Anda di halaman 1dari 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK TIPE B

TTS IPA INTERAKSI DALAM EKOSISTEM


Nama :
Kelas :
Tujuan Pembelajaran:
• Peserta didik dapat mengklasifikasikan peranan komponen ekosistem melalui diskusi dan LKPD
Teka-Teki dengan tepat
• Peserta didik dapat menganalisis peranan makhluk hidup terhadap rantai makanan melalui diskusi
dan LKPD dengan tepat
Rumusan Masalah:

Cara Kerja silahkan lengkapi teka-teki di bawah ini!

Mendatar Menurun
5. Hubungan yang tidak saling menganggu 1. Gabungan dari sekelompok tumbuhan cabe
antar organisme. Tidak ada pihak yang tidak rawit,seledri dan terong yang berada dalam
diuntungkanmaupun rugi satu kebun yang sama
6. Peran seekor kucing yang digunakan 2. Sifat benalu dan inangnya yang
petani untukmembasmi tikus menyerap nutrisidan unsur hara pada
7. organisme yang berperan menguraikan inang
bahan organik yang berasal dari sisa-sisa 3. organisme yang mampu membuat
organisme atauorganisme yang mati makanan sendiridinamakan
8. interaksi erat dengan antar dua jenis 4. organisme yang berperan menguraikan
yang salingberdampingan bahan organik yang berasal dari sisa-sisa
KESIMPULAN organisme atauorganisme yang mati

Anda mungkin juga menyukai