Anda di halaman 1dari 6

LAMPIRAN 1: SILABUS

Standar Kompetensi : 5. Memahami Kedaulatan Rakyat Dan Sistem Pemerintahan Di Indonesia

No Kompetensi Indikator Materi Pokok Kegiatan Alokasi Penilaian Hasil Belajar Sumber Belajar
Dasar (KD) Pembelajaran Waktu
Teknik Bentuk
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9)

5.2 Mendeskripsikan 1. Menjelaskan 1. Sistem • Siswa 2 X 40 menit 1. Lisan • Tanya jawab / diskusi 1. Buku Teks PKn
Sistem Sistem Pemerintahan menjelaskan (1 X untuk penjajagan materi Kelas VIII (Saptono,
Pemerintahan Pemerintahan Menurut UUD Sistem Pertemuan) / kompetensi yang akan PT. Phibeta Aneka
Indonesia dan Indonesia 1945 Pemerintahan dicapai. (Test Kognitif) Gama, 2006)
Peran Lembaga Indonesia menurut
Negara Sebagai 2. Menyebutkan • Sistem UUD 1945 dan 2. Tertulis a) Lembar Kegiatan Siswa 2. Buku Teks PKn
Pelaksana sistem Pemerintahan yang mengemukakannya (LKS) Untuk SMP dan MTs
Kedaulatan pemerintahan dianut Indonesia dalam bahasanya b) Uji Kompetensi (Benar- Kelas VIII
Rakyat yang pernah adalah Sistem sendiri. Salah) (Constektual
berlaku di Pemerintahan c) Uraian (Pilihan Ganda) Teaching and
Indonesia Presidensial. Hal d) Uraian (Essay) Learning, Dadang
itu tampak dari Sundawa
3. Membandingkan 3. Perilaku
beberapa ketentuan • Siswa • Pengamatan Minat dan Djaenudin Harun
pelaksanaan dalam UUD 1945, Siswa
menggambarkan Sikap Siswa dalam A.T Sugeng
Sistem yang menunjukan atau Proses Belajar Priyanto, dkk.)
Pemerintahan bahwa Presiden mendeskripsikan Mengajar
Presidensial memegang
dengan Sistem Bagan Sistem • Pengamatan Minat dan 3. UUD 1945
tanggung jawab Ketatanegaraan/ Sikap Siswa dalam
Parlementer dalam kekuasaan Sistem Diskusi 4. Media Pembelajaran
eksekutif. (Pasal 4 Pemerintahan • Produk (Laporan hasil
4. Menggambarkan (Peta Konsep, Kartu
(1), Pasal 17 (1), Indonesia Menurut lembar kerja siswa)
bagan Sistem Soal-Jawaban)
(2), (3) dan (4) UUD 1945 dengan
Ketatanegaraan
Indonesia menggunakan Peta
2. Sistem Konsep
menurut UUD Pemerintahan
1945 Presidensial dan • Menelaah buku
Parlementer panduan, siswa
5. Menguraikan
peran lembaga- menjelaskan/
lembaga negara 1) Ciri Sistem menguraikan
menurut UUD Pemerintahan tentang arti sistem
1945 Parlementer pemerintahan
• Ada dominasi presidensial, sistem
parlemen parlementer, dan
(legislatif) dalam sistem
menjalankan pemerintahan
pemerintahan Indonesia
• Menteri-menteri
bertanggung jawab
pada Parlemen
• Masa Jabatan • Sesi Review materi
menteri / kabinet dengan model
bergantung pada pembelajaran Make
parlemen A-Match (mencari
• Parlemen bisa pasangan
memberhentikan menggunakan kartu
menteri yang berisi soal
dan jawaban)
• Kepala negara
(Raja) berperan
sebagai penengah
antara Parlemen
dan Kabinet
• Test / Tindak
2) Sistem Lanjut (Penugasan)
Pemerintahan
Presidensil
• Ada pemisahan
ketiga jenis
kekuasaan negara
(legislatif,
eksekutif, dan
yudikatif)
• Presiden
memainkan peran
utama dalam
pengelolaan
kekuasaan
eksekutif
• Presiden
berwenang
menyusun kabinet
• Menteri bertangung
jawab pada
Presiden

3. Sistem
Ketatanegaraan
Indonesia
Menurut UUD
1945

UUD 1945 Bab I


Bentuk dan
Kedaulatan, Pasal 1
(2)
menyatakan,bahwa
Kedaulatan berada
di tangan rakyat
dan dilaksanakan
menurut Undang-
Undang Dasar.
Dengan
ketentuan itu dapat
diartikan, bahwa
pemilik kedaulatan
dalam negara
Indonesia ialah
rakyat. Pelaksanaan
kedaulatan
ditentukan menurut
Undang-Undang
Dasar.
Pelaksana
kedaulatan negara
Indonesia menurut
UUD 1945 adalah
rakyat dan
lembaga-lembaga
negara yang
berfungsi
menjalankan tugas-
tugas kenegaraan
sebagai
representasi
kedaulatan rakyat.
Dengan kata lain
sistem
pemerintahan
Indonesia adalah
pemerintahan yang
didasarkan pada
kedaulatan rakyat
sebagaimana
ditentukan oleh
Undang-
Undang Dasar
1945.

4. Lembaga-
Lembaga
Pemegang
Kedaulatan
Rakyat Menurut
UUD 1945

Lembaga-lembaga
negara
menurut UUD
1945 adalah
Majelis
Permusyawaratan
Rakyat (MPR),
Presiden, Dewan
Perwakilan Rakyat
(DPR),
Badan Pemeriksa
Keuangan (BPK),
Mahkamah Agung
(MA), Mahkamah
Konstitusi, Dewan
Perwakilan Daerah
(DPD), Pemerintah
Daerah, Dewan
Perwakilan Rakyat
Daerah (DPRD),
Komisi Pemilihan
Umum (KPU), dan
Komisi Yudisial.
Pelaksanaan
kedaulatan rakyat
menurut
Undang-Undang
Dasar 1945 inilah
sebagai sistem
pemerintahan
Indonesia.
Perwakilan Rakyat
(DPR),
Badan Pemeriksa
Keuangan (BPK),
Mahkamah Agung
(MA), Mahkamah
Konstitusi, Dewan
Perwakilan Daerah
(DPD), Pemerintah
Daerah, Dewan
Perwakilan Rakyat
Daerah (DPRD),
Komisi Pemilihan
Umum (KPU), dan
Komisi Yudisial.
Pelaksanaan
kedaulatan rakyat
menurut
Undang-Undang
Dasar 1945 inilah
sebagai sistem
pemerintahan
Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai