Anda di halaman 1dari 7

BAB 1

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang


Jalan merupakan fasilitas transportasi yang paling penting bagi masyarakat
karena sangat berpengaruh pada kegiatan dan aktivitas sehari-hari. Jalan sebagai
prasarana transportasi yang mampu memberikan pelayanan pendukung dalam bidang
pendidikan, perdagangan, pekerjaan, dan lain-lain. Hal ini dipertegas oleh Undang-
undang Nomor 38 Tahun 2004 tentang jalan, bahwa jalan sebagai bagian sistem
transportasi nasional mempunyai peranan penting terutama dalam mendukung bidang
ekonomi, sosial dan budaya serta lingkungan. Jalan sebagai bahan transportasi nasional
dikembangkan melalui pendekatan pengembangan wilayah agar tercapai keseimbangan
dan pemerataan pembangunan antar daerah, membentuk dan memperkukuh kesatuan
nasional . Hal diatas bisa terhambat jika jalan wilayah indonesia mengalami banyak
kerusakan. Kerusakan jalan di atas di akibatkan oleh berbagai macam faktor Salah
satunya peningkatan volume lalu lintas. Kerusakan jalan mengakibatkan waktu tempuh
yang lama dalam pengiriman barang, kemacetan, kecelakaan lalu lintas dan lain lain.

Salah satunya di ruas Jalan Kota Palembang tepatnya berada di Jalan Taqwa Mata
Merah , Kecamatan Sematang Borang , Kota Palembang , Sumatera Selatan . Jalan ini
mengalami banyak kerusakan. Menghubungkan antar Kecamatan yaitu Kecamatan
Sematan Borang dan Kecamatan Kalidoni . Ruas jalan Taqwa Mata Merah yang
mengalami kerusakan. Pada perkerasan lentur (flexible pavement) yang merupakan jalan
kolektor. Di karenakan ruas jalan ini banyak mengalami kerusakan maka, akan
menghambat waktu tempuh lama dalam proses pengiriman barang dan jasa,sering terjadi
kemacetan dan kecelakaan lalu lintas. Berdasarkan permasalahan di atas maka dalam
penelitian ini akan di bahas mengenai analisa penyebab kerusakan jalan. Sebagai bahan
pertimbangan dalam memutuskan tindakan untuk pemeliharaan dan perawatan jalan
tersebut oleh pihak-pihak yang berkepentingan.
1.2 Rumusan Masalah
Berdasarkan permasalahan di atas maka dalam penelitian ini aka

1.3 Tujuan Penelitian/Riset


Tujuan penelitian ini yaitu :

1. Berapa panjang jalan mata merah ?


2. Jenis kerusakan apa yang ada pada jalan mata merah tersebut ?
3. Berapa banyak kerusakan jalan mata merah ?
4. Apa penyebab Jalan Mata Merah tersebut bisa mengalami kerusakan ?
5. Rekomendasi apa saja yang bisa mengatasi kerusakan jalan ?

1.4 Manfaat Penelitian/Riset


Manfaat yang diharapkan dari penelitian ini antara lain:

1. Dapat mengetahui panjang jalan mata merah


2. Dapat mengetahui jenis kerusakan jalan mata merah
3. Dapat mengetahui besar kerusakan jalan mata merah
4. Bisa mengetahui penyebab terjadi nya kerusakan jalan.
5. Dapat mengetahui upaya perbaikan pada kerusakan jalan.
BAB 2
KAJIAN PUSTAKA DAN PROFIL MITRA
2.1 Pengertian Jalan

2.2 Jenis Jalan

2.3 Jenis Perkerasan Jalan

2.4 jenis Kerusakan

2.5 Jenis Upaya Perbaikan

2.6 Profil CV Muara Konsultan


2.6.1 Sejarah Singkat Perusahaan

CV. MUARA KONSULTAN adalah perseroan yang didirikan pada tahun 2015 di
Palembang Sumsel. Perusahaan bergerak dalam bidang jasa consulting engineering dan
general trading yang mengkhususkan diri pada rekayasa dan manejemen, mulai dari pra
study kelayakan, survey investigasi, perencanaan, desain, pengawasan teknik serta
manajemen proyek. Sesuai dengan bidang profesinya CV. MUARA KONSULTAN
menangani proyek-proyek teknik bidang sumber daya air, tenaga listrik, prasarana
transportasi, perencanaan gedung serta perencanaan tata ruang wilayah untuk klasifikasi
Gred 2. Sejak berdirinya CV. MUARA KONSULTAN mempunyai karyawan yang
terdiri dari Sarjana Teknik, Tenaga Ahli Manajemen, Sarjana Ekonomi, Sarjana Sosial,
Sarjana Agronomi dll. Perusahaan tersebut cukup besar untuk menangani pekerjaan
dibidang jasa konsultan bagi proyek-proyek berskala kecil dan menengah. Untuk
meningkatkan mutu pelayanan yang diberikan kepada pemberi kerja yaitu mengantisipasi
perkembangan yang cepat pada akhir-akhir ini, CV. MUARA KONSULTAN telah
membuat rencana stategi perusahaan yang antara lain; meningkatkan kemampuan Sumber
Daya Manusia serta melengkapi dengan teknologi yang memadai.

2.7 Visi dan CV Muara Konsultan

Visi

1. Menjadi perusahaan terdepan dalam industri jasa konstruksi dan infrastruktur di


indonesia.

Misi .Menerapkan pengetahuan dan teknologi terbaru dalam


perencanaan,pembangunan,pemeliharaan untuk menghasilkan solusi paling efisien
bernilai tinggi dan ramah lingkungan,

2. menjunjung tinggi profesionalisme,integritas dan etika profesi


2.8 Struktur Organisasi CV Muara Konsultan

Anda mungkin juga menyukai