Anda di halaman 1dari 28

BAB I

PENDAHULUAN
1.1 LATAR BELAKANG
Indonesia adalah Negara agraris sehingga menyebabkan indosesia memiliki lahan
pertanian yang luas. Salah satu usaha pertanian yang banyak dilakukan di Indonesia adalah
tanaman padi.Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS) jumlah produksi padi
nasional di Indonesia sejak 1993 sampai dengan 2019 cukup besar walaupun mengalami
penurunan. Kurva produksi jumlah padi nasional berbentuk kurva lonceng, yang
menunjukkan produksi pada 1993-2015 mengalami kenaikan sedangkan pada 2016 – 2019
mengalami penurunan. Jumlah produksi padi pada 1993 yaitu sebesar 48.129.321 ton
sedangkan pada 2019 yaitu sebesar 54.604,2 ton (BPS, 2019). Karena jumlah produksi padi
nasional yang besar tersebut menyebabkan limbah jerami padi yang dihasilkan pada saat
musim panen sangat melimpah. Jerami padi merupakan hasil sisa- sisa daun dan batang padi
yang telah dipanen dan telah dipisahkan dari bijinya. Potensi jumlah limbah jerami kurang
lebih 1,4 kali dari hasil panen padi itu sendiri (Ninja, dkk, 2012).

Limbah pertanian seperti jerami padi, belum banyak dimanfaatkan sebagai pupuk
organik oleh petani. Bahkan jerami padi ini merupakan limbah pertanian terbesar di
Indonesiguna untuk memudahkan dan mempercepat waktu pengolahan tanah, seringkali para
petani membakar jerami dan limbah organik lainnya.Yang ternyata kegiatan tersebut dapat
menghasilkan 28 juta ton Co2/tahun dan itu setara dengan 6,2 juta penggunaan bensin dalam
setahun, 66,8 juta barel konsumsi minyak,dan 6 juta daya listrik dalam setahun ,tentunya Hal
ini dapat menimbulkan pencemaran udara dan kerusakan biologi tanah serta berkurangnya
kadar bahan organik tanah yang merupakan sumber hara dan energi bagi kehidupan jasad
hidup di dalam tanah. Apabila keadaan ini dibiaran terus menerus, maka produktivitas tanah-
tanah pertanian akan menjadi rusak (Suwastika, dkk, 2009).

Pemanfaatan limbah jerami oleh masyarakat Indonesia masih belum dilakukan secara
maksimal. Menurut Hadisuwito, (2012) pengelolaan sampah/limbah dengan cara
pengomposan atau mengubahnya menjadi pupuk merupakan alternatif terbaik. Sayangnya,
menurut data Kementerian Lingkungan Hidup, sampah organik yang dikomposkan hanya 1-
6%. Sisanya lebih banyak dibakar, ditimbun, serta dibuang kesungai dan TPA. Selain dibakar
oleh petani biasanya jerami juga dimanfaatkan sebagai pakan ternak, media pertumbuhan
jamur, pembuatan bioetanol, bahan baku panel, dan sebagai pupuk kompos. Namum
pemanfaatan limbah jerami seperti tersebut masih sangat jarangdilakukan. Atas dasar itu
perlu dilakukan pengembangan lebih lanjut dalam pengolahan limbah jerami padi menjadi
pupuk organik cair yang bermanfaat untuk peningkatan produksi tanaman dan mengurangi
penggunaan pupuk kimia dalam pertanian yang dapat merusak kualitas tanah serta
lingkungan.

Berangkat dari permasalahan diatas kami termotivasi untuk memanfaaatkan limbah


jerami padi menjadi solusi produk Eco friendly berupa pupuk organik cair (POC) FARMPRO
dengan harga terjangkau yang terbuat dari limbah pertanian dengan komponen utama
penyusunnya berupa jerami padi yang mengandung hara nitrogen,posfor,dan kalium yang
merupakan faktor penunjang terbaik tanaman.Tidak hanya itu produk ini juga
dikomposisikan dengan limbah kulit bawang yang mengandung senyawa
acetogenin ,flavonoid yang berfungsi sebagai penghambat sistem respirasi hama ( peptisida)
dan beberapa komponen penyusun lainnya berupa limbah batang pisang serta sabut kelapa
yang tentunya mengandung unsur unsur yang dapat menunjang pertumbuhan pada tanaman.

Maka dari itu produk FARMPRO ini sangat efisien dan praktis karena efektifitasnya
yang bundling yaitu pupuk sekaligus peptisida bagi tanaman dan tentunya dapat
menggantikan penggunaan pupuk kimia yang mahal dan tidak ramah lingkungan.serta dapat
membantu meningkatkan pendapatan petani karena limbah yang selama ini tidak digunakan
dapat dijual untuk pemanfaatan suatu produk pupuk organik.

