Anda di halaman 1dari 3

NAMA : ERSYAD RAMADHAN

NPM : 202020087

KLS :B

DOSEN : UGA PRATAMA GUNAWAN, S. TR. SOS,. SP. P. S. A

UJIAN TENGAH SEMESTER MATAKULIAH

TEORI DAN PRAKTEK PSIKOSOSIAL

T.A 2022/2023

A. Kata terapi psikososial pertamakali digunakan dalam pekerjaan sosial oleh Frank Hankins
dari Smith College pada Tahun 1930 untuk menjelaskan betapa pentingnya mempelajari
manusia dari sisi psikologis dan sosiologisnya.

Jawaban:

1. a. Definisi dari psikososial yang saya pahami adalah proses penyembuhan dengan
memahami bio-psiko sosial sebagai assesment agar dapat memahami perilaku
masyarakat, yang berhubungan dengan keadaan biologis, sosial dan spiritual dari
seseorang.
Psikososial juga bertujuan untuk mengubah keadaan seseorang menggunakan terapi
biologis agar keadaan klien dapat berubah menjadi lebih baik.
b. psikososial menurut (asmadi, 2008) adalah istilah yang digunakan untuk
menghubungkan kondisi psikologi dan sosial seseorang agar dapat memahami kondisi
dari mental seorang klien, serta psikososial menurut definisi di atas keterampilan untuk
mengubah keperibadian seseorang dan perilaku sehingga menjadikan seseorang menjadi
pribadi yang lebih baik dengan melihat kondisi mental seseorang serta yang berhubungan
dengan kondisi spiritual klien.

2. a. Jika dilihat dari arti psikososial dan tujuannya, psikososial berhubungan erat dengan
praktek pekerjaan sosial karena psikossial sendiri menjadi suatu cara yang digunakan
oleh pekerja sosial untuk menangani masalah dari kebutuhan klien sendiri. Dengan
psikososial seorang peksos dapat menangani dan lebih memahami kondisi mental
biologis dan spiritual klien dengan memahami pengetahuan-pengetahuan bio-psiko-
sosial.
b. psikolog senidiri hanya fokus kepada satu arah, lebih tepatnya hanya berfokus pada
perindividu yang bertujuan untuk menangani kondisi mental kliennya, peksos sendiri
tidak hanya dokus dengan satu arah atau satu individu itu sendari, tapi pekss sendiri
menangani individu dan kelompok yang memberi layanan kebutuhan masyarakat untuk
mensejahterakan masyarakat dengan cara memberi arahan dan bantuan kepada klien,
psikiater sendiri menangani kesehatan mental dari kliennya sendiri dengan memberi
rujukan obat agar kesehatan kliennya membaik, psikiater sendiri berperan sebagai ahli
medis yang berfokus pada kesehatan mental seorang.

B. Terdapat tiga Pendekatan yang telah saudara pelajari, yakni pendekatan


psikoanalisa / psikodinamika, pendekatan kognitif, dan pendekatan perilaku.
Masing-masing pendekatan ini memiliki asumsinya masing-masing berkaitan
dengan proses pembentukan perilaku pada diri seseorang

3. Pendekatan psikodinamika dalam penerapan dalam psikososial untuk mengetahui gejala


apa saja yang timbul pada individu yang mengalmai depresei/trauma serta menemukan
faktor apa yang timbul pada individu sehingga individu dapat mengalami depresi/trauma
serta mengetahui dampak individu yang mengalami depresi/trauma sehingga dapat
memudahkan dalam penerapan psikososial. Karena jika seseorang mengalami
depresi/trauma yang sudah telalu lama dapa seseorang akan sangat sulit untuk mencoba
menghilangi dampak dari depresi/trauma tersebut.
4. Dalam pendekatan kognitif pembelajaran adalah pandangan sebuah proses pikiran yang
dialami oleh seorang, yang mana pembelajaran tersebut adalah sesuatu yang dapat
ditangkep oleh indera kita sehingga dengan menggunakan pendekatan kognitif tersebut
dapat membantu penerapan psikososial dalam mengetahui masalah klien.
Dalam pandangan pendekatan perilaku sosial adalah menilai gerakgerik seseorang dalam
mengontrol perilaku seseorang, dalam pandangan perilaku sosial, penerapan psikosial
membuat klien dapat mengendalikan perilaku nya maupun perilaku dapat diterima dalam
lingkungan sosial nya maupun perilaku yang menimpang, dalam pandangan pendekatan
sosial ini, seorang peksos melihat penyebab perilaku yang dialami oleh individu. Jadi inti
dari pendekatan sosial adalah bagaimana kita memahami gerak gerik atau perilaku
seseorang serta bagaimana kita menanggapinya.

Anda mungkin juga menyukai