Anda di halaman 1dari 14

Beranda Servis Kontak Bantuan

PENGANTAR METODE PELAKSANAAN


DAN PEMBONGKARAN KONSTRUKSI
Kelompok 1
Ihkwan Al Hafid
Janze Darga
Arief Maulana Ibrahim
Dazaqki Prawira
Verdian
Anna Pebrian Agustin
Randi Saputra
Ayu Lestari
Fara Okta Viola
Febri Wulandari
Beranda Servis Kontak Bantuan

Apa Itu Tahapan


Pembangunan Gedung ?
Beranda Servis Kontak Bantuan

Tahapan Pembangun
Gedung
Perencanaan Konstruksi

Perizinan Persiapan Pengujian


Analisis Struktur Pembersihan
Desain Instalasi Pemeliharaan
Pengadaan Bahan Finishing
Perencanaan Beranda Servis Kontak Bantuan

Perizinan
Sebelum membuat suatu bangunan,
semua perizinan harus diurus lebih
dahulu seperti PBB, IMB, izin
keramaian atau HO dan lain-lainnya.

Analisis
Beranda Servis Kontak Bantuan

Desain
Dalam tahap perencanaan, akan
dibuat juga desain bangunannya.
Biasanya pemilik bangunan akan
meminta bantuan dari jasa arsitektur
untuk membuatkan desainnya.

Pengadaan Bahan
Beranda Servis Kontak Bantuan

Tahapan Konstruksi
Persiapan

Pembersihan Pemasangan Penggalian tanah


lahan bouwplank untuk pondasi
Beranda Servis Kontak Bantuan

Struktur

Pekerjaan pondasi Pekerjaan sloof


Beranda Servis Kontak Bantuan

Struktur

Pekerjaan Pekerjaan balok


kolom dan plat
Beranda Servis Kontak Bantuan

Instalasi

Pemasangan instalasi meliputi sistem


listrik, sistem air bersih, dan limbah,
sistem pemanas, ventilasi dan pendinga
udara (HVAC), sistem keamana, sistem
komunikasi, serta sistem pemadam
kebakaran. Instalasi ini sangat penting
bagi sebuah gedung.
Beranda Servis Kontak Bantuan

Finishing

Finishing ini mencakup pemasangan


cat, wallpaper, atau panel dinding
dekoratif, pemasangan lantai,
pemasangan jendela, pintu, lampu.
Pekerjaan eksterior seperti lanskap,
trotoar dan pencahayaan luar
ruangan
Beranda Servis Kontak Bantuan

Pengujian

01.
Pengujian struktural yaitu memeriksa
kekuatan dan kestabilan bangunan

02.
pengujian utilitas yaitu, menguji sistem
listrik, air bersih, air limbah, pemanas,
ventilasi, dan sistem HAVAC untuk
memastikan kinerja yang optimal

03.
Pengujian keamanan yaitu, melakukan
pengujian sistem keamanan seperti alarm
kebakaran, sistem pemadam kebakaran,
dan sistem akses keamanan

Pengujian kualitas udara dalam ruangan


04. yaitu, memeriksa kualitas udara dalam
rungan untuk memastikan kesehatan dan
kenyamanan penghuni

10.000+ 05.
Pengujian fasilitas yaitu, menguji fungsi dan
kinerja berbagai fasilitas seperti lift, tangga
Total Projek darurat, dan fasilitas umum lainnya
Beranda Servis Kontak Bantuan

Pembersihan

Pembersihan pada pembangunan


gedung adalah proses konstruksi
dimana area konstruksi dibersihkan
secara menyeluruh sebelum gedung
diserahkan kepada pemiliknya.
Beranda Servis Kontak Bantuan

Pemeliharaan

Pemeliharan pada pembangunan


gedung adalah kegiatan yang
dilakukan setelah pembangunan
selesai untuk menjaga agar gedung
tetap dalam kondisi baik, aman, dan
fungsional selama masa
penggunaannya. Ini termasuk
perawatan rutin, perbaikan dan
pembaruan yang diperlukan untuk
menjaga kualitas dan keamanan
gedung seiring waktu
Beranda Servis Kontak Bantuan

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai