Anda di halaman 1dari 8

Langkah Pengerjaan:

1. Isilah Nama, No. Absen, dan Kelas.


2. Kerjakan soal sesuai perintahnya.
- Untuk pilihan ganda, klik pada lingkaran huruf di depan jawaban yang benar.
- Untuk Isian dan Uraian, ketik jawaban di kotak yang disediakan.
3. Setelah semua soal selesai kamu jawab, Save jawabanmu.
4. Kirimkan kepada gurumu melalui WhatsApp atau email.

Nama

No. Absen

Kelas

Sumatif Tengah Semester Setiap Soal


Bernilai 2 poin.

A. Pilihlah jawaban yang benar!

1. Gerak berirama banyak menggunakan gerakan ….

a. kaki

b. tangan

c. kepala

2. Irama dapat diciptakan dari ….

a. bunyi

b. gambar

c. tulisan

3. Botol air mineral dapat menghasilkan bunyi jika ....

a. disentuh

b. dipukulkan

c. diayun
4. Irama adalah bunyi yang terdengar secara ....

a. teratur

b. keras

c. lembut

5. Tepuk tangan menghasilkan ....

a. irama

b. bunyi

c. tempo

6. Bunyi tepuk tangan bergantung pada sikap ….

a. jari tangan

b. telapak tangan

c. siku tangan

7. Benda yang menghasilkan suara saat ditepuk, yaitu ....

a. tongkat kayu

b. simpai

c. rebana

8. Saat membunyikan rebana, rebana dipegang dengan ….

a. kedua tangan

b. tangan kanan

c. tangan kiri
9. Gerak yang serasi dengan irama terlihat ....

a. indah

b. kacau

c. kaku

10. Rajin melakukan aktivitas gerak berirama membuat tubuh


menjadi ....

a. gemuk

b. sehat

c. mudah lelah

11. Berikut bukan gerak dasar aktivitas gerak berirama adalah ....

a. langkah kaki

b. gerakan lutut

c. ayunan lengan

12. Dani melakukan gerak langkah diiringi lagu.

Saat berjalan ke depan, disertai ….

a. tepuk tangan

b. lompat-lompat

c. berlari cepat

13. Meliukkan tubuh termasuk peregangan otot ....

a. leher

b. bahu

c. pinggang
14. Saat beraktivitas di air kamu harus ....

a. hati-hati

b. buru-buru

c. cepat

15. Saat di air kamu harus menghindari aktivitas yang ....

a. mudah dilakukan

b. menyenangkan

c. membahayakan

16. Saat bermain di kolam renang, kamu perlu memperhatikan ....

a. kecepatan

b. keselamatan

c. daya tahan

17. Saat berjalan di air, pilihlah kolam yang dangkal dengan air
setinggi ….

a. dada

b. perut

c. mata

18. Pengenalan air dilakukan setelah ....

a. pendinginan

b. berenang

c. pemanasan
19. Pinggir kolam renang licin maka dilarang ....

a. duduk

b. lari-lari

c. jalan

20. Dani tidak berlari-lari di pinggir kolam.


Berarti Dani ... tata tertib kolam.
a. melanggar

b. mengabaikan

c. mematuhi

21. Berikut yang bukan peralatan renang adalah ….

a. pelampung

b. kacamata renang

c. bola

22. Tebak angka sambil menyelam dilakukan secara ….

a. mandiri

b. sendirian

c. berkelompok

23. Permainan kelompok membutuhkan sikap ... yang baik.

a. egois

b. sombong

c. kerja sama
24. Saat bermain menebak angka sambil menyelam, sikap kedua
lutut ….

a. ditekuk

b. diluruskan

c. mengeper

25. Perhatikan gambar berikut!

Pernyataan yang benar adalah ….

a. tidak boleh melepas gandengan

b. boleh melepas gandengan

c. berjalan ke segala arah

Setiap Soal
B. Isilah dengan jawaban yang benar! Bernilai 2 poin.

1. Membuat bunyi dengan tongkat dilakukan sambil

2. Alat musik yang bisa digunakan untuk membuat ritme gerakan


adalah

3. Contoh iringan untuk gerak berirama adalah

4. Fungsi iringan pada gerak berirama sebagai pembangkit


peserta.
5. Gerak dasar gerak berirama adalah ayunan lengan dan

6. berguna sebagai alat bantu mengapung di air.

7. Keram dapat dihindari dengan melakukan

8. Ada dua hal yang perlu dilakukan sebelum berenang, yaitu

9. Akibat buruk berlari-larian di pinggir kolam adalah

10. Berjalan ke segala arah dilakukan sambil menekuk

C. Isilah dengan jawaban yang benar! Setiap Soal


Bernilai 6 poin.

1. Perhatikan gambar berikut!

Bagaimana cara menciptakan bunyi dari benda tersebut?

2. Bagaimana cara menghasilkan irama dari bola karet?


3. Mengapa aktivitas gerak berirama bagus untuk kesehatan?

4. Sebutkan tiga contoh permainan air!

5. Sebutkan hal yang harus diperhatikan saat berenang!

Nilai

Anda mungkin juga menyukai