Anda di halaman 1dari 9

MODUL AJAR

Bidang Keahlian Pariwisata


Program Keahlian Usaha Layanan Pariwisata
Konsentrasi Keahlian Usaha Layanan Wisata
Fase / Kelas F / 11
Nama Penyusun Elvan Raynaldy
Tujuan Pembelajaran 4.3 Memahami digital marketing

Alokasi Waktu 32 JP x 45 menit (3 pertemuan)

1. TUJUAN PEMBELAJARAN

Tujuan Kriteria Ketercapaian


Pembelajaran (TP) Tujuan Pembelajaran (KKTP)
1. Memahami 4.3.1 Mengidentifikasi jenis layanan digital marketing
digital
marketing

2. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Pertemuan 1 (4.3.1 Mengidentifikasi Jenis Layanan Digital Marketing)


Informasi Teknis Pembelajaran
Model Pembelajaran Problem Based Learning
Metode Pembelajaran Diskusi,
Alat, Bahan, Media Alat : PC, Internet
dan sumber Bahan : Kertas manila/ flip chart, ATK
Pembelajaran Media : Slide PPT Bahan Pembelajaran
Sumber : Buku Paket/Bahan Ajar
Dimensi Profil Pelajar
Bernalar Kritis, Kreatif, dan Mandiri
Pancasila

Asesmen Awal :

Halaman 1 / 9
Pertanyaan : Jawaban
Peserta didik mengerjakan ceklis mandiri (self assesment test)
dalam mengukur kemampuan awal terhadap materi Ya Tidak
pembelajaran, sebagai berikut:
1. Apakah anda memiliki plafon social media?
2. Plafond social media apa saja yang anda miliki?

Nilai Asesmen Jumlah Ceklis Ya


= x 100
Awal 5
Kelompok A : Kelompok B :
Nilai Asesmen 0-75 (Kategori Nilai Asesmen >75 (Kategori
Kelompok Tingkat Peserta Didik: Siap Belajar), Peserta Didik: Mahir), Peserta
Belajar Peserta Peserta didik siap mengikuti didik dapat mengerjakan
Didik pembelajaran pengayaan pembelajaran yang
bersifat perluasan materi.

Pertanyaan Pemantik :

⮚ Apa yang membedakan plafon social media youtube, iG,


tiktok, WEB, dll?

Langkah Pembelajaran
Kegiatan Deskripsi Kegiatan Durasi
Pendahuluan 1. Guru memeriksa kondisi kelas dan mengkondisikan 30 menit
kesiapan belajar peserta didik secara fisik dan psikis
2. Guru melakukan apersepsi, menyampaikan materi,
tujuan, serta asesmen pembelajaran.
3. Guru memberikan pertanyaan pemantik terkait materi
pembelajaran (jenis layanan digital marketing.
4. Peserta didik mengerjakan asesmen awal yang
diberikan guru.

Inti Guru mengelompokkan tingkat belajar peserta didik 660 menit


berdasarkan hasil asesmen awal menjadi :
Kelompok A: Kelompok B:
Peserta didik siap mengikuti Peserta didik mengerjakan
pembelajaran. pengayaan pembelajaran
yang bersifat mendapatkan
keluasan materi.
Guru membentuk kelompok peserta didik yang terdiri dari
5 orang.

Halaman 2 / 9
1. Orientasi peserta didik terhadap masalah.
a. Peserta didik menerima informasi tujuan
pembelajaran yang disampaikan oleh guru.
b. Peserta didik mendengarkan informasi tentang
jenis layanan digital marketing yang disampaikan
oleh guru.
c. Guru menyampaikan permasalahan tentang jenis
layanan digital marketing yang akan dipecahkan
oleh peserta didik secara berkelompok.
d. Peserta didik mengamati dan memahami masalah
yang disampaikan oleh guru.
2. Mengorganisasi peserta didik untuk belajar.
a. Guru memastikan Peserta didik memahami tugas
masing-masing.
b. Peserta dididk berdiskusi dan membagi tugas
untuk mencari data yang diperlukan untuk
menyelesaikan masalah.
3. Membimbing penyelidikan.
Peserta didik melakukan penyelidikan (mencari
data/referensi) untuk bahan diskusi kelompok dengan
dipantau oleh guru
4. Mengembangkan dan menyajikan hasil karya.
a. Kelompok melakukan diskusi untuk menghasilkan
solusi pemecahan masalah dan hasilnya
dituangkan ke dalam format identifikasi jenis
layanan digital marketing
b. Anggota kelompok dibagi menjadi 2, sebagian
bertugas pencari data pemasok dan pembuatan
itinerary dan sebagian lagi menghitung harga serta
membuat brosur paket wisata.
c. Setiap anggota memberikan informasi kepada
kelompoknya berdasarkan hasil pencarian data
yang telah dilakukan.
5. Menganalisis dan mengevaluasi proses pemecahan
masalah.
Guru dan peserta didik melakukan review terhadap
apa yang sudah dipelajari serta umpan balik dan
koreksi terhadap pekerjaan tiap-tiap kelompok secara
klasikal.
Peserta didik diminta untuk memberikan kesimpulan atas
pembelajaran dan penugasan yang telah dilaksanakan.
Guru memberikan penguatan terhadap materi
pembelajaran yang dipelajari kepada seluruh peserta didik.
Penutup 1. Peserta didik mengerjakan asesmen sumatif serta 30 menit

