Anda di halaman 1dari 1

DAFTAR WAWANCARA

Narasumber : Herrys Mulyanto, S.Pd


Jabatan : Waka Kesiswaan
Tanggal Wawancara : 11 Desember 2023

NO PERTANYAAN JAWABAN
Untuk saat ini SMA Negeri 3 masih
Apakah sudah ada sistem penerimaan siswa
1. menggunakan sistem sederhana dengan
baru di SMA Negeri 3 berbasis web ?
google form.
Jalur pendaftaran ada 4 yaitu jalur jarak,
Apa saja jalur pendaftaran yang ada di SMA
2. jalur prestasi, jalur afirmasi dan jalur
Negeri 3 Lubuklinggau ?
perpindahan tugas ortu/wali.
permasalahan yang dihadapi sekolah
yaitu pendaftaran pada jalur zonasi mesti
mengtahui jarak tempuh siswa, sehingga
Apa permasalahan yang dihadapi di SMA
3. dalam penentuan jarak tempuh masih
Negeri 3 dalam penerimaan siswa baru ?
dilakukan secara manua serta sering
terjadinya kehilangan dan kerusakan
berkas
Siapa saja yang yang terlibat dalam
4. penerimaan siswa baru di SMA Negeri 3 TU, Kepala Sekolah.
Lubuklinggau ?
Kapan proses penerimaan siswa baru
Proses penerimaan diadakan setiap tahun
5. dilakukan pada SMA Negeri 3
saat pergantian tahun ajaran.
Lubuklinggau ?
Untuk proses penerimaan saat ini calon
Dimana proses penerimaan di SMA Negeri 3
6. siswa mendaftar langsung ke sekolah
Lubuklinggau saat ini?
untuk mengisi formulir pendaftaran.
Dalam memecahkan masalah yang ada
Bagaimana cara memecahkan permasalahan
dirasa perlunya sistem yang dapat
dalam penerimaan siswa baru di SMA Negeri
membantu penerimaan siswa baru agar
3 Lubuklinggau?
laporan dapat dibuat dengan cepat.

Mengetahui Lubuklinggau, 11 Desember 2023


Kepala Sekolah

Fahrudin, S.H,. M.Pd Herrys Mulyanto, S.Pd

Anda mungkin juga menyukai