Anda di halaman 1dari 15

RENCANA PELAKSANAAN

PEMBELAJARAN (RPP)
UPTD SDN TAMAN 2 SRESEH
KELAS III

TEMA 7
PERKEMBANGAN TEKNOLOGI
SUBTEMA 3
TEKNOLOGI KOMUNIKASI
PEMBELAJARAN 2

Disusun Oleh:
MOH FAUZAN, S.Pd

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET DAN


TEKNOLOGI
TAHUN 2024
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : UPTD SDN TAMAN 2 SRESEH


Kelas /Semester : III (Tiga)/2 (Dua )
Tema 7 : Perkembangan Teknologi
Subtema 3 : Perkembangan Teknologi Komunikasi
Pembelajaran ke- : 2
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia
Alokasi Waktu : 1 x pertemuan

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
 Dengan membaca teks, peserta didik dapat mengidentifikasi informasi
perkembangan teknologi komunikasi dengan benar. (C1)

 Dengan mengamati gambar, peserta didik dapat menganalisias alat–alat


komunikasi tradisional dan modern dengan benar. (C4)

 Dengan kegiatan diskusi kelompok, peserta didik dapat mengelompokkan


alat- alat komunikasi tradisional dan modern dengan benar. (P3)

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dibuka dengan salam, menanyakan kabar, dan memeriksa 2 menit
kehadiran Peserta Didik. Disiplin Positif
2. Sebelum memulai pembelajaran, guru mengajak peserta didik
berdoa bersama.(Relegiositas-PPK) Disiplin Positif
3. Selanjutnya peserta didik diajak menyanyikan lagu “Indonesia
Raya”. Guru memberikan penguatan tentang pentingnya
menanamkan semangat kebangsaan. (Nasionalisme-PPK)
4. Guru memberikan pertanyaan kepada peserta didik dan
mengaitkan pembelajaran yang telah dipelajari sebelumnya
dengan pembelajaran yang akan dipelajari (Apersepsi).
5. Guru menyampaikan materi pembelajaran, tema, subtema
pembelajaran dan tujuan pembelajaran.
Kegiatan 1. Guru mengajak peserta didik melakukan literasi bersama dengan 5 menit
inti membaca teks tentang perkembangan alat komunikasi
tradisional dan modern pada buku masing-masing.
2. Guru dan peserta didik bertanya jawab mengenai perkembangan
alat komunikasi tradisional dan modern, kemudian membentuk
kelompok.
3. Guru menjelaskan materi alat komunikasi tradisional dan
modern menggunakan media pembelajaran powerpoint
interaktif.
4. Peserta didik secara berkelompok mengidentifikasi alat
komunikasi tradisional dan modern serta menuliskannya
kedalam LKPD. (Gotong royong-PPK)
5. Peserta didik perwakilan masing-masing kelompok maju untuk
mempresentasikan jawaban mengenai macam-macam alat
komunikasi tradisional dan modern yang telah dituliskannya
dalam LKPD.
6. Guru memberikan umpan balik terhadap presentasi peserta
didik dan bersama-sama menyimpulkan pembelajaran pada hari
ini. Disiplin Positif
Penutup 1. Peserta didik melaksanakan evaluasi pembelajaran melalui 3 menit
platform Quizizz.
Link :
https://quizizz.com/admin/quiz/62658aa52244a2001d2ec251
2. Peserta didik bersama guru melakukan refleksi atas
pembelajaran hari ini.
3. Peserta didik menyimak penjelasan guru tentang rencana tindak
lanjut pembelajaran pada pertemuan selanjutnya dan
mengingatkan jangan lupa belajar dirumah.
4. Peserta didik diajak menyanyikan lagu daerah banjar “Ampar-
Ampar Pisang”. (Nasionalisme-PPK)
5. Peserta didik dan guru berdoa bersama. (Relegiositas-PPK)
6. Kelas ditutup dengan mengucap salam. Disiplin Positif
Sampang, 23 Maret 2024
Mengetahui, Guru Kelas III
Plt.Kepala UPTD SDN Taman 2 Sreseh

Abdul Rozak, S.Pd Moh. Fauzan, S.Pd


NIP. 19800611 200312 1 010
LAMPIRAN 1

A. BAHAN AJAR :

BAHAN AJAR KELAS III

TEMA 7 : PERKEMBANGAN TEKNOLOGI

SUBTEMA 3 : PERKEMBANGAN TEKNOLOGI KOMUNIKASI

BAHASA INDONESIA

LAMPIRAN 2
B. LKPD :

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK TEMA 7 SUBTEMA 3


PEMBELAJARAN KE 2
Nama: NO Absen:
Kelas:

