Anda di halaman 1dari 1

LEMBAR PENILAIAN PRODUK TEKNOLOGI RAMAH LINGKUNGAN

Kelompok : Mata Pelajaran : IPA


Nama Ketua : Kelas : IX….

Petunjuk Umum :
Berilah tanda cek (√) pada kolom skor sesuai dengan penilaian anda terhadap produk teknologi
ramah lingkungan yang dihasilkan pada setiap aspek yang dinilai.

Skala penskoran :
4 = Sangat Baik 2 = Cukup
3 = Baik 1 = Kurang
No. Aspek yang dinilai Skor
4 3 2 1
1 Produk yang dibuat memiliki tampilan menarik
2 Produk yang dibuat menggunakan bahan-bahan yang
mudah dan terjangkau
3 Produk yang dibuat ramah lingkungan
4 Produk yang dibuat mempunyai nilai guna
5 Produk yang dibuat sesuai dengan tema proyek

Pedoman Penilaian :
Skor yang diperoleh
Nilai = x 100
skor maksimal

Kategori nilai berdasarkaan Permendikbud No. 53 Tahun 2015

Interval Skor Predikat


96 – 100
SB (Sangat Baik)
91 – 95
86 – 90
81 – 85 B (Baik)
75 – 80
70 – 74
65 – 69 C (Cukup)
60 – 64
55 – 59
K (Kurang)
≤ 54

Anda mungkin juga menyukai