Anda di halaman 1dari 11

PROPOSAL

Basic Training
Latihan Kader 1 (LK 1)
“Terbinanya Kepribadian Muslim yang Berkualitas Akademis, Sadar akan
Fungsi dan Peranannya dalam Berorganisasi, serta Hak dan Kewajibannya
Sebagai Kader Umat dan Kader Bangsa”

HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM


KOMISARIAT FAKULTAS ILMU KOMPUTER
(FILKOM)
UNIVERSITAS GUNADARMA
CABANG DEPOK
TAHUN 2019/2020
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

I. DASAR PEMIKIRAN

Di era digital dewasa ini, hampir semua sendi-sendi kehidupan manusia berubah,
kehidupan individu, hubungan antar anggota keluarga, kehidupan dalam bermasyarakat,
berbangsa dan bernegara, kecanggihan tingkat kejahatan, sofistik pemikiran, gaya hidup
yang berubah dan masih banyak lagi. Tidak saja ranah fisik-material yang
berubah, namun area non material seperti cara berpikir pun berubah.
Zaman ini ditandai oleh perubahan yang sangat pesat dalam hampir semua bidang
kehidupan masyarakat. Perubahan ini membawa kemajuan yang sangat baik namun juga
membawa kegelisahan pada banyak individu, salah satu hal yang meresahkan adalah
masalah cara pandang dan berfikir individu yang kerap kali menimbulkan konflik atau
perpecahan – perpecahan yang ada di kalangan masyarakat. Individu- individu tersebut
seringkali berprasangka buruk terhadap individu-individu lainnya.
Pada akhirnya semua keresahan-keresahan tersebut menimbulkan pikiran-pikiran
negatif dari individu tersebut, hal tersebut menimbulkan perasaan pesimis dan rendah diri
karena merasa tidak mampu dalam bersaing. Mahasiswa sebagai individu yang dituntut
menjadi insan akademis yang diharapkan mampu memiliki penguasaan kemampuan
ilmiah seringkali dituntut untuk memahami persoalan akademis dengan standar yang
tinggi sehingga terkadang mahasiswa dipertemukan oleh persoalan persoalan yang rumit.
Mahasiswa adalah kaum intelektual yang memiliki visi, misi dan tujuan yang
ideal dalam membangun bangsa, segala tingkah laku dan perbuatannya pun didasarkan
pada kaidah ilmiah dan menggunakan akal pikiran yang jernih dan komprehensif,
meskipun pada kenyataannya tidak semua mahasiswa se-ideal itu, namun itu semua
menjadi tolak ukur dan pandangan ke depan agar seluruh mahasiswa di Indonesia
menjadi calon pemimpin yang ideal yang akan memimpin bangsa ini dimasa yang akan
mendatang.
Mahasiswa dengan independensi dan kualitas yang dimilikinya merupakan kelas
elit dalam generasi, dan juga mengemban sebuah amanah dalam tatanan nilai sosial
masyarakat yang menjadi mahasiswa menjadi seorang “agent of change” atau dalam
bahasa Indonesia nya adalah “Agen Perubahan”.
Namun, derasnya arus modernisasi di era digital ini membuat orang-orang seakan
sibuk dengan dunianya sendiri-sendiri, materialisme seakan sudah mengkristal di pikiran
setiap individu untuk dijadikan prioritas utama, sehingga tidak ada waktu untuk
berkumpul dan mengikat tali emosional dengan masyarakat sekitar, suatu organisasi yang
berperan penting guna mewadahi kreatifitas mahasiswa dan tempat dalam aplikasi basic
keilmuan seolah tidak di lirik sedikitpun, semua sibuk dengan dunianya masing-masing
sehingga banyak organisasi yang deregenerasi kader. Melihat fenomena yang terjadi di
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

depan mata kita, sangat disayangkan jika gerakan-gerakan organisasi hanya mencuatkan
isu yang berkembang tanpa bertindak pada ranah kebebasan yang real.
Makna dalam konteks organisasi sangat dibutuhkan berbagai perangkat yang
mendukung konsep kaderisasi yang efektif dan multifungsional dalam aplikasi di
masyarakat. Oleh kareana itu, dibutuhkan konsep pengembangan organisasi sangat terkait
dengan perencanaan strategis yang membawa perubahan dalam organisasi, menyangkut
tujuan dan spesifikasi objektif berdasarkan suatu diagnosa problematika yang melingkupi
organisasi. Maka dari itu, untuk menciptakan hal tersebut sangat diperlukan insan-insan
akademis yang berkualitas dan mahasiswa merupakan kalangan yang paling potensial
untuk mewujudkannya.

II. NAMA KEGIATAN


Kegiatan yang akan dilakukan adalah Latihan Kader 1 (LK 1) basic training Himpunan
Mahasiswa Islam Komsiariat FILKOM Universitas Gunadarma.

III. TEMA KEGIATAN


Acara ini bertemakan "Terbinanya Kepribadian Muslim yang Berkualitas
Akademis, Sadar Akan Fungsi dan Peranannya Dalam Berorganisasi, Serta Hak dan
Kewajibannya Sebagai Kader Umat dan Kader Bangsa”, yaitu bertujuan menciptakan
kegiatan yang positif untuk para mahasiswa.

