Anda di halaman 1dari 21

KELOMPOK O4

SNEAKER
SYNDICATE
MANUFAKTUR SEPATU
ANGGOTA KELOMPOK
KELOMPOK O4

QONYTA LUTFIA ANMA SOFYAN DWI KRESNA IFTITAHUS


PUTRI WAHYUDI BAYU SAKINAH

21080304021 21080304030 21080304042 21080304069


KELOMPOK O4

TOPIK
PEMBAHASAN
VISI MISI
ANALISIS POAC
ANALISIS SWOT
VISI-MISI
VISI-MISI

PERUSAHAAN

VISI MISI

Menjadi pionir dalam industri sepatu Menghasilkan sepatu berkualitas tinggi yang memadukan
lokal dengan fokus pada inovasi keunggulan desain lokal dengan teknologi terbaru untuk
berkelanjutan dan penciptaan gaya memenuhi kebutuhan gaya hidup modern.
yang menginspirasi, mendorong Mendorong kesadaran akan keberlanjutan dengan
mengintegrasikan bahan ramah lingkungan dan proses produksi
kebanggaan akan warisan budaya, dan
yang bertanggung jawab secara sosial.
memperkuat identitas fashion lokal di
Mengutamakan kepuasan pelanggan dengan menyediakan
panggung global pengalaman belanja yang personal, responsif, dan
menyenangkan.
Mendorong kreativitas dan inovasi di antara tim kami, serta
memberikan pelatihan dan pengembangan karir yang
berkelanjutan.
Menjadi agen perubahan positif dalam komunitas lokal dengan
berpartisipasi dalam proyek sosial dan lingkungan serta
memberikan kontribusi pada pertumbuhan ekonomi lokal.
Memelihara kemitraan yang saling menguntungkan dengan
pemasok lokal dan internasional yang berbagi nilai-nilai kualitas,
keberlanjutan, dan etika kerja yang tinggi.
P.O.A.C
KELOMPOK O4

PLANNING ORGANIZING ACTUATING CONTROLLING


KELOMPOK O4
PLANNING

PERENCANAAN (PLANNING)
ADALAH MEMIKIRKAN APA YANG
AKAN DIKERJAKAN DENGAN
SUMBER YANG DIMILIKI.
PLANNING
PLANNING

PROFIL
PERUSAHAAN
Nama Perusahan : PT “SNEAKER SYNDICATE”
Bidang Usaha : Manufaktur Sepatu
Jenis Produk : Sepatu
Alamat Perusahaan : Jl. Ketintang No.2, Ketintang,
Kec. Gayungan, Surabaya, Jawa Timur
Nomor Telepon : + 62 812 6542 9920
PLANNING

MENGAPA KAMI
MEMILIH
BISNIS INI??
Karena sepatu merupakan barang
kebutuhan dasar bagi sebagian besar orang.
Sepatu tidak hanya dipandang sebagai
kebutuhan fungsional, tetapi juga sebagai
bagian dari gaya hidup dan ekspresi diri.
ORGANIZING
KELOMPOK O4

PENGORGANISASIAN (ORGANIZING)
MERUPAKAN PROSES PENYUSUNAN
ANGGOTA DALAM BENTUK STRUKTUR
ORGANISASI UNTUK MENCAPAI TUJUAN
ORGANISASI
ORGANIZING
ORGANIZING

S T R U K T U R O R G A N I S A S I
Anma Sofyan Wahyudi
DIREKTUR

Iftitahus Shakinah Qonyta Lutfia Putri Dwi Kresna Bayu


KEPALA PEMASARAN DAN KEPALA SDM DAN KANTOR KEPALA PRODUKSI
KEUANGAN
ORGANIZING
JOBDESK ORGANISASI
DIREKTUR
Jobdesc :
Memimpin perusahaan dengan menerbitkan kebijakan-kebijakan
perusahaan
Memilih, menetapkan, mengawasi tugas dari karyawan dan kepala bagian
(manajer)
Menyetujui anggaran tahunan perusahaan
Menyampaikan laporan kepada pemegang saham atas kinerja perusahaan

KEPALA PEMASARAN DAN KEUANGAN


Jobdesc :
Manajer pemasaran bertanggung-jawab terhadap manajemen bagian
pemasaran
Manajer pemasaran bertanggung-jawab terhadap perolehan hasil penjualan
dan penggunaan dana promosi
Manajer pemasaran sebagai koordinator manajer produk dan manajer
penjualan
Manajer pemasaran membina bagian pemasaran dan membimbing seluruh
karyawan dibagian pemasaran
Manajer pemasaran membuat laporan pemasaran kepada direksi.
ORGANIZING

JOBDESK ORGANISASI

KEPALA SDM DAN KANTOR


Jobdesc :
Preparation and selection. Melakukan persiapan dan
seleksi tenaga kerja.
Development and evaluation. Pengembangan dan
evaluasi karyawan.
Compensation and protection. Memberikan kompensasi
dan proteksi pada pegawai.

