Anda di halaman 1dari 12

PROPOSAL USAHA

“BASRENG(CIHUY”

DISUSUN OLEH :
SERLY APRILIA PUTRI
KATA PENGANTAR
Puji syukur saya panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas petunjuk dan
hidayah-Nya, sehingga saya dapat menyelesaikan proposal kewirausahaan dengan baik dan
tepat waktu.
Proposal kegiatan usaha ini disusun guna memenuhi tugas Ujian Kompetensi
Kejuruan. Disamping itu proposal ini dimaksudkan agar siswa dapat mengembangkan
kemampuan kewirausahaannya. Tidak lupa pada kesempatan ini saya haturkan rasa terima
kasih kepada :
1. Bapak Kepala Sekolah SMKS Ar-Riyadh yang telah memberikan ijin untuk menyusun
laporan.
2. Bapak guru kewirausahaan sekaligus sebagai pembimbing penyusunan laporan.
3. Orangtua saya yang selalu memberikan dukungan serta doa untuk saya
4. Teman – teman saya yang telah membeerikan motivasi dan dukungan dalam pembuatan
proposal usaha ini
5. Semua pihak yang membantu menyelesaikan penyusunan proposal kegiatan usaha ini.
Saya menyadari masih ada kekurangan dalam penyajian proposal kegiatan usaha ini.
Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun untuk kesempurnaan proposal serta usaha
yang dijalankan.
Semoga proposal kegiatan usaha ini bermanfaat bagi pengembangan kemampuan
kewirausahaan.

i
i
DAFTAR PUSTAKA

Kata Pengantar .……………………………………………………………………... i


Daftar Pustaka……………………………………………………………………….. ii
Pendahuluan…………………………………………………………………………. 1
.
Tinjauan Umum……………………………………………………………………… 3
Penutup……………………………………………………………………………….. 8

ii
BAB I
PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG PEMBUATAN PROPOSAL USAHA


Pembuatan proposal usaha basreng didadasari oleh potensi pasar yang menjanjikan
serta minta yang tonggi terhadap makanan ringan. Dengan perkembangan tren konsumsi
Masyarakat yang mencari cemilan yang praktis dan enak, basreng menjadi pilihan yang
menarik untuk dijadikan produk usha.
Selain itu, keberagaman varian rasa dan kreativitas dalam penyajian basreng juga
dapat menjadi nilai tambah yang membedakan produk ini dnegan yang lain. Oleh karena itu,
pembuatan proposal usaha basreng menjadi Langkah awal strategis untuk merencanakan
bisnis yang berpotensi menguntungkan.
B. ALASAN MEMILIH USAHA
Alasan kami memilih usaha basreng adalah tingginya permintaan di masyrakat, modal
awal yang terjangkau, dan proses produksi yang sederhana.
C. VISI DAN MISI PERUSAHAAN
VISI
Menjadi pemimpin pasar dalam industri makanan ringan dengan menyedikan basreng
berkualitas tinggi, yang lezat dan terjangkau bagi semua kalangan..
MISI
1. Menjaga kulaitas basreng
2. Menciptkan varian rasa yang baru
3. Mengutamakan kepuasan pelanggan
4. Menjaga harga tetap terjangkau

D. TUJUAN
Tujuan dari pembuatan proposal ini adalah untuk mengembangkan pengetahauna
kami tentang wirausaha.
E. ANALISA SWOT
a. Strength (Keunggulan)
1. Kemampuan untuk terus mengembangkan varian dan konsep penyajian baru
meningkatkan daya saing
2. Memerlukan mosal awal yang relative rendah
3. Memiliki jangkau pasar yang luas

1
2

b. Weakness (Kelemahan)
1. Permintaan pasar musiman
2. Persaingan pasar yang ketat
c. Opprtunity (Peluang)
1. Dengan strategi pemasaran yang tepat dapat memperluaspasar ke daerah-daerah
baru.
2. Memiliki peluang penjualan dalam skala besar

d. Treatment (Ancaman)
1. Persainan dari produk yang sejenis
e. Kesimpulan
Berdasarkan Analisa yang sudah dibuat maka basreng merupakan usaha yang layak
dilkakukan.
BAB II
TINJAUAN UMUM

