Anda di halaman 1dari 18

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Satuan Pendidikan : SDN Sungai Pumpung


Kelas / Semester : VI / 2
Muatan pelajaran : Matematika
Bab : 3 Volume Bangun Ruang
Alokasi waktu : 1 pertemuan 2 x 35 menit

KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR


Mupel Kompetensi Dasar Indikator
Matematika 3.7 Menjelaskan 3.7.1 Membandingkan volume kubus
bangun ruang yang dan balok
merupakan gabungan 3.7.2 Mengidentifikasi rumus bangun
dari beberapa bangun ruang balok dan kubus.
ruang, serta luas
permukaan dan
volumenya
4.7 Mengidentifikasi 4.7.1 Menyelesaikan masalah yang
bangun ruang yang berkaitan dengan volume balok dan
merupakan gabungan kubus
dari beberapa bangun
ruang, serta luas
permukaan dan
volumenya.

TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik dapat membandingkan volume kubus dan balok menggunakan
beras dan kubus satuan dengan benar.
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi rumus volume bangun ruang kubus
melalui pengamatan dengan cermat.
3. Peserta didik dapat mengidentifikasi rumus bangun ruang balok pengamatan
dengan cermat.
4. Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan volume
balok dan kubus melalui penugasan latihan soal dengan tepat.

MATERI AJAR
Volume balok dan kubus

MODEL PENDEKATAN DAN METODE PEMBELAJARAN


Model : Problem Based Learning
Pendekatan : PMR
Metode : Ceramah, Pengamatan, diskusi, percobaan, penugasan

MEDIA DAN SUMBER BELAJAR


Kubus satuan
Biji karet
Buku Paket matematika
KEGIATAN PEMBELEJARAN

Kegiatan Deskripsi Alokasi


Waktu
Pembuka 1. Membuka kegiatan dengan mengucap salam 10
2. Peserta didik berdoa menit
3. Guru mengabsen kehadiran peserta didik
4. Peserta didik bersama guru menyanyikan lagu
Nasional untuk membangkitkan semangat
peserta didik.
5. Guru menyampaikan tujuan dan kegiatan yang akan
dilakukan.
Kegiatan Orientasi peserta didik pada masalah (PBL) 45
inti Menghadirkan masalah kontekstual (PMR) menit
1. Peserta didik duduk sesuai kelompok yang telah
ditentukan
2. Peserta didik mengamati benda kubus dan balok
dengan volume yang berbeda.

10 x 6x 8 cm 8 x 8 x 8 cm
3. Guru menyajikan masalah tentang “Manakah
diantara dua benda yang volumenya paling banyak?
Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar (PBL)
4. Masing-masing kelompok mendiskusikan tentang
permasalahan yang telah disampaikan oleh guru.
5. Masing-masing kelompok mendapatkan kubus dan
balok sebagai bahan percobaan mengukur.
6. Di dalam kelompok peserta didik mengisi penuh
kubus dan balok dengan beras menggunakan kubus
satuan.
7. Guru memonitor kegiatan peserta didik
8. Masing-masing kelompok menuliskan hasil
pengisisan kubus dan balok di LKPD
Membimbing penyelidikan individu dan kelompok
(PBL)
Menyelesaikan masalah kontekstual (PMR)
9. Guru menyimpulkan apa yang sudah di kerjakan
siswa tentang volume balok dan kubus dengan biji
karet.
10. Setelah mendapat penjelasan dari guru Peserta didik
mengisi kubus dan balok dengan kubus satuan.
11. Peserta didik menuliskan hasil kegiatan pada LKPD
Mengembangkan dan menyajikan hasil karya (PBL)
Mendiskusikan selesaian masalah kontekstual (PMR)
13. Peserta didik bersama guru melakukan diskusi
dengan tanya jawab
14. Peserta didik membandingkan hasil pengukuran
dengan biji karet dan kubus satuan
15. Peserta didik bersama guru merumuskan konsep
rumus volume kubus dan balok.
Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan
masalah (PBL)
Menyimpulkan materi pembelajaran (PMR)
16. Peserta didik diberikan soal latihan meyelesaikan
permasalahan tentang volume kubus dan balok.
17. Peserta didik mengerjakan hasil penyelesaian
masalah di papan tulis.
18. Guru memberikan penguatan konsep yang sudah di
temukan siswa.
Penutup 1. Peserta didik membuat kesimpulan kegiatan hari ini. 15
2. Peserta didik diminta untuk mengerjakan soal menit
evaluasi.
3. Dengan arahan guru, peserta didik menyampaikan
refleksi dari kegiatan yang telah dilakukan
4. Guru menyampaikan informasi untuk materi
pembelajaran berikutnya.
5. Salam dan do’a penutup di pimpin oleh salah satu
peserta didik

PENILAIAN
A. Penilaian sikap : Observasi
B. Penilaian keterampilan : Unjuk kerja
C. Penilaian pengetahuan : Test evaluasi

Sungai Pumpung, 5 Maret 2024

Mengetahui Kepala
Sekolah Guru Kelas

Anshary, S.Pd Mahmudah Eriani, S.Pd


NIP.19700425 199903 1 005 NIP. 19811231 201001 2 027
BAHAN AJAR
KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR
Mapel Kompetensi Dasar Indikator
Matematika 3.7 Menjelaskan 3.7.1 Membandingkan volume kubus
bangun ruang yang dan balok
merupakan gabungan 3.7.1 Mengidentifikasi rumus bangun
dari beberapa bangun ruang balok dan kubus.
ruang, serta luas
permukaan dan
volumenya
4.7 Mengidentifikasi 4.7.1 Menyelesaikan masalah yang
bangun ruang yang berkaitan dengan volume balok dan
merupakan gabungan kubus
dari beberapa bangun
ruang, serta luas
permukaan dan
volumenya.

TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Peserta didik dapat membandingkan volume kubus dan balok menggunakan
beras dan kubus satuan dengan benar.
2. Peserta didik dapat mengidentifikasi rumus bangun ruang balok dan kubus
melalui pengamatan dengan cermat.
3. Peserta didik dapat menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan volume
balok dan kubus dengan tepat.

PENDAHULUAN
Banyak bendan disekitar kita yang berbentuk bangun ruang misalnya, kardus,
almari, kotak pensil, rubik. Benda-benda tersebut ada yang berbentuk kubus dan
balok. Bangun ruang tersebut dapat dihitung volumenya. Dapatkah kamu
menentukan konsep volume kubus dan balok? Dapatkah kamu menghitung
volume bangun ruang tersebut?
URAIAN MATERI
Volume Balok dan Kubus
Volume adalah banyaknya ruang dalam bangun ruang yang dapat ditempati
oleh zat baik zat cair, zat padat, maupun gas. Cara menentukan volume balok
dengan kubus satuan, yaitu dengan memasukkan
kubus-kubus satuan dalam ruang balok dan kubus atau dengan menuangkan
beras sesuai dengan takaran kubus satuan.

1. Volume Balok dan Kubus dengan Kubus Satuan


Balok transparan di atas setelah diisi dengan kubus satuan dapat dilihat
pada gambar di bawah. Banyaknya kubus satuan yang mengisi balok
transparan adalah 16 kubus satuan. Jadi, volume balok sama dengan 16
kubus satuan.

2. Volume Balok dan Kubus dengan memasukkan biji karet.


Mengukur volume balok dan kubus dapat digunakan cara memasukkan biji
karet ke kubus dan balok sampai peuh. Volume balok dan kubus
ditentukan dari banyaknya biji yang ada pada kubus dan balok.
Perhatikan kegiata berikut!

Siswa menuangkan biji karet kedalam kubus.


Siswa menuang sampai penuh dan misal didapatkan siswa menuang
sebanyak 16 kali, Jadi, volume kubus sama dengan 16 kubus satuan.

3. Rumus volume balok dan kubus


Secara umum rumus balok dan kubus dirumuskan sebagai berikut:

Volume = luas alas x tinggi


Volume balok
Alas sebuah balok berbentuk persegi panjang dengan rumus luas sama
dengan panjang dikali lebar. Sehingga volume balok dapat dituliskan

Volume Balok = p x l x t

p = panjang
l = lebar
t = tinggi

Volume kubus
Alas sebuak kubus berbentuk persegi dengan rumus luas sama dengan sisi
di kali sisi. Karena kubus memiliki rusuk yang sama panjang tinggi kubus
dapat dituliskan (s)

Volume kubus = s x s x s
MEDIA AJAR
1. Kubus dan balok

2. Kubus satuan

3.Biji karet
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK
Satuan Pendidikan : SDN Sugai Pumpung
Kelas / Semester : VI / 2
Muatan pelajaran : Matematika
Bab : 3 Volume Bangun Ruang
Alokasi waktu : 1 pertemuan 2 x 35 menit

TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Memahami satuan volume kubus dan balok menggunakan kubus satuan.
2. Membandingkan volume kubus dan balok menggunakan beras dan kubus
satuan dengan benar.
3. Mengidentifikasi rumus bangun ruang balok dan kubus melalui pengamatan
dengan cermat.
4. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan volume balok dan kubus
dengan tepat.

NAMA KELOMPOK:
1.
2.
3.
4.
AKTIVITAS 1

Isilah balok dan kubus dengan biji karet sampai penuh!


Hitunglah berapa biji karet yang ada pada kubus dan balok. Manakah volume
yang lebih banyak, kubus atau balok?
Tulislah hasilnya pada tabel di bawah!

Kubus Balok
Banyak biji karet = Banyak biji karet =

Bangun ruang yang volumenya paling banyak adalah ….


AKTIVITAS 2

Isilah balok dan kubus dengan kubus satuan hingga penuh!


Hitunglah berapa banyak kubus satuan untuk memenuhi kubus dan balok!
Amati berapa panjang kubus satuan, lebar kubus satuan dan tinggi kubus
satuan!
Tulislah hasilnya pada tabel di bawah dan masukkan kedalam rumus!

Kubus Balok
Banyak kubus satuan = Banyak kubus satuan =

Penerapan dalam rumus Penerapan dalam rumus


AKTIVITAS 3

LATIHAN SOAL VOLUME KUBUS DAN BALOK.

1. Sebuah balok memiliki ukuran panjang 20 cm, lebar 45 cm, dan tinggi 32 cm.
Berapakah volume dari balok tersebut ?
……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………

2. Diketahui panjang salah satu sisi kubus adalah 7cm. Maka berapakah volume
kubus tersebut ?
……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………………………
INSTRUMEN PENILAIAN

1. Penilaian sikap

No Nama siswa Aspek yang diamati


Tanggung jawab Kerja sama
1 Khairunnisa
2 A.Sirajul huda
3 A. Wandi
4 M. Fahmi
5 M. Mirza
Azhar
6 Mahbubah
7
8
9
10 Najwa R
11 Mahdi
12 M. Akbar

Rubrik penilaian
No Aspek yang Kurang (1) Cukup (2) Baik (3) Sangat
dinilai baik (4)
1 Tanggung Tidak Kurang Cukup Bertanggu
jawab bertanggun bertanggun bertanggung ng jawab
g jawab g jawab jawab terhadap
terhadap terhadap terhadap tugas-
tugas-tugas tugas-tugas tugas-tugas tugas
2 Kerja sama Tidak Kurang Sering Bekerjasa
pernah bekerjasam bekerjasama ma dengan
bekerjasam a dengan dengan baik baik
a dengan baik dengan dengan dengan
baik dengan peserta peserta didik peserta
peserta didik yang yang lain didik yang
didik yang lain dalam dalam lain dalam
lain dalam pembelajara pembelajaran pembelajar
pembelajara n dan dan diskusi an dan
n dan diskusi kelompok diskusi
diskusi kelompok kelompok
kelompok

Petunjuk penskoran
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ
𝑥 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
2. Penilaian Pengetahuan

MAPEL KD MATERI INDIKATOR BENTUK NOMOR


SOAL SOAL SOAL
MATEM 3.7 Unsur- Disajikan soal Uraian 1
ATIKA Menjelaska unsur cerita, siswa
n bangun lingkara mampu
ruang yang N membandingka
merupakan n volume
gabungan bangun ruang
dari kubus dengan
beberapa benar
bangun Disajikan Uraian 2
ruang, serta gambar,
luas siswa
permukaan mampu
dan menghitung
volumenya volume
bangun
ruang
kubus dengan
benar
Disajikan Uraian 3
soal cerita,
siswa
mampu
menghitung
volume
setengah
bangun
ruang
balok
dengan
benar
Disajikan Uraian 4
gambar,
siswa
mampu
menghitung
volume
bangun
ruang
balok
dengan
benar