1.2 KEUNGGULAN PRODUK

Farmpro Poc merupakan pupuk organik dengan komponen penyusun utamanya berupa
Jerami padi yang didapatkan dari limbah hasil pertanian yang ada .Farmpro Poc ini memiliki
kegunaan untuk memenuhi kebutuhan unsur makro dan mikro yang dibutuhkan tanaman ,
selain itu farmpro poc ini juga diformulasikan menjadi produk berupa pupuk organik
sekaligus peptisida bagi tanaman yang tentunya ramah lingkungan , tak hanya itu bentuknya
yang cair juga dapat mempermudah tanaman dalam penyerapannya sehingga Farmpro Poc ini
sangat efektif dan efisien dalam penggunaanya.

Disamping itu , implementasi Farmpro ini juga mendukung kebijakan pemerintah yang
belakangan ini menghimbau para Masyarakat khususnya petani untuk menerapkan
PERTANIAN SEHAT dan GO ORGANIC . Oleh karena itu , berdasarkan analisis yang telah
digunakan , produk Farmpro Poc ini lebih unggul daripada produk pesaing , seperti NPK dan
Urea. Berikut merupakan perbandingan Farmpro Poc dengan pesaing dalam tablel
Indikator Farmpro Poc NPK Urea
Komposisi Terbuat dari 100% Terbuat dari bahan Terbuat dari bahan
bahan organik kimia kimia
Berat Produk 500 -1000 ml 500 g 250g
Harga 10-18k 25k 15k
Kemasan Kemasan botol spray Kemasan botol biasa Kemasan botol biasa
Bentuk Produk Cair ,sehingga Butiran padatan, Butiran padatan,
penggunaanya sehingga sehingga
langsung di penggunaanya harus penggunaanya harus
semprotkan ke dilarutkan dilarutkan
tanaman menggunakan air menggunakan air
terlebih dahulu terlebih dahulu
Kegunaan Sebagai pupuk Sebagai pupuk Sebagai pupuk
sekaligus peptisida
pada tanaman

1.3 POTENSI PASAR

Pupuk merupakan salah satu komponen terpenting dalam pertanian karena tanaman yang
menggunakan dan tanpa menggunakan pupuk akan berdampak pada perolehan hasil
pertaniannya .

sekarang ini masih banyak para petani yang masih menggunakan pupuk kimia dalam
perawatan tanaman yang sebenarnya sangat tidak dianjurkan digunakan apalagi dalam jangka
panjang karena dapat merusak limgkungan sekitar sehingga mempersempit kemungkinan
untuk mewujudkan pertanian berkelanjutan selain tidak ramah lingkungan pupuk kimia ini
juga memiliki harga yang tidak ramah di kantong masyarakat tani .

disamping itu ,kami juga telah melakukan survey ke sekelompok para petani khususnya di
daerah sijunjung- Sumatera barat ,Dimana diantara mereka semua banyak yang mengeluh
akan langka dan mahalnya pupuk saat ini ,sehingga mereka merasakan pengeluaran yang
tidak sebanding dengan hasil pertaniannya . oleh karena itu , berdasarkan uraian diatas
Farmpro Poc ini dapat menjadi alternatif dari permasalahan -permasalahan diatas dan dinilai
memiliki potensi yang besar untuk diproduksi.

1.4 LUARAN YANG DIHARAPKAN


Produk Farmpro Poc dengan ppemanfaatan limbah pertanian ini diharapkan mampu
meningkatkan nilai guna dan nilai jual dari limbah pertanian dan dapat membantu petani itu
sendiri , Adapun luaran yang kami harapkan dari produk Farmpro Poc ini antara lain :

 Menjadikan produk Farmpro Pc ini menjadi salah satu alternatif dalam membantu
para Masyarakat khususnya para petani dalam mengurangi biaya penggunaan pupuk
dan peptisida pada tanaman karena kelangkaan dan mahal nya pupuk saat ini
 Menjadikan produk Farmpro poc ini menjadi salah satu aspek pendukung dalam
mewujudkan kebijakan pemerintah yaitu PERTANIAN SEHAT dan GO ORGANIC
 Menjadikan produk Farmpro Poc sebagai salah satu produk eco friendly dengan
pemanfaatn limbah pertanian yang dapat mengurangi dampak buruk bagi lingkungan
 Selain itu , luaran yang diharapkan dapat berupa laporan kemajuan,, laporan akhir ,
produk wirausaha, dan akun media social dari produk Farmpro Poc .