LANGKAH-LANGKAH LEMBAR KERJA PESERTA DIDIDK


BERDOALAH SEBELUM MENGERJAKAN LKPD
PERHATIKAN DENGAN SEKSAMA PETUNJUK PENGERJAAN SETIAP LKPD
MINTALAH BIMBINGAN GURU APABILA ADA KESULITAN DALAM MENGERJAKAN LKPD
KERJAKAN DENGAN BAIK DAN BENAR
PERHATIKAN WAKTU DALAM MENGERJAKAN HARUS SESUAI WAKTU YANG DITENTUKAN
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK 1
Petunjuk LKPD 1:

Tuliskan alat komunikasi tradisional dan alat komunikasi modern yang kalian ketahui pada tabel dibawah ini!

ALAT KOMUNIKASI TRADISIONAL ALAT KOMUNIKASI MODERN


LAMPIRAN 3

C. MEDIA PEMBELAJARAN :

1. Laptop 2. Proyektor

3. Powerpoint Interaktif
LAMPIRAN 4

D. ALAT EVALUASI :

1. PENILAIAN SIKAP
a) Spritual
Petunjuk:
Berilah tanda centang (√) pada sikap setiap Peserta Didik yang terlihat!

Nama PERUBAHAN TINGKAH LAKU


No Peserta Mengucap Salam Berdoa Bersyukur
Didik BT MT MB M BT MT MB M BT MT MB M
1
2
3
Dst

Keterangan:
M : Membudaya MT : Mulai Terlihat
MB : Mulai Berkembang BT : Belum Terlihat

RUBRIK PENILAIAN SIKAP SPRITUAL


KRITERIA MEMBUDAYA MULAI BERKEMBANG MULAI TERLIHAT BELUM TERLIHAT
Mengucap Mengucap salam Mengucap salam diawal Mengucap salam diakhir Tidak mengucap salam
Salam diawal dan diakhir pembelajaran pembelajaran diawal dan diakhir
pembelajaran pembelajaran
Berdoa Berdoa diawal Berdoa diawal pembelajaran Berdoa diakhir Tidak berdoa diawal
dan diakhir pembelajaran dan diakhir
pembelajaran pembelajaran
Bersyukur Bersyukur diawal Bersyukur diawal Bersyukur diakhir Tidak bersyukur diawal
dan diakhir pembelajaran pembelajaran dan diakhir
pembelajaran pembelajaran
b) Sosial
Petunjuk:
Berilah tanda centang (√) pada sikap setiap Peserta Didik yang terlihat!

Nama PERUBAHAN TINGKAH LAKU


No Peserta Disiplin Mandiri Tanggung Jawab
Didik BT MT MB M BT MT MB M BT MT MB M
1
2
3
Dst

Keterangan:
M : Membudaya MT : Mulai Terlihat
MB : Mulai Berkembang BT : Belum Terlihat

RUBRIK PENILAIAN SIKAP SOSIAL

KRITERIA MEMBUDAYA MULAI MULAI TERLIHAT BELUM


BERKEMBANG TERLIHAT
Disiplin Melaksanakan seluruh Melaksanakan sebagian Melaksanakan sebagian Melaksanakan
kegiatan pembelajaran besar kegiatan kecil kegiatan kegiatan
sesuai waktu yang telah Pembelajaran sesuai waktu pembelajaran sesuai pembelajaran tidak
ditentukan yang telah ditentukan waktu yang telah sesuai waktu yang
ditentukan telah ditentukan
Mandiri Melaksanakan tugas tanpa Melaksanakan sebagian Melaksanakan sebagian Melaksanakan
bantuan dari guru besar tugas tanpa bantuan kecil tugas tanpa bantuan seluruh tugas dengan
dari guru dari guru bantuan dari guru
Tanggung Tertib sesuai instruksi dan Tertib mengikuti instruksi, Kurang tertib mengikuti Tidak mengikuti
Jawab selesai tepat waktu selesai tidak tepat waktu instruksi, selesai tidak instruksi dan tidak
tepat waktu menyelesaikan tugas
2. PENGETAHUAN

KISI-KISI INSTRUMEN EVALUASI

Jenis Sekolah : Sekolah Dasar Bentuk Soal : Pilihan Ganda


Kelas/Semester : III / 2 Muatan Materi : Bahsa Indonesia & PKN
Tema 7 : Perkembangan Teknologi Jumlah Soal : 10
Subtema 3 : Perkembangan Teknologi Komunikasi Alokasi Waktu : 30 menit
Pembelajaran :2 Penyusun : Moh Fauzan, S.Pd

