Anda di halaman 1dari 1

SINOPSIS

TARI ALOSIRI POLO DUA


Tari Alosiri polo dua merupakan Sebuah tari kreasi. Alosi Ripolo Dua adalah bahasa bugis, yang
kalau di Artikan kebahasa Indonesia berarti pinang di belah dua. Pada lagu tersebut bercerita
tentang sepasang kekasih yang wajah mereka mirip satu sama lainnya. Wajah yang mirip,
katanya besar kemungkinan akan berjodoh. Begitulah, sebahagian orang bugis percaya akan
hal itu dan begitupun saya.

TARI ZAPIN MELAYU


Tari zapin biasanya digunakan masyarakat sebagai serana dan media dakwah Islamiyah.Hal ini
tercermin dalam syair-syair lagu yang dinyanyikan pada saat pertunjukan tari zapin
dimainkan.Kata zapin sendiri berasal dari bahasa Arab, yakni Zafn. Kata tersebut memiliki arti
pergerakan kaki yang cepat dan mengikuti hentakan pukulan irama. Tarian ini ditampilkan
secara berkelompok dengan diiringi dua alat musik utama, yaitu gambus dan marwas yang
bentuknya seperti gendang kecil.

Lulo
filosofi tarian “lulo” adalah tarian persahabatan, yang biasa ditujukan kepada muda-mudi suku
Tolaki sebagai ajang perkenalan, mencari jodoh, dan mempererat tali persaudaraan.

Tarian ini di bawakan oleh kelompok 2,dari kelas 12 Mipa 4.

yang berjumlah 12 orang:

1) Rika. 9)Muh.Alpan

2) Andi Nurul Insani 10) Sahrul Akbar

3) Putri Salman 11) Syahrul Andi

4) Alya Dina 12) Sulkandi

5)Tri Zalzabila

6)Rani Sri Sanjaya Putri

7)Vira Vinata

8)Elsa

Anda mungkin juga menyukai