Halaman 3 / 9
refleksi pembelajaran yang diberikan guru.
2. Guru memberikan kesimpulan pembelajaran dan
menyampaikan materi pokok pada pertemuan
berikutnya.
3. Guru menutup pembelajaran seraya memberikan
motivasi kepada peserta didik agar selalu semangat
dalam belajar.

3. PENILAIAN / ASESMEN
Ktriteria Ketercapaian
Tujuan
Tujuan Pembelajaran Asesmen / Penilaian
Pembelajaran (TP)
(KKTP)
4.3 Memahami 4.3.1 Menghitung harga Asesmen Formatif :
digital paket wisata lebih Awal
marketing dari satu hari
● Asesmen Awal (Self Assesment
Test)
Proses
● Tes Tertulis

● Praktik
Asesmen Sumatif :
Akhir
● Tes Tertulis

● Refleksi Pembelajaran Peserta Didik

● Refleksi Pembelajaran Guru

Asesmen Formatif
- Asesmen Awal (Self Assesment Test)
Pertemuan 1
Jawaban
No Pertanyaan
Ya Tidak
1 Apakah anda memiliki plafon social media?
2 Plafond social media apa saja yang anda miliki?
Total

Pertemuan 2

Nilai Asesmen Jumlah Ceklis Ya


= x 100
Awal Ceklis Yamaksimal

Halaman 4 / 9
(Self Assesment
Test)
Kelompok A : Kelompok B :
Nilai Asesmen 0 – 75 (Kategori Nilai Asesmen >75 (Kategori
Kelompok
Peserta Didik : Siap Belajar), Peserta Didik : Mahir), Peserta
Kategori Belajar
Peserta didik siap mengikuti didik dapat mengerjakan
Peserta Didik
pembelajaran. pengayaan pembelajaran yang
bersifat perluasan materi.

- Asesmen Proses
Aktivitas 1 (Tes Tertulis) :
Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar dan tepat!
1. Berikut ini merupakan komponen produk wista yang menjadi hal terpenting, kecuali…
Jawaban:
a. Attractions
b. Amenities
c. Facility
d. Accessibilities
e. Hospitality
2. Harga kamar yang ditambah dengan surcharge pada saat musim liburan disebut..
a. Rack rate
b. Special rate
c. Publish rate
d. High season rate
e. Contract rate
3. Wijaya tour & travel, Yogyakarta mengoperasikan Yogyakarta full day tour dengan
jumlah peserta 8 pax + 1 FOC tamu, di mana harga komponen tour sebagai berikut
Elf/pregio : Rp450.000,00/day
Driver's + co driver : Rp150.000,00
Cost of guide : Rp15.000,00/hour
Parking : Rp75.000,00
Entrance fee 3 object: Rp125.000,00
Ramayana ballet ticket: Rp200.000,00 (include dinner)
Lunch : Rp50.000,00
Tip/Service : Rp50.000,00

Berdasarkan data di atas, harga publish dengan pembulatan ke atas adalah ....
a. Rp660.000,00
b. Rp670.000,00
c. Rp680.000,00
d. Rp690.000,00
e. Rp700.000,00
4. Data biaya komponen tur untuk 32 pax sebagai berikut:
Transportasi : Rp550.000,00
Driver's tips : Rp 20.000,00
Halaman 5 / 9
Entrance fee : Rp 5.500,00
Local transport Rp 10.000,00/pax
Tour guide fee: Rp 25.000,00