IV. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan ini akan diadakan pada :
Hari/Tanggal : Jumat-Minggu, 27 Maret – 29 Maret 2020
Tempat : Graha Insan Cita, Depok, Jawa Barat

V. TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan dari kegiatan LK 1 ini adalah sebagai berikut :
1. Terbentuknya pribadi-pribadi muslim yang berintelektual, lebih maju dan berpotensi,
agar mampu menghadapi moderenisasi jaman.
2. Menanamkan nilai-nilai ke HMI-an
3. Membangun silaturahmi antar mahasiswa.
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

4. Meningkatkan inovasi dari mahasiswa Universitas Gunadarma.


VI. PESERTA
1. Kader-kader muda berpotensi, inovatif dan edukatif, serta peka terhadap kondisi
sekitar
2. Seluruh mahasiswa islam

VII. MATERI LK1


Adapun materi yang akan di sampaikan pada saat kegiatan berlangsung adalah :
1. Sejarah HMI
2. Mission HMI
3. Konstitutsi HMI
4. Nilai Dasar Perjuangan (NDP)
5. Kepemimpinan, Manajemen, dan Organisasi (KMO)
6. Logika dan Filsafat Ilmu
7. Teknik Cara Bersidang (TCB)
8. Esensi Islam
9. Internet Marketing & SEO

VIII. BENTUK KEGIATAN


Ada pun bentuk kegiatannya adalah :
1. Screening, Pre Test, dan Post Test
2. Ceramah
3. Diskusi dan Tanya Jawab
4. Simulasi dan Games
5. Penugasan (Resume)

XI. KEPANITIAN DAN PESERTA KEGIATAN


(Terlampir)

IX. DANA KEGIATAN


(Terlampir)

X. SUSUNAN ACARA
(Terlampir)

XI. SUMBER DANA


1. Alumni HMI dan Simpatisan HMI
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

2. Kas HMI Komisariat FILKOM Universitas Gunadarma


XII. PENUTUP
Demikianlah proposal ini sampaikan, semoga dapat memberikan gambaran
seperlunya mengenai Latihan Kader 1 (Basic Training) yang akan kami selanggarakan.
Besar Harapan kami kegiatan ini tidak mengalami kendala yang berarti, karenanya kami
mohon kepada semua pihak untuk dapat membantu demi kelancaran kegiatan ini.
Semoga kegiatan ini dapat memberikan kontribusi yang berarti bagi Islam khususnya dan
bagi Bangsa dan Negara umumnya. Akhirnya, hanya kepada Allah-lah kami bertawakal.
Yakin Usaha Sampai.

Billahi Taufiq Walhidayah

Wassalamu’alaikum Wr.Wb
Depok, 26 Januari 2020 M

PANITIA PELAKSANA LATIHAN KADER 1 (LK 1) BASIC TRAINING


KOMISARIAT FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS GUNADARMA

ADE KURNIAWAN GHISTA KURNIA


Ketua Pelaksana Sekretaris Pelaksana

MENGETAHUI,
HMI KOMISARIAT FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS GUNADARMA

MUHAMMAD IZZAN MA’ARIJ


Ketua Umum
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

Lampiran 1

SUSUNAN PANITIA
LATIHAN KADER 1 (LK 1) BASIC TRAINING
KOMISARIAT FAKULTAS ILMU KOMPUTER
UNIVERSITAS GUNADARMA

Pelindung : Allah SWT


Penasehat : Muhammad Miqdad Nizam
Penanggung Jawab : Muhammad Izzan Ma’arij (Ketua Umum Komisariat FILKOM)

Pemateri :- Kakanda Bagas Kurniawan


- Kakanda Dhika Kurniawan
- Kakanda Irsyad Mohammad
- Kakanda Muhammad Miqdad
- Kakanda Reyhan
- Kakanda Ubaidillah Khan
- Kakanda Erdy
- Kakanda Tommy Wibawamukti
- Yunda Tari

M.O.T :- Master Muhammad Iqram


- Master Irtia Rifda Pawae
- Master Muhammad Diaz

SC :- Muhammad Izzan Ma’arij


- Dimas Adi Putro
- Muhammad Miqdad Nizam
- Friska Apriliani
OC

Ketua Pelaksana : Ade Kurniawan


Sekretaris Pelaksana : Ghista Kurnia
Bendahara Pelaksana : Rillo Bagaskoro

Koor. Sie. Pubdok : Friska Apriliani


HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

Koor. Sie. Konsumsi : Sabrina

Koor. Sie. Acara : Achmad Haickal

Koor. Sie. Perlengkapan :- Bayu Broto Aji


- Wewen Virdyo
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

Lampiran 2

ESTIMASI ANGGARAN BIAYA


LATIHAN KADER 1 (LK 1) BASIC TRAINING
KOMISARIAT FAKULTAS ILMU KOMPUTER
CABANG DEPOK

A. KESEKRETARIATAN
1. Kertas Legal 2 rim x Rp. 100.000
2. Amplop surat 2 rim Rp. 100.000
3. Alat-Alat Tulis Rp. 100.000
4. Penggandaan Proposal dan surat Rp. 150.000
5. Tinta Stempel + Pad Rp. 50.000
Total Rp. 500.000