BAB 2
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 SUMBER DAYA

Jerami padi dan komponen komponen penyusun lain produk Farmpro Poc ini seperti batang
pisang,sabut kelapa ,dan kulit bawang dapat dengan mudah kami dapatkan karena dapat di
supplay langusng dari para petani daerah dan juga melalui Kerjasama dengan pedagang
pedagang di pasar. Karena bentuknya yang berupa limbah biaya yang kami gunakan untuk
memperoleh komposisi produk ini tergolong rendah .

Untuk segi produksi nya pun Farmpro Poc ini tidak terlepas dari beberapa peralatan
penunjang. Oleh karena itu proses produksinya akan dilakukan di laboratorium UNP .
disamping itu , sumber daya manusia (SDM) dalam produksi sampai ke pemasaran Farmpro
Poc ini sangan dibutuhkan , SDM yang berperan dalam produksi memiliki kemampuan yang
kompoten terdiri dari program studi agribisnis. Berikut pembagian tugas dari SDM Farmpro
Poc

2.2 PELUANG PASAR DAN STRATEGI PEMASARAN

Farmpro Poc hadir sebagai pupuk organik sekaligus peptisida bagi tanaman , yang memiliki
keunggulan dalam segi penggunaannya yang 2in1 yaitu pupuk sekaligus peptisida yang
dapat mempersingkat dan mempermudah pengerjaan para petani dalam merawat tanaman
dengan efektifitas dan keefisienannya . Disamping itu , harga produk yang di tawarkan juga
sangat terjangkau oleh semua kalangan . Berdasarkan fakta tersebut ,hadirnya Farmpro Poc
ini memiliki peluang besar di pasaran

Adapun strategi pemasaran yang akan kami lakukan adalah sebagai berikut:

 Dari mulut ke mulut


Promosi ini merupakan promosi yang paling sederhana ,serta tidak memerlukan
banyak biaya untuk melakukannya . cukup dengan bercerita dengan teman teman kita
atau keluarga untuk usaha kita .dan apabila usaha kita sudah diketahui dan
disukai ,maka konsumen tersebut akan memberitahukan kepada orang lain untuk
membeli pupuk di tempat kita
 Dengan media internet
Selain promosi dari mulut ke mulut,maka promosi juga dapat dilakukan dengan yang
sudah dimiliki. Dalam hal ini kita bisa memperbanyak reseller,sales dan mitra
kerjasama dengan harapan usaha ini akan lebih dikenal oleh masyarakat serta dapat
mengurangi pengangguran dengan menambah pekerja pekerja baru
 Pengembangan produk
Kami akan selalu berinovasi harga khusus bagi para distributor dan agen agen dalam
jumlah besar
menggunakan media internet seperti melalui facebook,instagram,tik tok,dll karna
sebagian besar masyarakat telah menggunakan media internet sehingga masyarakat
dapat mengetahui usaha kita
 Pengembangan pasar
Selain melakukan berbagai strategi pemasaran produk seperti di atas kami juga
mempromosikan usaha kami dengan cara menambah pasar baru untuk memperluas
jangkauan dan mengajak mitra mitra tertentu untuk bekerjasama .

2.2 .1 SEGMENTATION, TARGETING,POSITIONING (STP)

 Segmentation
Segmentasi pasar Farmpro poc berdasarkan geografis berfokus di daerah sijunjung _
Sumatera barat untuk pemasaran utama produk ini. Karena di daerah tersebut
memiliki lahan pertanian dan Masyarakat tani yang cukup tinggi sehingga daerah
tersebut berpotensi menjadi target pasar produk ini . Pemasaran dilakukan tidak hanya
di wilayah utama saja, namun juga dipasarkan ke seluruh Indonesia melalui media
sosial dan e-commerce sehingga produk ini bisa dijangkau oleh masyarakat seluruh
Indonesia.
 Targeting
Target pasar dari produk Farmpro Poc adalah Masyarakat tani yang memiliki kendala
dalam memperoleh pupuk ,khususnya di daerah sijunjung – Sumatera barat dan juga
para Masyarakat yang hobi bercocok tanam. Strategi yang dilakukan yaitu
Undifferentiated Targetting Strategy, yaitu strategi ini ditujukan untuk pasar besar
dengan kebutuhan yang serupa. Oleh karena itu didalamnya akan ada satu jenis
pemasaran yang melayani semua jenis pasar sehingga dengan strategi ini, dapat
membangun citra merek terbaik dari konsumen secara mayoritas
 Poaitioning
Farmpro poc merupakan produk innovator dari permasalahan global warming serta
mahal dan langkanya pupuk dengan pemanfaatan limbah pertanian yang tidak
termanfaatkan secara optimalnamun memiliki kandungan yang bermanfaat bagi
tanaman sebagai penunjang dalam memenuhi unsur unsur makro dan mikro sekaligus
yang dbutuhkan dalam merawat tanaman

