Anda di halaman 1dari 6

6052001465 – Henry Sugiharto Hernadi – HTLN C

Kedudukan Presiden dan wakil president tidak dapat dipisahkan, Tugas wewenang tercantum UUD
1945. Diantaranya adalah sebagai berikut

Tugas Presiden
Tugas Wakil Presiden

Menggantikan Presiden jika meninggal ataupun jika ada pemakzulan co/ zaman soeharto Habibie
naik

Cara Pengisian Presiden Wapres

Mengacu pada tap MPR, saat orde baru dengan reformasi pemilihan presiden berbeda terlebih
setelah amandemen UUD 45 pemilihan langsung presiden.

Hubungan dengan Lembaga lain


Saat masa orde baru MPR Lembaga tertinggi negara, memilih menetapkan memberhentikan
presiden leh MPR

Setelah amandemen MPR berfungsi tidak seperti sat orde baru, tidak menjadi Lembaga tertinggi.

MPR merupakan wadah Lembaga Dewan Rakyat – DPR DPR.

Hubungan Presiden kek DPD melalui DPR, co/ pembahasan RUU misalkan. Jadi wewenangnya garis
lurus ke bawah tidak secara langsung DPD ke presiden bisa berhubungan langsung melainkan lewat
DPR
KEKUASAAN PRESIDEN

• Kepala Pemerintahan (Eksekutif)

• Kepala Negara

KEKUASAAN PRESIDEN SEBAGAI KEPALA PEMERINTAHAN

• BIDANG EKSEKUTIF (Pemerintahan): a. Kepala Pemerintahan (UUD ’45 Pasal


4 Ayat 1), b. Mengangkat Menteri (UUD ’45 Pasal 17 Ayat 2), dan c.
Menusun PP (UUD ’45 Pasal 5 Ayat 2).

• BIDANG LEGISLATIF (Menyusun UU Bersama DPR): a. Mengajukan RUU


Kepada DPR (UUD ’45 Pasal 5 Ayat 1) dan b. Mengajukan RAPBN Kepada
DPR (UUD ’45 Pasal 23 Ayat 2).

KEKUASAAN PRESIDEN SEBAGAI

KEPALA NEGARA

• Kekuasaan Militer (Pasal 10 UUD 1945)

• Kekuasaan Diplomatik (Mengangkat Duta dan Konsul : Pasal 13 Ayat 1 , Serta


Menerima Duta Negara Lain : Pasal 13 Ayat 3 UUD ’45)

• Kekuasaan Yudikatif (Memberi Grasi & Rehabilitas dengan Pertimbangan MA


; Pasal 14 Ayat 1, serta Amnesti & Abolisi dengan Pertimbangan DPR ; Pasal
14 Ayat 2 UUD ’45)

• Menyatakan Perang (Dengan Persetuan DPR : Pasal 11 Ayat 1 UUD 1945)

• Menyatakan Keadaan Bahaya (Pasal 13 UUD ’45)

• Memberi Gelar/Tanda Jasa (Pasal 15 UUD ’45)


PEMBANTU PELAKSANAAN KEKUASAAN PRESIDEN

Wakil Presiden (Pasal 4 Ayat 2 UUD ‘45)

Menter-Menteri (Pasal 17 Ayat 1 UUD ‘45)

Dewan Penasehat >> Memberi Nasehat dan Pertimbangan Presiden (Pasal 16 UUD 1945).

DASAR HUKUM KEBERADAAN PRESIDEN

UUD 1945 Pasal 4 s/d Pasal 17 dll.

UU N0. 42 Tahun 2008 Tentang Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden.

UU Kelembagaan Negara Lainnya Terkait.

Anda mungkin juga menyukai