B. TRANSPORTASI DAN AKOMODASI


Rp. 400.000
Total Rp. 400.000

C. PERLENGKAPAN
1. X Banner Rp. 650.000
2. Bendera HMI Kecil Rp. 500.000
3. Bendera Indonesia (2 Buah) Rp. 300.000
4. Spidol 4 buah Rp. 30.000
5. Tinta Spidol (2 Buah) Rp. 20.000
6. Sertifikat (20 Buah)@Rp.5.000 Rp. 100.000
Total Rp. 1.600.000

D. PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI


1. Dokumentasi Rp. 250.000
Total Rp. 250.000

E. KONSUMSI
1. Snack dan minuman peserta Rp. 2.700.000
2. Snack dan minuman pemateri Rp. 200.000
Total Rp. 2.900.000
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

F. KEBERSIHAN LINGKUNGAN
Total Rp. 200.000

Jumlah keseluruhan dana yang diperlukan :


a. Kesekretariatan Rp. 500.000

b. Transportasi dan Akomodasi Rp. 400.000


c. Perlengkapan Rp. 1.600.000
d. Publikasi dan Dokumentasi Rp. 250.000
e. Konsumsi Rp. 2.900.000
f. Biaya Kebersihan Venue Rp. 200.000
TOTAL Rp. 5.850.000

Terbilang : Lima Juta Delapan Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah


HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

Lampiran 3
SUSUNAN ACARA
LATIHAN KADER 1 (LK 1) BASIC TRAINING
KOMISARIAT FAKULTAS ILMU KOMPUTER
CABANG DEPOK

Jum’at, 30 Januari 2018


NO KEGIATAN WAKTU PEMATERI PJ
1 Persiapan Keberangkatan 13.00 – 14.00 - OC
2 Pemberangkatan ke Lokasi 14.00 – 16.00 - OC
3 Screening 16.00 – 16.30 - SC
4 Pembukaan LK1 16.30 – 17.30 - SC
5 ISHOMA 17.30 – 18.30 - OC
6 Orientasi Training 18.30 – 20.30 - MOT
7 Sejarah Perjuangan HMI 20.30 – 24.30 Kakanda Tommy Wibawamukti OC
8 Konstitusi HMI 24.30 – 04.30 Ayunda Tari OC
9 Istirahat + Sholat Subuh 04.30 – 06.30 - OC
Sabtu, 01 Desember 2018
NO KEGIATAN WAKTU PEMATERI PJ
1 Mandi + Makan Pagi 06.30 – 07.00 - OC
2 Evaluasi 07.00 – 07.30 - MOT
3 Mission HMI 07.30 – 11.30 Kakanda Bagas Kurniawan OC
4 ISHOMA 11.30 – 12.00 - OC
5 Logika dan Filsafat Ilmu 12.00 – 15.30 Kakanda Irsyad Mohammed OC
6 BREAK ASHAR 15.30 – 16.00 - OC
7 ICE BREAK 16.00 – 16.30 - MOT
8 Esensi Islam 16.30 – 18.30 Kakanda Muhammad Miqdad OC
9 ISHOMA 18.30 – 19.00 - OC
10 Evaluasi 19.00 – 20.00 - MOT
11 NDP HMI 20.00 – 04.00 Kakanda Ubaidillah Khan OC
12 Istirahat + Sholat Subuh 04.00 – 06.30 - OC
Minggu, 02 Desember 2018
NO KEGIATAN WAKTU PEMATERI PJ
1 Mandi + Makan Pagi 06.30 – 07.00 - OC
2 Evaluasi 07.00 – 07.30 - MOT
3 KMO 07.30 – 09.30 Kakanda Ivan Hady OC
4 Tata Cara Bersidang (TCB) 09.30 – 11.30 Kakanda Reyhan OC
5 ISHOMA 11.30 – 12.30 - OC
6 Manajemen Aksi 12.30 – 14.30 Kakanda Erdy OC
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
Islamic Association of University Students
CABANG DEPOK
KOMISARIAT FILKOM UNIVERSITAS GUNADARMA
Alamat : Sekertariat Bersama Jl Belimbing, Kelapa dua, Depok No Hp. 0878-9540-3495

7 Internet Marketing & SEO 14.30 – 16.30 Kakanda Dhika Kurniawan OC


8 BREAK ASHAR 16.30 – 17.00 - OC
9 Evaluasi 17.00 – 17.30 - MOT
11 ISHOMA 17.30 – 18.30 - OC
12 Post Test 18.30 – 19.00 - MOT
13 Persiapan Penutupan 19.00 – 19.30 - OC
14 Penutupan 19.30 – 20.30 - OC

Anda mungkin juga menyukai