Total biaya fixed cost adalah


a. Rp600.000,00
b. Rp595.000,00
c. Rp590.000,00
d. Rp585.000,00
e. Rp.582.000,00
5. Berdasarkan data pada nomor 4, total variable cost sebesar
a. Rp15.500,00
b. Rp16.000,00
c. Rp16.500,00
d. Rp17.000,00
e. Rp17.500,00
6. Berdasarkan data pada nomor 4, total net price dengan profit 10% adalah ....
a. Rp94.863,00
b. Rp95.863,00
c. Rp96.863,00
d. Rp97.863,00
e. Rp98.863,00
7. Komponen biaya Padang City Tour 6 jam dengan penumpang berjumlah 5 orang sebagai
berikut:
Transportasi : Rp1.000.000,00/5 jam dan kelebihan jam pemakaian Rp150.000,00/jam
Entrance fee: Rp15.000,00
Tour guide fee: Rp25.000,00
Driver's tips: Rp100.000,00
Refreshment : Rp30.000,00

Jika surcharge 10%, harga city tour tersebut per orang adalah
a. Rp330.690,00
b. Rp330.000,00
c. Rp360.190,00
d. Rp370.510,00
e. Rp400.150,00
8. Yang dimaksud dengan high season adalah
a. Musim ramai
b. Musim sepi
c. Musim gugur
d. Musim kemarau
e. Semua salah
9. Perjalanan yang dilakukan untuk kepentingan sendiri disebut .....
a. Picnic
b. Business travel

Halaman 6 / 9
c. Leasure travel
d. Refreshing
e. Individual Travel
10. Retailer adalah
a. Biro perjalanan wisata
b. Agen perjalanan wisata
c. Kantor pariwisata
d. Budaya pariwisata
e. Tour

PENGOLAHAN TES TERTULIS


Nomor Metode Skor
Pertanyaan Tes Tulis Tes Lisan Maks.
1 √ 10
2 √ 10
3 √ 10
4 √ 10
5 √ 10
6 √ 10
7 √ 10
8 √ 10
9 √ 10
10 √ 10
Total 100

Rumus Nilai Pengolahan Tes Tulis :


Jumlah Skor
x 100
100

RUBRIK PENILAIAN TES TERTULIS

KRITERIA DAN SKOR


KKTP
No Perlu Bimbingan Cukup Baik Sangat Baik
(Eviden)
(0-60) (61-70) (71-80) (81-100)
1 2.4.1 Belum mampu Mampu Mampu Mampu
mengidentifikasi menyusun paket menghitung menyusun
layanan digital wisata lebih dari paket wisata menghitung
marketing satu hari lebih dari satu paket wisata
hari lebih dari satu
hari

Halaman 7 / 9
REFLEKSI PEMBELAJARAN PESERTA DIDIK

Tidak Sangat
No Pernyataan Memahami
Memahami Memahami
1 Apakah kamu telah memahami dengan baik
materi pembelajaran tentang penyusunan
paket wisata lebih dari sehari?
No Pernyataan Tidak Kurang Ya
2 Apakah kamu mendapatkan manfaat dari
materi yang telah dipelajari penyusunan
paket wisata lebih dari sehari?
No Pernyataan Ya Tidak
Apakah kamu dapat menguraikan dan mengemukan
3 kembali penyusunan paket wisata lebih dari sehari?
dengan tepat?
No Pertanyaan Ada Tidak
4 Apakah ada topik bahasan dari materi pembelajaran yang
belum Anda Kuasai?
Sebutkan Topiknya:
..............................................................................................
..............................................................................................
..............................................................................................
..........................................
5 Dari materi pembelajaran pada bab ini, adakah topik yang
paling disukai?
Mengapa :
..............................................................................................
....................................................................
..............................................................................................
....................................................................

REFLEKSI PEMBELAJARAN GURU

No
Pertanyaan Tanggapan Anda
.
1 Menurut Anda apakah metode yang
digunakan untuk mencapai tujuan
aktivitas telah sesuai?

Halaman 8 / 9
2 Menurut Anda, apakah aktivitas tema
telah berjalan sesuai dengan alur?
Jelaskan!
3 Menurut Anda, apa kendala dan
hambatan dalam melaksanakan
aktivitas tema ini?
4 Menurut anda, apakah pesan dimensi
Profil Pelajar Pancasila sudah tercapai?

Halaman 9 / 9

Anda mungkin juga menyukai