Anda di halaman 1dari 12

Basic Human Resource

Introduction To HR
Definisi Human Resource
Human resources adalah manajemen
pengelolaan sumber daya manusia yang efektif
untuk mengoptimalkan performa perusahaan &
mencapai tujuan perusahaan. Dalam sebuah
perusahaan, divisi HR familiar disebut HRD
(Human Resources Development). Dalam
mengelola SDM tersebut terdapat fungsi
rutin/administratif dan strategis. Fungsi
administratif seperti pengelolaan data karyawan
dan penggajian. Fungsi strategis seperti desain
organisasi, perencanaan, perekrutan &
pengembangan SDM yang mendukung rencana
dan tujuan bisnis perusahaan
Sejarah Human Resource
Human Resource mulai dibentuk pada abad
ke-18 di Eropa oleh Robert Owen dan
Charles Babbage selama revolusi industri.
Menurut mereka, setiap orang pada sebuah
organisasi bersifat krusial yang merupakan
kunci dari kesuksesan organisasi tersebut.
Mereka berpikir bahwa kesejahteraan
karyawan akan menuntun pada pekerjaan
yang sempurna. Tanpa hal tersebut, sebuah
organisasi tidak akan mampu bertahan.
Job Description HR
• Membuat perencanaan sumber daya
manusia sesuai kebutuhan bisnis
perusahaan
• Melakukan rekrutmen & seleksi
karyawan sesuai dengan
perencanaan SDM
• Membuat struktur upah dan
tunjangan
• Melakukan administrasi dan
dokumentasi terkait data-data
karyawan
• Melaksanakan manajemen kinerja
dan penilaian kinerja karyawan
• Melakukan pengembangan karyawan
• Menjaga hubungan karyawan dengan
perusahaan
Perbedaan HRD dan Personalia

HRD Personalia

- Employee services - Pencatatan kehadiran karyawan


- Pelatihan dan pengembangan karyawan - Pengarsipan dokumen-dokumen kerja
- Menjaga relasi dan retensi karyawan dengan - Penggajian karyawan
perusahaan - Perhitungan tunjangan
- Penilaian kinerja karyawan
STRUKTUR HRD
HR Generalist
Seorang HR generalis akan
menguasai berbagai macam
keterampilan bidang HR. Tanggung
jawabnya sangat bervariasi, seperti
menangani perekrutan, tunjangan,
kompensasi, hubungan antar
karyawan, melakukan tugas
administratif, dan lainnya. Ia bisa
bekerja sendiri maupun bersama tim.
HR Specialist
Biasanya tenaga HR spesialis telah bekerja minimal
lebih dari dua tahun dan fokus pada tugas tertentu. Di
dalam pekerjaan, ia dapat mengerjakan tugas-tugas
generalis, tetapi ia juga bisa menangani proyek
tertentu.

Contoh Jenis HR Specialist


1. Recruitment Specialist
2. Payroll Specialist
3. Compensation and Benefits Specialist
4. Training and Development Specialist
5. Industrial Relations Specialist
6. HR Business Partner Specialist

Dan Lain Sebagainya


Yang Dibutuhkan
Oleh Seorang HR
Mengetahui jenis Memahami bisnis, nilai, dan
assessment terbaik bagi budaya perusahaan
perusahaan

Memiliki kemampuan
merekrut yang baik

Menguasai penggunaan Memahami peraturan dan


teknologi hukum ketenagakerjaan
yang berlaku
“Human Resources isn’t a thing
we do. It’s the thing that runs
our business.”
—Steve Wynn, CEO of Wynn Resorts
Limited
Thanks!

Anda mungkin juga menyukai