajar Pancasila
dengan improvisasi, atau elaborasi
penokohan melalui aksi dan reaksi
(kreatif) dan memperkaya wawasan
kebudayaan (berkebhinekaan global),
memahami adanya aturan dalam bermain
teater dan kerja ansambel serta mampu
berkolaborasi dalam mencapai
pertunjukan (gotong royong).
Kelas 6 : pertunjukan dan produk akhir
mencerminkan Profil Pelajar Pancasila
dengan improvisasi, atau elaborasi
penokohan melalui aksi dan reaksi
(kreatif) dan memperkaya wawasan
kebudayaan (berkebhinekaan global),
memahami adanya aturan dalam bermain
teater dan kerja ansambel serta mampu
berkolaborasi dalam mencapai
pertunjukan (gotong royong).

Seni Tari Berpikir dan bekerja Kelas 5 : peserta didik mampu membuat Modulkelas 5
artistik (Thinking hasil merangkai gerak tari menggunakan dan 6
and working unsur pendukung tari dengan bekerja
artistically) kooperatif dan berperan aktif dalam
kelompok.
Kelas 6 : peserta didik mampu
menunjukkan hasil merangkai gerak tari
menggunakan unsur pendukung tari
dengan bekerja kooperatif dan berperan
aktif dalam kelompok.
Mengalami Kelas 5 : peserta didik mampu mengamati
(Experiencing) berbagai bentuk tari tradisi yang dapat
digunakan untuk mengekspresikan diri
melalui unsur pendukung tari.
Kelas 6 : peserta didik mampu
menganalisis berbagai bentuk tari tradisi
yang dapat digunakan untuk
mengekspresikan diri melalui unsur
pendukung tari.
Menciptakan peserta didik mampu merangkai gerak
(Creating) tari yang berpijak pada tradisi dengan
menerapkan desain kelompok.
Merefleksikan peserta didik mampu menghargai hasil
(Reflecting) pencapaian karya tari dengan
mempertimbangkan pendapat orang lain.
Berdampak , peserta didik mampu merespon
(Impacting) fenomena di lingkungan sekitar melalui
tari yang dikomunikasikan kepada
penonton atau masyarakat sekitar.
Seni Observasi dan mengamati dan mendeskripsikan produk Praktek
Prakarya- Eksplorasi budi daya berdasarkan modifikasi bahan perawatan
Budidaya dan alat yang sesuai potensi Anggrek
lingkungan/kearifan lokal. tanaman di
depan kelas
Desain/Perencanaan menentukan dan menyusun rencana Praktek
kegiatan budi daya dengan memodifikasi perawatan
bahan dan alat sesuai potensi Anggrek
lingkungan/kearifan lokal berdasarkan tanaman di
pengamatannya. depan kelas
Produksi menghasilkan produk budi daya yang Praktek
aman berdasarkan potensi perawatan
lingkungan/kearifan lokal dengan Anggrek
modifikasi bahan dan alat secara mandiri tanaman di
dan/atau kerja sama sesuai depan kelas
perencanaannya.
Refleksi dan Evaluasi mampu merefleksikan produk budi daya Praktek
hasil modifikasi bahan dan alat sesuai perawatan
potensi lingkungan/kearifan local Anggrek
berdasarkan manfaat dan karakteristik tanaman di
produk. depan kelas
Prakarya Observasi dan Peserta didik mampu mengamati produk Program cipta
Kerajinan Eksplorasi kerajinan hasil modifikasi yang sesuai karya
potensi lingkungan/kearifan lokal dan
mendeskripsikan bahan, alat, teknik serta
prosedur pembuatan.
Desain/Perencanaan mampu merancang produk kerajinan Program cipta
dengan memodifikasi bahan, alat dan karya
teknik sesuai potensi lingkungan/kearifan
lokal berdasarkan hasil pengamatannya.
Produksi Peserta didik mampu membuat produk Program cipta
kerajinan kreatif berdasarkan potensi karya
lingkungan/kearifan lokal dengan
modifikasi bahan, alat atau teknik sesuai
hasil desainnya secara mandiri dan/atau
kerja sama.
Refleksi dan Evaluasi mampu merefleksikan hasil pembuatan Program
modifikasi produk kerajinan yang presentasi cipta
dibuatnya berdasarkan manfaat dan karya
karakteristik produk sesuai potensi
lingkungan/kearifan lokal.
Seni Observasi dan mengamati modifikasi produk olahan
Prakarya Eksplorasi pangan sehat yang sesuai potensi
Pengolahan lingkungan dan mendeskripsikan bahan,
alat, teknik dan prosedur pembuatan.
Desain/Perencanaan menentukan dan menyusun rencana
pembuatan produk olahan pangan sehat
dengan memodifikasi bahan, peralatan,
bentuk, dan tampilan sesuai kearifan
lokal.
Produksi membuat produk olahan pangan sehat
berdasarkan potensi lingkungan dengan
modifikasi bahan, peralatan atau teknik
secara mandiri dan atau kerja sama, serta
menyajikan secara menarik.
Refleksi dan Evaluasi mampu merefleksikan hasil pembuatan
modifikasi produk olahan pangan sehat
sesuai potensi lingkungan berdasarkan
manfaat dan karakteristik produk.
Prakarya Observasi dan mampu mengamati dan mengidentifikasi,
Rekayasa Eksplorasi mengeksplorasi bahan, alat, teknik dan
prosedur pembuatan produk rekayasa
yang memanfaatkan energi sesuai potensi
lingkungan.
Desain/Perencanaan mampu membuat rancangan/dummy
rekayasa energi dengan memperhatikan
potensi dan dampak lingkungan.
Produksi menciptakan produk rekayasa energi
melalui modifikasi mengubah bentuk
dan/atau fungsi hasil rancangan di atas
dan mempresentasikan secara lisan
maupun tertulis.
Refleksi dan Evaluasi mampu merefleksikan produk rekayasa
energi di lapangan atau dari sumber yang
lain terhadap karya ciptaannya
berdasarkan fungsi dan nilai guna yang
dihasilkan secara lisan dan tertulis.
Bahasa Jawa Menyimak Kelas 5 : Memahami teks informasi
tentang prastawa alam, jenis-jenis teks ,
tembung katrangan, ukara pitakon, dan
ukara kandha lan ukara cerita
Kelas 6 : menganalisis teks informasi
tentang prastawa alam, jenis- jenis teks,
unggah ungguh basa dan tembung
macapat.
Menulis Kelas 5 : menulis teks deskripsi dan
narasi. paribasan, pepindhan,
Kelas 6 : menulis teks pacelathon, sasorah
Membaca dan Kelas 5 : membaca tembang macapat
Memirsa Kinanthi, wayang Ramayana.
Kelas 6 : membaca teks sasorah/pidato,
pachelaton dan macapat, wayang
Berbicara dan Kelas 5 : menyampaikan kalimat arane
Mempresentasikan penggaweyan, tembung rangkep /
dwilinga
Kelas 6 : menyampaikan basa
rinengga,geguritan, dan cangkriman

Anda mungkin juga menyukai