No Tujuan Pembelajaran Materi Indikator Soal Soal Level Bentuk No


Kognitif Soal Soal

1 Bahasa Indonesia: Alat Disajikan teks peserta Kalimat utama teks C1 PG 1


Komunikasi didik mampu informasi di atas adalah
 Dengan membaca teks, Tradisional dan mengidentifikasi kalimat
Modern
....
peserta didik dapat utama pada teks

mengidentifikasi informasi
perkembangan teknologi Disajikan teks peserta C1 PG 2
komunikasi dengan benar. didik mampu Kelebihan alat
mengidentifikasi komunikasi tradisional
(C1) kelebihan alat adalah . . .
komunikasi tradisional

C1 PG 3
Disajikan teks peserta
Kekurangan alat
didik mampu
komunikasi modern
mengidentifikasi
antara lain yaitu….
kekurangan alat
komunikasi modern
 Dengan mengamati gambar, Disajikan pertanyaan, Salah satu alat C3 PG 4
peserta didik dapat komunikasi yang
peserta didik dapat menganalisis alat- alat penggunaannya dengan
menganalisis alat-alat komunikasi tradisional cara dipukul adalah….
dan modern
komunikasi tradisional dan
modern dengan benar. (C4)
Disajikan gambar,
peserta didik dapat C3 PG 5
menganalisis alat- alat Alat komunikasi
komunikasi tradisional modern ditunjukan pada
dan modern gambar ....
EVALUASI KELAS III TEMA 7 SUBTEMA 3 PEMBELAJARAN 2

Link Quizizz: https://quizizz.com/admin/quiz/62658aa52244a2001d2ec251


Jawablah pertanyaan dibawah ini dengan memilih a, b, c atau d dengan benar!
Bahasa Indonesia KD 3.6
Bacalah teks dibawah ini untuk menjawab pertanyaan no 1-3 !

Alat komunikasi tradisional dan alat komunikasi modern memiliki kelebihan dan
kekuarangan masing-masing. Keunggulan alat komunikasi tradisional harganya terjangkau,
hemat energi (tidak perlu bergantung pada listrik/internet), mudah diperbaiki jika rusak dan
tidak berdampak negatif untuk kesehatan. Adapun kekurangan alat komunikasi tradisional yaitu
jangkauan terbatas, sulit dibawa kemana-mana, penyampaian pesan butuh waktu lebih lama
dan pesan tidak mudah disimpan Sedangkan alat komunikasi modern memiliki kelebihan
mudah, cepat, sudah canggih dan dengan mudah bersosialisasi dengan kerabat. Namun
memiliki kekurangan yaitu biaya yang dikeluarkan lebih mahal, berkurangnya bersosialisasi
secara langsung, masyarakat mudah bersikap individu, cepat tergantung terhadap teknologi.
1. Kalimat utama teks informasi di atas adalah....
a. Kelebihan dan kekurangan alat komunikasi tradisional dan modern.
b. Alat komunikasi tradisional dan modern memanfaatkan tenaga manusia.
c. Alat komunikasi tradisional berbeda dengan alat komunikasi modern.
2. Salah satu kelebihan alat komunikasi tradisional adalah...
a. waktu tempuh lebih cepat b. mudah dan canggih c. hemat biaya
3. Kekurangan alat komunikasi modern antara lain yaitu….
a. waktu yang dibutuhkan lebih lama.
b. Kurang bersosialisasi langsung.
c. Sulit dibawa kemana-mana.
4. Salah satu alat komunikasi tradisional yang penggunaannya dengan cara dipukul adalah….
a. Prasasti b. Surat c. Kentungan
5. Perhatikan deretan gambar dibawah ini!

I II III IV
Alat komunikasi modern ditunjukan pada gambar ....
a. I dan II b. II dan III c. III dan IV
KUNCI JAWABAN

Skor soal
Mata Pelajaran KD No. Soal Bobot Ket.
Bahasa 3.6 1. A 1. 20
Indonesia 2. C 2. 20
3. B 3. 20 𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑏𝑒𝑛𝑎𝑟
𝐽𝑢𝑚𝑙𝑎ℎ 𝑠𝑜𝑎𝑙 x 100
4. C 4. 20
5. B 5. 20
3. KETERAMPILAN

1) Lembar Pengamatan
ASPEK YANG
NO NAMA PESERTA DIDIK DINILAI SKOR/ JUMLAH
1 2 3 4
1
2
3
Dst

2) Rubrik Penilaian

Total Nilai Peserta Didik


Penilaian (penskoran): X10
12

2+3+1 6
Contoh: = X10 = 5
12 12

Anda mungkin juga menyukai