Anda di halaman 1dari 13

TUGAS

PRESENTASI
IPS
KELOMPOK
TERUMBU KARANG
Daftar Isi :
Perkenalan 01
Penyampaian Tema 02
Isi 03
Kesimpulan 04
Sesi tanya jawab 05
Penutup 06
😎👍
Handika P.W/14 M.Adilla Daffa A./17 Kenzie Aditya H./16 Raditya Atharrizqi
A./27
Tema : Terumbu karang
Pada kesempatan kali ini, kami
akan menyampaikan materi
pembelajaran IPS di semester 2
Yakni tentang ( TERUMBU KARANG)
maka dari itu silahkan simak dan
catat baik - baik materi yang akan
kami sampaikan. 😎👍
Pengertian Terumbu karang
Terumbu karang merupakan ekosistem dinamis dengan kekayaan
biodiversitanya serta produktivitas tinggi, karena itu terumbu karang
mempunyai peran yang signifikan. Secara ekologis, terumbu karang
merupakan tempat organisme hewan maupun tumbuhan mencari
makan dan berlindung.
Habitat Terumbu karang
Habitat terumbu karang pada umumnya hidup di

pinggir pantai atau daerah yang masih terkena cahaya

matahari kurang lebih 50 m di bawah permukaan laut.

Secara alamiah, terumbu karang dapat dijumpai di

bagian tengah Indonesia dan timur Indonesia, seperti

di perairan sekitar Sulawesi, Maluku, bagian barat

Papua dan Nusatenggara.


CONTOH TERUMBU
KARANG YANG HIDUP
DI INDONESIA
Acropora Cervicornis
Terumbu karang dengan nama latin Acropora
cervicornis ini hidup pada kedalaman 3 - 15 m
dari atas permukaan laut. Bentuknya
menyerupai semak yang melebar dengan
cabangnya yang berbentuk horizontal
menyabar namun tipis. Terumbu karang satu
ini berwarna abu-abu dengan gradasi warna
pada bagian ujungnya yang semakin muda.
Saat terkena arus laut, terumbu karang satu
ini akan bergerak lembut mengikuti arus laut
seperti sedang menari.
Acropora Micropthalma
Acropora microphthalma merupakan
terumbu karang yang hidup pada
kedalaman 3 - 15 m. Bentuknya
menyerupai bantalan dengan cabangnya
yang pendek dan gemuk. Warnanya juga
beragam mulai dari warna hijau, merah,
biru, atau jingga. Terumbu karang satu ini
dapat membentuk koloni hingga 2 meter
luasnya dan hanya terdiri dari satu
spesies.Terumbu karang satu ini banyak
ditemui di perairan Indonesia khususnya di
perairan laut dangkal.
1. Sebagai Pencegah
Gelombang Besar 2. Sebagai Objek Wisata
Bahari
Gelombang besar dapat memporak-
01 02
porandakan semua benda dan makhluk hidup
yang ada di pantai. Agar hal tersebut tidak Selain berbagai jenis ikan, terumbu
terjadi, di sinilah fungsi terumbu karang karang juga dapat memperindah laut.
sebagai pencegah gelombang besar berperan. Keindahan inilah yang dapat menarik
Sebelum mencapai pantai, gelombang besar MANFAAT wisatawan, baik dari dalam negeri
akan mengenai terumbu karang sehingga maupun dari luar negeri, untuk
gelombang yang sampai ke pantai menjadi
kecil.
TERUMBU menikmati terumbu-terumbu karang
tersebut dan keindahan laut lainnya.
4. Sebagai Tempat Tinggal KARANG
ikan Dan Hewan Laut 3. Sebagai Sumber Makanan

Terumbu karang dapat menjadi tempat


04 03 Di dalam terumbu karang, hidup berbagai
berlindung yang baik bagi ikan-ikan dan
hewan-hewan laut. Maka tidak heran, hewan kecil dan plankton yang menjadi
banyak ikan dan hewan laut yang tinggal di sumber makanan bagi ikan-ikan besar,
terumbu karang. bahkan burung-burung laut.
CARA MELESTARIKAN TERUMBU KARANG

Bagaimana cara melestarikan Terumbu


Karang?
1. Menjaga kebersihan sungai dan pesisir pantai dari sampah
2. Mencegah terjadinya erosi
3. Menangkap ikan tanpa merusak karang
4. Tidak mengambil karang dan terumbu karang
5. Melibatkan masyarakat dalam upaya pelestarian terumbu
karang
6. Meningkatkan kompetensi SDM dalam pengelolaan ekosistem
terumbu karang
7. Rehabilitasi terumbu karang yang rusak
SUBCIRBE YT DAFGAME

INGAT !
Sehitam - hitam nya
batang ( batang pohon )
Yang keluar tetaplah
puith ( getah )
Seburuk - buruknya
orang
Didalam nya pasti ada
hati yang bersih😎👍
THANK YOU!
Wassalamualaikum Wr.Wb

Anda mungkin juga menyukai