A. ASPEK MANAJEMEN USAHA


1. Rangkuman Eksekutif
Manajemen pemasaran adalah proses perrncanaan, pelaksanaan, dan pengendalian
aktivitas-aktivitas pemasaran untuk mencapai tujuan Perusahaan. Ini melibatkan identifikasi
penelitian dan pemahaman terhadap kebutuhan dan keinginan pasar, pengembangan produk
atau layanan yang memneuhi kebutuhan tersebut, serta penyusunan strategi pemaasaran
untuk mempromosikan dan mendistribusikan produk atau layanan tersebut secara efektif
kepada target pasar yang dituju.
Tujuanya adalah untukmenciptakan nilai tambah bagi pelanggan dan memperoleh
keunggulan kompetitif bagi Perusahaan. Manajemen pemasaran juga melibatkan analisis dan
pengukuran kinerja pemasaran serta pengambilan Keputusan yang didasarkan pada data dan
informasi pasar untuk meningkatkan efektivitas dan efesiensi aktifitas pemasaran.
2. Sasaran Usaha
Sasaran utama (pelanggan) dari bisnis ini adalah remaja dan dewaasa, karna rasa yang
pedas serta tekstur yang cukup renyah membuat cocok untuk cemilan sehari-hari. .
3. Manajemen
Usaha ini dikelola secara mandiri oleh saya dan beberapa rekan yang membantu
dalam usaha.

NAMA PERUSAHAAN
Usaha basreng yang akan saya lakukan memiliki nama “CIHUY”, nama ini diberikan
karna Perusahaan kami berharap makanan ini dapat membuat Susana dalam kgiatan apapun
menjadi lebih menyenangkan karna memakan cemilan ini.
LOKASI USAHA
Lokasi usaha basreng “CIHUY” berada di jalan imam Hanafi, kelurhan Sarana
Agung, Kecamatan Rimbo Mulyo, Tebo, Jambi.

STRUKTUR ORGANISASI
Struktur organisasi yaitu suatu bagan yang disusun untuk mempermudah dan
mengetahui gambar secara sistematis mengenai hubungan kerjasama orang-orang yang
terdapat dalam suatu badan dalam rangka untuk mencapai suatu tujuan.

3
4

Dalam suatu struktur organisasi nantinya kita akan mengetahui sistem manajemen
dari organisasi tersebut kemudian dengan struktur organisasi itu akan lebih mudah melakukan
koordinasi dan mengetahui tugas m asing-masing.
Dari struktur organisasi tersebut dapat dijelaskan bahwa pimpinan memegang kendali
perusahaan, kemudian untuk melaksanakan usahanya dibantu oleh tenaga kerja dan
bendahara atau administrasi.
Kewajiban dan tanggungjawab setiap bagian:
- Pemimpin usaha
Bertanggungjawab penuh atas segala sesuatu yang terjadi dan berlangsung dalam proses
usaha.
- Administrasi
Mengurusi masalah keluar masuknya uang
- Tenaga kerja
 Mengerjakan semua proses produksi
 Memasarkan barang dagangan
 Mematuhi peraturan dari pimpinan
 Mengerjakan proses memasak makanan usaha

BENTUK BADAN USAHA


Bentuk badan usaha yang saya didirikan adalah bentuk badan usaha perseorangan.
Saya memilih bentuk badan usaha perseorangan karena lebih efisien dalam bentuk laba
maupun dalam bekerja. Badan usaha yang saya dirikan ini bergerak dalam bidang kuliner
B. ASPEK PRODUKSI
Kegiatan yang menimbulkan tambahan manfaat atau faedah baru. Dalam masalah ini
atau menjelaskan mengenai jenis produksi, bahan baku, dan bahan penolong proses produksi

NAMA PRODUK
Nama produk adalah nama yang diberikan kepada suatu barang dagangan yang fungsinya
untuk mengetahui nama panganan tersebut dan barang dapat di ingat lewat nama yang
diberikan tersebut. Nama produk kripik tempe ini adalah “ CIHUY “.

BAHAN BAKU PRODUKSI


Usaha yang saya jalankan ini berupa pembuatan distribusi dan penjualan “Basreng ”.
Dalam proses produksi ini membutuhkan bahan, antara lain :
5

No Nama Bahan Estimasi Harga


1 Bakso ikan Rp. 15.000
2 Daun jeruk Rp. 2.000
3 Bawang putih Rp. 5.000
4 Cabai bubuk Rp. 10.000
5 Garam Rp. 3.000
6 Kencur Rp. 2.000
7 Minyak goreng Rp. 18.000
Jumlah Rp. 55.000

PROSES PRODUKSI
Berikut ini saya akan menguraikan proses produksi pembuatan “Bolu Kukus “BOKUS” :

1. Potong bakso ikan tipis-tipis. Goreng sampai kering. Tiriskan.


2. Iris bawang putih dan kencur tipis-tipis.
3. Goreng bawang putih, daun jeruk, dan kencur. Tiriskan.
4. Haluskan semua bumbu.
5. Tuangkan minyak secukupnya ke bumbu yang telah dihaluskan
6. Siramkan ke bakso yang sudah digoreng. Sajikan atau taruh di stoples.