KEPALA PRODUKSI
Jobdesc :
Melakukan perencanaan produksi
Pengawasan produksi dan kualitas
Manajemen tim produksi
Pengembangan proses produksi
ACTUATING
KELOMPOK O4

PENGORGANISASIAN (ORGANIZING)
MERUPAKAN PROSES PENYUSUNAN
ANGGOTA DALAM BENTUK STRUKTUR
ORGANISASI UNTUK MENCAPAI TUJUAN
ORGANISASI
ACTUATING
ACTUATING

PELAKSANAAN
PERUSAHAAN
Analisis Pasar dan Penelitian
Perusahaan akan melakukan analisis pasar menyeluruh untuk
memahami tren terkini, kebutuhan konsumen, dan
persaingan di industri sepatu.

Pengembangan Produk dan Desain


Setelah memahami kebutuhan pasar, perusahaan akan
memulai pengembangan produk dan desain sepatu. Hal
tersebut melibatkan penentuan spesifikasi produk, pemilihan
bahan berkualitas tinggi, serta desain yang menarik dan
fungsional.
ACTUATING

PELAKSANAAN
PERUSAHAAN
Perencanaan Produksi
Perusahaan akan merencanakan proses produksi dengan
cermat. Mencakup pemilihan fabrik atau fasilitas produksi,
penjadwalan produksi yang efisien, dan manajemen rantai
pasokan untuk memastikan ketersediaan bahan baku yang
tepat waktu.

Manajemen Inventaris
Manajemen inventaris yang efektif adalah kunci dalam
menjaga kelancaran operasi perusahaan. Perusahaan kami
akan mengelola persediaan bahan baku dan produk jadi
dengan bijaksana, menghindari kekurangan stok maupun
penumpukan persediaan yang berlebihan.
CONTROLLING
KELOMPOK O4

PENGENDALIAN (CONTROLLING)
ADALAH SALAH SATU FUNGSI MANAJERIAL
SEPERTI PERENCANAAN, PENGORGANISASIAN,
PENGATURAN STAF, DAN MENGARAHKAN.

CONTROLLING
CONTROLLING
PENGAWASAN PERUSAHAAN
Desain Produk:
Identifikasi Kriteria Desain: Menentukan standar desain dengan
melakukan riset dan mengikuti perkembangan trend, serta tetap
memperhatikan aspek estetika, fungsionalitas, dan keamanan.
Tim Desain: Membentuk tim desain yang terdiri dari desainer sepatu
berpengalaman yang dapat merancang produk sesuai dengan visi
perusahaan dan kebutuhan pelanggan.
Prototyping: Melakukan pembuatan prototipe untuk setiap desain
baru dan melakukan uji coba untuk memastikan kualitas dan
kenyamanan sepatu.

Proses Produksi:
Identifikasi Proses Produksi: Meninjau setiap tahapan produksi mulai
dari pemilihan bahan baku, pemotongan, jahit, pemasangan sol,
hingga penyelesaian akhir.
Pengaturan Alur Kerja: Menentukan alur kerja yang efisien untuk
memastikan setiap tahap produksi berjalan lancar dan sesuai dengan
standar kualitas.
Pelatihan Karyawan: Memberikan pelatihan kepada karyawan
mengenai prosedur operasional standar (SOP) dan teknik produksi
yang baik untuk menghasilkan produk berkualitas tinggi.
CONTROLLING

PENGAWASAN PERUSAHAAN
Pengawasan Kualitas:
Pengembangan Standar Kualitas: Menetapkan standar kualitas yang
jelas untuk setiap tahap produksi, termasuk standar bahan baku,
dimensi, kekuatan, dan tampilan akhir.
Pemeriksaan Berkala: Melakukan pemeriksaan berkala selama proses
produksi untuk memastikan bahwa produk memenuhi standar
kualitas yang ditetapkan.
Uji Kelayakan Akhir: Melakukan uji kelayakan akhir pada produk
sebelum dikirim ke pasar untuk memastikan bahwa produk
memenuhi semua persyaratan kualitas dan keamanan.

Pengembangan Sistem Pelaporan:


Pembuatan Sistem Pelaporan: Membentuk sistem pelaporan yang
memungkinkan karyawan melaporkan temuan atau masalah kualitas
secara cepat dan efisien.
Analisis Kinerja: Meninjau data pelaporan secara berkala untuk
mengidentifikasi tren atau pola masalah kualitas dan mengambil
tindakan korektif yang sesuai.
CONTROLLING

PENGAWASAN
PERUSAHAAN

Pengembangan Budaya Kualitas:


Komitmen Kepemimpinan: Memastikan bahwa manajemen
perusahaan memberikan komitmen yang kuat terhadap
keunggulan kualitas dan mendorong budaya kualitas di
seluruh organisasi.
Pelatihan Kontinu: Menyelenggarakan pelatihan kontinu
untuk karyawan mengenai pentingnya kualitas dan teknik
pengendalian kualitas.
ANALISIS SWOT

ANALISIS SWOT

S W
STRENGTH WEAKNESS
Produk Baru Inovasi baru
Design menarik dan bervariasi Branding
Harga yang terjangkau
Bahan baku yang terjangkau
Bahan/material yang tidak kalah dengan produk
produk pesaing

O T
Pengusungan local pride OPPORTUNITIES THREATH

Market ‘Local Pride’ Produk Import


Adanya online marketplace dan sosial Produk lokal serupa
media membuat jangkauan konsumen Jumlah pesaing dengan branding yang
produk bisa berkembang ke luar wilayah sama yang semakin banyak
KELOMPOK O4

TERIMA KASIH
ATAS PERHATIANNYA

Anda mungkin juga menyukai