Anda di halaman 1dari 1

RENCANA KIE/PENYULUHAN

Desa/ Kel : Sejangkung


Nama PKB : Lisa
Tema : Alkon
Waktu : 10 menit
Tempat : Balai penyuluhan KB
Sasaran : PUS
Tujuan : Menjarangkan Kehamilan

Tahapan Kegiatan Alokasi


No Metode Media
Kegiatan Penyuluh KB Sasaran Waktu
1 Pembukaan Mengucapkan Menjawab 2 menit
Salam dan Salam
Semangat
Perkenalan Memperhatikan
Mengenal dan dan menjawab
menanyakan
kabar sasaran
2 Penyampaia Bertanya Menjawab CTJ Lembar 7 menit
n Isi Pesan kepada sasaran Balik
PUS apakah
sudah
mengetahui
tentang Alkon
Menyampaikan Memperhatikan
KIE/
Penyuluhan
tentang jenis-
jenis alkon
3 Penutup Menutup Memperhatikan 1 menit
dengan dan membalas
memberikan salam
kesimpulan

MENITORING DAN EVLUASI


A Mengetahui keadaan (pengetahuan, sikap dan perilaku) sebelum dan setelah
mendapatkan KIE dengan cara menanyakan pada peserta:
1. Pengertian Alkon
2. Apa saja jenis jenis Alkon
B Memperhatikan respon sasaran saat diberikan KIE/penyuluhan dengan memberikan
pertanyaan bagaimana perasaan sasaran saat setelah mendapatkan informasi?
C Mengetahui perubahan pengetahuan sikap dan perilaku sesudah diberikan
KIE/penyuluhan kepada sasaran

PENCATATAN DAN PELAPORAN

Anda mungkin juga menyukai