BIAYA PRODUKSI
Biaya produksi adalah biaya yang dikeluarkan untuk memproduksi. Pengeluaran
biaya produksi pada usaha ini yaitu sebagai berikut :
Biaya Bahan Baku Rp. 55.000
Biaya Kemasan dan Produksi Rp. 40.000
Jumlah Rp. 95.000

LOKASI PRODUKSI
Lokasi usaha basreng “CIHUY” berada di jalan imam Hanafi, kelurhan Sarana
Agung, Kecamatan Rimbo Mulyo, Tebo, Jambi.

C. ASPEK PERMODALAN
SUMBER MODAL
6

Modal adalah kolektivitas dari barang-barang yang ada dalam proses produksi. Modal
adalah suatu yang sangat penting untuk mendirikan usaha.
Untuk usaha ini saya memakai sumber modal saya sendiri sebesar RP. 100.000
D. ASPEK PEMASARAN
Dalam pemasaran produk menerapkan strategi yaitu “PRODUCT, PRICE, PROMOTION
dan PLACE”
1. Produk
Produk adalah barang atau jasa yang ditawarkan kepada konsumen untuk memenuhi
kebutuhan atau keinginan mereka, dengan tujuan untuk mencapai tujuan penjualan dan
keuntungan bagi Perusahaan. Dalam hal ini produk yang kami jual adalah basreng dengan
merek “CIHUY”.

b. Price (Harga)
Harga dalam strategi pemasaran adalah suatu komponen yang sangat relative untuk
dilakukan tergantung jenis konsumen yang mana yang akan saya jadikan sasaran

Dalam penetapan harga berpegang pada pemikiran bahwa kebijakan harga didasarkan
atas tingkat harga yang wajar bagi dua pihak yaitu konsumen dan produsen. Serta lebih
penting lagi harus terjangkau oleh semua lapisan masyarakat.

Bentuk rincian :
Total Modal : Rp. 95.000
Biaya pemasaran : Rp. 25.000 +
Total : Rp. 120.000
Harga Jual : Rp.120.000 : 40 = Rp.. 3.000
Maka harga jual yang diambil adalah Rp. 5.000
Laba Bersih : Rp. 5.000 x 40 = Rp. 200.000
Rp. 200.000 – Rp. 120.000 = Rp.80.000
c. Promosi
promosi adalah serangkain kegiatan pemasaran yang bertujuan untuk meningkatkan
kesadaran, minat, dan penjualan produk atau layanan. Promosi melibatkan berbagai macam
strategi seperti iklan, promosi penjualam, hubungan Masyarakat, dan pemasaran langsung
untuk mencapai pemasaran Perusahaan. Untuk hal ini usaha basreng menggunakan promosi
7

secara online menggunaan facebook, tik tok, dan Instagram. Dan promosi secara offline
dengan membagiak sample dibeberapa tempat seperti bazar.
d. Place
Distribusi adalah suatu kegiatan menyalurkan kepada konsumen yang membutuhkan.
Distribusi dibagi menjadi dua macam
1. Distribusi secara langsung
2. Distribusi secara tidak langsung
Mengenai hal tersebut usaha kami mendistribusikan barang secara langsung dengan
pembilan langsung diperushaan kami dan distribusi secara tidak langsung dengan
pendistibusian melalu reseller basreng cihuy.
BAB III
PENUTUP

Terima kasih atas waktu dan perhatian yang telah diberikan untuk membaca
proposalusaha kami mengenai produk basreng. Kami yakin bahwa produk ini memiliki
potensi besar dipasar yang terus berkembang. Kami siap menjalankan Langkah-langkah yang
diperlukan untuk menghadirkan produk ini kepasar dan berharap dapat bekerjasama dengan
anda dalam mengembangkan bisnis ini. Terima kasih atas kesempatan yang diberikan dan
kami berharap untuk mendengar tanggapan positif.

Anda mungkin juga menyukai