2.2.2 ANALISIS SWOT

FAKTOR INTERNAL
Dari hasil identifikasi faktor internal didapatkan beberapa hal yang menjadi kekuatan
serta kelemahan perusahaan. Faktor-faktor kunci tersebut, adalah:

FAKTOR-FAKTOR STRATEGIS INTERNAL


KEKUATAN KELEMAHAN
 Ketersediaan sumber daya manusia
 Kualitas produk  Pembukuan keuangan
 Harga produk  Spesifikasi pekerjaan tiap sumber
 Fasilitas produksi dan operasi daya manusia
 Lokasi yang strategis
FAKTOR EKSTERNAL
Tahap Input Stage dimulai dengan identifikasi lingkungan eksternal perusahaan untuk
menentukan faktor-faktor peluang, dan ancaman.

FAKTOR-FAKTOR STRATEGIS EKSTERNAL


PELUANG ANCAMAN
 Perkembangan inovasi produk  Pola pikir masyarakat
 Kebijakan pemerintah program “go
organic”  Perubahan cuaca dan iklim
 Daya beli masyarakat terhadap
produk

KEKUATAN KELEMAHAN
(STRENGHST) (WEAKNESS)
 Kualitas produk  Ketersediaan sumber
FARMPRO POC  Harga produk daya manusia
 Fasilitas produksi &  Pembukuan keuangan
operasi  Spesifikasi pekerja
 Lokasi yang strategis tiap sumberdaya
manusia

Peluang Strategi S-O Strategi W-O


(opurtunities)  Peningkatan kualitas  Merekrut tenaga kerja
 Perkembanga dan kapasitas produk baru
n inovasi  Pengembangan pasar  Menata ulang struktur
produk  Perbanyak Kerjasama organisasi dan
 Kebijakan pembagian tugas
pemerintah sesuai dengan SOP
GO
ORGANIC
 Daya beli
masyarakat
terhadap
produk
ANCAMAN Strategi S-T Strategi W-T
(THREATS)  Perbanyak promosi
 Pola pikir secara digital maupun  Memperbaiki
masyarakat non digital sistem
 Perubahan  Melakukan Penyuluhan manajemen
cuaca dan Produk organic kepada guna menahan
iklim masyarakat laju persaingan
dari luar

Penentuan Prioritas Strategi FARMPRO

Berdasarkan hasil yang didapat dari matriks IE dan matriks SWOT diperoleh
beberapa alternatif strategi yang dapat dijalankan oleh Rumah Kompos. Alternatif strategi
yang dibuat ini tidak dapat dijalankan secara bersamaan, oleh karena itu perlu adanya
penentuan prioritas strategi untuk mengetahui strategi mana yang harus didahulukan. Alat
yang digunakan dalam menentukan prioritas strategi yang akan dijalankan yaitu QSPM
(Quantitative Strategic Planning Matriks). Alternatif strategi yang diperoleh dari matrik
SWOT antara lain.

PRIORITAS STRATEGI SKOR


Peningkatan kualitas dan kapasitas produksi FARMPRO POC 6.986
Pengembangan Pasar 6.913
Perbanyak kerjasama 6.020
Perbanyak promosi 5.293
Melakukan penyuluhan 5.200
Merekrut tenaga kerja baru 4.893
Memperbaiki sitem manajemen guna menahan laju persaingan dari luar 4.740
Menata ulang struktur organisasi dan pembagian tugas sesuai dengan SOP 4.730
2.2.3 BAURAN PEMASARAN
a. Poduct
Farmpro Poc merrupakan trobosan dari produk pupuk yang sudah ada di pasaran .
berbeda dengan pupuk -pupuk lainnya , Farmpro Poc ini sudah siap pakai tanpa harus
melarutkan ke air terlebih dahulu dan sudah diformulasikan menjadi suatu produk
pupuk sekaligus peptisida yang sebelumnya belum ada di pasaran. Selain itu Farmpro
Poc ini juga dapat digunkan untuk semua jenis tanaman karena sifatnya yang ramah
lingkungan . produk ini dikemas dalam ukuran 500 ml dan 1000 ml atau sesuai
dengan permintaan pasaran . Model dan logo kemasan tertera pada gambar

b. Price
Farmpro Poc hadir untuk membantu permasalahan petani mengenai harga dan
kelangkaan pupuk saat ini dan bisa didapatkan dengan harga Rp 7000-10.000 /
produk . Harga yang ditetapkan berdasarkan perhitungan kelayakan usaha yang dapat
dilihat pada Lampiran 2.