Petunjuk penskoran
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑥 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
Kunci jawaban:
1. Doni Rina
V=SXSXS V=SXSXS
= 16cm X 16cm X 16cm = 17cm X 17cm X 17cm
= 4095 cm3 = 4917 cm3

Jadi volume kotak pensil yang paling banyak adalah milik Rina

2. V = S X S X S
= 7cm X 7cm X 7cm
= 343 cm3

3. V setengah balok =½xpxlxt


= ½ x 90cm x 60cm x 100cm
= ½ x 540.000
= 270.00 cm3
4. V=pxlxt
=12 cm x 9 cm x 8 cm
= 864 cm3
SOAL EVALUASI

Satuan Pendidikan : SDN Sungai Pumpung


Nama :
Kelas / Semester : VI / 2
Muatan pelajaran : Matematika No absen :
Bab : 3 Bangun Ruang

Kerjakan soal berikut dengan benar!


1. Doni dan Rina memiliki kotak pensil berbentuk kubus. Dodi memiliki kotak
pensil dengan panjang sisi 16 cm, sedangkan punya Rina panjang sisinya
adalah 17 cm. Manakah volume kotak pensil antara Doni dan Rina yang
paling banyak?
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………

7 cm
2. Berapakah volume bangun ruang diatas?
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………

3. Pak Rehan ingin mengisi bak mandinya yang berbentuk balok dengan ukuran
90cm x 60 cm x 100 cm . Karena air kran habis, bak mandi tersebut hanya
terisi setengahnya. Berapa volume air dalam bak mandi Pak Rehan?
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………
…………………………………………………………………………………………………

4. Hitunglah volume bangun di atas yang memiliki pajang 12 cm ,lebar 9 cm,dan


tinggi 8 cm
5. Penilaian Ketrampilan
No Nama siswa Kriteria
Kesesuaian Mengisi bangun ruang
takaran dengan kubus satuan

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12

Rubrik penilaian

kriteria Perlu Cukup (2) Baik (3) Sangat baik


pendampingan (4)
(1)
Kesesuai Menggunakan Lebih atau Menakar Menakar
takaran takaran lain kurang dengan tepat dengan
selain kubus dalam sesuai tepat sesuai
satuan menakar takaran takaran
tetapi tidak hingga
penuh penuh
Mengisi Mengisi kubus Kubus Kubus Kubus
bangun satuan dengan satuan terisi satuan terisi satuan terisi
ruang tidak sesuai sesuai sesuai
dengan beraturan/tidak dengan dengan dengan
kubus rapi bangun bangun bangun
satuan datar tetapi datar dan datar dan
ada bagian kurang tepat tepat dalam
yang belum dalam menerapkan
terisi menerapkan rumus
rumus

Petunjuk penskoran
Perhitungan skor akhir menggunakan rumus :

𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑦𝑎𝑛𝑔 𝑑𝑖𝑝𝑒𝑟𝑜𝑙𝑒ℎ


𝑥 100
𝑠𝑘𝑜𝑟 𝑚𝑎𝑘𝑠𝑖𝑚𝑎𝑙
RANGKUMAN

 Rumus Volume Balok Volume balok adalah ukuran


ruang balok yang dibatasi oleh sisi-sisi balok. Untuk
menghitung volume balok (V), perlu diketahui
panjang, tinggi, dan lebar balok. Rumus volume
balok adalah V = p × l × t. Satuan volume balok
adalah kubik yang ditulis dengan tanda pangkat
tiga, misalnya sentimeter kubik (cm3) dan meter
kubik (m3).
 Rumus Volume Kubus Volume kubus adalah
ukuran ruang kubus yang dibatasi oleh sisi-sisi
kubus. Untuk menghitung volume kubus, perlu
diketahui panjang rusuk kubus. Jika rusuk kubus
adalah r, maka rumus volume kubus adalah V = r3,
atau dapat ditulis V = SXSXS 

Anda mungkin juga menyukai