c. place
distribusi pemasaran produk Farmpro Poc ini berpusat di wilayah yang memang lahan
pertaniannya cukup luas yaitu kabupaten sijunjung – Sumatera barat
Selain itu, penjualan produk Farmpro Poc ini juga akan berfokus pada jual beli secara
online melalui media sosial Facebook, Instagram dan e-commerce Shopee dan
Tokopedia untuk menjangkau konsumen di seluruh Indonesia. Lokasi produksi Jl. H.
Agus Salim No.17, Muaro, Kecamaten Sijunjung, Kabupaten Sijunjung, Sumatera
Barat 2751 sekaligus menjadi tempat administratif yang strategis, yaitu di kampus
agroindustri kampus yang sangat berada di daerah pertanian yang luas
d. Promotion
Farmpro Poc akan dipromosikan secara langsung (Direct promotion) dan tidak
langsung (Indirect promotion). Promosi secara langsung dilakukan dengan
menawarkan produk kepada konsumen melalui interaksi tatap muka langsung maupun
menggunakan alat komunikasi untuk berkomunikasi. Promosi secara tidak langsung
dilakukan dengan iklan (advertising), content marketing melalui berbagai media sosial
yang sering digunakan oleh banyak orang, seperti Instagram, TikTok, Facebook,
Twitter, dan e-commerce.

2.3 KELAYAKAN USAHA DAN CASHFLOW

Analisis usaha sederhana digunakan dalam penyusunan bisnis agar dapat mengetahui
kelayakan usaha dan cashflow yang sedang dijalankan. Beberapa perhitungan dilakukan
untuk mencapai nilai kelayakan usaha dan untuk menentukan cashflow dari produk Farmpro
POC. Tabel analisis usaha sederhana dan cashflow dapat dilihat pada Tabel 2.1 dan Tabel
2.2.

Berdasarkan rencana penjualan, rencana produksi dan rencana SDM, diketahui total
kebutuhan modal adalah sebesar Rp.8.160.000. Adapun rinciannya dapat dilihat pada tabel di
bawah ini :

Kebutuhan Dana Jumlah (Rp)

Persiapan usaha 5.200.000


Modal kerja awal (bahan baku, dll) 1.680.000
Lain-Lain 1.280.000
Jumlah 8.160.000

Dari kebutuhan modal sebesar Rp.8.160.000 semua kami peroleh dari dana pribadi
sehingga kami tidak melakukan peminjaman terhadap pihak manapun sehingga kami tidak
terkena biaya bunga pinjaman sementara itu dari analisi yang kami lakukan kembali nya
modal sekaligus mendapatkan nya keuntungan akan diperoleh setelah beberapa bulan
beroperasi seperti yang akan kami sajikan pada tabel berikut ini

Indikator Oktober November Desember Januari

Bahan baku 580.000 580.000 580.000 580.000

Peralatan 5.200.000 - - -

Pemasaran 1.100.000 1.100.000 1.100.000 1.100.000

Promosi, dll 1.280.000 1.280.000 1.280.000 1.280.000

Total 8.160.000 2.960.000 2.960.000 2.960.000

Rencana penjualan pupuk Farmpro POC perbulan adalah sebanyak 100 botol ukuran
500ml dan 200 botol ukuran 1.000 ml dengan harga Rp.10,000 untuk ukuran 500ml dan
Rp.18,000 untuk ukuran 1000ml sehingga diperoleh pendapatan sebesar Rp.4.600.000/bulan,
Sedangkan rencana biaya yang harus dikeluarkan berjumlah Rp.2.960.000/bulan sehingga
diperoleh keuntungan atau laba setiap bulanya sebesar Rp.1.640.000 sebagai berikut :

Biaya-biaya Oktober November Desember Januari Jumlah


pendapatan 4.600.000 4.600.000 4.600.000 4.600.000 18.400.000
Biaya terpakai 8.160.000 2.960.000 2.960.000 2.960.000 17.040.000
Laba 1.360.000
Dari hasil penjualan modal usaha sudah dapat dilunasi dalam bulan pertama dan
semua biaya investasi serta modal kerja dapat dibalik modal dalam waktu kurang dari 4
bulan. Dari hasil analisis data diatas terlihat bahwa usaha pupuk Farmpro POC layak untuk
di jalankan.

BAB III

3.1 Metode Pelaksanaan


Pelaksanaan produksi Farmpro POC akan dilakukan secara luring di laboratorium
agroindustri UNP dengan menerapkan protokol kesehatan. Dalam kegiatan produksi,
diperlukan berbagai bahan dan peralatan. Bahan yang diperlukan adalah air, jeramii, sabut
kelapa, borgol pisang, gula merah, bawang merah,. Dan Peralatan yang diperlukan, yaitu
gelas beker, ember, saringan, dan pipa. Untuk pembelian setiap bahan dan peralatan yang
dibutuhkan akan dibeli melalui online shop, pasar yang berada di sekitar Kota/Kabupaten
sijunjung, padang
3.2 Pembuatan
Pembuatan dan pengemasan produkf Farmpro POC memperhatikan Standard Operating
Procedure (SOP) dan standar kesehatan agar mendapatkan produk yang terjamin dan
berkualitas baik. Setiap proses memiliki penanggung jawab masingmasing dari mulai riset
pasar, penyediaan alat dan bahan, proses produksi hingga proses pemasaran atau pengiklanan.
Pembuatan produk Farmpro POC terdiri atas beberapa tahapan. Tahap pertama ialah
memotong bahan baku ( jerami, batang pisang, sabut kelapa dan limbah bawang ) kecil-kecil
terlebih dahulu dan siapkan air gula merahnya. Setelah itu siapkan wadah (ember) untuk
menampung proses fermentasinya, masukkan semua bahan yang telah di potong-potong kecil
ke dalam wadah dan masukkan air gula merahnya sekitar 15% serta air, lalu tutup rapat dan
diamkan selama 2 minggu dengan catatan setiap harinya harus dibuka tutupya agar gas yang
dihasilkan tidak menumpuk didalam.

3.3 Mekanisme Pemasaran Produk


Pemasaran Farmpro POC dilakukan secara dua mekanisme. Pertama, Business to Business
yang dilakukan dengan berpartisipasi dalam kegiatan kewirausahaan dan mengenalkan
Farmpro POC pada mitra yang bergerak dalam penjualan produk pertanian. Kedua,
Business to Consumer dengan gencar melakukan promosi melalui media sosial baik berbayar
maupun gratis. Selain itu, pemasaran Farmpro POC juga dilakukan secara online melalui e-
commerce dan media sosial serta secara offlinen (langsung). Pesatnya perkembangan e-
commerce saat ini menjadi potensi yang cukup baik bagi pemasaran Farmpro POC, begitu
pula dengan sosial media seperti Instagram, Tiktok, dan Facebook dapat menjadi tempat
untuk memasarkan produk Farmpro POC agar lebih dikenal oleh masyarakat luas.
Sedangkan penjualan secara langsung dilakukan melalui mulut ke mulut (word of mouth)
yang merupakan metode lama dalam memasarkan produk namun dinilai masih cukup ampuh
dalam memasarkan produk, metode ini dapat juga dilakukan oleh penjual maupun konsumen.

3.4 Keberlanjutan Usaha


Produk Farmpro POC dinilai memiliki potensi usaha yang cukup tinggi. Oleh karena itu
target jangka pendek usaha ini yaitu dilakukannya penjualan di daerah Sijunjung karena biaya
terjangkau dan akses transportasi yang mudah. Seiring dengan adanya wacana terhadap
maraknya global warming serta keberadaan bahan seperti jerami di Indonesia yang
melimpah, yang hanya dibakar sehingga menjadi penghasil global warming dan jarang ada
orang yang memanfaatkan limbah ini, sehingga dinilai Farmpro POC akan terus
berkembang dengan meningkatnya kebutuhan pupuk organik dikalangam masyarakat petani
saat ini. Dalam jangka Panjang pengembangan usaha Farmpro POC ini kedepannya dapat
dilakukan dengan meningkatkan produksi, menambah ukuran produk dan kemasan,
memperluas target pasar, berpartisipasi aktif di berbagai event atau bazar kewirausahaan,
pengurusan BPOM agar menjadi terjamin kelayakan produk serta berkontribusi untuk
menciptakan sumber pangan yang bebas zat kimia terutama di daerah-daerah di Indonesia
yang msering import buah/sayuran dari cina. Diharapkan produk Farmpro POC ini bisa
menjadi produk berbasis alami yang bernilai kualitas tinggi yang bisa disukai masyarakat
petani dan tentunya akan mengubah hasil bahan baku menjadi lebih sehat.

4.1 Anggaran Biaya


Rekapitulasi rencana anggaran biaya disusun sesuai dengan kebutuhan dan
disusun mengikuti format Tabel 4.1
No Jenis pengeluaran Sumber dana Besaran dana (Rp)
1 bahan pokok Belmawa 580.000
Dana pribadi 0
Perguruan tinggi 0
2 Peralatan Belmawa 4.000.000
Dana pribadi 200.000
Perguruan tingi 1.000.000
3 Pendistribusian Belmawa 1.000.000
Dana pribadi 100.000
Perguruan tinggi 0
4 Lain-lain Belmawa 1.200.000
Dana pribadi 80.000
Perguruan tinggi 0
Jumlah 8.160.000
Rekap sumber dana Belmawa 6.780.000
Dana pribadi 380.000
Perguruan tinggi 1.000.000
Jumlah 8.160.000

Jadwal kegiatan
no Jenis Bulan Penanggun
kegiatan Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3 Bulan 4 g jawab
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4 1 2 3 4
1 Riset Saftya wina
pasar
2 Penyediaa Lintang
n alat dan yoga
bahan pratama
3 Produksi Lintang
yoga
pratama
4 promosi Saftya wina
5 Evaluasi Citra
kerja tamara
saragih
6 Laporan Saftya wina
kemajuan
7 Laporan Citra
akhir tamara
saragih
LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua dan Anggota dan Dosen Pendamping
Biodata Ketua

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Citra Tamara Saragih
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Agribisnis
4 NIM 23351053
5 Tempat & tanggal lahir Bangu Raya, 10 april 2006
6 Email Cici09saragih@gmail.com
7 Nomor telepon/HP 083898117867

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang pernah diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1
2
3

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1 Finalis lomba busines plan EPIC 2023
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM.

Padang, 16 Februari 2024


Ketua

(Citra Tamara Saragih)


Biodata Anggota 1

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Lintang Yoga Pratama
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi Agribisnis
4 NIM 23351057
5 Tempat & tanggal lahir Merangin, 23 oktober 2005
6 Email lintangyga@gmail.com
7 Nomor telepon/HP 082124635978

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang pernah diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1
2
3

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1 Finalis lomba busines plan EPIC 2023
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM.

Padang, 16 Februari 2024


Anggota
(Lintang Yoga Pratama)

Biodata Anggota 2

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Saftya Wina
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Agribisnis
4 NIM 23351044
5 Tempat & tanggal lahir Tebing Tinggi/15 September 2005
6 Email wsaftya@gmail.com
7 Nomor telepon/HP 081997119595

B. Kegiatan Kemahasiswaan yang pernah diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1
2
3

C. Penghargaan yang Pernah Diterima


No Jenis Penghargaan Pihak Pemberi Penghargaan Tahun
1
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM.

Padang, 16 Februari 2024


Anggota
(Saftya Wina)

Biodata Dosen Pendamping

A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap
2 Jenis Kelamin
3 Program Studi
4 NIP/NIDN
5 Tempat & tanggal lahir
6 Email
7 Nomor telepon/HP

B. Riwayat Pendidikan
No Jenjang Bidang Ilmu Institusi Tahun Lulus
1
2
3

C. Rekan Jejak Tri Dharma PT


C.1 Pendidikan/Pengajaran
No Nama Mata Kuliah Wajib/Pilihan SKS
1
2
3

C.2 Penelitian
No Judul Penelitian Penyandang Dana Tahun
1
2
3
4
5
6
7
8
C.3 Pengabdian Kepada Masyarakat
No Judul Pengabdian Kepada Masyarakat Penyandang Dana Tahun
1
2
3

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.
Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu persyaratan
dalam pengajuan PKM-K.

Padang, 16 Februari 2024


Dosen Pedamping

(Roni Jarlis, S.Si. M.Pd)


Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan
Berdasarkan rencana penjualan, rencana produksi dan rencana SDM, diketahui total
kebutuhan modal adalah sebesar Rp.-. Adapun rinciannya dapat dilihat pada tabel di bawah
ini :

Jenis pengeluaran volume Harga total


satuan
1 Bahan baku
jerami 30 kg 3.000 90.000
Gula merah 20 kg 10.000 200.000
Sabut kelapa 20 kg 2.000 40.000
Bawang merah 10 kg 15.000 150.000
Batang pisang 10 batang 10.000 100.000
Sub Total 580.000
2 Ember kompos 5 buah 150.000 750.000
Alat potong 10 buah 25.000 250.000
Wadah penyimpanan 5 buah 100.000 500.000
Botol produk 500 buah 7.000 3.500.00
Sarung tangan 10 pasang 5.000 50.000
Timbangan Digital 5 buah 30.000 150.000
Sub total 5.200.000
3 Perjalanan Lokal
Transport distribusi barang (alat dan bahan ) 10 kali 20.000 200.000
Transport distribusi produk 10 kali 40.000 400.000
Transport produksi 5 kali 100.000 500.000
Sub total 1.100.000
4 Lain lain
Biayaya adsense 10 kali 50.000 500.000
Paid promoted 5 kali 60.000 300.000
Kuota internet 5 orang 40.000 200.000
Token Listrik dan air 7 kali 40.000 280.000
Sub total 1.280.000
Grand Total 8.160.000

Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas


No Nama/NIM Program Bidang Alokasi Uraian Tugas
Studi Ilmu Waktu
(jam/minggu)
1 Citra Tamara Agribisnis FMIPA 10 Penanggung jawab
Saragih/ 23351053 dan controlling
keseluruhan
anggota
2 Lintang Yoga Agribisnis FMIPA 10 Penanggung jawab
Pratama/ produksi muali
23351057 dari penyediaan
bahan,alat,tenaga
kerja dll
3 Saftya Wina/ Agribisnis FMIPA 10 Penanggung jawab
23351044 pemasaran
mulai,dari promosi
,pendistribusian,dll
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

SURAT PERNYATAAN KETUA PELAKSANA

Yang bertanda di bawah ini:


Nama : Citra Tamara Saragih
NIM : 23351053
Program Studi : Agribisnis
Fakultas : Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM saya dengan judul FARMPRO POC (Pupuk
Organik Cair): Solusi produk Eco friendly berupa pupuk organik cair (POC) FARMPRO
dengan harga terjangkau yang terbuat dari limbah pertanian dengan komponen utama
penyusunnya berupa jerami padi yang mengandung hara nitrogen,posfor,dan kalium yang
merupakan faktor penunjang terbaik tanaman yang diusulkan untuk tahun anggaran 2024
adalah asli karya kami dan belum pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.
Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini, maka saya
bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan
seluruh biaya yangsudah diterima ke kas negara.
Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan sebenar-benarnya.

Kota Padang, 16 Februari 2024


Yang Menyatakan,

(Citra Tamara Saragih)


NIM. 23351054

Lampiran 5. Diagram Alur Pembuatan

Jerami Batang
pisang

Kulit Sabut Kelapa


Bawang

LarutanGul
a Merah AirCucian
Beras
FARMPRO

Lampiran 6. Alur Pemasaran Produk


Lampiran 7. Filosofi Logo dan Produk FARMPRO POC (Pupuk Organik Cair)

Logo FARMPRO POC(Pupuk Organik Cair) menggunakan konsep logo minimalis dengan
tulisan FARMPRO sebagai branding produk agar mudah dikenal oleh masyarakat luas.
Dengan disisi kiri terdapat icon yang menggambarkan 100% bahan organik asli sebagai ciri
khas produk FARMPRO. Tulisan logo ini berjenis futuristic logo design yang diharapkan
kedepannya produk FARMPRO ini dapat terus dikenal masyarakat dan terus berkembang
untuk menjawab permasalahan kulit sensitif dan masalah minim air bersih baik di masa kini
hingga masa yang akan datang. Selain itu, pada logo tersebut terdapat warna dalam icon
tersebut yaitu hijau yang menggambarkan kesan alami/natural atau kesan yang ramah
lingkungan yang berarti bahwa FARMPRO merupakan produk yang aman digunakan untuk
untuk semua jenis tanaman. Selain itu, pada tulisan FARMPRO yang diberi warna hijau tua
menggambarkan kesuburan, alam dan lingkungan yang berarti bahwa produk FARMPRO
merupakan produk pupuk organik berbahan dasar alami serta memanfaatkan limbah yang

Citra Tamara Saragih


(Ketua Tim)

Lintang Yoga Pratama Saftya Wina


(Anggota Tim 1) (Anggota Tim 2)

tidak termanfaatkan dengan optimal dan memiliki kandungan bermanfaat sehingga dinilai
sebagai bentuk kepedulian terhadap lingkungan. Berdasarkan kemasan yang dipakai, produk
FARMPRO ini menggunakan kemasan spray atau semprotan sebagai kemasan yang cocok
untuk diterapkan dalam produk tersebut.

Lampiran 8. Struktur Organisasi Anggota


1. Citra Tamara Saragih sebagai Ketua Tim yang bertanggung jawab atas semua
keputusan dan kegiatan terkait produk serta bertanggung jawab atas pembentukkan
anggaran dan laporan keuangan.
2. Lintang Yoga Pratama sebagai yang bertanggung jawab terhadap seluruh kegiatan
produksi .
3. Saftya Wina yang bertanggung jawab atas promosi dan pendistribusian serta
penjualan produk.

Anda mungkin juga menyukai